cover
Contact Name
Syaifuddin Fahmi
Contact Email
syaifuddin_fahmi@stiekma.ac.id
Phone
+6281333222286
Journal Mail Official
prodimanajemen@stiekma.ac.id
Editorial Address
Jl. Cengger Ayam I/5, Malang
Location
Kota malang,
Jawa timur
INDONESIA
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis
ISSN : -     EISSN : 26213230     DOI : https://doi.org/10.47201/jmn
Core Subject : Economy, Social,
Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis (JAMIN) is one of the scientific publication journals published by STIE Kertanegara Malang. The aim of JAMIN is to establish effective channels of communication between stakeholders including academics and research institutions, business, government and society. It also aims to disseminate research findings in the development of management theory and practice, and innovations in business and entrepreneurship, especially in Indonesia. Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis (JAMIN) accepts both empirical and theoretical articles relating to micro and macro phenomena in the development of management science. Appropriate texts to be published in the JAMIN journal include business strategies and policies, entrepreneurship, finance and accounting studies, human resource management, operational management, marketing management, organizational behavior, organizational theory, information systems management and research methods.
Articles 111 Documents
Strategi Pemberdayaan Masyarakat Miskin Berbasis Potensi Lokal di Kabupaten Kediri Lilik Aniyati; Alfiah Alfiah
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 1, No 1 (2018): Agustus
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (445.304 KB) | DOI: 10.47201/jamin.v1i1.9

Abstract

Tujuan dari penelitian Strategi Pemberdayaan Masyarakat Miskin Berbasis Potensi Lokal di Kabupaten Kediri adalah untuk: 1) Melakukan identifikasi tentang karakteristik permasalahan masyarakat miskin; 2) Melakukan identifikasi ragam potensi lokal yang ada; 3) Melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan program-program penanggulangan kemiskinan; 4) Menyusun strategi pemberdayaan masyarakat miskin berdasarkan ragam potensi setempat yang ada di wilayah Kabupaten Kediri. Prioritas yang utama dari kabupaten kediri adalah pada sektor Pertanian, Perkebunan, Peternakan dan Perikanan kemudian pada sektor berikutnya adalah Perdagangan, Hotel & Restoran dan sektor prioritas selanjutnya adalah bidang industri dan Jasa-jasa. Sentra penghasil mangga podang di Kabupaten Kediri terdapat di lima kecamatan yang melingkari gunung Wilis yaitu Kecamatan Banyakan, Tarokan, Grogol, Mojo, dan Semen. Jumlah mangga Podang terbesar berada di Kecamatan Banyakan dan Tarokan dengan jumlah kurang lebih 15 ribu pohon. Rata-rata hasil panen perpohon 20-40 kg maka potensi total panen mangga podang bisa mencapai 600 ton permusim. Kelompok Wanita Tani ‘Budidaya’ yang berlokasi di dusun Sumberbendo, telah mendirikan industri rumah tangga olahan mangga podang bekerjasama dengan JICA (Japan International Cooperation Agency: Lembaga pendanaan dari Pemerintah Jepang), Dinas Pertanian Kabupaten Kediri, dan Universitas Brawijaya. Kelompok tani Sumber Mulyo yang berlokasi di dusun Kali Gayam, bekerja sama dengan LSM Internasioanal REI (Resource Exchange International) berhasil melahirkan produk manisan mangga podang yang telah menembus pasar luar negeri. Tujuan utama pengembangan olahan mangga podang adalah meningkatkan pendapatan petani mangga podang dikarenakan harga produk mangga podang saat itu sangat rendah terutama pada saat panen raya sehingga perlu terobosan guna mendapatkan nilai tambah mangga podang. Setelah banyak produk olahan manga podang di pasaran, maka harga buah segar mangga podang pun ikut naik. Hal ini dikarenakan banyak buah mangga podang yang terserap sebagai bahan baku olahan mangga podang. Kalau dulu mangga podang hanya bisa dinikmati pada saat musim mangga, maka sekarang bisa dinikmati sepanjang tahun melalui olahan mangga podang. Dusun Bulur, Kecamatan Kandat, merupakan salah satu dusun yang terkenal sebagai sentra usaha tahu dengan kualitas terbaik. Sebagai salah satu industri rumahan, usaha ini masuk dalam dalam kategori usaha kecil menengah yang tergabung dalam Kelompok Usaha Bersama (KUBE) binaan Dinas Sosial Kabupaten Kediri. Cara pembuatan tahu pun masih dengan cara tradisional,sehingga peran individu atau dalam hal ini para pekerja sangatlah besar dalam proses pembuatanya.
Pengaruh Brand Association terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Fernante Muhibi; Syaifuddin Fahmi
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 2, No 1 (2019): Agustus
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (485.25 KB) | DOI: 10.47201/jamin.v2i1.43

Abstract

This study aims to describe whether brand association influences the purchasing decision of Aqua brand mineral water customers (PT Livia Mandiri Sejati Kota Pasuruan). The method used in this research is descriptive method with quantitative approach. Where the brand association factor consists of, price, product quality, brand, and promotion. Of all the factors whether it influences the decision to purchase Aqua brand mineral water in Pasuruan City. This research was conducted using a case study method where data were obtained through questionnaires to 135 respondents. The population in this study are consumers in the Pasuruan city area who have ever bought or consumed Aqua. The technique in sampling is non probability sampling with convenience sampling type. The data collection method used in this study was a questionnaire. Furthermore, from the data obtained normality test, multicollinearity test, heteroscedacity test, multiple linear regression test, F test, t test and coefficient of determination test. From the results of data analysis, brand association factors simultaneously influence the decision to purchase Aqua brand mineral water in the Pasuruan City area.
Analisis Strategi Pemasaran untuk Meningkatkan Jumlah Iklan (Studi Kasus pada Radio Kanjuruhan FM) Ike Ratnasari; Anggraini Wijayanti
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 1, No 2 (2019): Februari
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (253.437 KB) | DOI: 10.47201/jamin.v1i2.16

Abstract

The large amount of competition makes radio stations provide innovation as a form of marketing strategy to attract listeners and advertisers. In order to maintain the viability of its business, an effective marketing strategy is needed. One effort to find out the right marketing strategy for the company is to use a SWOT analysis. The purpose of this research is to find out the marketing strategies used and what should have been used Radio Kanjuruhan FM so far in increasing the number of advertisements. The marketing strategy carried out by Radio Kanjuruhan FM is a marketing mix that includes 4 components, namely, product, price, place, promotion. These 4 components provide an important role in supporting the progress of Radio Kanjuruhan FM. Based on the SWOT Radio Analysis Kanjuruhan FM can increase promotions, collaborate with local radio, increase the number of employees, utilize technology, and provide competitive prices. Whereas from the marketing strategy which includes, market segmentation, setting the target market (market targeting) and positioning (positioning) of Kanjuruhan FM Radio can find out which market segments have been listening to Radio Kanjuruhan FM.
Analisis Pengaruh Motivasi,Kompensasi, dan Kemampuan Terhadap Kinerja Aparatur Pemerintahan (Studi Kasus pada Inspektorat Kota Batu) Mardjono Mardjono; A Bambang Taufiq
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 1, No 1 (2018): Agustus
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (238.453 KB) | DOI: 10.47201/jamin.v1i1.5

Abstract

Penelitian   ini   termasuk dalam explanatory    research,   yaitu   suatu   penelitian   yang menjelaskan hubungan antara variabel penelitian dan menguji hipotesis yang telah dirumuskan. Dalam penelitian ini menggunakan penelitian sensus sehingga sampel dalam penelitian ini adalah seluruh populasi di Inspektorat Kota Batu. Populasi di Inspektorat sejumlah 52 orang. Sedangkan sampel terpilih adalah 52 orang dengan rincian jumlah auditor sebanyak 35 orang, tenaga administrasi sebanyak 17 orang. Analisa dari setiap metode yang dilakukan menggunakan program SPSS for windowsuntuk memudahkan penelitian ini. Berdasarkan hasil analisis regresi berganda variabel motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Berdasarkan hasil analisis regresi berganda variabel kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Berdasarkan hasil analisis regresi berganda variabel kemampuan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. 
Fasilitas dan Lokasi terhadap Keputusan Konsumen Menginap di Grand Q Hotel Kota Gorontalo Hapsawati Taan; Zulfia K Abdussamad; Indra Palangka
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 2, No 2 (2020): Februari
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47201/jamin.v2i2.50

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui  dan menguji pengaruh fasilitas dan lokasi terhadap keputusan menginap di Grand Q Hotel Kota Gorontalo. Metode penelitian jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif. Populasi tidak diketahui dalam jumlah yang pasti (infinity). Penggunaan teknik sampel yang di pilih adalah penarikan sampel Accidental Sampling. Metode Pengumpulan data menggunakan kuesioner jumlah sebanyak 96 responden. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fasilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan menginap. Sedangkan lokasi berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap keputusan menginap di Grand Q Hotel Kota Gorontalo. Saran sebaiknya manajemen hotel senantiasa memperhatikan fasilitas  hotel karena sebagian  pengunjung merasakan bahwa fasilitas yang tersedia masih perlu ditingkatkan dan diperbaiki, serta  pentingnya lokasi parkir yang luas.Kata Kunci: Fasilitas, Lokasi, Hotel
Analisis Komparasi Capital Asset Pricing Model dan Fama-French Three Factor Model untuk Penentuan Investasi Pada Saham Indeks IDX30 (Periode 2016 – 2018) Nadyah Brhigitta Dwiyuningsih Dotulong; Lanto Miriatin Amali; Selvi Selvi
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 2, No 2 (2020): Februari
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47201/jamin.v2i2.47

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Metode Capital Asset Pricing Model dan Fama-French Three Factor Model untuk penentuan investasi pada saham Indeks IDX30 periode 2016 – 2018 serta untuk membandingkan antara dua model tersebut model manakah yang memiliki tingkat akurasi yang lebih tinggi untuk mempertimbangkan tingkat return dan risikonya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif komparatif dengan pendekatan kuantitatif. Adapun data yang digunakan adalah data berupa laporan keuangan tahunan (annual report) Indeks IDX30 periode 2016 – 2018. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Metode Capital Asset Pricing Model merupakan model yang lebih akurat dibandingkan Fama-French Three Factor Model. Selain terlihat sederhana, model Capital Asset Pricing Model ini juga lebih akurat dalam menentukan investasi sesuai dengan tingkat pengembalian yang diharapkan dan risiko yang bersedia ditanggung dan model ini dapat memberikan informasi secepat-cepatnya mengenai tingkat pengembalian dan risiko yang akan ditanggung investor. Kata-kata Kunci:Metode Capital Asset Pricing Model, Fama-French Three Factor Model, dan Indeks IDX30. 
Pengaruh Gaji dan Insentif terhadap Kinerja Karyawan bagian produksi PT. Uniplastindo Interbuana Pandaan Ike Ratnasari; Ashadi Mahmud
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 2, No 2 (2020): Februari
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47201/jamin.v2i2.53

Abstract

This study aims to describe the effect of salary and incentives on the performance of employees of PT. Unilastindo Interbuana Pandaan simultaneously, partially and most dominantly. The method used in this study is a descriptive method with a quantitative approach, data analysis techniques that are validity, reliability, multiple linear regression with F test and t test. The validity test results obtained by the calculated r value of the variable salary, incentives and employee performance is greater than the value of r proven valid tables and the reliability test results obtained a reliable value of salary, incentives and proven reliable employee performance. Based on the results of the F test (Simultaneous), known the value of sig. F count is 0.00 because the significance value of F is less than 0.05, the regression analysis model is significant. T test results explain, that the salary and incentive variables significantly influence employee performance variables, because the salary is significant 0.018 <0.05 and the incentive is significant 0.012 <0.05. The most dominant incentive variable influences employee performance, this is indicated by the value of Standardized Coefficients Beta incentive variable is greater than the salary variable. Influenced by indicators include: performance, length of work, seniority, needs, fairness and eligibility, job evaluation.
Pengaruh Faktor-Faktor Motivasi terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus di Kantor Balai Penelitian Tanaman Kacang-kacangan dan Umbi-Umbian Malang) Siswanto Wijaya Putra
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 2, No 2 (2020): Februari
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47201/jamin.v2i2.52

Abstract

The purpose of this study was to to know and analyze how much influence the motivational factors which consist of working conditions, togetherness, rewards, the development of the performance of employees and analyze the motivational factors that have a dominant influence on employee performance Crops Research Institute for Legumes and Tuber Malang. The population in this study as many as 74 people, so the number of population is taken everything for the study, the research done by the census. Mechanical analysis using multiple regression analysis. The analysis showed that motivation which consists of working conditions, togetherness, rewards, development simultaneously affect the performance of employees. Working conditions, and the effect on employee performance rewardss. Togetherness and the development does not affect the performance of employees. Rewards dominant influence on employee performance.
Implementasi Bauran Promosi dalam Upaya Meningkatkan Pendapatan perusahaan (studi kasus pada pd CV Tunas Abadi Kota Malang) Dedy Musthafa
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 2, No 2 (2020): Februari
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47201/jamin.v2i2.54

Abstract

CV. Tunas Abadi merupakan salah satu perusahaan yang konsisten menggunakan alat promosi yang bersifat tradisional dengan memanfaatkan tenaga penjualan untuk menawarkan produk perusahaan secara langsung. Tujuan penelitian ini adalah mengungkapkan implementasi dan implikasi dari Implementasi bauran promosi dalam upaya meningkatkan pendapatan perusahaan di CV. Tunas Abadi Kota Malang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif yang bertujuan untuk mencari suatu uraian yang menyeluruh dan teliti terhadap implementasi bauran promosi pada CV Tunas Abadi Malang. Subjek penelitian ini terdapat 4 informan. Analisis data bertujuan untuk menyederhanakan hasil olahan data. Adapun data diperolah melalui teknik wawancara, observasi, dan studi kepustakaan. Sedangkan analisa data melalui empat tahap, yaitu : reduksi, penyajian data, penarikan kesimpulan, dan triangulasi. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa oleh CV. Tunas Abadi Malang menerapkan bauran promosi berupa periklanan, personal selling, hubungan masyarakat, promosi penjualan dan pemasaran langsung. Adapun implikasi implementasi bauran promosi tidak semua kombinasi memiliki dampak besar bagi perusahaan. Selain itu, CV Tunas Abadi melakukan strategi untuk meningkatkan efektifitas penerapan bauran promosi.
Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Sumber Bening Lestari Alfiah Said; Widi Astutik
JAMIN : Jurnal Aplikasi Manajemen dan Inovasi Bisnis Vol 2, No 2 (2020): Februari
Publisher : STIE Kertanegara Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47201/jamin.v2i2.48

Abstract

PT Sumber Bening Lestari is an attractive bottled mineral water company for various community needs, the company is located in Pandaan, East Java. This study aims to examine and provide empirical evidence about the analysis of the influence of leadership style and compensation on employee performance at PT Sumber Bening Lestari. The research instrument used was a questionnaire distributed to 70 employees of the production department taken using purposive sampling techniques. Furthermore, the collected data was analyzed using statistical analysis, namely descriptive statistical analysis and inferential statistical analysis. The results of this study indicate the results of the study found that leadership style variables influence employee performance, compensation variables affect employee performance and simultaneously leadership style variables and compensation affect the performance of employees of PT Sumber Bening Lestari Pandaan

Page 3 of 12 | Total Record : 111