cover
Contact Name
Hendra Saputra
Contact Email
hensap75@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
jurnalplans@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
Jurnal Plans : Penelitian Ilmu Manajemen dan Bisnis
ISSN : 19787057     EISSN : 2527306X     DOI : -
Core Subject : Science,
The PLANS Journal contains from relevant management research results. Journal of PLANS is published by the Department of Management Faculty of Economics Universitas Negeri Medan which is published periodically twice a year in every May and November.
Arjuna Subject : -
Articles 250 Documents
PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PELABUHANINDONESIA I (PERSERO) MEDAN Lingga, Nia Febriani; Siregar, Zulkarnain
JURNAL PLANS Vol 11, No 1 (2016): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan di tiap divisi yang berjumlah 202 orang dengan Sampel yang di ambil hanya 67 orang, penentuan pengambilan Sampel dengan menggunakan Random Sampling. Instrumen atau teknik pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan multiple choice yang telah di uji tingkat validitas, realibilitas, dan inner model. Dari hasil uji reliabilitas diperoleh untuk masing-masing variabel yaitu 0,821304untuk variabel X1, 0,731064untuk variabel X2, 0,726515untuk  X3, dan0,862615untukvariabel Y. Nilai ini lebih besar dari taraf signifikan yaitu 0,7. Diperoleh R2 sebesar 0,442285, yang berarti X1, X2, dan X3 menjelaskan pengaruh terhadap variabel Y sebesar 44% sedangkan sisanya 56% dijelaskan variabel lain diluar penelitian. Uji parsial yang dihasilkan masing-masing variabel bebas berpengaruh terhadap variabel terikat dengan syarat t-Statistik> 1,96, yang artinya masing-masing variabel X1, X2, dan X3berpengaruh terhadap kinerja Karyawan (Y) di PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) Medan. Kata kunci :Kepemimpinan, Budaya Organisasi, Motivasi, Kinerja Karyawan
PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN PENANAMAN MODAL DAN PROMOSI PROVINSI SUMATERA UTARA Irwansyah, Irwansyah
JURNAL PLANS Vol 13, No 1 (2018): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pada badan penanaman modal dan promosi provinsi Sumatera Utara. Penelitian ini dilakukan pada badan penanaman modal dan promosi provinsi Sumatera Utara dengan jumlah populasi 60 orang. Pengambilan sampel menggunakan total sampling artinya seluruh populasi akan menjadi objek sampel penelitian yaitu 60 orang pegawai. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah melalui kuesioner (angket) yaitu dengan cara menyebarkan kuesioner kapada sampel (responden) dan mengumpulkannya kembali. Teknik analisa data yang digunakan adalah Regresi Linear Berganda dan diolah dengan program SPSS 17.00. sebelum data diregresikan maka terlebih dahulu diuji keterkaitan antar variabel, datanya diuji menggunakan uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heterokedastisitas. Serta untuk memperoleh persamaan regresi antara motivasi kerja dan kedisiplinan kerja terhadap kinerja pegawai  digunakan rumus Koefisien Determinasi (R2). Dari hasil penelitian dapat dilihat bahwa variabel motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai sebesar 3,726, variabel disiplin kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai sebesar 2,224, variabel motivasi kerja dan disiplin kerja secara bersama-sama berpengaruh terhadap kinerja pegawai sebesar 15.495. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh positif dan signifikan antara motivasi kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pegawai pada Badan Penanaman Modal Dan Promosi Provinsi Sumatera Utara. Kata kunci : Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Kinerja Pegawai
PENGARUH FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI TERHADAP PENDAPATAN PETANI JAGUNG DI DESA TUPAK RAJA, KECAMATAN GUNUNG SITEMBER, KABUPATEN DAIRI Manjorang, Sandri Joito; Sagala, Edison
JURNAL PLANS Vol 10, No 2 (2015): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh faktor – faktor produksi (Luas lahan, tenaga kerja, dan modal) terhadap pendapatan petani jagung di Desa Tupak Raja Kecamatan Gunung Sitember Kabupaten Dairi. Populasi dalam penelitian ini adalah semua petani pemilik lahan jagung di Desa Tupak Raja Kecamatan Gunung Sitember Kabupaten Dairi yang berjumlah 103 petani jagung. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah random sampling sehingga diperoleh sampel sebanyak 50 responden. Analisis data pada penelitian ini diperoleh persamaan regresi Y = 0,864 + 0,426 X1 + 0,142 X2 + 0,460 X3 + e. Nilai konstanta 0,864 diasumsikan jika tidak dipengaruhi oleh faktor – faktor produksi, maka pendapatan petani tetap sebesar 0,864. Koefisien regresi luas lahan (X1) sebesar 0,426 menyatakan setiap ada peningkatan luas lahan 1 Ha akan mempengaruhi pendapatan petani sebesar 0,426. Koefisien regresi tenaga kerja (X2) sebesar 0,142 artinya apabila petani menambah 1 tenaga kerja maka akan meningkatkan pendapatan petani sebesar 0,142. Koefisien regresi modal (X3) sebesar 0,460 artinya jika modal bertambah 1 rupiah, maka akan mempengaruhi pendapatan sebesar 0,460. Koefisien Determinasi (adjust R Square) sebesar 0,715 artinya bahwa besarnya pengaruh luas lahan, tenaga kerja, dan modal terhadap pendapatan petani jagung di Desa Tupak Raja Kecamatan Gunung Sitember Kabupaten Dairi sebesar 71,5% dan sisanya 28,5% dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian. Hasil uji hipotesis dalam penelitian ini diperoleh thitung  X1 (3.141), X2 (2.011), X3 (4.113) dengan p<0,05, maka hipotesis diterima yang artinya bahwa luas lahan, tenaga kerja, dan modal berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan petani jagung di Desa Tupak Raja Kecamatan Gunung Sitember Kabupaten Dairi. Dari Uji F diperoleh Fhitung  > Ftabel  (38.455 > 3,19)  dengan level of significant (α) 0,000 < 0,005 yang berarti bahwa variabel luas lahan, tenaga kerja, dan modal secara bersama – sama (simultan) berpengaruh terhadap pendapatan petani jagung di Desa Tupak Raja Kecamatan Gunung Sitember Kabupaten Dairi. Kata Kunci : Luas Lahan, Tenaga Kerja, Modal, Pendapatan
MEMBANGUN KINERJA PEMASARAN MELALUI MARKETING KNOWLEDGE COMPETENCE DAN MARKETING NETWORKING Hasyim, Hasyim
JURNAL PLANS Vol 12, No 2 (2017): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research is done based on research result differences ( research gap ) and differences of discussion focus about orientation of entrepreneurial and influence of knowledge interest and also company capability to marketing performance. Besides, there are also research problem about tightening of emulation in hand made clothes industry specially at small scale industry in Semarang city which’s owning local market so that push brooding company to be more ahead in formulating strategy to improving its performance. Some condition and factor above were importance to be checked empirically and analyzed. Therefore the practitioner / owner in hand made clothes industry can obtain fact to support their exist in market, so the formulated strategy earn more accurate. This research is done by taking research object at small scale hand made clothes industry in Semarang, amounting to 170 company with its population element that is manager / owner. Sampling technique that used is purposive sampling. Amount of determined responder as research sample is 100 people. Analysis technique that used to interpret and analyze data in this research is technique of Structural Equation Model (SEM) of software package of AMOS. Result of examination proven hypothesis that factor entrepreneurial orientation and knowledge of market become positive effect of marketing capability and marketing performance. It is mean high significance of each other variables. As for model which is raised in this research can be accepted posed at by index according to where value of GFI 0,900, value of chi-square 87,987, probability value 0,084, value of TLI 0,965 and value of CFI 0,973, all have up to standard although value of AGFI 0,853 accepted by marginal. Keywords :  Entrepreneurial Orientation, Marketing Knowledge Competence, Marketing Capability, Marketing Networking, Performance
PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN DESKRIPSI PEKERJAAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. HARIAN WASPADA MEDAN Mohammad, Ghandi; Puddin, Khafi
JURNAL PLANS Vol 11, No 2 (2016): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi dan deskripsi pekerjaan terhadap kinerja karyawan pada PT. Harian Waspada Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan pada PT.Harian Waspada Medan yang berjumlah 210 orang dan sampel berjumlah 138 orang karyawan dengan menggunakan metode slovin dan teknik pengambilan sampel adalah proporsional random sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil uji t untuk variabel budaya organisasi menunjukkan thitung (5,155) >ttabel (1,656) dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05. Dapat disimpulkan bahwa variabel budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan . Hasil uji t untuk variabel deskripsi pekerjaan menunjukkan hasil uji parsial (uji t) diperoleh hasil 8,102 > 1,656, dengan nilai signifikansi 0,00< 0,05. Dapat disimpulkan bahwa variabel deskripsi pekerjaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Secara simultan budaya organisasi dan deskripsi pekerjaan berpengaruh positif dan signifikaan terhadap kinerja karyawan dengan nilai fhitung 72,965 >ftabel3,06 dan diperoleh nilai signifikansi 0,000 < 0,05. Dengan kriteria tersebut maka hipotesis diterima.Diperoleh nilai R2sebesar 0,519 yang berarti bahwa variabel budaya organisasi dan deskripsi pekerjaan memberikan pengaruh terhadap variabel kinerja karyawan di PT. Harian Waspada Medan sebesar 52% sedangkan sisanya 48% dijelaskan oleh variabel-variabel lain diluar model penelitian ini. Hasil analisis regresi berganda yang diperoleh adalah Y = 3,491 + 0,547X1 + 0,779X2 + 3,381. Artinya bila budaya organisasi naik sebesar satu (1) satuan maka nilai kinerja karyawan akan naik sebesar 0,547 dan bila deskripsi pekerjaan naik sebesar satu (1) satuan maka nilai kinerja karyawan akan naik sebesar 0,779 dengan asumsi faktor lain tetap. Dari hasil penelitian  maka dapat diperoleh kesimpulan bahwa budaya organisasi dan deskripsi pekerjaan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Harian Waspada Medan. Kata kunci : Budaya Organisasi, Deskripsi Pekerjaan, Kinerja Karyawan.
PENGARUH MODAL DAN LUAS LAHAN TERHADAP PENDAPATAN PETANI SAWIT DI DESA PANGKATAN KECAMATAN PANGKATAN KABUPATEN LABUHAN BATU UTARA Kosmayanti, Kosmayanti; Ermiati, Cut
JURNAL PLANS Vol 12, No 1 (2017): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar modal dan Luas lahan mempengaruhi pendapatan petani sawit. Populasi dalam penelitian ini adalah petani sawit di Desa Pangkatan Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhan Batu Utara yang berjumlah 97 Petani, sedangkan teknik dalam pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan Simple Random Sampling. Teknik pengambilan data yang digunakan adalah dengan menggunakan kuesioner (angket) yang terlebih dahulu disebarkan kepada 97 responden di Desa Pangkatan, Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhan Batu Utara. Teknik analisi yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan rumus Y = a + b1X1 + b2X2 + e. Analisis data pada masing-masing variabel diperoleh hasil persamaan regresi ganda Y = 0,591 + 0,272X1 +0,233X2 + e. Selanjutnya diperoleh koefisien (R2) sebesar 62,9% dan sisanya 37,1% dijelaskan oleh faktor lain diluar dari analisis variabel dalam penelititan ini. Nilai 0,629 menunjukkan arah yang sama dari kedua variabel tersebut, artinya semakin tinggi tingkat variabel X yang terjadi maka makin semakin tinggi pendapatan petani sawit di Desa Pangkatan, Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhan Batu Utara.Untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini digunakan uji t dengan nilai t hitung dibandingkan dengan nilai t tabel pada taraf signifikan 95% dan df = 97 – 2 sebesar 1,98 dengan hasil t hitung X1 (5,397), X2 (7,153) > t tabel (1,98), maka hipotesis diterima yang artinya bahwa modal dan luas lahan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap pendapatan petani di Desa Pangkatan, Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhan Batu Utara. Dari uji f, f tabelyang diperoleh f hitung (79,855) > f tabel (3,09). Dengan demikian, dapat ditarik kesimpulan koefisien arah regresi berganda sangat berarti pada taraf signifikan 5% yang artinya bahwa modal dan luas lahan berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan petani di Desa Pangkatan, Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhan Batu Utara. Kata kunci : Modal, Luas Lahan, Pendapatan.
ANALISIS TEKNIKAL DENGAN METODE AUTOREGRESSIVE INTEGRATED MOVING AVERAGE (ARIMA) DAN GENERALIZED AUTOREGRESSIVE CONDITIONAL HETEROSCEDASTIC (GARCH) DALAM MEMPREDIKSI HARGA SAHAM PERUSAHAAN (Studi Pada Intiland Development Tbk) Pohan, Miftahul Jannah; Ermiati, Cut
JURNAL PLANS Vol 11, No 1 (2016): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keakuratan kedua metode peramalan yaitu ARIMA dan GARCH serta untuk mengetahui metode manakah yang lebih akurat. Data yang digunakan adalah data harian saham DILD selama tahun 2014 yang berjumlah 242 hari perdagangan. ARIMA dan GARCH merupakan metode peramalan yang menggunakan data timeseries. Hasil penelitian menunjukkan bahwa data harga saham DILD selama setahun bersifat tidak stasioner, sehingga data perlu ditransformasikan dengan uji pembeda. Data yang sudah stasioner dapat digunakan dalam peramalan dengan metode ARIMA dan menghasilkan model terbaik yaitu ARIMA (1,1,1) yang memiliki unsur hetereroskedastisitas sehingga dapat dilakukan peramalan dengan metode GARCH dan memperoleh model terbaik yaitu GARCH (1,1) setelah melakukan uji coba dengan beberapa model lainnya. Peramalan dengan metode ARIMA (1,1,1) memiliki tingkat kesalahan absolute rata-rata sebesar 3,63% sedangkan peramalan dengan model GARCH  memiliki tingkat kesalahan absolut rata-rata sebesar (20,03)%. Dari hasil diatas, dapat disimpulkan bahwa metode ARIMA lebih akurat daripada metode GARCH dalam memprediksi harga saham perusahaan Intiland Development Tbk.  Kata Kunci  : Analisis Teknikal, Harga Saham DILD, ARIMA, GARCH
PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN LENSA KACAMATA MEREK DOMAS PADA PT. DUTAMULTI INTIOPTIC PRATAMA MEDAN Siregar, Ina Namora Putri; Susan, Susan
JURNAL PLANS Vol 13, No 1 (2018): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

High purchasing decisions from consumers of a product is the most important aspect for a company in doing business activity. To increase high purchases from consumers, companies should take account of the factors that influence purchasing decisions; one of them is product quality and promotion provided by the company. The purpose of this study is to examine and analyze the effect of product quality and promotion on purchasing decisions of the lens eyewear brand Domas at PT. Dutamulti Intioptic Pratama Medan. This research uses theories about product quality, promotion and purchasing decisions. This research uses quantitative approach, this type of research is descriptive quantitative and the nature of this research is explanatory. Data collection was done through interviews and questionnaires. Method of data analysis of this study is multiple linear regression. The population of this study is 100 customers who make regular purchases at PT. Dutamulti Intioptic Pratama. The results of this study show that partially the quality of calculation products showed that T-count 4,886> T-table 1.99 and promotion with T-count 8,785> T-table 1.99 have a positive and significant effect on purchasing decision. Simultaneously, the value of product quality and promotion showed F-count 72,842 > F-table 2.74 have a positive and significant effect on the lens of Domas brand eyewear at PT. Dutamulti Intioptic Pratama Medan. The conclusion of the study states that partially and simultaneously the qualities of products and promotions have a positive and significant effect on purchasing decisions of Domas eyewear lens at PT. Dutamulti Intioptic Pratama Medan. Keywords: Product Quality, Promotion, Purchase Decision
PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. RAJAWALI NUSINDO CAB. MEDAN Simbolon, Resnita Mersalina; Wardani, Nurul
JURNAL PLANS Vol 10, No 2 (2015): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Human resources or employee is the main driver of the success of a company that needs special attention from the company so that employees can work more diligently in order to achieve company goals. The purpose of this study was to determine the effect of leadership and motivation on employee performance at PT. Rajawali Nusindo Medan Branch. The study population was all employees at PT. Rajawali Nusindo Medan Branch karyawanya number reached 73 (seventy-three). The samples used total sampling so that the sample drawn from the entire population. The data used in this study are primary data obtained through questionnaires in the study sample, amounting to 73 respondents. The test used is the quality of the test data and test the classical assumptions. Hypothesis testing is done by multiple regression analysis, simultaneous F test and the partial test. The result showed that simultaneous leadership and motivational variables affect the performance of employees at PT. Rajawali Nusindo Medan Branch, where the F count> F table or 16.196 > 3.128 with a level of significant (α) 0,000 < 0,005. The coefficient of determination (adjusted R square) of 0.316 means that the influence of leadership and motivation on the performance of employees of PT. Rajawali Nusindo Medan Branch 31.6% and the remaining 68.4% is influenced by other variables outside of research. Conclusions from the research that there is a positive and significant effect of leadership and motivation on employee performance at PT. Rajawali Nusindo Medan Branch. It is expected that the people at the at PT. Rajawali Nusindo Medan Branch further enhance the leadership and motivation so that employees work even harder to compete and will automatically improve its performance in the company.                           Keywords: Leadership, Motivation, Performance
PENGARUH HARD SKILL DAN SOFT SKILL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. TELKOM SUMATERA Siahaan, Novita Sari; Sihombing, Humisar
JURNAL PLANS Vol 12, No 2 (2017): Jurnal PLANS
Publisher : Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the effect of Hard Skill and Soft Skill Against Employee Performance PT. Telkom Sumatera. The sample in this research is all employees of PT. Telkom Sumatra as many as 67 people. The test used is instrument test and classical assumption test. Hypothesis testing using multiple linear regression analysis, t test and F test. From result of validity test obtained rcount > rtable for each question item and reliability test questionnaire obtained by alpha cronbach each variable that is 0,826 for variable of Hard Skill (X1), 0,897 for variable of Soft Skill (X2) and 0,885 for Employee Performance variable Y). This value is greater than the significant level of rtable is 0.313. Data analysis of each variable obtained by regression equation Y = 14,154 + 0,330 X1 + 0,387 X2 + e. Obtained R2 equal to 0,521 which means X1, X2,  explain the effect to Y variable equal to 52,1% while the rest influenced by other factor. The partial test (t test) of each independent variable has an effect on the dependent variable with the research significance is smaller than 0,1, and the result of simultaneous test (test F) calculation is 34,784 with Ftable 2,38 which means Fcount> Ftable with level if significant (α) <0, 1, which means the accepted hypothesis is Hard Skill and Soft Skill has jointly significant effect on Employee Performance PT. Telkom Sumatera. Keywords: Hard Skill, Soft Skill, Employee Performance

Page 5 of 25 | Total Record : 250