cover
Contact Name
Dr. Mashud, S. P.d., M.Pd
Contact Email
multilateral.journal@ulm.ac.id
Phone
+628115128680
Journal Mail Official
multilateral.journal@ulm.ac.id
Editorial Address
PJKR JPOK FKIP ULM JL. Taruna Praja Raya Kampus JPOK FKIP ULM Banjarbaru
Location
Kota banjarmasin,
Kalimantan selatan
INDONESIA
Multilateral: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga
ISSN : 14123428     EISSN : 25491415     DOI : http://dx.doi.org/10.20527
Core Subject : Education, Social,
Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga diterbitkan oleh Jurusan Pendidikan Olahraga dan Kesehatan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lambung Mangkurat, Jurnal ini terbit dua kali setahun pada bulan Juni dan Desember, berisi artikel hasil penelitian dan kajian analisis kritis setara dengan hasil penelitian bidang Pendidikan Jasmani dan Olahraga. Jurnal Multilateral Pendidikan Jasmani dan Olahraga berfokus pada Analisis Pembelajaran, Penelitian dalam pendidikan jasmani dan Olahraga serta masalah utama dalam pengembangan ilmu bidang olahraga sebagai berikut: 1. Pendidikan Olahraga 2. Kepelatihan Olahraga 3. Olahraga Rekreasi 4. Olahraga Tradisional Jurnal ini diterbitkan oleh Jurusan Pendidikan Olahraga dan Kesehatan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lambung Mangkurat peminat pembaca adalah dari kalangan aktivis olahraga dan guru Pendidikan Jasmani.
Articles 308 Documents
EFEKTIVITAS MODEL PERMAINAN TARGET BERBASIS GOAL ORIENTATION PADA PENDIDIKAN JASMANI Irma Nuriawati; Suroto Suroto; Abdul Rachman Syam Tuasikal; Setyorini Setyorini
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 19, No 1 (2020): June
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (522.461 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v19i1.8313

Abstract

Kebutuhan belajar siswa tercermin pada karakteristik masing-masing siswa yang dapat digolongkan berdasarkan goal orientation. Untuk itu, proses pembelajaran sebaiknya berasaskan pada usaha pemenuhan kebutuhan belajar siswa. Artikel ini bermaksud menjelaskan efektivitas penerapan model permainan target berbasis goal. Alur penelitian pengembangan model Borg and Gall digunakan sampai tuntas tetapi isi artikel ini hanya fokus pada tahap ujicoba lapangan. Subjek ujicoba sebanyak 62 siswa kelas VII. TOESQ digunakan untuk menentukan goal orientation, FCE digunakan untuk mengukur efektivitas pembelajaran, dan pretest-posttest menggunakan hasil belajar. Analisis data menggunakan deskriptif statistik, Wilcoxon dipilih berdasarkan hasil uji normalitas menggunakan kolmogorov-smirnov. Hasil penelitian menunjukkan bahwa efektivitas pembelajaran berdasarkan FCE masuk kategori baik sekali. Penerapan model pembelajaran memberikan dampak peningkatan hasil belajar secara signifikan. Sehingga dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran ini dapat diterapkan dalam pembelajaran khususnya untuk kelas VII. Untuk penerapan pada kelas lainnya, sebaiknya dilakukan penyesuaian atau pengembangan lebih lanjut.
EFEKTIFITAS PEMBELAJARAN PASSING BAWAH PERMAINAN BOLA VOLI MINI DENGAN MENERAPKAN MODIFIKASI BOLA Tamami Tamami; Abdul Hamid
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 12, No 2 (2013): December
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (626.906 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v12i2.2435

Abstract

Effectiveness of Learning Games Volleyball Passing Down By Applying Modified  Mini  Ball.  The  purpose  of  this  study  was  aimed  to  determine  the improvement of skills do passing under the mini game volley ball with a modified implementation of the public elementary school students Handil Bakti. The method used in this study is the method of action research (PTK) is in the form of a reflective research. Observations during the learning process takes place and the data analysis is based on observations made by the supervisor. The subjects of this study were fourth grade students at SDN Handil Consecrated Alalak District of Barito Kuala academic year 2013/2014. The number of learners who are the subject of study totaling 41 people. Based on the analysis of data in two cycles, with each cycle of two meetings, that by applying a modified form of a balloon ball and rubber ball showed more effective learning. This situation is expressed by an increase in the average value of each cycle learners. In pre cycle / early observations with an average value of less category (all learners do not pass the study) and then increased in the first cycle at the meeting to 1 still no learners who otherwise completed. Learning continued in the first cycle to the second meeting resulted in 8 or 19.5% pesertadidik thorough. Padasiklus first two meetings to produce 13 or 32% of students who pass the study and the learning cycle to two meetings to 2 experienced significant peningkatn that 41 students (100%) tested thoroughly studied is the excellent category and average learners KKM value already exceeds dditetapkan 70. Keywords: learning effectiveness, pasing down, volleyball, modification
PENGARUH METODE PELATIHAN TERHADAP KETERAMPILAN JURUS TUNGGAL PENCAK SILAT PADA ATLET PEMULA (10-12 TAHUN) DI PERGURUAN BAKTI NEGARA KECAMATAN TEGALLALANG GIANYAR Ni Luh Putu Spyanawati; Ni Wayan Mudariani
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 14, No 1 (2015): June
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (814.447 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v14i1.2466

Abstract

The Effect Of The Whole Training Method And Half Training Method Toward The Skill Of A Single Empthy - Handed Pencak Silat To Beginner Athletes (10-12  Years  Old)  In  Bakti  Negara  Institution Tegallalang Subdistrict, Gianyar Regency. The research aim is to know the whole and half training method toward single stance empty handed Pencak silat. The subjects of study are beginner athlete (10 – 12 years old) male from Bakti Negara instituation, subdistrict of Tegallalang, Gianyar Regency which are consist of 30 people. The research design of this study is experimental research which is consists of the modified group pre-test – post-test design. The data collection is consists of single stance empty handed instrument skill pencak silat. The data analysis is using (t-test) with 5% significance and supported by SPSS computer program16.0 with 0.05 significances.The result of data analysis (1) whole training method influenced to single stance empty handed pencak silat skill, with its result thit = 14,10 >ttab = 2,048, (2) half training method method influenced to single stance empty handed pencak silat skill, with its result thit = 7,20 >ttab = 2,048, (3) there are differences inskill single stance empty handed pencak silat between whole and partial training methods, seen from the data gain score with the results significance thit=11.086and the significance of the count was 0,000 smaller than α (0.000 <0.05) means that the  whole training method and  half training method have differences. The whole training method give better effect than half training method toward single stance empty handed pencak silat to beginner athletes(10-12 years old), it can be seen from the average of the data gain score whole training method=8.57>half training method=4.77.It can be concluded that (1) there is the effect of the whole training method to single stance empty handed skill for pencak silat in beginner athletes (10-12 years old), (2) there are significant whole training method to single stance empty handed skill  for pencak silat in beginner athletes (10-12 years old), (3) there are differences in skill acquisition single stance empty handed skill pencak silat between the whole training method and in half training method, where the whole training method is better than the half of training methods to single stance empty handed skill for pencak silat in beginner athletes (10-12 years old). Keywords: methods, training, single stance skill, beginner athletes
PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN GERAK DASAR LARI SISWA SEKOLAH DASAR / MADRASAH IBTIDAIYAH EDI KURNIAWAN
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 15, No 1 (2016): June
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (807.388 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v15i1.2482

Abstract

Pengembangan Model  Pembelajaran Gerak Dasar  Lari. Secara  umum tujuan dari penelitian dan pengembangan ini adalah untuk menghasilkan model pembelajaran gerak dasar lari meggunakan alat sederhana untuk siswa Sekolah Dasar. Selain itu,  penelitian dan pengembangan ini  dilakuakan untuk memperoleh informasi secara mendalam tentang kompetensi, karakteristik, dan kemampuan awal siswa Sekolah Dasar dalam pelaksanaan pembelajaran pendidikan jasmani, khususnya pada materi pembelajaran gerak dasar lari. Rancangan dalam penelitian dan pengembangan (Research&   Development)  dari   Borg   dan   Gall.   Sedangkan  subjek   dalam   penelitian  danpengembangan ini adalah seluruh siswa kelas I SDN Pondok Kopi 08 Pagi Jakarta Timur sejumlah 60 orang.Intrumen yang digunakan dalam penelitian dan pengembangan ini adalah angket dan kosioner yang digunakan untuk mengumpulkan dan pengembangan pada tahap (1) analisis kebutuhan; (2) evaluasi ahli (evaluasi produk awal); (3) uji cobs terbatas (uji coba kelompok kecil); (4) uji cobs utama (field testing). Untuk uji      efektifitas model menggunakan penelilaian kebenaran gerakan lari. Untuk melihat hasil efektifitas model digunakan uji statistik dengan menggunakan rumus uji t- hitung dengan taraf signifikan a= 0,05Berdasarkan hasil pengembangan dapat disimpulkan bahwa: (1) pembelajaran gerak dasar lari dengan menggunakan alat sederhana untuk siswa Sekolah Dasr Kelas I dan II sangat dibutuhkan oleh guru pendidikan jasmani; (2) secara keseluruhan produk ini efektif dilaksanakan oleh guru pendidikan jasmani: (3) berdasarkan hasil uji efektifitas model terbukti secara empiris bahwa hasil produk berupa model pembelajaran gerak dasar lari untuk siswa Sekolah Dasar kelas I memiliki efektifitas yang sangat baik. Kata kunci: pengembangan model pembelajaran gerak dasar lari, kebenaran gerak dasar lari
PEMBENTUKAN KARAKTER MELALUI MODIFIKASI PERMAINAN DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI SUNARNO BASUKI
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 15, No 2 (2016): December
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (575.449 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v15i2.2746

Abstract

Untuk menjadi manusia yang berkarakter butuh proses yang tidak sebentar, bahkan dapat dikatakan sebagai proses yang berlangsung seumur hidup.Oleh karena itu, membangun karakter dan watak bangsa melalui pendidikan mutlak diperlukan, bahkan tidak bisa ditunda, mulai dari lingkungan rumah tangga, sekolah dan masyarakat. Terdapat tiga unsur yang harus dilakukan dalam model pendidikan karakter, yaitu: knowing the good, feeling the good dan acting the good. Ketiga unsur tersebut harus dilatih secara terus menerus hingga menjadi kebiasaan. Jadi, konsep yang dibangun, adalah habit of the mind, habit of the heart, dan habit of the hands.Pembelajaran pendidikan jasmani di sekolah-sekolah disampaikan dalam bentuk permainan dan olahraga. Agar supaya pendekatan pembelajaran melalui permainan dapat diterapkan di semua lapisan pendidikan formal, maka dilakukan modifikasi permainan dalam pendidikan jasmani, sehingga modifikasi permainan tersebut dapat membentuk karakteristik anak didik. Dengan demikian guru harus mampu melakukan modifikasi permainan dalam pembelajaran pendidikan jasmani sebagai jaminan bahwa pendidikan jasmani merupakan pendidikan yang membangun karakteristik anak didiknya. Untuk mengawal perubahan pembelajaran oleh guru, harus berkolaborasi dengan lembaga kependidikan pendidikan olahraga, agar terjadi secara nasional.  Kata kunci: modifikasi, permainan, pembelajaran dan membangun karakter
Pengaruh Latihan Plyometric Hurdle Hopping Terhadap Kemampuan Daya Ledak Otot Tungkai Nurdiansyah Nurdiansyah; Susilawati Susilawati
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 17, No 1 (2018): June
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (231.764 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v17i1.5018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Latihan Plyometric Hurdle Hopping Terhadap Kemampuan Daya Ledak Otot Tungkai Pada Peserta Didik Putra SD Negeri Cindai Alus 1 Martapura.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan menggunakan rancangan Nonequivalent Control Group Design, dengan memberikan perlakuan berupa latihan Plyometric Hurdle Hopping. Disusun dalam bentuk program latihan dengan berpedoman pada prinsip-prinsip dan pedoman latihan serta memadukan beberapa pendapat para ahli kepelatihan. Populasi dalam penelitian ini adalah peserta didik SD Negeri Cindai Alus 1 Martapura yang berjumlah 672 peserta didik. Yang menjadi sampel dalam penelitian ini berjumlah 22 orang dengan teknik pengambilan sampel Purposive Sampling. Dari 22 sampel kemudian dibagi menjadi dua kelompok yaitu kelompok A berjumlah 11 orang yang mendapat perlakuan (treatment) dan kelompok B berjumlah 11 orang yang tidak mendapat perlakuan (treatment) sebagai kelompok kontrol. Untuk menentukan masing-masing kelompok digunakan teknik random sampling. Instrumen untuk mengambil data daya ledak otot tungkai menggunakan dengan lompat tanpa awalan (Standing Broad Jump). Berdasarkan hasil analisis data dan pengujian hipotesis dapat disimpulkan bahwa latihan plyometric hurdle hopping dapat meningkatkan kemampuan daya ledak otot tungkai pada peserta didik SD Negeri Cindai Alus 1 Martapura. Kata Kunci: Pengaruh, Latihan, Plyometric Hurdle Hopping, Daya Ledak Otot Tungkai
PENERAPAN METODE PERMAINAN MODIFIKASI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN DRIBBLING SEPAKBOLA Oddie Barnanda Rizky; Samsudin Samsudin; Nofi Marlina Siregar
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 18, No 1 (2019): June
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (247.64 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v18i1.6561

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dribbling sepakbola pada SSB Indonesia Muda under 13 tahun Kota Bengkulu melalui penerapan metode permainan modifikasi. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian tindakan desain Kemmis dan Mc Taggart. Subjek dalam penelitian ini adalah pemain SSB Indonesia Muda under 13 tahun Kota Bengkulu yang berjumlah 24 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan instrumen penilaian tes keterampilan dribbling sepakbola, catatan lapangan, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis data secara kuantitatif dan kualitatif. Penelitian ini dimulai dari tes awal keterampilan dribbling sepakbola, adapun hasil dari tes awal ini adalah dari 24 pemain hanya sebanyak 6 pemain (25%) yang sudah efektif keterampilan dribbling sepakbolanya dan hasil tersebut masih jauh dari persentase kriteria keberhasilan latihan yang telah ditentukan, yaitu sebesar 80%.  Pada siklus I dilaksanakan tindakan sebanyak 8 kali pertemuan dan hasilnya adalah dari 24 pemain, ada sebanyak 17 pemain (71%) yang sudah efektif keterampilan dribbling sepakbolanya, jika dibandingkan dengan persentase kriteria keberhasilan latihan maka latihan yang dilaksanakan pada siklus I ini belum berhasil. Penelitian dilanjutkan ke siklus II dengan penambahan model tindakan berupa metode permainan modifikasi. Pada siklus II hanya dilaksanakan tindakan sebanyak 5 kali pertemuan dikarenakan sudah menunjukkan peningkatan yang signifikan, yaitu dari 24 pemain, ada sebanyak 21 pemain (87,5%) yang sudah efektif keterampilan dribbling sepakbolanya, dengan kata lain penelitian ini tidak perlu lagi dilanjutkan karena sudah mencapai persentase kriteria keberhasilan latihan yang telah ditentukan, yaitu sebesar 80%. Berdasarkan hasil peningkatan tersebut, penerapan metode permainan modifikasi ternyata efektif dalam proses meningkatkan keterampilan dribbling sepakbola, pemain terlihat merasa senang, gembira, bersemangat dan aktif dalam mengikuti latihan. Kata Kunci: Metode Permainan Modifikasi, Meningkatkan Keterampilan Dribbling Sepakbola.
PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN PENGENALAN AIR BERBASIS PERMAINAN UNTUK SISWA KELAS IV SDN CIPINANG CIMPEDAK 05 PAGI JAKARTA TIMUR Bharetto Abdul Harry; Sudradjat Wiradihardja; Sri Nuraini
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 18, No 2 (2019): December
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (274.711 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v18i2.7622

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : (1) mengembangkan model pembelajaran pengenalan air berbasis permainan untuk siswa SD Kelas IV, (2) menentukan efektivitas pengembangan model pembelajaran dengan desain yang dikemukakan oleh Bord&Gall melalui empat tahap yaitu (1) tahap identifikasi dan analisis kebutuhan, (2) tahap pengembangan desain dan draf model pembelajaran pengenalan air berbasis permainan untuk siswa SD kelas IV, (3) tahap pengujian (tinjauan ujicoba dan ahli ), dan (4) implementasi model pembelajaran pengenalan air berbasis permainan untuk siswa SD kelas IV. Pengumpulan data dengan menggunakan observasi, kuesioner, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan secara deskriptif, kualitatif, dan kuantitatif. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah pembelajaran pengenalan air berbasis permainan untuk siswa SD kelas IV yang terdiri dari 27 permainan. Menurut para ahli permainan, renang dan ujicoba, dapat disimpulkan bahwa pengembangan model pembelajaran pengenalan air berbasis permainan untuk siswa SD kelas IV adalah efektif untuk meningkatkan tekhnik berenang siswa SD kelas IV. Kata kunci : Pengembangan Model Pembelajaran, Berbasis Permainan 
PENGARUH LATIHAN DAYA TAHAN (ENDURANCE) TERHADAP PENINGKATAN VO2MAX PEMAIN SEPAKBOLA Herita Warni; Ramadhan Arifin; Robinsyah Ali Bastian
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 16, No 2 (2017): December
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (182.051 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v16i2.4248

Abstract

Penelitian ini menggunakan jenis kuantitatif dengan metode pre eksperimen. Menurut Winarto (2007 : 37) “rancangan penelitian menggunakan One Group  Pre-Test Post-Test Design adalah penelitian yang dilakukan sebanyak dua kali yaitu sebelum eksperimen (pre-test) dan sesudah ekperimen (post-test) dengan satu kelompok subjek”. Populasi disini adalah seluruh pemain sepakbola Puma junior yang berjumlah 26 orang, sedangkan sampel diambil dengan teknik purposive sampling yaitu yang berumur 15 – 17 tahun sebanyak 10 orang.  Berdasarkan hasil analisis data dan pengujian hipotesis dapat disimpulkan ada perbedaan antara sebelum diberi perlakuan latihan fartlek dan sesudah diberi perlakuan latihan fartlek terhadap sepuluh orang pemain sepakbola Puma Junior Loktabat Utara Banjarbaru.  Kata Kunci: Pengaruh, Latihan, parlek, Daya tahan dan Pemain sepakbola
KONTRIBUSI KECEPATAN LARI DAN KELINCAHAN TERHADAP KECEPATAN DRIBBLING BOLA BASKET PADA PEMAIN BASKET PUTRA SMKN 3 BANJARBARU ahmad supian
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 13, No 1 (2014): June
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1121.989 KB) | DOI: 10.20527/multilateral.v13i1.2461

Abstract

Contribution  Of  Running  Speed  And  Agility  Against  Speed  Of Dribbling Basketball. This research aims to find out: 1) wheterthere is a contribution to the running speed against speed dribbling a basketball. 2) wheter there is a contribution towards agility speed dribbling a basketball. 3) wheter thereis a contribution of running speed and agility against the speed of dribbling a basketball on a men's basketball players SMKN 3 Banjarbaru.This research method using expost facto. The population in this study was 22 person, and sampling techniques using saturated samples that add up to 22 people. Results from: 1) indicates that there is a contribution to the running speed against speed dribbling a basketball on a men's basketball players SMKN 3 Banjarbaru 2) there is a contribution of the agility of the speed of dribbling a basketball on a men's basketball player SMKN 3 Banjarbaru. 3) there is a contribution of running speed andagilityto speed dribbling a basketball on a men's basketball playersSMKN 3 Banjarbaru Keywords: running speed, agility, and speed dribbling basketballs

Page 9 of 31 | Total Record : 308