Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Ekonomi, Bisnis, dan Akuntansi

PENGARUH KONTRAK PSIKOLOGIS TERHADAP NIAT KELUAR DIMEDIASI OLEH KOMITMEN AFEKTIF PADA KARYAWAN MARKETING PERBANKAN DI PURWOKERTO Aris Fahrianto; Achmad Sudjadi; Devani Laksmi Indyastuti
Jurnal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi (JEBA) Vol 22, No 3 (2020)
Publisher : Ilmu Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unsoed

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (359.086 KB) | DOI: 10.32424/jeba.v22i3.1640

Abstract

PERBEDAAN ANTARA GAYA KEPEMIMPINAN, KEPUASAN KERJA KARYAWAN DAN DUKUNGAN SOSIAL NARAPIDANA DI LAPAS HIGH RISK DAN LAPAS MEDIUM RISK NUSAKAMBANGAN Oktavianus Nugraha Pandensolang; Achmad Sudjadi; Devani Laksmi Indyastuti
Jurnal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi (JEBA) Vol 23, No 1 (2021)
Publisher : Ilmu Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unsoed

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.525 KB) | DOI: 10.32424/jeba.v23i1.1789

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis perbedaan gaya kepemimpinan transformasional, kepemimpinan transformasional, gaya kepemimpinan laisses fair, kepuasan kerja pegawai  dan  dukungan sosial narapidana di Lapas high risk dan medium risk Nusakambangan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode pengumpulan data menggunakan kuesioner yang diberikan kepada responden. Jenis data penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari jawaban kuesioner.  Populasi pada penelitian ini adalah pegawai dan narapidana di Lapas high risk (Lapas    Kelas I Batu dan Lapas Kelas IIA Pasir Putih) dan Lapas medium risk (Lapas Permisan) Nusakambangan. Sampel penelitian diambil menggunakan rumus slovin sehingga diperoleh sampel sebanyak 75 pegawai dan 86 narapidana dengan teknik pengambilan sampel proporsional random sampling. Teknik analisis data yang digunakan yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, pengujian hipotesis (Independent Sample T Test). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada perbedaan gaya kepemimpinan transformasional di Lapas high risk dan medium risk Nusakambangan. Ada perbedaan gaya kepemimpinan transaksional di Lapas high risk dan medium risk Nusakambangan. Ada perbedaan gaya kepemimpinan laisses faire di Lapas high risk dan medium risk Nusakambangan. Ada perbedaan kepuasan kerja pegawai di Lapas high risk dan medium risk Nusakambangan. Ada perbedaan dukungan sosial narapidana di Lapas high risk dan medium risk Nusakambangan.