cover
Contact Name
Zulkifli Nurul Haqq
Contact Email
zulkiflinurulhaqq@unimus.ac.id
Phone
+6281917405151
Journal Mail Official
value-added@unimus.ac.id
Editorial Address
Department of Management Faculty of Economics University of Muhammadiyah Semarang Kedungmundu Raya Street No. 18, Tembalang, Semarang, Central Java, Indonesia
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis
ISSN : 16933435     EISSN : 25804863     DOI : 10.2671/vameb.v17i1.6936
Core Subject : Economy, Social,
Value Added: Majalah Ekonomi dan Bisnis strives to publish scientific research articles reporting empirical results as well as conceptual ideas in the field of management, such as strategic management, marketing management, human resources management, technology management, finance management, supply chain management, organizational behavior, and entrepreneurship, using both quantitative and qualitative approaches, or mixed method.
Articles 308 Documents
PENINGKATAN LOYALITAS PELANGGAN ATAS FAKTOR-FAKTOR KUALITAS PRODUK, KEPERCAYAAN DAN KEPUASAN PELANGGAN (Studi Pada Perusahaan Casing Flazzstore Wilayah Semarang) Fella Mas’adatul Aziz; Nurhayati .
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 14, No 1 (2018): Value Added - Manajemen UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (547.175 KB) | DOI: 10.2671/vameb.v14i1.4639

Abstract

Dalam era perdagangan sekarang banyak perusahaan yang telahberkembang. Kunci utama kemajuan perusahaan dapat dilihat seberapa tinggiLoyalitas Pelanggan terhadap perusahaan. Penelitian ini bertujuan untukmengetahui pengaruh antara Kualitas Produk, Kepercayaan Pelanggan danKepuasan Pelanggan terhadap Loyalitas Pelanggan. Sampel penelitian inisebanyak 100 responden. Dengan metode pengambilan sampelnya menggunakanteknik purposive sampling yaitu pengambilan sampel menurut kriteria yang telahditentukan oleh peneliti dimana sampel yang dipilih dengan menggunakanpertimbangkan  sesuai dengan tujuan dan masalah peneliti yang dikembangkan.Penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Hasil pengujian koefisien dari analisis regresi linier bergandamembuktikan variable Kualitas Produk (X1) mempunyai pengaruh positif dansignifikan terhadap peningkatan Loyalitas Pelanggan Flazzstore. Hal inidibuktikan dengan nilai t hitung lebih besar dari t tabel yaitu 10,079 > 1,66 dengan tingkat signifikasi 0,000 (0%) < 0,05 (5%), Kepercayaan Pelanggan (X2)mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap peningkatan LoyalitasPelanggan Flazzstore. Hal ini dibuktikan dengan nilai t hitung lebih besar dari t tabelyaitu 2,417 > 1,66 dengan nilai signifikasi 0,018 (1,8%) < 0,05 (5%) danKepuasan Pelanggan (X3) mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadappeningkatan Loyalitas Pelanggan Flazzstore. Hal ini dibuktikan dengan nilai t hitunglebih besar dari t tabel yaitu 5,905 > 1,66 dengan nilai signifikasi 0,000 (0%) < 0,05(5%). Kualitas Produk, Kepercayaan Pelanggan dan Kepuasan Pelangganberpengaruh positif dan signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan dengan nilaikoefisien determinasi (R2) sebesar 0,692  atau 69,2%.
MANAJER DAN PENGELOLAAN PADA ERA MILENIUM Triyono ,-
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 6, No 2 (2010): Vallue Added - Manajemen UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (374.852 KB) | DOI: 10.26714/vameb.v6i2.704

Abstract

Manajer adalah orang yang bertanggung jawab untuk mengarahkan usaha yang bertujuan membantu organisasi dalam mencapai sasarannya. Mengelola pekerjaan manajer berarti kita berbicara tentang empat fungsi spesifik dari manajer, yaitu merencanakan, mengorganisasikan, memimpin, dan mengendalikan. Walaupun kerangka kerja ini masih terus diteliti, pada umumnya masih diterima. Setidaknya ada tiga tingkat manajemen yaitu Manajer Lini Pertama atau Tingkat Pertama, Manajer Menengah dan Manajer Puncak. Bidang-bidang dalam manajemen cukup banyak seperti manajer sumber daya manusia, manajer operasi, manajer pemasaran, dan manajer keuangan. Kata Kunci : Manajer, Manajemen, Era Milenium, Etika Bisnis, Kepemimpinan
PENINGKATAN MINAT PEMBELIAN MEREK LOKAL MELALUI CONSUMER ETHNOCENTRISME Ken Sudarti
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 9, No 2 (2013): Vallue Added - Manajemen UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (69.469 KB) | DOI: 10.26714/vameb.v9i2.837

Abstract

Untuk dapat tetap bertahan dalam jangka panjang, sebuah merek harus mempunyai equity. Ekuitas merek berhubungan positif dengan preferensi dan minat beli konsumen termasuk minat beli merek lokal. Salah satu variabel yang mempengaruhi minat pembelian merek lokal adalah sikap ethnocentrisme. Semakin ethnocentris seorang konsumen, semakin berminat membeli merek lokal. Faktor-faktor yang mempengaruhi sikap ethnocentrism seseorang adalah: openness to foreign cultures, patriotism, conservationm, collectivism/individualism. Selain itu faktor demografi seperti : umur, gender, pendapatan dan pendidikan juga mempengaruhi sikap ethnocentrism seseorang.
PENINGKATAN KINERJA PEGAWAI MELALUI KEDISIPLINAN, GAYA KEPEMIMPINAN, DAN KEPUASAN KERJA PEGAWAI POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG Kristin Anita Indriyani
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 12, No 2 (2016): Value Added - Manajemen UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (147.912 KB) | DOI: 10.26714/vameb.v12i2.2950

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kedisiplinan, gayakepemimpinan, dan kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai. Jenis penelitian adalah kuantitatif, tipe penelitian adalah confirmatory research/penjelasan/eksplanasi. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 141 pegawai PIP Semarang dari jumlah total 218 pegawai. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dan studi kepustakaan. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis Regresi Linier dengan program SPSS.17.Hasil analisis menunjukan bahwa kedisiplinan, gaya kepemimpinan, dan kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada PIP Semarang. Implikasi teoritis dari hasil penelitian ini adalah perlu dilakukannya penelitian untuk mengetahui indikator-indikator tentang kedisiplinan yang tinggi, gaya kepemimpinan yang baik, dan kepuasan kerja yang tinggi yang dapat mempengaruhi kinerja pegawai. Selain itu, perlu juga untuk menambah variabel yang lain sehingga hasil penelitian-penelitian yang serupa akan memberikan informasi ilmiah yang lengkap dan mendalam yang pada akhirnya akan dapat memberikan sumbangan di dalam kepentingan memajukan bidang akademik atau dalam pengembangan ilmu pengetahuan. Sedangkan implikasi kebijakan dari hasil penelitian ini adalah pihak lembaga PIP Semarang diharapkan lebih memperhatikan faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja pegawai seperti kedisiplinan, gaya kepemimpinan, kepuasan kerja pegawai yang ada di PIP Semarang dan memberikan penghargaan kepada pegawai yang memiliki kinerja baik.  Kata kunci : kedisiplinan, gaya kepemimpinan, kepuasan kerja, kinerja pegawai
ANALISIS PENGARUH FAKTOR UKURAN, USIA, DAN PERTUMBUHAN PERUSAHAAN TERHADAP STRATEGI KEWIRAUSAHAAN DALAM FRANCHISING Achmadi -
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 4, No 1 (2007): Vallue Added - Manajemen UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (127.819 KB) | DOI: 10.26714/vameb.v4i1.672

Abstract

Saat ini telah diterima secara luas bahwa waralaba (franchising) memainkan peran penting dalam perkembangan perusahaan kecil menengah (UKM) di masa datang (Sanghavi 1998). David (2005) memasukkan waralaba (franchising) dalam strategi integrasi kedepan. Lebih lanjut beliau menyatakan bahwa cara yang efektif untuk mengimplementasikan integrasi ke depan adalah waralaba, sekitar 2000 perusahaan pada 50 industri yang berbeda di AS menggunakan waralaba untuk mendistribusikan produk dan jasa mereka. Bisnis dapat berekspansi secara cepat dengan waralaba karena biaya dan peluang tersebar di banyak individu.
DAMPAK KENAIKAN HARGA BBM DI PASAR DUNIA TANTANGAN BAGI PEREKONOMIAN INDONESIA Djoko Setyo Hartono
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 7, No 2 (2011): Vallue Added - Manajemen UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (348.769 KB) | DOI: 10.26714/vameb.v7i2.695

Abstract

Dinamika perubahan ekonomi yang terjadi saat ini diakibatkan oleh kenaikan harga minyak dunia per barel diprediksi akan membuat kondisi ekonomi dunia memanas. Apalagi negara OPEC tidak menaikkan kapasitas produksinya (lifting). Pengaruhnya sangat terasa pada anggaran belanja masing-masing negara, tak terkecuali bagi APBN negara Indonesia. Oleh karenanya banyak negara segera melakukan kebijakan ekonomi untuk mengantisipasi supaya dampaknya tidak meluas (contagnion). Demikian pula bagi pemerintah Indonesia yang sebelumnya telah menetapkan Indonesia Crude Price (ICP) perlu segera membuat kebijakan yang tepat supaya kondisi ekonomi makro yang saat ini masih kondusif dan masih cukup menjanjikan untuk tempat investasi. Kata kunci : per barel, lifting, contagnion, ICP
BUDAYA ORGANISASI (STUDI EKSPLORASI PADA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG) Triyono -
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 9, No 1 (2012): Vallue Added - Manajemen UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (748.537 KB) | DOI: 10.26714/vameb.v9i1.727

Abstract

This research is aimed to explore the organization behavior of Universitas Muhammadiyah Semarang. It includes the observation and opinion of the lecturers, employees and alumni of Universitas Muhammadiyah Semarang about the leadership, the norm and management practices, the story and legend, the tradition and the symbols which are exist on the organization. This research used qualitative method. The method of collecting the data was done by interview, observation, and literature study. Those methods were done to get more specific data about the organization behavior of Unimus. The objects of this research were supporting documents (decree, photonovela), interview with the employees who have been working at Unimus for 10 years, and other documents which support the organization behavior. The result shows that some of the organization behavior elements, the norms of leadership and management practices, the story and legend, the tradition and ritual, and the symbols are appropriate with the organization behavior expected by Universitas Muhammadiyah Semarang. The respondents’ opinions are expected to give the characteristics of the organization behavior of that institution. The advantage of implementation of the organization behavior is to strengthen construction value of the organization behavior at Universitas Muhammadiyah Semarang.
ANALISIS KEPEMIMPINAN ISLAM TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus Pada PT. Bank Mumalat Indonesia Tbk, Cabang Semarang) Miftachul Jannah; Suwardi Suwardi; Setia Iriyanto
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 12, No 1 (2016): Value Added - Manajemen UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (376.568 KB) | DOI: 10.26714/vameb.v12i1.2941

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjelaskan pengaruh antaravariabel Gaya Kepemimpinan Islam terhadap Kinerja Karyawan, menganalisis dan membuktikan bahwa terdapat pengaruh positif antara Karakter Persona Islami terhadap Kinerja Karyawan, menganalisis dan membuktikan bahwa terdapat pengaruh positif antara Etika Kerja Islam terhadap Kinerja Karyawan pada PT Bank Muamalat Indonesia Tbk. Cabang Semarang. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa Gaya Kepemimpinan Islam tidak berpengaruh positif terhadap Kinerja Karyawan, Karakter Persona Islami berpengaruh positif signifikan terhadap Kinerja Karyawan, Etika Kerja Islam berpengaruh positif signifikan terhadap Kinerja Karyawan.Kata kunci: Gaya Kepemimpinan Islam, Karakter Persona Islami, Etika Kerja Islam, Kinerja Karyawan.
MERANCANG STRATEGI PEMASARAN UNTUK PEMIMPIN, PENANTANG, PENGIKUT, DAN PERELUNG PASAR Setia Budhi Wilardjo
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 3, No 1 (2006): Vallue Added - Manajemen UNIMUS
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (183.305 KB) | DOI: 10.26714/vameb.v3i1.663

Abstract

Merancang strategi pemimpin pasar, perusahaan besar akan memperluas keseluruhan pasar, mempertahankan pangsa pasar, memperluas pangsa pasar. Sebagai contoh strategi pemimpin pasar kita belajar dari kasus Procter & Gamble dan Caterpillar. Merancang strategi penantang pasar, perusahaan yang cukup besar akan menentukan sasaran dan lawan strategis, memilih strategi penyerangan umum, memilih strategi penyerangan khusus. Sebagai contoh strategi penantang pasar kita belajar dari Colgate, Ford, Montgomery Ward, Avis, Westinghouse dan Pepsi-Cola. Merancang strategi pengikut pasar, perusahaan peringkat kedua lebih suka mengikuti daripada menantang pemimpin pasar. Merancang strategi perelung pasar, perusahaan kecil menjadi pengikut di pasar besar adalah menjadi pemimpin kecil, atau relung pasar (niche).
ANALISIS INDIKATOR DINAMIS KESEIMBANGAN PENDUDUK DENGAN DAYA DUKUNG DAN DAYA TAMPUNG LINGKUNGAN DI PROVINSI JAWA TENGAH Nenik Woyanti
Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 5, No 2 (2009): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (190.489 KB) | DOI: 10.26714/vameb.v5i2.686

Abstract

Most of environment problems happen because of population behaviour was not environment friendly. Human quality and equalibrium environment can be known from interracting between people and environment, and factors which influence them. This study used 3 components, namely: human resources (f.e. Total Fertility Rate, Infant Mortality Rate), economy (Gross Domestic Product), and social (f.e. education). It needed secondary data and be digested with the deviasi standart measurement. And then, the data were be analysed by the descriptive analysis. The conclusion were: TFR anda IMR in Central of Java was good category because of its value were in range target. GDP in Central of Java was middle category because of even it increased but it was still under the target value, and lower than national value; the educated-people proportion was good category because of its value was in range target. The local government should press TFR and IMR in Central of Java until smaller than 2 percent through using persuative approach to reproductive couples, through increasing health and education services facilities; through expanding field of endeavour. Key Words: population, environtment, equilibrium, TFR, IMR, GDP, educated-people

Filter by Year

2005 2024


Filter By Issues
All Issue Vol 20, No 2 (2024): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 20, No 1 (2024): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 19, No 2 (2023): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 19, No 1 (2023): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 18, No 2 (2022): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 18, No 1 (2022): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 18, No 1 (2022): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 17, No 2 (2021): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 17, No 2 (2021): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 17, No 1 (2021): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 17, No 1 (2021): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 16, No 2 (2020): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 16, No 1 (2020): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 16, No 1 (2020): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 15, No 2 (2019): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 15, No 2 (2019): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 15, No 1 (2019): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 15, No 1 (2019): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 15, No 1 (2018): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 15, No 1 (2018): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 14, No 1 (2018): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 14, No 1 (2018): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 12, No 2 (2016): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 12, No 1 (2016): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 12, No 2 (2016): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 12, No 1 (2016): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 11, No 2 (2015): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 11, No 2 (2015): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 11, No 1 (2015): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 11, No 1 (2015): Value Added - Manajemen UNIMUS Vol 11, No 1 (2015): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 9, No 2 (2013): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 9, No 2 (2013): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 9, No 2 (2013): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 9, No 1 (2012): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 8, No 2 (2012): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 8, No 1 (2011): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 7, No 2 (2011): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 7, No 1 (2010): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 6, No 2 (2010): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 6, No 1 (2009): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 5, No 2 (2009): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 5, No 1 (2008): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 4, No 2 (2008): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 4, No 1 (2007): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 3, No 2 (2007): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 3, No 1 (2006): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 2, No 2 (2006): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 2, No 1 (2005): Vallue Added - Manajemen UNIMUS Vol 9, No 1 (2012): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 9, No 1 (2012): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 8, No 2 (2012): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 8, No 2 (2012): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 8, No 1 (2011): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 8, No 1 (2011): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 7, No 2 (2011): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 7, No 2 (2011): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 7, No 1 (2010): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 7, No 1 (2010): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 6, No 2 (2010): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 6, No 2 (2010): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 6, No 1 (2009): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 6, No 1 (2009): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 5, No 2 (2009): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 5, No 2 (2009): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 5, No 1 (2008): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 5, No 1 (2008): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 4, No 2 (2008): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 4, No 2 (2008): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 4, No 1 (2007): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 4, No 1 (2007): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 3, No 2 (2007): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 3, No 2 (2007): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 3, No 1 (2006): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 3, No 1 (2006): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 2, No 2 (2006): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 2, No 2 (2006): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis Vol 2, No 1 (2005): Vallue Added - Manajemen Unimus Vol 2, No 1 (2005): Value Added : Majalah Ekonomi dan Bisnis More Issue