cover
Contact Name
Inanpi Hidayati Sumiasih
Contact Email
inanpihs@trilogi.ac.id
Phone
+62217980011
Journal Mail Official
jbio@trilogi.ac.id
Editorial Address
Jl. TMP Kalibata No.1 Jakarta Selatan
Location
Kota adm. jakarta selatan,
Dki jakarta
INDONESIA
Journal of Bioindustry
Published by Universitas Trilogi
ISSN : -     EISSN : 26545403     DOI : 10.31326/jbio
Jurnal Bioindustri merupakan publikasi ilmiah yang diterbitkan oleh Fakultas Bioindustri Universitas Trilogi, Jakarta sebagai media penyebarluasan dan pertukaran informasi hasil penelitian atau ulasan ilmiah di bidang agroekoteknologi (budidaya pertanian, pemuliaan dan genetika, dan pascapanen), agribisnis (ekonomi pertanian, sosial ekonomi, kebijakan pertanian, pemasaran produk pertanian, penyuluhan dan supply chain) dan teknologi pangan (kimia pangan, biokimia pangan, rekayasa proses pangan dan mikrbiologi pangan).
Articles 107 Documents
STRATEGI PEMASARAN DOMBA GARUT (OVIES ARIES) DI SBA FARM KABUPATEN GARUT Arbi Robiansyah; Muh. Karim; . Arman
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) Jurnal Bioindustri: VOL. 3 NO. 1 (2020)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v3i1.747

Abstract

SBA Farm merupakan perusahaan yang begerak di bidang agribisnis peternakan khususnya dalam bidang penggemukan domba Garut. Salah satu kegiatannya adalah melakukan pemasaran dengan menawarkan produk domba hidup dan siap potong. Perusahaan menghadapi permasalahan seperti adanya perusahaan sejenis yang juga sudah lama beroperasi, sehingga terjadi persaingan. Kemudian kurangnya mempromosikan produk domba sehingga menyebabkan distribusinya terbatas. Tujuan penelitian ini: (i) mengidentifikasi faktor-faktor lingkungan internal dan eksternal pada kegiatan perusahaan SBA Farm dan, (ii) merencanakan alternatif strategi pemasaran yang bersifat prioritas. Kesimpulan penelitian ini: (i) hasil analisis IFE diperoleh bahwa sumber kekuataan yang berpengaruh terhadap perusahaan yaitu pelanggan tetap untuk pasar qurban sedangkan sumber kelemahannya yaitu siklus produksi yang berlangsung enam bulan sekali.  Sementara hasil analisis EFE peroleh bahwa sumber peluang perusahaan yaitu adanya kewajiban mayoritas umat Islam untuk qurban, aqiqah dan hajatan sedangkan ancamannya adalah adanya pesaing yang memiliki usaha sejenis dengan kapasitas yang lebih besar. (ii) Hasil total skor matriks IFE dan EFE menempatkan perusahaan dalam sel II dengan skor masing masing 2.486 dan 3.051. Hasil ini mengandung arti bahwa perusahaan sedang tumbuh dan membangun usahanya. Hasil analisis QSPM diperoleh strategi pemasaran prioritas yaitu menambah tenaga kerja dari lulusan perguruan tinggi peternakan yang berpengalaman, berkompeten dalam penggemukan domba Garut dan dokter hewan sebagai tenaga kesehatan hewan yang memiliki total nilai daya tarik (TAS) sebesar 6.348.Kata kunci: Analisis EFE, Analisis IFE, Analisis SWOT, Analisis QSPM, Domba Garut
PERTUMBUHAN SETEK KRISAN (Chrysanthemum sp.) PADA BERBAGAI KONSENTRASI HORMON IBA (Indole Butyric Acid) DI BANGKA DENGAN SISTEM EX-VITRO Anggri Restikadia; Sitti Nurul Aini; Nyayu Siti Khodijah
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) Jurnal Bioindustri: VOL. 3 NO. 1 (2020)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v3i1.846

Abstract

Chrysanthemum is an ornamental flower plant that has advantage because of various colors and has long vase time. The minimum potential for chrysanthemum development in Bangka is because of limited seed and the enviroment conditions in Bangka are less than optimal for chrysanthemum plants. The increasing chrysanthemum seedlings can be done vegetatively by addition of IBA hormone with an ex-vitro system. This study aims to determine the effect of IBA (Indole Butyric Acid) hormone on the growth of chrysanthemum cuttings in Bangka. This research was conducted from March to May 2020 at the Research and experimental Garden, Faculty of Agriculture, Fisheries and Biology, Universitas Bangka Belitung. The research method used  an experimental method with a single completely randomized design (CRD) consisting of 6 treatments, namely (Control), IBA 50 ppm, IBA 100 ppm, IBA 150 ppm, IBA 200 ppm, IBA 250 ppm. The results showed that giving IBA had no significant effect on the growth of chrysanthemum cuttings in Bangka. Treatment (IBA 150 ppm) tends to be better for the growth of chrysanthemum cuttings in Bangka.
ANALISIS MARJIN PEMASARAN PENGECER AYAM POTONG DI PD PASAR JAYA PASAR MINGGU Oki Oktavia Putri; . Yodfiatfinda
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) JURNAL BIOINDUSTRI: VOL. 3 NO. 2 (2021)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v3i2.910

Abstract

This research was about broiler chicken business in PD Pasar Jaya, Pasar Minggu, Jakarta Selatan by focussed on its market margin. The research objective was to identify marketing channels for broiler chicken, analyze the marketing margins of broiler retailers, and providing recommendation for broiler marketing channel management. The analysis method used was descriptive, marketing marjin, and marketing efficiency. There were four patterns of marketing channels and five marketing agencies. The most efficient marketing channel for broiler chickens was Channel 1 in the domestic chickens. Farmers distribute it directly to the retailers. Channel 1 had the lowest marketing marjin of IDR 16,000. The highest farmer's share value was 78%, meaning that the farmers received 78% of the price paid by the consumer. Marketing cost in the channel 1 was the smallest amounting to Rp 943. Marketing channel was efficient if the value was less than 5%, therefore channel 1 was the most efficient due to the value is the lowest at 1%. Chicken price fluctuations influenced by supply-demand which was subject to particular moments. An effective management recommendation define an effective and efficient marketing channel to set margins on the raw product so that the fair distribution of the margins between marketing channels. The fluctuation of chicken prices in breeders can be overcome by determining the period of raising chickens according to the demand data during particular moment.
APLIKASI SISTEM TANAM JAJAR LEGOWO DAN PUPUK NPK TERHADAP PRODUKSI JAGUNG MANIS (Zea mays var.saccharata Sturt) DI LAHAN RAWA Arif Widiyanto; Jamzuri Hadiea; Hilda Susanti
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) Jurnal BioIndustri: VOL. 1 NO. 1 (2018)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v1i1.92

Abstract

Penelitian mengenai aplikasi sistem tanam jajar legowo dan pupuk NPK terhadap produksi jagung manis pada lahan rawa telah di laksanakan di Taman Sains Pertanian (TSP) lahan rawa Balai Penelitian Tanaman Lahan Rawa (BALITTRA), Kecamatan Loktabat, Banjarbaru, Kalimantan Selatan dari bulan Juli sampai September 2016. Penelitian ini disusun menggunakan Rancangan Acak Kelompok Faktorial (RAKF) yang terdiri atas dua faktor perlakuan yaitu sistem tanam jajar legowo (J) yang terdiri dari tanpa jajar legowo (j0), jajar legowo 2 : 1 (j1) ,jajar legowo 3 : 1 (j2) dan beberapa dosis pupuk NPK yang terdiri dari 0% atau tanpa pupuk NPK (p0), 25% (p1 ), 50% (p2), 75% (p3) dan 100% (p4) dari dosis anjuran 400 kg. ha-1. Hasil penelitian menunjukkan bahwa interaksi kedua faktor hanya berpengaruh terhadap kandungan klorofil a, sedangkan dosis pupuk hanya berpengaruh terhadap tinggi tanaman umur 6 MST, kandungan klorofil a dan indeks luas daun (ILD). Pengamatan lain berupa tinggi tanaman (umur 2, 4 MST), jumlah daun (umur 2, 4, 6 MST), kandungan klorofil b, klorofil total, panjang tongkol, diameter tongkol, jumlah baris, berat basah, berat kering dan kadar air tidak dipengaruhi oleh perlakuan tunggal maupun interaksinya.Kata kunci : Jajar legowo, NPK, jagung manis
PENGEMBANGAN MODEL BISNIS PETERNAKAN SUSU SAPI PERAH MELALUI PERSPEKTIF BLUE OCEAN (Studi Kasus: Peternakan Sapi Perah Cibugary di Pondok Ranggon Cipayung Jakarta Timur) Sri Ratu Nurul Hamdilah; Maulidian Maulidian; Rukavina Baskh
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) Jurnal Bioindustri: Vol. 4 No. 1 (2021)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v4i1.706

Abstract

Peternakan sapi perah Cibugary adalah peternakan yang aktif memproduksi susu dan memiliki konsep agrowisata.. Peternakan Cibugary adalah pemain lama di tengah banyaknya pemain dalam industri susu dan saat ini terjebak dalam persaingan ketat (red ocean). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kondisi model bisnis awal, kondisi lingkungan internal dan eksternal serta merancang model bisnis yang tepat pada peternakan sapi perah Cibugary. Metode analisis yang digunakan adalah Business Model Canvas (BMC), analisis IFAS dan EFAS, SWOT dan Blue Ocean Strategy. Penelitian ini menghasilkan beberapa alternatif strategi bisnis melalui matriks SWOT yang dikombinasikan dengan perspektif blue ocean yaitu hapuskan-kurangi-tingkatkan-ciptakan. Untuk menjauhi persaingan dan menciptakan samudra biru, peternakan Cibugary harus berusaha melakukan diferensiasi dari kompetitor yang sudah ada. Pada elemen produk Cibugary yaitu menciptakan diversifikasi produk susu kurma dan kartu member. Sedangkan pada elemen agrowisata Cibugary yaitu menciptakan sensasi petualangan dan memiliki saung kreasi Cibugary.Kata kunci: Analisis SWOT, Business Model Canvas, Persaingan, Peternakan Sapi Perah Cibugary, Strategi Blue Ocean
PENGARUH METODE PENANAMAN HIDROPONIK DAN KONVENSIONAL TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN SELADA ROMAINE DAN PAKCOY Rosa Qhoiriyah Cahyanda; Heny Agustin; Ahmad Rifqi Fauzi
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) Jurnal Bioindustri: Vol. 4 No. 2 (2022)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v4i2.951

Abstract

Cultivation of vegetables with the hydroponic method is able to produce plants with better quality values and is efficient in land use when compared to conventional ones. The comparison regarding the production and effectiveness of nutrient uptake between the two cultivation systems appears to be little studied. This study aimed to determine the effect of the planting method on the growth of romaine lettuce (Lactuca sativa) and pakcoy (Brassica rapa) through hydroponic and conventional methods. The study used a randomized block design (RBD) with two factors. The first factor is the cultivation method, namely conventional and hydroponic, while the second factor is the type of vegetable commodity, namely romaine lettuce and pakcoy. The results showed that hydroponic cultivation of romaine and pakcoy lettuce was able to absorb nutrients well, because it was proven that the results of parameters such as plant height, number of leaves, fresh weight and biomass content were superior. Hydroponic cultivation on romaine lettuce was 5.08 cm higher than conventional. Likewise, the hydroponic pakcoy was 9.12 cm higher than the conventional pakcoy. Hydroponic romaine lettuce has 3.39 leaves more than conventional, the same result also occurs in pakcoy plants. Meanwhile, fresh weight and biomass content of romaine lettuce and pakcoy in hydroponic systems are better than conventional systems.
PENGARUH LIMBAH BIOGAS DAN ARANG SEKAM TERHADAP KETERSEDIAAN DAN SERAPAN HARA NITROGEN SERTA KUALITAS BIBIT STEK UBI JALAR (Ipomoea batatas. L) Mohammad Kamil; Josi Ali Arifandi
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) Jurnal Bioindustri: VOL. 1 NO. 2 (2019)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v1i2.105

Abstract

Ubi jalar adalah tanaman yang diperbanyak salah satunya dalam bentuk stek sebagai bahan tanam. Media tanam merupakan salah satu faktor dalam keberhasilan pembibitan ubi jalar. Kualitas media dapat dilihat dari seberapa baik media menyediakan kebutuhan pertumbuhan terutama salah satu unsur hara makro yaitu Nitrogen. Slury dan arang sekam merupakan solusi dalam meningkatkan dan menyediakan Nitrogen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aplikasi pupuk slurry dan arang sekam dalam  perbaikan media pembibitan dalam meningkatakn dan menyediakan unsur Nitrogen untuk meningkatkan kualitas bibit dalam menghasilkan stek ubi jalar. Pelaksanaan bertempat di Laboratorium Kesuburan Tanah dan green house berlokasi di Sukerejo dengan Rancangan Acak Kelompok (RAK) faktorial dengan 2 faktor yaitu slurry dan arang sekam dan diulang sebanyak tiga kali. Hasil penelitian menunjukkan bahwa interaksi antara arang sekam dan slurry berbeda nyata pada variabel pH dan N-jaringan tanaman. Faktor tunggal arang sekam memberikan pengaruh berbeda nyata terhadap variabel C-organik, Serapan N, dan panjang tanamanan. Sedangkan perlakuan slurry tidak memberikan pengaruh nyata terhadap semua variabel. Perlakuan A1 (2,5 kg arang sekam dan 2,5 kg tanah), A2 (3,3 kg arang sekam dan 1,7 kg tanah) dan A3 (1,7 kg arang sekam dan 3,3 kg tanah) memberikan hasil indeks kualitas bibit yang sangat baik. Kata kunci: Media Pembibitan, Ubi Jalar, Slurry dan Arang Sekam
ANALISIS STRATEGI BISNIS UKM MAJU JAYA DALAM MENGHADAPI NEW NORMAL DI KOTA TEGAL Dinda Amalia Sakinah; Muhamad Karim; Maulidian Maulidian
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) Jurnal Bioindustri: Vol. 4 No. 2 (2022)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v4i2.1081

Abstract

ABSTRAKUsaha Kecil Menengah (UKM) Maju Jaya adalah UKM yang bergerak dalam pengolahan hasil perikanan, dengan tujuan pemasarannya adalah daerah Kota Tegal dan luar kota. Produk olahan ikan yang dijual terdiri dari: keong mas, lumpia ikan, bakso ikan, empuk-empuk, otak-otak, kaki naga, nugget ikan,  tekwan serta dimsum ikan. Perusahaan ini terus melakukan inovasi baik dalam proses produksi maupun produksinya. Sistem pemasaran yang masih tradisional menjadi kendala dalam peningkatan jumlah produksi mengingat kondisi pandemi saat ini mengakibatkan jumlah produksinya menurun hingga mencapai 50% - 70%. Penulis melakukan analisis strategi bisnis yang diterapkan di UKM Maju Jaya. Metode pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling yakni  responden berperan sebagai exspert adjusment. Tujuan penelitian ini: 1). Mengidentifikasi faktor internal yang menjadi kekuatan dan kelemahan dan faktor eksternal yang menjadi peluang dan ancaman dalam pengembangan usaha UKM Maju Jaya. 2). Merumuskan strategi alternatif dan urutan strategi prioritas yang dapat diterapkan di UKM Maju Jaya agar usaha dapat berkembang. Hasil analisis matriks IFE 2.94 dan EFE diperoleh nilai sebesar 3.18. Nilai ini menghasilkan matriks IE pada posisi sel II yang mengandung arti bahwa sifat strategi adalah tumbuh dan membangun.  Hasil analisis IFE dan matriks EFE menghasikan enam alternatif strategi prioritas. Hasil analisis matriks QSPM menghasilkan strategi prioritas ialah meningkatkan promosi di berbagai situs media sosial dan pasar nasional agar penjualan serta jangkauan pemasaran produk UKM Maju Jaya mengalami peningkatan dan penyebarannya secara luas. Kata kunci: EFE, IFE, IE, QSPM, Strategi Pengembangan
PEMBERIAN WARNA CAHAYA BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KANDUNGAN SENYAWA ANTIOKSIDAN DALAM DAUN TANAMAN KRISAN (Chrysanthemum sp) Agus Rizki Ansori; Denna Eriani Munandar; Fitria Riany Eris
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) Jurnal Bioindustri: VOL. 1 NO. 2 (2019)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v1i2.313

Abstract

Chrysanthemum plants besides being used as ornamental plants and cut flowers can also be useful in the world of health, namely as herbal tea. The parts of the plants used are leaves, flowers or both at once. The addition of different light colors in chrysanthemum plants is expected to improve the quality of chrysanthemum tea by increasing antioxidant compounds in chrysanthemum leaves. This study aims to determine the effect of the addition of different light colors on the growth and content of antioxidant compounds in the leaves of these plants. This research using Complete Randomized Design (CRD) consisting of 4levels with 5 replications. The treatments given were 4 different colors namely white (W1), red (W2), yellow (W3), blue (W4). Observation data were analyzed using analysis of variance (ANOVA), if there was a significant difference, then Duncan's Multiple Distance Test was conducted at 95% confidence level. The addition of different light colors had a very significant effect on total fresh weight, leaf fresh weight, fresh weight of stover and antioxidant activity then significantly affected plant height, total dry weight, leaf dry weight and dry weight of stover. But the number of leaves shows an unreal effect. The results showed that the addition of blue and yellow light colors had the highest effect on the content of antioxidant compounds.
RESPON TANAMAN LIDAH MERTUA TERHADAP BEBERAPA JENIS MEDIA TANAM DALAM PERFORMA KOKEDAMA Yani, Fitri; Warid, Warid
JURNAL BIOINDUSTRI (JOURNAL OF BIOINDUSTRY) Jurnal Bioindustri: Vol. 5 No. 1 (2022)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jbio.v5i1.732

Abstract

Kokedama adalah seni menanam tanaman dari Jepang yang memiliki unsur keindahan. Kokedama merupakan salah satu bentuk biopot yang memiliki fungsi sebagai media tanam dan tempat tumbuh tanaman. Masyarakat Indonesia belum banyak mengenal teknik kokedama dan saat ini permintaan terhadap pelatihan pembuatan kokedama mendapat minat yang tinggi dari masyarakat. Media tanam menjadi hal penting yang perlu diperhatikan agar tanaman dapat tumbuh dengan optimal. Sementara media tanam dalam teknik kokedama yang standar belum ditemukan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan komposisi media tanam kokedama yang paling ideal terhadap performa pertumbuhan tanaman lidah mertua. Penelitian ini dilakukan dalam ruangan dengan menggunakan metode Rancangan Acak Lengkap (RAL) satu faktor, yaitu media tanam. Hasil dari penelitian ini adalah spaghnum moss merupakan media tanam yang paling ideal untuk tanaman lidah mertua. Alternatif lain yang dapat digunakan dengan performa yang sama adalah komposisi media tanam tanah, pupuk kandang, arang sekam, dan serabut kelapa (1:2:1:1).

Page 9 of 11 | Total Record : 107