Educandumedia: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Kependidikan
Vol. 2 No. 1 (2023): April 2023

PERJALANAN DEMOKRASI INDONESIA DAN PROBLEMATIKANYA

Muhammad Kaulan Karima (Unknown)
Syazwina Dinda Damara Rais (Unknown)
Putri Hasanah Harahap (Unknown)
Fitri Ana Daulay (Unknown)
Eyzi Pratiwi (Unknown)
Zaura Izzati Siagian (Unknown)
Buti Sarma Sitompul (Unknown)
Nur Nani Siagian (Unknown)
Nuri Alfitriyani (Unknown)
Tasya Sabrina (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Nov 2023

Abstract

Indonesia merupakan salah satu negara yang menganut sistem demokrasi yaitu rakyat sebagai pemegang kekuasaan, pembuat dan penentu keputusan dan kebijakan tertinggi dalam penyelenggaraannya yang diwakilkan melalui Lembaga perwakilan. Indonesia dalam perjalanan berdemokrasi mengalami beberapa periode, hingga saat ini menjalani periode reformasi. Kemajuan masyarakat Indonesia merupakan faktor yang sangat mempengaruhi lahirnya partai-partai politik dan yang mendorong terbentuknya sistem multipartai di Indonesia. Tujuan penulisan artikel ini untuk mengetahui proses perjalanan demokrasi di Indonesia serta problematikanya. Metode penelitian yang digunakan adalah studi literatur dengan mengumpulkan dan menganalisis beberapa artikel dan buku yang relevan. Negara yang berdemokrasi, tentunya membenarkan keberadaan partai politik sebagai pilar dari sebuah demokrasi atau dalam pelaksanaan kedaulatan rakyat. Demokrasi dilaksanakan melalui pemilihan umum dalam rangka menduduki kepemimpinan. Penelitian ini memberikan pemahaman dalam pentingnya mengetahui proses perjalanan demokrasi di Indonesia dan problematikanya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

educandumedia

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Educandumedia merupakan wadah yang dibentuk untuk memberikan fasilitas kepada para akademisi menerbitkan tulisannya. Spesifikasi kajian yang akan diterbitkan pada jurnal educandumedia adalah pembahasan tentang pendidikan dan kependidikan. Jurnal Educanmedia diterbitkan oleh Yayasan Insan ...