Claim Missing Document
Check
Articles

Found 16 Documents
Search

DAMPAK RELOKASI PASAR TRADISIONAL TERHADAP PENDAPATAN PEDAGANG (STUDI KASUS DI PASAR RAKYAT TALANG BANJAR KECAMATAN JAMBI TIMUR) Eva Pertiwi, Milen; Agustin Nengsih, Titin; Safitri, Yuliana
Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi dan Bisnis Vol. 3 No. 1 (2024): :Januari : Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi dan Bisnis
Publisher : Universitas Sains dan Teknologi Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51903/jimeb.v3i1.703

Abstract

This study aims to determine the impact of market relocation on the income of traders in the Talang Banjar People's Market, the factors that affect the income of traders after being relocated and how traders perceive the market relocation. In this study using qualitative research methods. As for the type and source of data needed, namely primary and secondary data. Data collection techniques are carried out by observing, interviewing and documenting while data analysis methods include data reduction, data presentation and drawing conclusions or verification. The results of the study showed that the income of traders after being relocated experienced a change in income where out of the 40 traders who had been interviewed, 38 traders had a decrease in income while as many as 2 traders had an increase in income. As for the factors that affect traders' income, namely location factors, trading hours, mods and competition. the perception of traders regarding the relocation of the Talang Banjar People's Market is not as expected, mainly because the number of traders' income has decreased. So it is hoped that government traders can make improvements to bring changes in a better direction, namely by repairing the market building, expanding road access, expanding stalls and kiosks according to the needs of traders and traders hope that all traders will be included in the market building.
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Profesi Akuntan Publik Sebagai Pilihan Karir Desri Ramadhan, Rian; Agustin Nengsih, Titin; Embun Baining, Mellya
Journal of Islamic Accounting Competency Vol. 3 No. 2 (2023): J-ISACC (Journal Of Islamic Accounting Competency)
Publisher : Prodi Akuntansi Syariah UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30631/jisacc.v3i2.1771

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis persepsi mahasiswa akuntansi syariah di UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi terhadap pengaruh penghargaan finansial, pengakuan profesional, nilai-nilai social dan lingkungan kerja dalam memilih karir sebagai akuntan publik. Penelitian ini dilakukan berdasarkan fenomena yang terjadi saat ini, yaitu pertumbuhan jumlah akuntan publik tiap tahun yang sangat kecil sedangkan jumlah lulusan akuntansi selalu meningkat. Subyek penelitian ini adalah mahasiswa akuntansi syariah di UIN Sulthan Thaha Saifuddin. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 78 responden didistribusikan dengan menggunakan metode survei kuesioner, kemudian diolah dengan menggunakan metode regresi linier berganda. Hasil penelitian ini Secara parsial faktor penghargaan tidak berpengaruh terhadap minat mahasiswa akuntansi berprofesi sebagai akuntan public sedangkan, pengakuan profesional, lingkungan kerja secara bersama-sama berpengaruh terhadap minat mahasiswa dalam memilih karir di masa depan untuk berprofesi menjadi akuntan publik. Namun penghargaan finansial pengakuan profesional dan lingkungan kerja secara bersama-sama memiliki pengaruh signifikan terhadap pemilihan karir sebagai akuntan publik.
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Berwirausaha Mahasiswa Prodi Ekonomi Syariah UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi Sri Listiani, Hidyah; Agustin Nengsih, Titin; Saijun, Saijun
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Persaingan di dunia kerja semakin ketat dapat dilihat dari tingginya tingkat pengangguran di Indonesia. Untuk mengurangi angka pengangguran maka diperlukan adanya perubahan pola pikir dari mencari pekerjaan menjadi menciptakan lapangan, salah satu cara adalah dengan berwirausaha. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi minat berwirausaha mahasiswa ekonomi syariah UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. Salah satu Faktor tersebut adalah pribadi, kemasyarakatan dan lingkungan. Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 95 orang dan menggunakan teknik non probability sampling yaitu purposive sampling dengan memilih mahasiswa Ekonomi Syariah. Analisis Regresi Berganda digunakan sebagai teknik dalam analisis data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lingkungan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap minat berwirausaha mahasiswa Ekonomi Syariah UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. Sedangkan pribadi dan kemasyarakatan berpengaruh secara negatif dan tidak signifikan terhadap minat berwirausaha mahasiswa Ekonomi Syariah UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. Namun secara bersama-sama variabel pribadi, kemasyarakatan dan lingkungan berpengaruh terhadap minat berwirausaha mahasiswa Ekonomi Syariah UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.
Determinan Strategi Pemasaran Produk Tabungan Easy Wadiah Terhadap Keputusan Nasabah Di BSI KC Gatot Subroto Jambi Agustin Nengsih, Titin; Saputra, Ogi; Anggraini, Junia
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu produk yang paling diminati pada bank syariah indonesia KC Gatot Subroto Jambi yaitu produk tabungan Easy Wadiah, dalam memasarkan produk easy wadiah tentunya pihak bank mempunyai strategi-startegi tertentu. strategi-strategi baru banyak digunakan oleh marketing untuk dapat memasarkan produk, salah satunya yaitu menggunakan marketing mix dengan strategi 4p yaitu (product,price,place,promotion) yang dimana bertujuan untuk menggabungkan seluruh komponen variable pemasaran menjadi pola yang terstruktur sehingga menciptakan peluang pemasaran yang menguntungkan. Tujuan dari penelitian yang telah dilakukan ini untuk mengetahui determinan strategi pemasaran produk tabungan easy wadiah terhadap keputusan nasabah di BSI KC Gatoto Subroto Jambi. Pada penelitian ini saya menggunakan teori marketing mix 4p yaitu produk (product), harga (price), promosi (promotion), tempat (place). Metode Penelitian ini menggunakan teknik kuantitatif untuk meneliti pada populasi atau sampel tertentu, analisis data bersifat kuantitatif/statistik dengan tujuan untuk menguji hipotesis yang telah ditetapkan. Harga, Produk, Promosi, Tempat/Lokasi secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap keputusan nasabah di Bsi Kc Gatot Subroto Jambi.
Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas dan Aktivitas Terhadap Profitabilitas PT. Alkindo Naratama Tbk Periode 2014-2023 Diwantara, Victor; Agustin Nengsih, Titin; Fajar Wati, Sinta
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 3 (2025): Desember
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh Current Ratio (CR), Debt to Asset Ratio (DAR), dan Total Asset Turnover (TATO) terhadap Return on Assets (ROA) pada PT Alkindo Naratama Tbk. Data yang digunakan berupa laporan keuangan triwulanan periode 2014–2023 dengan metode kuantitatif dan teknik purposive sampling. Analisis dilakukan menggunakan regresi linear berganda untuk menguji pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial CR dan DAR tidak berpengaruh signifikan terhadap ROA, yang berarti likuiditas dan struktur pendanaan tidak secara langsung menentukan profitabilitas. Sebaliknya, TATO berpengaruh signifikan terhadap ROA, menunjukkan bahwa semakin tinggi perputaran aset, semakin besar laba yang diperoleh perusahaan. Secara simultan, CR, DAR, dan TATO berpengaruh signifikan terhadap ROA. Hal ini menegaskan bahwa profitabilitas dipengaruhi oleh kombinasi faktor keuangan, sehingga manajemen aset dan struktur keuangan harus dikelola secara seimbang.
Analisis Keterhubungan Tingkat Kemiskinan Dan Pembiayaan Syariah Di Indonesia Tahun 2005-2020 Agustin Nengsih, Titin; Kurniawan, Bambang; Fitri Harsanti, Eka
ILTIZAM Journal of Shariah Economics Research Vol. 5 No. 2 (2021): Iltizam Journal of Shariah Economics Research
Publisher : Islamic Economics Department, Faculty of Islamic Economics and Business, UIN SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30631/iltizam.v5i2.1022

Abstract

Poverty is one of the main problems experienced by almost all countries in the international world. Ongoing poverty in developing countries is usually indicated by presence, backwardness, and ultimately waiting. In Indonesia, until now poverty is still an important problem for the government that must be completely resolved. The purpose of this study was to determine and examine the effect of Islamic financial institution financing on mission problems in Indonesia in 2005–2020. The form of research used in this study is a quantitative descriptive technique with Simple Linear Regression analysis. The type of data used in this study is time set data from 2005–2020. The hypothesis test in this test uses Simple Linear Regression evaluation and it is found that financial institutions have a considerable influence on the poverty level in Indonesia with a significance price of 0.000 with a coefficient of determination of 81% and affects other variables outside the study.