cover
Contact Name
Jimmy Rungkat
Contact Email
jimmyrungkat@gmail.com
Phone
+6282165508216
Journal Mail Official
redaksi.amata@gmail.com
Editorial Address
Jl. C. Heatubun Kel. Kwamki Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah (99910)
Location
Kab. mimika,
P a p u a
INDONESIA
Jurnal Teknik AMATA
Published by Politeknik Amamapare
ISSN : 27214494     EISSN : 27214508     DOI : https://doi.org/10.55334/jtam
Jurnal Teknik AMATA is a place for researchers to publish the latest research results in the fields of Civil Engineering, Mechanical Engineering, Electrical Engineering and mining engineering, or contribute learning materials for engineering students, which can be scientifically accounted for and disseminated nationally and internationally. Jurnal Teknik AMATA is open access and published twice per year, in June and December, by Politeknik Amamapare Timika.
Articles 113 Documents
RANCANG BANGUN ALAT PERAGA SISTEM PENGEREMAN MOTOR SEDERHANA Alexander Emanuel Rettob
Jurnal Teknik AMATA Vol. 2 No. 1 (2021)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v2i1.90

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang dan membuat alat peraga sistem pengereman motorsederhana.Tempat pelaksanaan penelitian dilakukan di jln. Ahmad Yani depan CV. Aneka Motor denganmenggunakan penelitian kepustakaan dalam menyelesaikan tugas akhir ini.Hasil dari penelitian diketahuibahwa terdapat beberapa tahapan yang harus di siapkan dan dikerjakan dalam proses perancangan danpembuatan alat peraga sistem pengereman motor sederhana yaitu menyiapkan besi kotak 4x 4,besi siku,besi plat 2 mm, rantai sepeda, gear sepeda, besi ulir, nut, pulley 2 ,tromol , piringan cakram, v- belt 29 cmkaliper satu set, master rem, clem, baut 12, handle rem kaki, bearing, besi beton, besi pipa. Adapun tahapanyang dilakukan dalam pengerjaannya yaitu membuat potongan besi kotak, dan membuat dudukan untukkomponen alat peraga sistem pengereman motor sederhana.
PEMETAAN KLASIFIKASI ROCK QUALITY DESIGNATION (RQD) TAMBANG BAWAH TANAH “DMLZ” PT.FREEPORT INDONESIA Obed Patiung
Jurnal Teknik AMATA Vol. 2 No. 1 (2021)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v2i1.121

Abstract

Rock Quality Designation (RQD) merupakan salah satu parameter yang digunakan untuk perhitunganrock mass rating (RMR). Distribusi dan klasifikasi kualitas batuan akan sangat membantu dalammemberikan informasi kondisi batuan setempat. Oleh karena itu, perlu dilakukan studi tentang pemetaanklasifikasi batuan berdasarkan data RQD untuk proses pengambilan keputusan perencanaan desaintambang. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui cara mengitung RQD pada level 1950 – 2950 mdan peta sebaran distribusi RQD di level 1950 – 2950 m pada aplikasi Surfer 10 . Metode penelitiandengan cara mengumpulkan data di lapangan dan dianalisis di laboratorium. Dari analisis yang dilakukandiperoleh bahwa pada perhitungan RQD total panjang yang lebih dari 10 cm di bagi total keseluruhan (3m) di kali dengan 100% dan menghasilkan peta distribusi RQD dimana terdapat 54 holes dan petatersebut terbagi dalam peta penyebaran RQD, peta litologi dan peta overlay antara RQD dan litologi.
ANALISA KESTABILAN LERENG DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI GEOSLOPE PADA RUAS JALAN TRANS TIMIKA-DEYAI NABIRE (KAMPUNG BUNAIPIEN) - PAPUA Mapuay Menasye Theo Afasedanja
Jurnal Teknik AMATA Vol. 2 No. 1 (2021)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v2i1.119

Abstract

Daerah penelitian adalah lereng yang sudah mengalami longsor, penelitian ini bertujuan untukmengetahui bentuk geometri lereng dan faktor keamanan lereng dengan mengunakan aplikasiGeoslope/Geostudio. Untuk mengetahui Kestabilan lereng diperlukan data pengujian Direct sheart testberupa nilai kohesi, sudut gesek dalam, berat jenis, selanjutnya untuk mengetahui nilai faktor kemananlereng dengan cara asimulasi menggunakan aplikasi Geoslope ,nilai akhir yang didapatkan dari hasilasimulasi yaitu factor kemanan bervariasi untuk beberapa kasus yaitu Untuk Fk Kasus 1 = 1,35 ,UntukFk Kasus 2 = 1,36 ,Untuk Fk Kasus 3 = 1,44,Untuk Fk Kasus 4 = 1,45. Ke empat kasus ini memiliki lerengyang aman berada pada lereng atas badan jalan dan lereng bawah.
STUDI KARAKTERISTIK DAN POTENSI BATUPASIR DI JALAN TRANS NABIRE KAB.MIMIKA PAPUA Abd Rahim
Jurnal Teknik AMATA Vol. 2 No. 1 (2021)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v2i1.122

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui potensi sebaran batupasir di jalan Trans Nabire, mengetahui sebaran karakteristik batupasir di jalan trans nabire, mengetahui pola potensi endapan batupasir. Penelitian ini dilaksanakan pasa tanggal 27 Maret – April. Tempat Penelitian dilaksanakan diTrans Nabire Kab.Mimika Papuadengan menggunakan metode pengambilan data secara langsung dilapangan, pekerjaan laboratorium dan pengolahan data.
RANCANG BANGUN MENGONTROL LAMPU BERBASIS MICROCONTROLER Sermi Weya
Jurnal Teknik AMATA Vol. 2 No. 1 (2021)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v2i1.124

Abstract

Tujuan dari penulisan tugas akhir adalah untuk mengontrol lampu berbasis micro controler. Penilitian dan pemasangan alat dilakukan di Politeknik Amamapare Timika yang berlokasi di Jl.C.Heatubun. Hasil dari penilitian ini diketahui bahwa selain mematikan lampu dengan cara manual ternyata bisa juga dengan cara otomanis cukup menekan saklar pada smartphone maka lampu akan mati secara otomatis.
STUDI PRODUKTIVITAS ALAT MUAT EXCAVATOR KOBELCO SK 200 DAN ALAT ANGKUT DUMP TRUCK FUSO 220PS DALAM UPAYA MENCAPAI TARGET PRODUKSI DI PT. OSATO SEIKE Nilam Sry Putri
Jurnal Teknik AMATA Vol. 2 No. 1 (2021)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v2i1.127

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui produktivitas alat gali muat dan alat angkut yang digunakan, mengetahui parameter yang mempengaruhi produktifita Alat Gali Muat dan Alat Angkut dan untuk mengetahui Keserasian alat kerja antara alat muat dan alat angkut. Penelitian dilaksanakan pada tanggal 23 April – 28 April. Penelitian di lakukan daerah Sp 13 Kali Iwaka Wilayah Kerja PT.Osato Seike, Kab. Timika. Dengan menggunkan metode yang meliputi pengambilan data secara langsung di lapangan, yaitu cycle time alat muat Excavator Kobelco SK 200 dan alat angkut Dump Truck Fuso 220PS. Berdasarkan hasil studi yang dilakukan, produksi alat muat excavator Kobelco SK 200 mencapai 1.54 ton/jam dan produksi alat angkut dump truck Fuso 220PS sebesar 4.8 ton/jam.
KAJIAN PENAMBANGAN PASIR BESI MENGGUNAKAN MAGNETIC SEPARATOR PADA PT. BHINEKA BUMI KECAMATAN ADIPALA KABUPATEN CILACAP PROVINSI JAWA TENGAH Abd Rahim
Jurnal Teknik AMATA Vol. 1 No. 1 (2020)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v1i1.13

Abstract

Pasir besi merupakan salah satu bahan baku untuk semen selain gamping dam clay. Dalam upaya memenuhi kebutuhan semen baik yang berada di Pulau Jawa maupun di luar Pulau Jawa, PT. Bhineka Bumi berupaya mengeksploitasi cadangan pasir besi yang banyak terdapat di wilayah Kabupaten Cilacap. Tujuan dari penelitian ini yaitu Untuk mengetahui tahapan penambangan, mengetahui cara kerja alat untuk mengeksploitasi pasir besi serta mengetahui target produksi pasir besi dari alat magnetic separator. Metode penelitian ini yaitu studi literatur untuk mengetahui keadaan atau gambaran umumdilapangan, interview ke managemen teknik produksi agar mengetahui proses kegiatan dilapangan,observasi langsung untuk mengkorelasikan data metode penambangan dengan studi literature. Targetproduksi dari PT. Bhineka Bumi sendiri adalah 8.000-9.000 Ton/Bulannya. Dari hasil produksiperbulannya PT. Bhineka Bumi dapat menghasilkan 7.000-7.500 Perton konsentrat pasir besi, yangmana hasil produksi pasir besii PT. Bhineka Bumi disalurkan pada PT. Holcil Indonesia sebagaicampuran semen.
HUBUNGAN MORFOLOGI DENGAN MEKANIKA PROPERTIES (BATUAN VULKANIK) TERHADAP KESTABILAN LERENG PADA DAERAH ALIRAN SUNGAI JENEBERANG PROVINSI SULAWESI SELATAN Mapuay Menasye Theo Afasedanja
Jurnal Teknik AMATA Vol. 1 No. 1 (2020)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v1i1.20

Abstract

Daerah ini merupakan dua lereng yang sudah mengalami longsor, Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kestabilan lereng dengan menggunakan parameter hasil uji geser langsung, kohesi dan berat jenis dengan pengolahan data menggunakan geostudio 2012 slope/w dan hubungannya dengan Morfologi dan mekanika properties pada batuan vulkanik serta mitigasinya. Faktor keamanan lereng didapatkan dengan menggunakan simulasi pada aplikasi geostudio2012 slope/w, metode yang digunakan adalah metode kesetimbangan batas (Mohr Coulumb),selanjutnya kondisi kemanan lereng dapat di interpretasi berdasarkan kondisi morfologi secara keseluruhan dan jenis litologi. Dalam perbandingan kondisi topografi antara stasiun 1 dan 2 memiliki perbedaan yaitu stasiun 1 sebesar 28,57 derajat dengan nilai FK sebesar 0,907 di mana jenis litologi yang terdapat di stasiun 1 adalah Basal, sedangkan untuk stasiun 2 yang tersusun atas litologi Tufa dengan kondisi topografi sebesar 53 derajat memiliki nilai FK sebesar 0,892. Serta perbedaan nilai korelasi antara FK stasiun 1 dan 2 untuk distribusi jangkauan maksimum jatuhnya material sebesar 15,2 meter sedangkan stasiun 2 sebesar 46 meter. penerapan mitigasi yang dipakai pada dua lokasi yaitu pemetaan,modifikasi dan rekonstruksi lereng serta sosialisasi
PENGUJIAN TANAH MENGGUNAKAN METODE BATAS PLASTIS DAN BATAS CAIR UNTUK PEMBANGUNAN MUSHOLA PADA PT.SUCOFINDO TIMIKA Mapuay Menasye Theo Afasedanja
Jurnal Teknik AMATA Vol. 1 No. 1 (2020)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v1i1.30

Abstract

Pengujian Tanah Menggunakan Metode Batas Plastis Dan Batas Cair Untuk Pembangunan Mushola Pada Pt.Sucofindo Timika. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan nilai batas plastis dan batas cair tanah untuk rencana pembangunan mushola PT. Sucofindo Timika dan untuk mengetahui langkah-langkah pengujian atterberg limit. Penelitian dilakukan pada PT.Sucofindo Timika dengan menggunakan metode penelitian kepustakaan dalam menyelesaikan tugas akhir ini. Hasil dari penelitian ini diketahui bahwa tanah merupakan suatu pendukung sebuah bangunan yang berfungsi sebagai penahan beban kontruksi di atasnya. Semua beban kontruksi semua diteruskan ke dalam tanah untuk kuat daya dukung tanah.
STUDI ENDAPAN LOGAM SUNGAI MENGGUNAKAN METODE PEN KONSENTRAT PADA SUNGAI JERNIH MIL 2 DISTRIK MIMIKA BARU KAB.MIMIKA Abd Rahim
Jurnal Teknik AMATA Vol. 1 No. 1 (2020)
Publisher : Politeknik Amamapare

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55334/jtam.v1i1.90

Abstract

Masalah utama yang dingkat pada Tugas Akhir ini yaitu “Bagaimana potensi sebaran logam di sungai jernih dan karakteristik fisik mineral maupun logam?” Penelitian ini dilakukan dengan tujuan Mengetahui potensi sebaran logam di sungai jernih dan Memahami karakteristik fisik mineral maupun logam. Penelitian pada potensi endapan logam sungai untuk mendapatkan informasi tentang kondisi kondisi mineral pembawa logam berdasarkan metode Pan konsentrat dan analis Mikropskop batuan. Berdasarkan relasi antara data pengamatan lapangan, petrografi dan geokimia, maka diketahui sedimen pada daerah Sungai (stasiun 1 – 3) dominan disuplai oleh mineral silika dan logam kondisi ini juga menunjukkan bahwa daerah tersebut merupakan lingkungan terbuka dan memiliki arus yang cukup tenang, kondisi morfologi dan topografi relatif landai. Karakteristik fisik mineral pada material sedimen sungai jernih di identifikasi dan ditentukan berdasarkan hasil kompilasi data pengamatan lapangan dan hasil deskripsi analisis petrografi berupa sayatan tipis (thin section). Deskripsi petrografi dilakukan pada sampel berukuran pasir untuk mendukung hasi pengamatan di lapangan berupa deskripsi komponen material sedimen dalam bentuk butiran berukuran kecil hasil Pan konsentrat.

Page 4 of 12 | Total Record : 113