Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Pengggunaan Konverter Sebagai Altrernatif Penghematan Energy Listrikuntuk Penerangan Daerah Terpencil di Halmahera Timur Maluku Utara Aji Joko Budi Pramono
Retii Prosiding Seminar Nasional ReTII ke-12 2017
Publisher : Institut Teknologi Nasional Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kebutuhan penerangan  daerah terpencil di kawasan Halmahera Timur Maluku Utara  sangat di butuhkan, khususnya daerah yang belum teraliri listrik PLN. Upaya penghematan energi listrik sering di lakukan, antara lain penggunaan bateri sebagai sumber energi penerangan. Sumber energi listrik yang ada diharapkan bisa di gunakan secara hemat, optimal dan memiliki umur operasi yang panjang. Rangkaian Konverter DC to DC (voltage booster) adalah salah satu solusi untuk penghematan energi dengan menggunakan gaya elektromagnetik yang meningkat pada koil Toroid. Rangkaian ini bekerja sebagai osilasi mandiri tak teregulasi dengan transistor yang dioperasikan sebagai saklar tegangan dan arus yang mengalir sepanjang lilitan pada toroid yang akan menyebabkan  induksi magnetik dan menghasilkan energi listrik yang di gunakan untuk menghidupkan beban. Prototipe eksperimental ini dirancang  dengan aplikasi LTSpice dan implementasi rangkaian dengan dengan menggunakan baterai 1.5V untuk menghidupkan Light Emitting Diode atau LED sebagai beban. LED dihubungkan dalam rangkaian paralel atau serial. Hasilnya menunjukkan bahwa rangkaian ini  mampu memasok rangkaian LED dengan jumlah LED sebanyak 12 buahKata kunci :Batery, Konverter, Penghemat energi, , Osilasi mandiri, Toroid,
Analysis of Characteristics of Final Semester Examination Questions for Class IX Mathematics Using Rasch Model Theory in the Tidore Islands Region Pramono, Aji Joko Budi; Jawa, Yani
International Journal of Education, Information Technology, and Others Vol 6 No 3 (2023): International Journal of Education, Information Technology  and Others
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.10183222

Abstract

This study aims to analyze the characteristics of grade IX mathematics exam questions in the Tidore Islands region, North Maluku, using a quantitative descriptive methodology approach. Involving ninth grade junior high school students in North Maluku, this study used the Rasch Model approach based on the R program to analyze the quality of the items, including the unidimensional assumption test, item difficulty test, student ability test and item information value test. The instrument used was a test form from the mathematics subject. The results showed that the application of item response theory in analyzing Mathematics Final Semester Examination data was successful, with 11 factors and 1 dominant factor supporting the assumption of unidimensionality. The focus on the difficulty level of the questions showed that most of the questions were in the good range, effective in differentiating students' abilities. Analysis of the item characteristic curves provided insight into the quality of item design, while the accuracy of these curves, as per the Rasch model, is key in improving measurement validity. Thus, the results of this study are significant in improving understanding of the characteristics of grade IX mathematics items in the tidore islands region
Pengembangan dan Implementasi Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Visual Basic Aplication di MTs Negeri 2 Tidore Maluku Utara dengan Materi Persamaan dan Fungsi Kuadrat Aji Joko Budi Pramono
Jurnal Pendidikan Matematika VOLUME 5 NOMOR 2 DESEMBER 2018
Publisher : UIN Antasari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18592/jpm.v6i1.2183

Abstract

Pemasalahan yang biasa terjadi di sekolah adalah permasalahan tentang kesulitan dalam memahami materi pelajaran terutama pada materi matematika. Sedangkan  Permasalahan yang timbul dari  guru yaitu banyaknya materi yang harus disampaikan terbatasi dengan alokasi waktu, model latihan dan evaluasi berbasis paper base  test menjadi kurang efektif karena waktu habis untuk persiapan pembagian soal, mengoreksi dan  biaya yang mahal.Tujuan penelitian ini adalah membuat media pembelajaran berbentuk multimedia pembelajaran interaktif untuk mata pelajaran matematika dengan materi Persamaan dan fungsi kuadrat menggunakan perangkat lunak VBA ( visual Basic Aplication)  power point dan  mengetahui kelayakanya multimedia pembelajaran interaktif yang telah di bangun di kelas IX MTs Negeri 2 Tidore Maluku Utara. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian pengembangan (Research and Development). Hasil penilaian menunjukkan bahwa ahli materi memberikan skor sangat baik (86,12%.) ahli media memberikan skor sangat baik 81,55%. guru memberikan skor sangat baik (85,41%. dan siswa pada uji lapangan awal memberikan skor sangat baik 82,67%. pada uji coba lapangan siswa memberikan skor sangat baik 86,66%. dan pada uji pelaksanaan lapangan siswa memberikan skor sangat baik (90,13 %. Uji  perbedaan pada kelas kontrol dengan kelas eksperimen  di dapat nilai uji t-hitung 5.74 lebih besar dari t-tabel 1.65 yang mengindikasikan terjadi perbedaan hasil belajar siswa lebih baik daripada tidak mengunakan media pembelajaran interaktif, dengan rata-rata kemajuan nilai post-test sebesar 30.47. dengan hasil penilaian tersebut maka produk multimedia pembelajaran berbasis Visual Basic Aplication Power Point ini layak di gunakan di MTs Negeri 2 Tidore kepulauan
PELATIHAN KECERDASAN BUATAN UNTUK PEMBELAJARAN DAN ADMINISTRASI GURU MATEMATIKA DI SMP NEGERI 16 KOTA TIDORE KEPULAUAN Joko Budi Pramono, Aji; Djawa, Yani; Malaka, Muhlis; Ikrima, Ikrima; Awat, Nadira
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 7, No 11 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v7i11.4782-4792

Abstract

Peningkatan kualitas pendidikan melalui teknologi kecerdasan buatan (AI) menjadi fokus penting dalam PKM ini.  Pelaksanaan PKM di SMP Negeri 16 Kota Tidore Kepulauan yang bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan guru dalam menggunakan AI khususnya ChatGPT untuk mendukung pembelajaran Matematika dan administrasi guru. Metode yang digunakan adalah pelatihan teori, praktek, dan pendampingan. Hasil menunjukkan pelatihan ini efektif, dengan peningkatan skor posttest yang signifikan dibandingkan pretest, Gain Score rata-rata 20.0, dan Effect Size 1.395. Uji-t berpasangan menunjukkan perbedaan signifikan antara pretest dan posttest (p = 0.0000000000645). Pelatihan AI ini berhasil meningkatkan keterampilan guru, berdampak positif pada kualitas pembelajaran Matematika di sekolah, menciptakan pengalaman belajar yang lebih menarik dan interaktif bagi siswa, serta membantu guru dalam tugas pengajaran. diharapkan kegiatan ini menciptakan budaya belajar yang lebih adaptif terhadap perkembangan teknologi dan lingkungan belajar yang inovatif. Dukungan teknologi AI ini membantu guru dalam mengembangkan pembelajaran yang lebih efektif dan relevan, sehingga mampu meningkatkan prestasi siswa dalam pembelajaran Matematika
Inovasi Penilaian Autentik Berbasis Project Digital Dalam Pendidikan Agama Islam Di SMP Muhammadiyah Plus Klaten Gunagraha, Shindid; Budi Pramono, Aji Joko
BAHTSUNA: Jurnal Penelitian Pendidikan Islam Vol. 7 No. 1 (2025): Vol. 7 No. 1 (2025): April 2025
Publisher : LP3M UNZAH GENGGONG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55210/bahtsuna.v7i1.498

Abstract

Penilaian memiliki implementasi yang adaptif terhadap indikator yang direncanakan dalam proses pembelajaran, untuk meningkatkan kompetensi siswa. Dalam pembelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) di SMP Muhammadiyah Plus Klaten Utara dilakukan transformasi penilaian dengan digitalisasi. Tujuan penelitian ini adalah bagaimana mengimplementasikan siswa dalam mengintegrasikan ilmunya untuk mengaitkan kompetensinya dalam dunia digital. Metode penelitian menggunakan penelitian lapangan dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Lokasi penelitian di SMP Muhammadiyah Plus Klaten Utara. Teknik analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Diperoleh temuan bahwa penilaian berbasis proyek digital dilakukan dalam pembelajaran pendidikan agama Islam di kelas VII, VIII, dan IX di SMP Muhammadiyah Plus Klaten Utara. Bentuk proyek yang dilaksanakan sebagai penilaian seperti pembuatan poster digital dan film pendek. Peningkatan proyek melalui platform digital dengan memanfaatkan akun belajar.id siswa dalam proses pengerjaan. Simpulan penilaian berbasis proyek digital memberikan peningkatan kompetensi siswa sesuai dengan kebutuhan zaman dalam transformasi digital khususnya pada aspek pendidikan agama Islam. Menyumbangkan konten Islami ke media sosial sebagai sarana pendidikan dan menanamkan nilai-nilai Islam.
The Creativity of the PAI Klaten Teacher Community in Utilizing Belajar.id Accounts Gunagraha, Shindid; Pramono, Aji Joko Budi
Al-Ulum: Jurnal Pendidikan Islam Vol 6, No 3 (2025)
Publisher : Yayasan Rahmat Islamiyah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56114/al-ulum.v6i3.12639

Abstract

The purpose of this research is to reveal how the creativity of the PAI teacher community in Klaten Regency in utilizing belajar.id accounts as a space for educational digitalization. This research method uses qualitative field research with the research subject being the PAI teacher community at the junior high school level in Klaten Regency. The results of the study show that PAI teachers utilize belajar.id accounts with various creativity through digital platforms such as Canva, Quiziz, and Google Classroom, this form of utilization not only increases students' interest and understanding but encourages them to produce digital works that are integrated with Islamic values. 
The Creativity of the PAI Klaten Teacher Community in Utilizing Belajar.id Accounts Gunagraha, Shindid; Pramono, Aji Joko Budi
Al-Ulum: Jurnal Pendidikan Islam Vol 6, No 3 (2025)
Publisher : Yayasan Rahmat Islamiyah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56114/al-ulum.v6i3.12639

Abstract

The purpose of this research is to reveal how the creativity of the PAI teacher community in Klaten Regency in utilizing belajar.id accounts as a space for educational digitalization. This research method uses qualitative field research with the research subject being the PAI teacher community at the junior high school level in Klaten Regency. The results of the study show that PAI teachers utilize belajar.id accounts with various creativity through digital platforms such as Canva, Quiziz, and Google Classroom, this form of utilization not only increases students' interest and understanding but encourages them to produce digital works that are integrated with Islamic values. 
Developing Interactive Multimedia in Learning Animal Among Early Childhood Budi Pramono, Aji Joko; Ahmad, Samlan
PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol. 1 No. 02 (2018): PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (179.748 KB) | DOI: 10.31849/paudlectura.v1i2.1174

Abstract

Abstract This research aims to produce interactive multimedia in learning Animal among Early Childhood in terms of aspects of the material, learning aspects, aspects of the display and programming aspects. This research was conducted in Kindergarten RA Ternate, Dufa-dufa Ternate Norts Maluku by using the method of research and development (R & D). The developing model is using ADDIE. Stages in this study consisted of: (1) planning, (2) design and (3) development (4 )Implementation (5)Evaluation The results show the resulted product is a multimedia learning to recognize Animal for early childhood, multimedia products produced viable as a medium of learning recognize Animal based on validation by matter experts and media experts. Feasibility of products based validation matter experts with excellent assessment results (4.0), validation by expert assessment of media with very good results (4.0) and assessment by a child on a trial-one, small group testing and operational test with results very good.
COMPUTERIZED ADAPTIVE TEST (CAT) OPTIMIZATION USING THE EFFICIENCY BALANCED INFORMATION (EBI) METHOD Pramono, Aji Joko Budi
PROCEEDING OF INTERNATIONAL CONFERENCE ON EDUCATION, SOCIETY AND HUMANITY Vol 1, No 1 (2023): First International Conference on Education, Society and Humanity
Publisher : PROCEEDING OF INTERNATIONAL CONFERENCE ON EDUCATION, SOCIETY AND HUMANITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to optimize Efficiency Balanced Information (EBI) for selecting items in the computer-based adaptive exam model (CAT), usually used in education. This optimization is used to reduce problems that often occur in CAT based on item response theory (TRB), namely the emergence of ability bias, large Mean Absolute Error (MAE), too many test lengths, and uncontrolled Standard Error Estimation (SEE). The success of the CAT-based exam is strongly influenced by the item selection method; therefore, an appropriate item selection strategy is needed. This study proposes selecting items using the EBI method to solve this problem. The simulation results show that the grain bias is slightly around zero, and CMAE is consistent in the allowable theta area. The average number of items presented is less than 20 when -2<θ<2. The average test length increases to 25 seconds | θ | > 2. The items presented show the different power parameters of questions (a) at the beginning of the test more than at the end of the test; therefore, this method can be the right solution for optimizing accuracy in selecting items
Dominant factors that determine college students completing studies in mathematics education study programs Dewanti, Sintha Sih; Pramono, Aji Joko Budi
REID (Research and Evaluation in Education) Vol. 9 No. 1 (2023)
Publisher : Graduate School of Universitas Negeri Yogyakarta & Himpunan Evaluasi Pendidikan Indonesia (HEPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/reid.v9i1.51081

Abstract

Failure to graduate on time is a problem for both the university and the students themselves. Beside the competencies possessed by students, many other factors affect the completion of student studies. This study aims to reduce the variables that really affect the completion of student studies. The approach of this research was survey research on students of the Mathematics Education Study Program at least in semester 7 (currently taking a final project course). There are 17 factors that determine the completion of student studies, namely achievement motivation, discipline, interest, intelligence, study habits, health, part-time work activities, organizational activities, curriculum, mentoring methods, student relations with lecturers, availability of books, internet facilities, family economic conditions, relationships with parents and family members, friends, and social environment. Data analysis was conducted using Principal Component Analysis (PCA) method to obtain the dominant factor. Based on the results of the study, four main factors that affect the completion of student studies are formed, namely: (1) the first factor: motivation and academic ability; (2) the second factor: activities and social environment; (3) the third factor: facilities and family; and (4) the fourth factor: thesis guidance. The four factors can explain the dominant factor in student study completion at 86.54%, with details of motivation and academic ability at 37.57%, activities and social environment at 26.34%, facilities and family at 15.21%, and thesis guidance at 7.42%.