cover
Contact Name
Andes Fuady
Contact Email
andes@um-tapsel.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
maratabe@um-tapsel.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota padangsidimpuan,
Sumatera utara
INDONESIA
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
ISSN : 25981218     EISSN : 25981226     DOI : -
Martabe Journal -Jurnal Pengabdian Masyarakat, published by Institute of Research and Community Service Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan. This journal contains the results of publication lecturers to the community of agrokompleks, Teacher Training and Science of teknosains, and sosbudkum and published twice a year ie in April and October.
Arjuna Subject : -
Articles 4,515 Documents
“PENGEMINITOR” PELATIHAN PENYUSUNAN INSTRUMENT PENILAIAN KOGNITIF DAN PSIKOMOTORIK PADA GURU- GURU MUHAMMADIYAH KOTA PADANGSIDIMPUAN Fitri Agustina Lubis; Putoro Dongoran; Jalilah Azizah Lubis; Muhammad Darwis; Mutiara Lubis
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 3 (2018): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (879.188 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v1i3.158-164

Abstract

Tujuan Kegiatan Pelatihan ini diharapkan guru di bawah naungan Dikdasmen Kota Padangsidimpuan lebih memiliki kemampuan dalam merumuskan instrument penilaian yang sesuai dengan kompetensi siswa. Menggunakan instrument penilaian yang tepat akan mempermudah guru dan siswa dalam proses pembelajaran. siswa akan merasa akan merasakan kreatifitasnya tergali dengan baik dan akan menghasilkan apa yang diharapkan oleh guru. Pengabdian ini dilaksanakan di MTs Muhammadiyah 22 Kota Padansidimpuan. Pelaksanan pengabdian ini dilaksanakan kurang lebih selamaa dua bulan yakni mulai Juli – Agustus dimana kegiatannya dilaksanakan selama 4 hari dalam jangka waktu berbeda. Hasil workshop instrument penilaian ini yaitu bahwa guru–guru Muhammadiyah lebih banyak memperoleh pemahaman mengenai bagaimana penerapan instrument dalam rancangan pembelajaran. Guru-guru Muhammadiyah kota Padangsidimpuan juga terlihat lebih termotivasi untuk lebih kreatif dalam menentukan instrument penilain. Target sasaran untuk kedepannya diharapkan guru-guru akan lebih mampu mengembangkan bahan ajar sendiri yang sesuai dengan instrument penilaian.
SOSIALISASI PEMBUATAN TEMPE SKALA INDUSTRI RUMAH-TANGGA PADA MASYARAKAT ASLI PAPUA DI KELURAHAN MALANU DISTRIK MALAIMSIMSA KOTA SORONG PAPUA BARAT Ibrahim Ibrahim; Sukmawati Sukmawati
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 3 (2018): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.808 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v1i3.83-88

Abstract

Sosialisasi pembutan tempe pada masyarakat asli Papua bertujuan untuk memberikan informasi kepada masyarakat tentang peranan menguntungkan mikroorgansime dalam bidang industri pangan, memberikan informasi kepada masyarakat mengenai pembuatan tempe pada skala industri rumah tangga secara sederhana, dan mendorong masyarakat agar dapat menerapkan prinsip-prinsip pemanfaatan mikroorganisme dalam bidang industri pangan sebagai bekal dalam berwirausaha. Metode yang digunakan dalam kegiatan sosialisasi adalah dengan melakukan studi pustaka mengenai kerangka pemecahan masalah, memberikan solusi kepada masyarakat mengenai peranan menguntungkan mikroorganisme khususnya jamur dalam bidang industri pangan, serta presentasi materi prosedur cara kerja pembuatan tempe. Melalui presentasi materi dan tanya jawab dengan mitra, dapat disimpulkan bahwa masyarakat asli papua masih awam dalam pembuatan tempe. Hal tersebut dibuktikan dengan semangat dan atusiasme masyarakat.Kata Kunci: Sosialisasi, Pembuatan Tempe, Masyarakat Asli Papua
PELATIHAN PEMBUATAN E-LEARNING SEBAGAI SARANA EVALUASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI SMA MUHAMMADIYAH 1 JOMBANG Siti Khoiruli Ummah
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 3 (2018): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (406.218 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v1i3.117-127

Abstract

Abstract Mentoring e-learning aimed to create innovation learning in particular means of evaluation of learning mathematics-based technology. E-Learning is one of the technological innovations combined with learning, one of the benefits purposed to evaluate learning using the internet. The method of the implementation of mentoring started from observation and permitting. The next stages were prepared the e-learning modules. Stage of implementation was done for four meetings. The final stage i.e. the analysis of implementation mentoring. The results of the training participants, i.e. in this case the teacher, already have e-learning account through Google Classroom or Edmodo. In addition, teachers could create and upload the instrument of learning evaluation in this assignment of unbounded time using separate files as well as the quiz online. Teachers could also manipulate the score by way of export grade from Edmodo in the form file formats such as Excel and calculate an average, specify the maximum value or the minimum value. Learning evaluation of the instrument, in this case, a math problem, have been able to be uploaded directly by the teacher using the equation to write mathematics. In this case, the teacher uses the format of the equation in the form of LaTeX.Keywords: Training of E-Learning, Edmodo, Google Classroom, LaTeX, Evaluation of Mathematics Learning  Abstrak Pendampingan dan pelatihan pembuatan e-learning bertujuan untuk menciptakan inovasi pembelajaran khususnya sarana evaluasi pembelajaran matematika berbasis teknologi. E-Learning merupakan salah satu inovasi teknologi yang dikombinasikan dengan pembelajaran, salah satunya diamanfaatkan untuk mengevaluasi pembelajaran melalui internet. Metode pelaksanaan pendampingan dan pelatihan diawali dari observasi dan perijinan. Tahapan selanjutnya yaitu penyusunan modul e-learning. Tahap pelaksanaan dilakukan selama empat pertemuan. Tahap akhir yaitu analisis keterlaksanaan pendampingan dan pelatihan. Hasil pelatihan yaitu peserta pelatihan, dalam hal ini guru, sudah mempunyai akun e-learning melalui google classroom maupun edmodo. Selain itu, guru dapat membuat dan mengupload instrument evaluasi pembelajaran dalam hal ini penugasan berbatas waktu menggunakan file terpisah maupun kuis secara online. Guru juga dapat mengolah skor dengan cara mengekspor grade pada edmodo dalam bentuk file berformat Excel dan menghitung rata-rata, menentukan nilai maksimum maupun nilai minimum. Instrumen evaluasi pembelajaran, dalam hal ini soal matematika, telah dapat diupload secara langsung oleh guru menggunakan equation untuk menuliskan matematika. Dalam hal ini, guru menggunakan format equation berupa LaTeX.Kata Kunci: pelatihan e-learning, edmodo, google classroom, LaTeX, Evaluasi Pembelajaran Matematika 
PENGUATAN PEMAHAMAN AKUNTANSI DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA UKM BATIK TULIS GIRILOYO DI DESA WISATA WUKIRSARI, IMOGIRI BANTUL Desi Susilawati; Putri Rachmawati
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 3 (2018): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1034.505 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v1i3.89-100

Abstract

The patner of this program is Paguyuban Batik Tulis Giriloyo Wukirsari village Imogiri Bantul Yogyakarta.Paguyuban has two problems: recording the transaction manually and didnot match with acoounting standart for  SMEs (Small and Medium Enterprises). Paguyuban doesn’t have an apllication as an information management system. Information System is a tool of human in storing, processing, and organizing data. The Sophistication of information systems will accelerate the processing and management of data. Based on above, this  devotion program is  empowerment,strengthening  understanding and technical capability of accounting process  related preparing financial statement easily.and accurate. The developing information systems appication that will be used in SMEs (Small and Medium Enterprises) to obtain report of sale, report of inventory based database Access application effectively and relevance.The model of this devotion was descriptive qualitatif which measure target quantity, efficient system quality, and timeliness of preparing finanacial statement.Based on quesionare feedback from participant we got 74% of participant stated that application implementationwas easily. Effectiveness is measured by timeliness of financial reporting.The result show that financial reporting can be disclosured on time dan improve the quality of it.The results above indicate that the access database applications as information needed by  Wukirsari batik group community.to improve their performances Keywords: Effectiveness, management information system, small and medium enterprises, Empowering knowledge of accounting
PELATIHAN ROBOTIKA BERBASIS ANDROID UNTUK MENUMBUHKAN INOVASI DAN KREATIVITAS DI SMP 11 BANDUNG mujiarto mujiarto; A Sambas; Gugun Gundara; Shofiatul Ula
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 1 (2019): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (597.923 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v2i1.8-12

Abstract

This training aims to create an arduino robot that is controlled using android. The initial study of this research was to design a Proteus simulation to test the performance of robots. Next, design the robot by combining the motor driver, wheel engine and Arduino. Finally, integrate the robot with Android to control the robot's navigation system. This Android-based Arduino robot training will be introduced to students in the robotics workshop at SMP 11 Bandung as a medium for teaching physics or electronics. With this training, it is expected that students will be able to increase innovation and more creativity towards the subjects taught.
PENGEMBANGAN WAHANA WISATA JONGGOL DI DUSUN BALANGAN, WUKIRSARI, CANGKRINGAN Putri Rachmawati; Linda Kusumastuti; Desi Susilawati
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 1 (2019): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (683.754 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v2i1.13-20

Abstract

KKN-PPM is an empowerment program that will be implemented in Dukuh Balangan, Wukirsari Village, Cangkringan District, Sleman Regency, D.I. Yogyakarta aims to focus on the development and packaging of jonggol tourism vehicles in Balangan needs to be implemented to realize outbound education tours and camping ground. Which has selling power by highlighting the uniqueness, and the authenticity of nature around the Balangan hamlet? This service uses observation, interview, and education methods. In this educational method, the ESD method is used which provides counseling, socialization, training, and implementation. The result of dedication is the availability of outbound vehicles, garbage disposal, and places of worship/ so that tourist attractions can be better in tourism management, and a tool for sustainable tourism development.Keywords: KKN PPM, Observation, Interview, ESD (Education for Sustainable Development) method, Jonggol Tourism
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGELOLAAN DATA PERGULIRAN PINJAMAN DI UNIT PELAKSANA KEGIATAN (UPK) PNPM MANDIRI PERDESAAN Nur Hudha Wijaya; Hanifah Rahmi Fajrin; Desi Susilawati
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 1 (2019): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1182.87 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v2i1.26-35

Abstract

Sistem informasi akuntansi (SIA) saat ini digunakan oleh berbagai jenis lembaga untuk mengelola data dan informasi yang terkait dengan sistem akuntansi pada bisnis yang dijalankan oleh lembaga tersebut. Tujuan yang ingin dicapai adalah memudahkan proses analisis akuntansi untuk sistem pengendalian keuangan, strategi bisnis dan penerbitan pelaporan keuangan. Pengabdian ini mengambil studi kasus pengelolaan data perguliran pinjaman pada lembaga keuangan yang bergerak dalam penyediaan pinjaman modal wirausaha kepada masyarakat. Metode yang dilaksanakan yaitu  melakukan analisis dokumen, wawancara kepada pengelola organisasi dan pengamatan proses bisnis, baru dilanjutkan pembuatan aplikasi SIA. Hasil pengabdian merupakan penerapan teknologi informasi dalam bidang akuntansi dengan model client-server untuk efisiensi sumberdaya organisasi. Dengan uji penggunaan aplikasi SIA untuk sistem pengendali keuangan pinjaman bergulir sangat membantu untuk pengelolaan keuangan di Unit Pelaksana Kegiatan (UPK) Kecamatan Dlingo, dengan dibuktikan kelancaran sistem keuangan pinjaman bergulir dan terkoordinasi dengan baik.
PENGOLAHAN NANOSILIKA DAUN BAMBU ANTI ORGANISME PENGGANGGU TANAMAN SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DI GAMPONG MEURANDEH KOTA LANGSA, ACEH Zulfan - Arico; Sri Jayanthi; Yulina Ismida; Nuraini Nuraini
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 1 (2019): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (685.921 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v2i1.1-7

Abstract

The level of income in the City of Aceh Province, especially in Gampong Meurandeh is still relatively low. One reason is the use of free time for non-productive housewives. The purpose of this activity is to improve the ability of housewives to produce high economic value products by utilizing their free time by utilizing available natural resources, one of which is bamboo plants to be able to increase the family's economic income. The method used in the implementation of the activities carried out jointly with the mothers in Gampong meurandeh Langsa Lama Subdistrict, Langsa City is by (1) Socialization, implementation, survey and assistance programme. The current activity has been completed and has produced the superior bipesticide product of the community of Meurandeh Village. The conclusions that can be obtained from the implementation of the program are (a) The high level of participation from the community service program partners has a positive impact on the implementation of the program, seen from training and assistance in making products, (b) The program is able to produce alamai biopesticides made from bamboo leaf nanosilica so that it can improve the economy of the community and the product is environmentally friendly so that it can maintain environmental sustainability. Suggestion, (c) The high interest and enthusiasm of the community in participating in the Community Service program is expected to get special attention, so the program will continue. Keywords: Nanosilica, Bamboo Leaves, Meurandeh Village
PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DI KLINIK HARMONY YOGYAKARTA Wisnu Kartika; Nur Hudha Wijaya; Hanifah Rahmi Fajrin
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 1 (2019): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1236.072 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v2i1.36-39

Abstract

Pada saat ini, semakin banyak variasi kuliner  (makanan), sehingga menyebabkan berbagai macam penyakit maupun gejala penyakit jika kita mengkonsumsinya terlalu berlebihan. Dengan adanya masalah ini, maka akan banyak orang yang berobat ke rumah sakit. Pada masa ini, selain rumah sakit juga berkembang Puskesmas maupun klinik kecil baik ditingkat Desa, Kelurahan maupun Kecamatan. Klinik pun terbagi atas berbagai macam yaitu klinik umum dan klinik gigi. Klinik maupun Puskesmas menyediakan peralatan medis untuk membantu menyembuhkan pasien atau untuk tindakan medis. Pengabdian ini bertujuan untuk memperbaiki maupun memberikan rekomendasi apakah alat medis pada klinik tersebut masih layak untuk diganti atau masih baik. Beberapa contoh alat medis yaitu tensimeter, thermometer , timbangan bayi, stetoskop dan timbangan orang dewasa. Tensimeter terdiri atas beberapa jenis yaitu tensimeter jarum, tensimeter air raksa dan sekarang telah berkembang tensimeter digital. Pengabdian yang dilakukan pada klinik ini yaitu mengidentifikasi peralatan tensimeter dan thermometer yang masih ada, jika terdapat kerusakan maka akan dilakukan perbaikan. Hasil dari pengabdian ini ditemukan kerusakan pada tiga tensimeter air raksa. Kesimpulan yang dapat diperoleh dari pengabdian ini adalah dengan adanya program pengabdian ini maka kita dapat membantu klinik tersebut.
WORKSHOP PEMANFAATAN MEDIA PEMBELAJARAN GEOGEBRA UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI GURU MATEMATIKA Nur Sahara Panggabean; Masdelima Azizah Sormin; Lisna Agustina
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 1 (2019): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (70.503 KB) | DOI: 10.31604/jpm.v2i1.40-44

Abstract

Paradigma terhadap sulitnya belajar matematika seolah menjadi kelaziman bagi siswa dalam pelaksanaan proses belajar mengajar di kelas. Kreativitas guru dalam melaksanakan pembelajaran dikelas sangat menentukan terhadap pencapaian keberhasilan siswa dalam menerima materi yang diajarkan. Sebagai guru yang kreatif tentunya harus memiliki skill di bidangnya agar siswa yang diajarkan berhasil guna dalam proses pembelajarannya. Pemanfaatan media pembelajaran dalam matematika tentunya menjadi sebuah kreativitas yang harus dimiliki oleh guru matematika sebab dengan penguasaan dan penggunaan media tersebut diharapkan siswa merasa ikut memiliki pelajaran yang disampaikan oleh guru. Saat ini, program computer dalam pembelajaran matematika merupakan keniscayaan. Salah satu program computer yang dapat dimanfaatkan dalam pembelajaran matematika adalah GeoGebra. GeoGebra adalah program dinamis yang dengan beragam fasilitasnya dapat dimanfaatkan sebagi media pembelajaran matematika untuk mendemonstrasikan atau memvisualisasikan konsep – konsp matematika serta sebagi alat bantu untuk mengkonstruksi konsep – konsep matemtika. Namun, tidak semua guru matematika mampu dan cakap dalam memanfaatkan media pembelajaran GeoGebra. GeoGebra merupakan aplikasi yang mudah untuk dipahami oleh siswa dan dapat digunakan hampir untuk semua materi yang ada dalam matematika sehingga dengan menggunakan aplikasi ini siswa tidak merasa monoton dalam proses belajar mengajar di kelas. Anggapan siswa tehadap matematika yang sulit akan hilang seiring dengan skill yang akan mereka miliki dengan pemanfaatan GeoGebra ini.   Artikel ini menyajikan uraian bagaimana pengabdi menerapkan GeoGebra dalam setiap pembelaran matematika.Target kegiatan ini adalah guru-guru matematika di Tapanuli Selatan. Jumlah peserta workshop sebanyak 16 orang. Tempat pelaksanaan kegiatan dilaksanakan di SMA Negeri 1 Sipirok. Metode pelaksanaan yang digunakan adalah metode  eksperimental dan pendampingan. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan mampu memberi informasi dan pengetahuan bagaimana memanfaatkan media pembelajaran matematika sehingga menjadi sebuah pelajaran yang menyenangkan bagi guru dalam membelajarkannya.Kata Kunci : GeoGebra, Matematika

Page 3 of 452 | Total Record : 4515


Filter by Year

2017 2025


Filter By Issues
All Issue Vol 8, No 12 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 11 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 10 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 9 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 8 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 7 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 6 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 5 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 4 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 3 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 2 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 8, No 1 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 7, No 12 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 7, No 11 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 7, No 10 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 7, No 9 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 7, No 8 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 7, No 7 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 7, No 6 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 7, No 5 (2024): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 7, No 4 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 7, No 3 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 7, No 2 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 7, No 1 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 6, No 12 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 11 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 10 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 9 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 8 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 7 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 6 (2023): martabe : jurnal pengabdian kepada masyarakat Vol 6, No 5 (2023): martabe : jurnal pengabdian kepada masyarakat Vol 6, No 4 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 3 (2023): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 6, No 2 (2023): martabe : jurnal pengabdian kepada masyarakat Vol 6, No 1 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 10 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 9 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 8 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 7 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 6 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 5 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 4 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 3 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 2 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 1 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4, No 3 (2021): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4, No 2 (2021): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4, No 1 (2021): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3, No 2 (2020): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3, No 1 (2020): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 2 (2019): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2, No 1 (2019): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1, No 3 (2018): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 1, No 2 (2018): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 1, No 1 (2017): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT More Issue