cover
Contact Name
Sumardi Sadi
Contact Email
jurnalteknikumt@gmail.com
Phone
+6281328193939
Journal Mail Official
mardiesadi99@gmail.com
Editorial Address
Jl. Perintis Kemerdekaan I No 33 Cikokol Kota Tangerang
Location
Kota tangerang,
Banten
INDONESIA
JURNAL TEKNIK
ISSN : 23028734     EISSN : 25810006     DOI : http://dx.doi.org/10.31000/jt.v9i2
Jurnal Teknik merupakan kumpulan artikel dari berbagai program studi keteknikan dan Education, Sains dan Teknologi, yaitu Teknik Elektro, Teknik Mesin, Teknik Sipil, Teknik Industri dan Teknik Informatika, Teknologi Kelautan, Teknologi Perikanan Laut, Teknologi Pertanian, atau artikel program studi keteknikan lainnya. P-ISSN 2302-8734 dan E-ISSN : 2581-0006. Jurnal Teknik menerima artikel dari khalayak umum dibidang keteknikan, baik regional maupun nasional, semua jurnal akan diproses sesuai prosedur publikasi ojs yang berlaku. Pada edisi volume 8 semua artikel yang masuk dibatasi dengan plagiarisme cheker masimal 30%, untuk edisi berikutnya vol 9 dan seterusnya semua artikel dibatasi oleh plagliarisme cheker maksimum 20%. Artikel harus langsung disubmit oleh penulis dengan email penulis.
Articles 322 Documents
Analisis Jumlah Kanban Pada Proses Produksi Support Assy Brake Pedal Part No. xxxx-xxxx di Departemen Welding PT. NTC (Studi Kasus Perusahaan Spare Part Automotive) Henri Ponda
Jurnal Teknik Vol 1, No 2 (2012): Juli-Desember 2012
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v1i2.1455

Abstract

Pada saat ini teknologi yang digunakan pada sektor industri terus mengalami perubahan perbaikan dan berkembang dengan cepat. Dengan kemajuan teknologi yang sangat cepat industri-industri di Indonesia menerapkan manajemen produksi yang memegang peranan yang cukup penting adalah sistem produksi, karena sistem produksi merupakan rangkaian gabungan beberapa elemen yang saling menunjang dan berhubungan antara satu dengan yang lain untuk melaksanakan proses produksi dalam suatu perusahaan sehingga lebih efektif dan efisien. Prinsip JIT adalah menghilangkan pemborosan (eliminating waste) dan meningkatkan nilai tambah, yang akhirnya meningkatkan laba dan memperbaiki ROI (return on investment). ROI adalah laba dibagi dengan total asset. Sementara itu Laba adalah pendapatan dikurangi biaya. Jika biaya turun, maka laba naik dan akibatnya ROI naik. Kanban adalah suatu kartu mirip label yang berisi catatan-catatan tentang jumlah dan jenis unit yang diperlukan dan biasanya ditaruh dalam amplop vinil berbentuk empat persegi panjang atau bujur sangkar, yang dikirim pekerja dari suatu proses kepada pekerja pada proses yang terdahulu. Akibatnya, banyak  proses dalam pabrik akan saling berkaitan. Jumlah Kanban yang dibutuhkan untuk membantu proses produksi Support Assy Brake Pedal Part No. xxxx-xxxx di Departemen Welding yaitu berjumlah 1 (satu) Kanban. Kata Kunci: Just In Time, Kanban, Waktu Siklus, Waktu Normal, Waktu Baku
OPTIMASI ALIRAN KOMPRESSOR PADA TURBIN GAS UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BIOMASS DENGAN KAPASITAS 20 MW Jamaludin Jamaludin
Jurnal Teknik Vol 5, No 2 (2016): Juli-Desember 2016
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v5i2.343

Abstract

Turbin gas dengan bahan bakar biomass adalah salah satu alternative pembangkit tenaga daya sebagai penghasil tenaga listik dimana pada saat ini sebagian besar pembangkit listrik yang ada di Indonesia masih menggunakan bahan bakar minyak sebagai  bahan  bakar  utama,  padahal  ketersediaan  bahan  bakar  ini  makin  langka dengan harga yang kian meningkat. Dalam upaya diversifikasi bahan bakar peng- gunaan bahan bakar minyak dialihkan ke penggunaan bahan bakar gas, gas yang digunakan pada pembangkit listrik bisa berbagai macam salah satunya adalah biomass. Dari berbagai komponen pada turbin gas, kompresor merupakan alat yang paling utama karena sebagai penyuplai udara pembakaran. Parameter-parameter unjuk kerja dari kompresor, yaitu: tekanan rasio, Mach Number, Laju aliran Massa dan Volume serta kecepatan sudu yang bisa diketahui secara teoritis. Selanjutnya metode CFD digunakan  untuk  mengetahui  pola  aliran  dipermukaan  meridional  antara  full  dan spliter blade guna mengetahui variasi dengan  = 37,070  dan  =  serta nilai   =  dan   =  yang bisa digunakan untuk menghasilkan aliran udara yang bisa menghasilkan efesiensi turbin yang lebih baik. Kata Kunci: kompresor, efisiensi, biomass,sudu-sudu kompresor.
PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI JARINGAN VOICE OVER INTERNET PROTOCOL (VoIP) PADA PT. NATIONAL LABEL Liesnaningsih Liesnaningsih; Rohmat Taufiq; Deril Deril
Jurnal Teknik Vol 9, No 1 (2020): Januari-Juni 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v9i1.2496

Abstract

Voice over Internet Protocol (VoIP) merupakan teknologi komunikasi suara berbasis IP, dimana user dapat melakukan komunikasi suara hanya dengan menggunakan jaringan internet, intranet, atau ethernet. PT National Label merupakan perusahaan swasta yang terus berkembang, sehingga membutuhkan sarana komunikasi yang baik untuk menunjang produktifitas perusahaan. Saat ini PT National Label sudah menerapkan telepon PABX sebagai sarana komunikasi. Mahalnya harga telepon PABX dapat mengakibatkan meningkatnya biaya operasional perusahaan, sehingga dengan dirancang dan diimplentasikannya  VoIP dapat menjadi alternatif solusi dari permasalahan tersebut. Jaringan VoIP yang dirancang menggunakan server CentOS sehingga menjadi sistem Trixbox CE berbasis SIP (Session Initiation Protocol). Dengan menggunakan infrastruktur jaringan nirkabel seperti wifi, teknologi VoIP dapat digunakan pada telepon jaringan atau diperangkat mobile dengan menggunakan softphone seperti aplikasi mobile X-Lite dan Zoiper sebagai pengganti IP Phone yang terhubung dengan satu jaringan. Diharapkan dengan adanya teknologi VoIP di PT National Label dapat memberikan manfaat bagi karyawan dalam menunjang sarana komunikasi via internet tanpa mengeluarkan biaya yang besar. Kata Kunci: Jaringan, Internet, Server, VoIP.
ANALISIS DESAIN OPTIMUM SPROKET RODA BELAKANG SEPEDA MOTOR KRITERIA BIAYA MATERIAL MINIMUM Insana Jatmiko
Jurnal Teknik Vol 4, No 1 (2015): Januari-Juni 2015
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v4i1.368

Abstract

Seleksi terhadap materialsproket roda belakang sepeda motor adalah untuk mendapatkan material yang mampu menjalankan fungsinya, mudah dibentuk, dan harganya kompetitif. Seleksi dilakukan terhadap material yang pada umumnya dipakai oleh industri dalam negri. Material tersebut diantaranya adalah S45C; AISI 1045; AISI 5140; GG25; 20MnCr5. Analisis dilakukan dengan menggunakan Metode Desain Optimum Kriteria Biaya Material Minimum. Selain itu, karena satu jenis sproket dapat dipakai untuk beberapa sepeda motor yang berbeda momen torsinya, maka ditunjukan hubungan Momen Torsi sepeda motor terhadap Biaya Material Sproket.Kata kunci: sproket, seleksi material, desain optimum
EVALUASI KUALITAS PELAYANAN PENGUJIAN KENDARAAN BERMOTOR DENGAN METODE SERVQUAL Tri Widodo Widodo
Jurnal Teknik Vol 3, No 1 (2014): Januari-Juni 2014
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v3i1.401

Abstract

Objekdaripenelitian iniadalahbagianpelayanan  PengujiankendaraanbermotordiKabupatenTangerang,bagianinibertugasuntukmemberikanpelayanankepadamasyarakatumum.Jasayangberkualitasbisaterciptabilajasatersebutbisamemuaskanpelanggan,kepuasanpelangganituditandaidenganberkurangnyakeluhanpelanggansehinggamenunjukkan kinerja perusahaan yang tinggi. Penelitianini bertujuan untukmengidentifikasisertamenganalisafaktor-faktorapasajayangmembentukkepuasanpelanggansertamemberikanmasukankepadapihakmanajemenuntukdilakukannyaperbaikan.Penggunaanservicekualitasdiharapkandapatmengetahuiapakahadakesenjanganantarakinerjayangdilakukanselamainidenganapayangdiharapkanolehparakonsumen.Kelimadimensiyangdiukuradalahtangibilty,reliabilty,responsiveness,assurance,danemphaty. 16demanded qualityini ditelitidenganmelakukankuesioner.Penyebarankuesioneryangdilakukanterhadap97respondendenganmenggunakanskalalikert.Perhitunganservqualmenunjukanadanyagapantaraharapandengankinerjaselamaini.Gapskorrata-ratayangdiperolehdari16atributpelayananpengujiankendaraanbermotoradalah-26,639.Indekskepuasanpelangganyangdiperolehsebesar61,82%.Penggunaandiagramkartesiusdigunakanuntukmemetakantiap-tiapatributyangditanyakandalammasing-masingdimensi.Didapatkanhasiladanya6atributyangberadadikuadranAyangharusmenjadiperhatianserius dari pihakmanajemen. KataKunci:ServiceQuality,AnalisaGap,IndeksKepuasanPelanggan,ImportancePerformanceAnalysis,DiagramKartesius. 
ANALISA DAYA LISTRIK OPTIMUM MODEL SCREW TURBINE 2 BLADE SEBAGAI PENGGERAK GENERATOR LISTRIK Jamaludin Jamludin
Jurnal Teknik Vol 7, No 2 (2018): Juli-Desember 2018
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v7i2.1359

Abstract

Akibat dari krisis energi yang terjadi di dunia, terutama akibat keterbatasan bahan bakar minyak yang mengakibatkan mengurangi ketersediaan listrik, maka diadakanlah penelitian-penelitian untuk membuat Pusat Tenaga Listrik Mikrohidro (PLTMH) dengan memanfaatkan bermacam tipe turbin air. Salah satu dari tipe turbin yang sangat berpotensi untuk pembangkit listrik mikrohidro pada sungai-sungai di Indonesia adalah Turbin Screw (Archimedean Turbine). Hasil penelitian dengan menggunakan rancangan rangkaian listrik model Turbin Screw dan daya listrik yang dihasilkan pada pengujian berbeban, secara umum denan menggunakan model turbin ulir dengan jarak pitch 1,2Ro memberikan daya yang lebih tinggi dibandingkan dengan model turbin ulir dengan jarak pitch 2Ro dengan  daya  generator  sebesar 4,68 watt  dan  efisiensi  sebesar 19,56194 %. Pitch  1,2R₀ menunjukkan  daya tertinggi  sebesar 6,58 watt pada  sudut kemiringan poros 30⁰ dan efisiensi  tertinggi pada  pitch  1,2R₀ dengan  sudut kemiringan poros 30⁰ yaitu sebesar 84% tanpa pengujian beban. Efisiensi  generator  adalah  hasil pembagian  dari  daya  generator  dan  daya  turbin  yang  didapat  dari  hasil pengukuran.  Pada pengujian model turbin ulir, semakin  besar  pembebanan   lampu yang   diberikan, maka  putaran generator  juga  akan  semakin  berkurang
ANALISA TINGKAT PENERIMAAN PELANGGAN SELULAR TERHADAP LAYANAN SELULAR BERBASIS 3G PADA PELAJAR SMP DI KABUPATEN TANGERANG Triyono Triyono
Jurnal Teknik Vol 5, No 1 (2016): Januari-Juni 2016
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v5i1.334

Abstract

Thepurposeofthisresearchwastodeterminefactorsinfluencingacceptancelevelof3GonmobilephonescustomersinKabupaten Tangerang. There arefive constructs compiled into a structuralmodeltoexplain customer acceptancelevelof3G, i.e. perceivedusefulness,perceivedease ofuse,perceivedenjoyment,attitude towards using,andbehavioralintention.Theresearchsubjectisjuniorhighschoolstudents thatusedmobilephones inKabupatenTangerang.Theprocessofdatacollectionused simplerandomsampling methodbyrandomlytakingalljuniorhighschoolstudents. Themethoddataanalysisusedinthisresearchis usingtheregression.Theresulstof thisresearchindicatethatmodelofTAMcanexplainfactorsinfluencingacceptance of usageof 3G. Theresults showed thatthe overallproposed hypothesis was accepted. Keywords: mobilephones, 3G, Technology Acceptance Model, students
UJI KADAR GAS METAN SAMPAH ORGANIK PASAR TARUMANEGARA MENGGUNAKAN RANCANG BANGUN TONG SAMPAH LISTRIK TERINTEGRASI SENSOR SEBAGAI POTENSI SUMBER ENERGI ALTERNATIF Alhara Yuwanda
Jurnal Teknik Vol 8, No 1 (2019): Januari-Juni 2019
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v8i1.1598

Abstract

Energi dapat dihasilkan dari beberapa sumber yang dikumpulkan dan dipanen dengan konversi menjadi listrik. Salah satu media nya adalah elektrolisis dari limbah organik. Tetapi diperlukan pebaharuan untuk membuat sistem dengan terintegrasi komputer. Mesin pengolah limbah organik yang terintegrasi dengan sensor suhu dan kelembaban ini dikembangkan karena kebutuhan solusi alternative. Digunakan Sensor DHT 11dan Sensor MQ4 untuk menguji kelembaban dan metan. Grafik menunjukan peningkatan dan penurunan gas yang dihasilkan. Hasil dari grafik puncak optimal yang dihasilkan.pada hari ke 8 yaitu sebesar 2650 ppm dengan volume tong digester satu galon sebanyak 19 Liter. Hal tersebut sesuai dengan suhu dan kelembapan yang dihasilkan yaitu pada hari ke 8 dan 9. Hasil ini dapat menjadi dasar petani yang memproduksi gas metan dan metode dari prototype ini untuk mengevaluasi gas metan yang dihasilkan. 
PERENCANAAN INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH (IPAL) STUDI KASUS PROYEK IPAL PT.SUMBER MASANDA JAYA DI KABUPATEN BREBES PROFINSI JAWA TENGAH KAPASITAS 250 m2 / HARI Almufid Almufid
Jurnal Teknik Vol 9, No 1 (2020): Januari-Juni 2020
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v9i1.2868

Abstract

Masalah pencemaran lingkungan, khursusnya pencemaran air di kota-kota besar di Indonesia, telah menunjukan gejala yang cukup serius. Penyebab dari pencemaran ini tidak hanya berasal dari buangan industry, yang membuang begitu saja air limbahnya tanpa pengolahan lebih dahulu ke sungai atau ke laut, tetapi juga oleh air limbah domestik yang jumlahnya semakin besar sejalan dengan perkembangan penduduk maupun perkembangan kota. Teknologi pegolahan air limbah: teori dan aplikasi hadir sebagai buku yang membahas tentang teknologi pengolahan air limbah ditinjau dari sudut teori dan aplikasi praktis di lapangan.
ANALISA PERANCANGAN SISTEM PENJUALAN ONLINE PADA PT. INDOTAICHEN TEXTILE INDUSTRY Iefan Nasrullah
Jurnal Teknik Vol 3, No 1 (2014): Januari-Juni 2014
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v3i1.392

Abstract

TujuandaripenulisdenganjudulAnalisaPerancanganSistemPenjualanOnlinepadaPT.IndotaichenTextileIndustrydiTangerangyangsedangberjalandanmenerapkansisteminformasipenjualansecaraonlinedalampemesananproduct,datacustumer,hargaproduct,daninformasipengiriman yangdidasaripada analisissistem yang sedangberjalan.Adapunmasalahyangdihadapiialahketikajangkauandalammelakukanpemasaranyangmasihkurangluasuntukmewakilisemuaprodukyangdimilikiolehperusahaansecaradetail.Sehinggakurangdapatberkompetensidengan pesainglainyangtelah memanfaatkanE-commercedalam kegiatanusahanya.Denganadanyasistemberbasiswebini,yangsudahterkoneksidengandatabase,tentunyaakansangatmempermudahpengolahandatauntukmelakukankegiatantransaksipemesanandanpenjualan,karenasetiapinformasiyangakandiberikankepadakonsumenbisalebihcepat,akuratdantentunyadenganbiayayang sangatmurah.KataKunci : Analisispenjualan,perancanganpenjualan,e-commerce

Page 4 of 33 | Total Record : 322