Claim Missing Document
Check
Articles

Pembaruan Sistem Inti Administrasi Perpajakan (PSIAP) & NPWP 16 Digit Devy Pusposari; Hendi Subandi; Adrian Devano; Lintang Ayu Dyah Choirunnisa
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 4 No. 5 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) SPECIAL ISSUE
Publisher : Cv. Utility Project Solution

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Rendahnya tingkat literasi perpajakan yang dimiliki oleh masyarakat tentunya akan berpengaruh signifikan terhadap keberlangsungan pajak negara. Salah satu upaya yang telah dilakukan pemerintah untuk terus meningkatkan penerimaan pajak adalah melakukan berbagai reformasi sistem, salah satunya adalah PSIAP. Minimnya pemahaman masyarakat mengenai PSIAP, tentu saja akan menghambat pengoptimalan sasaran manfaat dari adanya pembaharuan SIAP, termasuk bagi masyarakat itu sendiri yang sejatinya dapat memperoleh berbagai macam manfaat dari Proyek PSIAP. Sosialisasi Taxation Update Series dengan tujuan memberikan edukasi dan pemahaman bagi masyarakat dan Wajib Pajak terkait berbagai reformasi perpajakan. Manfaat yang diharapkan dari kegiatan ini adalah meningkatnya pemahaman literasi perpajakan dan berimplikasi terhadap lebih banyak Wajib Pajak yang sadar dan patuh untuk melaksanakan kewajiban perpajakan. Luaran pengabdian ini adalah Hak Kekayaan Intelektual (HKI).
PENINGKATAN PEMAHAMAN PAJAK UNTUK UMKM BERDASARKAN PP 55 TAHUN 2022 Roekhudin Roekhudin; Devy Pusposari; Lilik Purwanti; Soelchan Arief Effendi; Rr. Sri Pancawati Martiningsih
E-Amal: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4 No 1: Januari-April 2024
Publisher : LP2M STP Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47492/eamal.v4i1.3088

Abstract

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) memainkan peran yang sangat penting dalam perekonomian Indonesia. Pemerintah selalu berusaha untuk mendukung dan mempromosikan pertumbuhan UMKM di Indonesia. Hal ini tercermin dari langkah yang diambil pemerintah selama ini, yaitu dengan diterbitkan pajak untuk UMKM. Peraturan pajak untuk UMKM mengalami beberapa kali perubahan. Pajak untuk UMKM pertama kali diatur dengan PP No. 46 tahun 2017, selanjutnya dicabut dan diganti dengan PP No. 23 tahun 2018. PP ini kemudian dicabut oleh pemerintah dan diganti dengan PP No. 55 tahun 2022 dengan tarif yang sama dengan PP sebelumnya. Hasil pembicaraan awal dengan para pelaku UMKM di Kampung Madu Desa Bringin Kecamatan Badas Kabupaten Kediri, diketahui bahwa ternyata banyak UMKM yang tidak paham mengenai kewajiban perpajakan mereka dan takut untuk melakukan pembayaran pajak. Atas dasar kurangnya pemahaman aspek perpajakan bagi para pelaku UMKM, pengabdian Masyarakat ini dilaksanakan untuk mengedukasi para pelaku UMKM bahwa dengan melaksanakan kewajiban pajak maka mereka dapat pengenali subyek, obyek, perhitungan perpajakan, serta terhindar dari sanksi pajak, yaitu sanksi karena tidak berNPWP, sanksi bunga karena tidak menyetorkan pajak, sanksi denda karena tidak melaporkan pajak dengan menggunakan SPT Tahunan WP OP 1770. Metode pelaksanaan pengabdian dilakukan dengan memberikan pelatihan dan pendampingan pelaku UMKM. Hasil yang diperoleh adalah telah tersampaikan edukasi dan menambah pemahaman peserta terkait PP 55 tahun 2022, cara menghitung pajak untuk UMKM, cara penyetoran pajak, serta cara pengisian SPT 1770. Diharapkan setelah mengikuti pelatihan, para UMKM dapat melaksanakan kewajiban pajaknya secara mandiri secara rutin dan sesuai peraturan yang berlaku
Profitabilitas, Likuiditas, Senioritas Direktur Utama Dan Tax Avoidance Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi Pusposari, Devy; Dewi, I Gst. A. A. Sintya Purnama
KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi Vol. 16 No. 1 (2024): KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi
Publisher : Faculty of Economics and Business, Universitas Warmadewa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22225/kr.16.1.2024.102-118

Abstract

Taxes are obligatory contributions owed by a taxable person or corporate taxpayer to the state. Taxation is one of the burdens for companies that can reduce their profits. Therefore, the company will make an effort to be able to efficiently reduce the corporate tax burden. One of the efforts that the company can make is tax avoidance. This research is aimed at finding out the effect of profitability, liquidity, and seniority of the president of the board on tax avoidance with firm size as a moderation variable. Sampling in this study uses purposive sampling techniques. In this study, there were 7 property and real estate companies and 35 samples. The data used in this study is obtained from secondary data that uses data from the financial statements of property and real estate companies listed on the Indonesian Stock Exchange in 2018–2022. The results of this study show that partially profitability has no effect on tax avoidance, while liquidity and seniority of the president of the board have a negative and significant effect on tax avoidance. Simultaneously, profitability, liquidity, and seniority of the president of the board have an effect on tax avoidance. The firm size moderation variable is unable to moderate the effect of profitability on tax avoidance, the effect of liquidity on tax avoidance, and the effect of the seniority of the president of the board on tax avoidance.
Minat Penggunaan E-Commerce Oleh Pelaku Umkm Dalam Perspektif Technology Acceptance Model (Tam) Oktaviana, Reza; Pusposari, Devy
Reviu Akuntansi, Keuangan, dan Sistem Informasi Vol. 2 No. 3 (2023): Reviu Akuntansi, Keuangan dan Sistem Informasi (REAKSI)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/reaksi.2023.2.3.183

Abstract

This study aims to determine how perceived ease of use, perceived usefulness, and computer self-efficacy affect the MSME entrepreneur's intention to use E-Commerce platforms, utilizing the theory of Technology Acceptance Model (TAM). The samples include 72 MSMEs that use E-Commerce platforms in the Riau Islands Province, and the data are analyzed by the Partial Least Square Structural Equation Modelling (PLS-SEM) utilizing the SmartPLS 3.2.9 software. The results of the study exhibit that perceived ease of use, perceived usefulness, and computer self-efficacy have a positive effect on the MSME entrepreneur's intention to use E-Commerce platforms. The results of this study can be of beneficial consideration for local governments and E-Commerce providers in developing proper strategies to improve the intention of MSME entrepreneurs to use E-Commerce platforms. Abstrak Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana persepsi kemudahan penggunaan, persepsi manfaat, dan computer self-efficacy mempengaruhi minat pelaku UMKM untuk menggunakan E-Commerce. Teori yang digunakan adalah Techology Acceptance Model (TAM). Sampel yang digunakan adalah 72 UMKM di Provinsi Kepulauan Riau yang menggunakan E-Commerce. Data yang terkumpul dianalisis menggunakan metode Partial Least Square Structural Equation Modelling (PLS-SEM) melalui aplikasi SmartPLS 3.2.9. Hasil yang diperoleh membuktikan bahwa seluruh faktor yang diuji baik persepsi kemudahan penggunaan, persepsi manfaat, maupun computer self-efficacy mempengaruhi minat penggunaan E-Commerce oleh pelaku UMKM secara positif. Hasil penelitian ini dapat digunakan oleh pemerintah setempat maupun perusahaan-perusahaan penyedia layanan E-Commerce sebagai bahan pertimbangan untuk menyusun strategi yang tepat guna meningkatkan minat penggunaan E-Commerce oleh pelaku UMKM.
EVALUASI PENERAPAN SAK ETAP DALAM PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN STARTUP -, Umi Ariskaningtias; Pusposari, Devy
Reviu Akuntansi, Keuangan, dan Sistem Informasi Vol. 3 No. 1 (2024): Reviu Akuntansi, Keuangan, dan Sistem Informasi (REAKSI)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/reaksi.2024.3.1.193

Abstract

PT Rise Lanskap Hortikultura, a startup in landscaping service LLC, is unexceptionally obliged to prepare its financial reports under SAK ETAP (Indonesian Accounting Standards for Non-Publicly-Accountable Entities). However, the company has had incomplete financial reports and imbalance balance sheet since December 2021. As such, this phenomenon is interesting to study on how financial reports are prepared in a startup; and this study aims to determine the financial reporting of PT Rise Lanskap Hortikultura and its conformity with SAK ETAP, employing descriptive qualitative method with a case study approach. Data are collected from interviews and documentation. This study found that the Financial reports for December 2022 were not in accordance with SAK ETAP. The presentation of the income statement and balance sheet was incomplete, there were discrepancies in cash flow statements, and there was no report on changes in equity and notes on the financial statements. The discrepancy resulted from the lack of an appropriate transaction recording system and incomplete supporting documents. It is expected that startups or similar entities are capable of developing accounting cycle according to their business processes. Future researchers can examine the application of SAK ETAP to startups in different business sectors or the importance of accounting standards for startups.
Faktor Yang Mempengaruhi Niat Perilaku Konsumen Pada Aplikasi Traveloka Berdasarkan Teori Utaut2 Ema Millati Fara; Pusposari, Devy
Reviu Akuntansi, Keuangan, dan Sistem Informasi Vol. 2 No. 4 (2023): Reviu Akuntansi, Keuangan, dan Sistem Informasi (REAKSI)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/reaksi.2023.2.4.212

Abstract

This study aims to determine the effect of the independent variable (business expectations (effort expectancy), performance expectations (performance expectancy), social influence (social influence), price value (price value), hedonic motivation (hedonic motivation), and habits (habit)), which can affect the dependent variable (consumer intention) in buying tickets online-online using the Traveloka application, which is moderated by income, where moderating in this study is focused on results that can increase the relationship between the independent variable and the dependent variable. This study uses a theoretical basis, the Unified Theory of Acceptance and Use of Technology 2 (UTAUT2), to examine things that influence consumer behavioral intentions towards the Traveloka application. This research was tested on users domiciled in Malang and who purchased tickets online using the Traveloka application. Sampling in this study was conducted using convenience sampling with a total sample of 136 respondents. Abstrak: Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh variabel independen (ekspektasi usaha (effort expectancy), ekspektasi kinerja (performance expectancy), pengaruh sosial (social influence), nilai harga (price value), motivasi hedonis (hedonic motivation), dan kebiasaan (habit)), yang dapat mempengaruhi variabel dependen (niat konsumen) dalam membeli tiket secara online menggunakan aplikasi Traveloka, yang dimoderasi oleh pendapatan, dimana memoderasi dalam penelitian ini difokuskan pada hasil yang mampu meningkatkan hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen. Penelitian ini menggunakan landasan teori Unified Theory of Acceptance and Use of Technology 2 (UTAUT2) untuk menguji hal-hal yang mempengaruhi niat perilaku konsumen terhadap aplikasi Traveloka. Penelitian ini diuji pada pengguna berdomisili Malang yang pernah membeli tiket secara online menggunakan aplikasi Traveloka. Pengambilan sampel dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode convenience sampling dengan jumlah sampel sebanyak 136 responden.
Pengaruh Kepercayaan Kepada Pemerintah, Kualitas Pela-yanan Petugas Pajak Dan Diskriminasi Terhadap Kepatu-han Wajib Pajak (Studi Pada Wajib Pajak Umkm Yang Terdaftar Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Malang Selatan) Abel Nathaniel Bima Arya Kusuma; Pusposari, Devy
Telaah Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan Vol. 1 No. 1 (2023): Telaah Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan (TIARA)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/tiara.2023.1.1.29

Abstract

This study aims to analyze and examine the effect of trust in government, the service quality of tax officials, and discrimination toward tax compliance. The form of this research is quantitative research. The population in this study are MSME taxpayers registered at the South Malang tax service office. Convenience sampling technique was used with a total of 99 respondents. Data collection techniques were used using a questionnaire that was distributed online and directly by visiting MSMEs in the working area of the South Malang tax service office. Data testing used multiple linear regression analysis using SPSS.25.0. The results showed that trust in government, and service quality of the tax officials has a positive effect on tax compliance, while discrimination has a negative effect on tax compliance. In addition, discrimination is the most influential variable on tax compliance.
Pengaruh Financial Distress Terhadap Penghindaran Pajak Saqiva, Annisa; Pusposari, Devy
Telaah Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan Vol. 1 No. 2 (2023): Telaah Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan (TIARA)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/tiara.2023.1.2.37

Abstract

This study examines and analyses the effect of profitability, leverage, company size, financial stability, and negative cash flow on tax avoidance of public companies other than those of economic, listed investment products, and infrastructure sectors of 2020. The samples of 62 companies are selected through purposive sampling, and the data of the corporate financial reports collected from the official websites of the Indonesia Stock Exchange are analyzed by multiple regression. The findings of this study exhibited that profitability, economic stability, and negative cash flow affected tax avoidance. In contrast, leverage and firm size did not involve tax avoidance, implying that companies capable of generating consistent profits and positive cash flow were likely to commit tax avoidance. This study provides empirical evidence of the determinants of financial distress that encourage companies to avoid taxes during the 2020 period. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh profitabilitas, leverage, ukuran perusahaan, stabilitas keuangan, dan arus kas negatif terhadap penghindaran pajak pada perusahaan publik kecuali sektor keuangan, produk investasi tercatat, dan infrastruktur pada tahun 2020. Data laporan keuangan perusahaan diperoleh dari website resmi Bursa Efek Indonesia dengan metode pengambilan sampel purposive sampling. Data yang dapat diolah dalam penelitian ini adalah sebanyak 62 perusahaan dan diuji menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa profitabilitas, stabilitas keuangan, dan arus kas negatif mempengaruhi perilaku penghindaran pajak. Sedangkan, leverage dan ukuran perusahaan terbukti tidak berpengaruh terhadap penghindaran pajak. Perusahaan yang mampu menghasilkan profit yang stabil dan memiliki arus kas yang positif cenderung melakukan penghindaran pajak. Penelitian ini memberikan bukti empiris determinan financial distress yang mendorong perusahaan melakukan penghindaran pajak selama periode 2020. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh profitabilitas, leverage, ukuran perusahaan, stabilitas keuangan, dan arus kas negatif terhadap penghindaran pajak pada perusahaan publik kecuali sektor keuangan, produk investasi tercatat, dan infrastruktur pada tahun 2020. Data laporan keuangan perusahaan diperoleh dari website resmi Bursa Efek Indonesia dengan metode pengambilan sampel purposive sampling. Data yang dapat diolah dalam penelitian ini adalah sebanyak 62 perusahaan dan diuji menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa profitabilitas, stabilitas keuangan, dan arus kas negatif mempengaruhi perilaku penghindaran pajak. Sedangkan, leverage dan ukuran perusahaan terbukti tidak berpengaruh terhadap penghindaran pajak. Perusahaan yang mampu menghasilkan profit yang stabil dan memiliki arus kas yang positif cenderung melakukan penghindaran pajak. Penelitian ini memberikan bukti empiris determinan financial distress yang mendorong perusahaan melakukan penghindaran pajak selama periode 2020
Pengaruh Insentif Pajak, Sanksi Pajak, Dan Tingkat Pendapatan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Selama Masa Pandemi Covid-19 (Studi Pada Wajib Pajak Orang Pribadi Umkm Industri Makanan Dan Minuman Di Kota Malang) Teddy Avrilliandy; Pusposari, Devy
Telaah Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan Vol. 1 No. 3 (2023): Telaah Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan (TIARA)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/tiara.2023.1.3.53

Abstract

This study aims to analyze and examine the effect of tax incentives, tax penalties, and income levels on tax compliance. The form of this research is quantitative research. The population in this study are private own MSMEs Food and Beverage Industry taxpayers in Malang. The convenience sampling technique was used with a total of 100 respondents which was the result of the calculation of the Slovin method. Data collection techniques were used using a questionnaire that was distributed online with the Google form platform via Whatsapp social media. Data testing used multiple linear regression analysis using SPSS.25.0. The results showed that tax incentives, tax penalties, and income levels have a positive effect on tax compliance. In addition, the tax incentive is the most influential variable on tax compliance.   Abstract Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menguji pengaruh Insentif Pajak, Sanksi Pajak dan Tingkat Pendapatan terhadap kepatuhan wajib pajak. Bentuk penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi yang digunakan adalah wajib pajak orang pribadi UMKM industri makanan dan minuman di kota Malang. Sampel diambil menggunakan teknik convenience sampling berjumlah 100 responden yang merupakan hasil dari perhitungan metode slovin. Data dikumpulkan menggunakan survei kuesioner yang disebarkan secara online dengan platform google form melalui sosial media whatsapp. Pengujian data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda melalui software SPSS.25.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa insentif pajak, sanksi pajak, dan tingkat pendapatan berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak. Di samping itu, Insentif Pajak merupakan variabel yang paling berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak.
Analisis Pemahaman Dan Pelaksanaan Kewajiban Perpajakan Umkm Pusposari, Devy; Nasihin, Mohammad Bahrun
Telaah Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan Vol. 2 No. 1 (2024): Telaah Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan (TIARA)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/tiara.2024.2.1.57

Abstract

This research aims to qualitatively analyze the implementation of MSME tax obligations of CV XYZ. The data are collected from interviews and documentation. The results of this research exhibited that CV XYZ has conducted tax calculations and reporting according to Government Regulation No. 23 of 2018 but has not implemented other tax obligations such as PPh (Income Tax) Article 21, Article 22, Article 23, and SPT 1771 Reporting. The impact of not implementing other tax obligations can result in CV XYZ being subject to fines. Abstract Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pelaksanaan kewajiban perpajakan pada UMKM. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Penelitian ini dilakukan pada salah satu UMKM yaitu CV XYZ. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan melakukan wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa CV XYZ sudah melaksanakan perhitungan dan pelaporan pajak sesuai PP No. 23 Tahun 2018 namun belum melaksanakan kewajiban perpajakan yang lain. Kewajiban perpajakan yang masih belum dilaksanakan ada kewajiban PPh Pasal 21, PPh Pasal 22, PPh Pasal 23, dan Pelaporan SPT 1771. Dampak dari belum melaksanakannya kewajiban perpajakan tersebut dapat mengakibatkan CV XYZ dikenakan sanksi denda.