Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH MODERNISASI SISTEM ADMINISTRASI PERPAJAKAN, MOTIVASI WAJIB PAJAK, DAN TINGKAT KEPERCAYAAN PADA PEMERINTAH DAN HUKUM TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK NI LUH ARISMAYANI .; Gede Adi Yuniarta, S.E.Ak, M.Si. .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13185

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh hasil pengujian dari pengaruh (1) modernisasi sistem administrasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak, (2) motivasi wajib pajak terhadap kepatuhan wajib pajak, (3) tingkat kepercayaan pada pemerintah dan hukum terhadap kepatuhan wajib pajak, dan (4) modernisasi sistem administrasi perpajakan, motivasi wajib pajak, dan tingkat kepercayaan pada pemerintah dan hukum secara bersama-sama terhadap kepatuhan wajib pajak. Desain penelitian yang digunakan adalah kuantitatif kausal. Subjek penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Singaraja dan objek dari penelitian ini adalah modernisasi sistem administrasi perpajakan, motivasi wajib pajak, tingkat kepercayaan pada pemerintah dan hukum, dan kepatuhan wajib pajak. Dalam penelitian ini, data yang digunakan adalah data primer yaitu kuesioner dan dianalisis menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) modernisasi sistem administrasi perpajakan berpengaruh signifikan secara individu terhadap kepatuhan wajib pajak, (2) motivasi wajib pajak berpengaruh signifikan secara individu terhadap kepatuhan wajib pajak, (3) tingkat kepercayaan pada pemerintah dan hukum berpengaruh signifikan secara individu terhadap kepatuhan wajib pajak, dan (4) modernisasi sistem administrasi perpajakan, motivasi wajib pajak, dan tingkat kepercayaan pada pemerintah dan hukum berpengaruh secara bersama-sama terhadap kepatuhan wajib pajak. Kata Kunci : modernisasi, motivasi, kepercayaan, kepatuhan. The purpose of this study was to examine the effect of (1) the modernisation of taxation system on taxpayers’ compliance (2) taxpayers’ motivation on taxpayers’ compliance, (3) the trust level on the government and law on taxpayers’ compliance, (4) the modernisation of taxation administration system, taxpayers’ motivation, and the trust level on the government and law simultaneously on taxpayers’ compliance. The design of this study was causal quantitative. The subjects of the study were individual taxpayers registered at the Tax Office of Singaraja and the objects of the study were the modernisation of taxation administration system, taxpayers’ motivation, the trust level on the government and law, and taxpayers’ compliance. In this study, the data used were primary data obtained from questionnaires and were analyzed using double linear regression analysis. The results of the analysis showed that (1) the modernisation of taxation administration system had a significant effect individually on taxpayers’ compliance, (2) taxpayers’ motivation had a significant effect individually on taxpayers’ compliance, (3) the trust level on the government and law had a significant effect individually on taxpayers’ compliance, and (4) the modernisation of taxation administration system, taxpayers’ motivation, the trust level on the government and law simultaneously had effect on taxpayers’ compliance. keyword : modernisation, motivation, trust, compliance
Pengaruh Sikap dan Niat Berperilaku Patuh terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Made Wahyuni .; Ni Luh Gede Erni Sulindawati, SE. Ak,M.P .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13248

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris pengaruh sikap,dan niat berperilaku patuh terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data primer yang diperoleh dari kuesioner dan diukur dengan menggunakan skala likert. Populasi penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Singaraja sebanyak 47.528 orang. Pengambilan sampel menggunakan rumus Slovin diperoleh jumlah minimal sampel wajib pajak orang pribadi yang terdaftar di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Singaraja sebanyak 100 orang. Metode pemilihan sampel menggunakan insidental sampling, yaitu siapa yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti digunakan sebagai sampel serta cocok sebagai sumber data. Teknik analisis data yang digunakan adalah Structural Equation Modelling-Partial Least Square (SEM-PLS) dengan bantuan program SmartPLS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sikap berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi, dan niat berperilaku patuh berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi.Kata Kunci : Sikap, Niat, Kepatuhan The study aimed at provng empirically the effect of attitude and obidient behaviour intention on the personal tax payer compliance. This sudy utilized a quantitative design involving primary data obtained by usin questionnaire measured by Likert scale. The population of the study consisted of pesonal tax payers listed in the Pratama Service Tax Office Singaraja for the total number of 47528 persons, from which 100 samples were selected based on Slovin formula by implementing incidental sampling technique, anybody were incidently met and appropriate to use as the data sources by the researcher considered as the samples. The data were analysed by using Structural Equation Modelling-Partial Least Square (SEM-PLS) supported by SmartPLS. The results of the study indicated that attitude had a significant positive effect on the personal tax payer compliance and obidient behaviour intention had a significant positive effect on the personal tax payer compliancekeyword : attitude, intention, obidiant
Pengaruh Pengetahuan Sistem Automatic Exchange of Information (AEOI) dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar dan Melaporkan Pajak (Studi Empiris Wajib Pajak Orang Pribadi di KPP Pratama Singaraja) Luh Dian Andiani .; Gede Adi Yuniarta, S.E.Ak, M.Si. .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13251

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengetahuan penerapan Automatic Exchange of Information (AEOI) dan sanksi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi dalam membayar dan melaporkan pajak. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif dengan data primer yang diperoleh dari data kuesioner yang diukur menggunakan skala likert. Penelitian ini dilakukan pada KPP Pratama Singaraja, Kabupaten Buleleng. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh wajib pajak orang pribadi yang terdaftar pada KPP Pratama Singaraja yang berjumlah 76.499 WPOP. Berdasarkan populasi tersebut dengan menggunakan rumus slovin jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 100 responden. Data penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner yang kemudian diolah dengan menggunakan beberapa uji statistik, yaitu: uji statistik deskriptif, uji kualitas data, uji asumsi klasik,analisis regresi linier berganda dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa variabel pengetahuan penerapan AEOI (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi dalam membayar dan melaporkan pajak, variabel sanksi perpajakan (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi dalam membayar dan melaporkan pajak.Kata Kunci : Pengetahuan sistem AEOI, sanksi perpajakan, kepatuhan wajib pajak This study aimed at determining the effect of the application knowledge of Automatic Exchange of Information (AEOI) and tax sanctions on individual taxpayers’ compliance in paying and reporting taxes. The research method used was quantitative research method with the primary data collected from a questionnaire measured through Likert scale. This research was conducted at KPP Pratama Singaraja, Buleleng Regency. The population of this research was all personal taxpayers registered at KPP Pratama Singaraja amounting 76,499 WPOP. Based on the population and by employing the slovin formula, the number of samples in this study was 100 respondents. The data of this study were collected through questionnaires which were then processed using several statistical tests, namely: descriptive statistical test, data quality test, classical assumption test, multiple linear regression analysis and hypothesis test. The results of this study indicated that the knowledge of the implementation of AEOI (X1) had a positive and significant effect on the individual taxpayer’s compliance in paying and reporting tax, taxation sanction’s variable (X2) had a positive and significant effect on individual taxpayer’s compliance in paying and reporting tax.keyword : Knowledge of AEOI system, tax sanction, taxpayer compliance
PENGARUH MODERNISASI SISTEM ADMINISTRASI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA GIANYAR Ni Luh Junia Purnami .; Dr. Edy Sujana, S.E., M.Si.Ak. .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13256

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh dari modernisasi sistem administrasi perpajakan terhadap kepatuhan Wajib Pajak. Lokasi penelitian dilakukan di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Gianyar. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, metode pengumpulan data yang digunakan dengan instrumen kuesioner. Kuesioner disebar sebanyak 100 Wajib Pajak Orang Pribadi sebagai responden. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah sampling incidental. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan program SPSS 16.0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara individu dan bersama-sama modernisasi sistem administrasi perpajakan (struktur organisasi, business process dan teknologi informasi dan komunikasi, manajemen sumber daya manusia, dan pelaksanaan good governance) berpengaruh signifikan dan positif terhadap tingkat kepatuhan Wajib Pajak. Kata Kunci : modernisasi sistem administrasi perpajakan, kepatuhan wajib pajak This study was aimed at finding out the effect of the modernisation of taxation administration system on taxpayers’ compliance. The study was conducted at Gianyar Tax Office. This study was a quantitative study where data were collected by the use of questionnaires. The questionnaires were distributed to 100 individual taxpayers as respondents. The sampling technique applied was incidental sampling. Data analysis was conducted using double linear regression analysis assisted by SPSS 16.0 program for windows. The results of the analysis showed that individually and simultaneously the modernisation of taxation administration system (organizational structure, business process, and information and communication technology, human resource management, and the implementation of good governance) had significant and positive effect on the level of taxpayers’ compliance. keyword : the modernisation of taxation administration system, taxpayers’ compliance
PENGARUH PEMERIKSAAN PAJAK DAN KEADILAN DISTRIBUTIF TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI NON KARYAWAN (Studi Empiris pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Singaraja) Putu Aditya Wira Artawan .; I Putu Gede Diatmika,SE.AK., M.Si. .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13265

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemeriksaan pajak dan keadilan distributif terhadap kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi non Karyawan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif dengan data primer yang diperoleh dari data kuesioner yang diukur menggunakan skala likert. Penelitian ini dilakukan pada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Singaraja, Kabupaten Buleleng. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh Wajib Pajak Orang Pribadi non Karyawan yang terdaftar pada KPP Pratama Singaraja yang berjumlah 16.012 Wajib Pajak. Berdasarkan populasi tersebut dengan menggunakan rumus Slovin jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 100 responden. Data penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner yang kemudian diolah dengan menggunakan beberapa uji statistik, yaitu: uji statistik deskriptif, uji kualitas data, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa variabel pemeriksaan pajak (X1) secara individu berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi non Karyawan, variabel keadilan distributif (X2) secara individu berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi non Karyawan, dan variabel pemeriksaan pajak dan keadilan distributif secara bersama-sama positif dan signifikan terhadap kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi non Karyawan. Kata Kunci : Pemeriksaan pajak, keadilan distributif, kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi non Karyawan This study aims to determine the effect of tax audits and distributive justice on compliance of Non-Employee Personal Taxpayer. The research method used was quantitative research method with primary data that was obtained from the questionnaire data and measured using Likert scale. This research was conducted at KPP Pratama Singaraja, Buleleng Regency. The population in this study were all non-employee private taxpayers that have been registered at KPP Pratama Singaraja which were 16,012 taxpayers in total. Based on the population, the number of samples in this study were 100 respondents which were obtained by using Slovin. The data of this study were collected by using questionnaires which were processed by using several statistical tests, namely: descriptive statistical test, data quality test, classical assumption test, multiple linear regression analysis and hypothesis test. The results of this study indicated that the variable of tax inspection (X1) individually had a positive and significant effect on the compliance of non-employee personal taxpayer, distributive justice variable (X2) individually had a positive and significant effect on non-employee taxpayer compliance, tax and distributive justice variables were positively and significantly affected the compliance of non-employee personal taxpayers.keyword : Tax audits, distributive justice, non-employee personal taxpayer compliance
PENGARUH MODERNISASI SISTEM ADMINISTRASI PERPAJAKAN, NIAT MEMBAYAR PAJAK, DAN LINGKUNGAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK HOTEL DAN RESTORAN (Studi Empiris Pada Hotel dan Restoran di Kabupaten Bangli) Putu Vita Dewi .; Dr. Edy Sujana, S.E., M.Si.Ak. .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13285

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh modernisasi sistem administrasi perpajakan, niat membayar pajak, dan lingkungan wajib pajak terhadap kepatuhan wajib pajak hotel dan restoran di Kabupaten Bangli. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan data primer yang diperoleh melalui kuesioner dan diukur dengan skala Likert. Populasi dari penelitian ini adalah wajib pajak hotel dan restoran di Kabupaten Bangli. Jumlah sampel adalah sebanyak 37 wajib pajak hotel dan restoran dengan menggunakan metode sensus atau total sampling. Teknik analisis data yang dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 20.0 for windows. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa (1) variabel modernisasi sistem administrasi perpajakan berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak hotel dan restoran; (2) variabel niat membayar pajak berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak hotel dan restoran; (3) variabel lingkungan wajib pajak berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak hotel dan restoran; (4) variabel modernisasi sistem administrasi, niat membayar pajak, dan lingkungan wajib pajak secara bersama-sama berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak hotel dan restoran. Kata Kunci : Modernisasi Sistem Administrasi Perpajakan, Niat Membayar Pajak, Lingkungan Wajib Pajak, Kepatuhan Wajib Pajak This study aimed at determining the effect of modernization of tax administration system, tax-paying intention, and taxpayer environment on the obedience of hotel and restaurant taxpayer in Bangli Regency. The type of this research was quantitative research using primary data obtained through questionnaire and measured by Likert scale. The population of this study was hotel and restaurant taxpayers in Bangli Regency. The number of samples was 37 taxpayers of hotel and restaurant by using census method or total sampling. Data analysis technique was done by using multiple linear regression analysis with the help of SPSS 20.0 for windows. The result of this study indicated that (1) variable of modernization of the tax administration system had a positive effect on the obedience of hotel and restaurant taxpayers; (2) variable of tax-paying intention had positive effect on the obedience of hotel and restaurant taxpayer; (3) variable of taxpayer environment had positive effect on the obedience of hotel and restaurant taxpayer; (4) variable of modernization of administration system, tax-paying intention, and taxpayer environment had a positive effect on the obedience of hotel and restaurant taxpayer. keyword : Modernization of tax administration system, taxpayer intention, taxpayer environment, taxpayer obedience
ANALISIS TINGKAT KESEHATAN KOPERASI SIMPAN PINJAM (KSP) DI KABUPATEN BULELENG BERDASARKAN PERATURAN MENTERI NO. 14/PER/M.KUKM/XII/2009 Dewa Ayu Dwi Meilynda Putri .; Ni Luh Gede Erni Sulindawati, SE. Ak,M.P .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13337

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesehatan koperasi simpan pinjam di Kabupaten Buleleng ditinjau dari aspek permodalan, aspek kualitas aktiva produktif, aspek manajemen, aspek efesiensi, aspek likuiditas, aspek kemandirian dan pertumbuhan serta jatidiri koperasi pada tahun 2016. Penelitian ini merupakan jenis penelitian evaluative deskriptif. Subjek dari penelitian ini adalah koperasi simpan pinjam di Kabupaten Buleleng yang berjumlah 15. Objek penelitian ini adalah tingkat kesehatan koperasi simpan pinjam yang ditinjau dari aspek permodalan, aspek kualitas aktiva produktif, aspek manajemen, aspek efesiensi, aspek likuiditas, aspek kemandirian dan pertumbuhan serta jatidiri koperasi. Data dalam penelitisn ini dikumpulkan melalui metode dokumentasi dan wawancara. Analisis data berdasarkan pada Peraturan Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia No.14/Per/M.KUKM/XII/2009. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kesehatan koperasi simpan pinjam di Kabupaten Buleleng ditinjau dari aspek permodalan, aspek kualitas aktiva produktif, aspek manajemen, aspek efesiensi, aspek likuiditas, aspek kemandirian dan pertumbuhan serta jatidiri koperasi tahun 2016 berada dalam predikat cukup sehat dengan rata-rata skor 66,89. Dari 15 KSP yang menjadi subjek penelitian hanya 2 koperasi yang bereada dalam predikat kurang sehat yaitu KSP.Ratna Dana dan KSP. Artha Guna Bhakti. Kata Kunci : Tingkat Kesehatan Koperasi, Koperasi Simpan Pinjam, Permen KUKM No. 14/Per/XII/2009 The study aimed at finding out the helath level of saving and loans cooperative in Buleleng viewed from aspects of capital, productive assets, managements, efficiency, liquidity, autonomy, and growth as well as self-identity in 2016. This study utilized an evaluative descriptive design involving the subjects of 15 saving and loans coopetives located in Buleleng, while the objects included the health level of the saving and loans cooperative in terms of capital, productive assets, managements, efficiency, liquidity, autonomy, and growth as well as self-identity. The data were collected by using documentation method and interview. The analysis was conducted based on Minister of Cooperative and Micro and Medium Enterprises Republic Indonesia No. No.14/Per/M.KUKM/XII/2009. The results of the study indicated that the health level of the saving and loans cooperative in terms of capital, productive assets, managements, efficiency, liquidity, autonomy, and growth as well as self-identity in 2016 were categorized sufficiently health with the average score of 66,89. From 15 cooperative offices as the subjects only 2 out of them were found unhealthy such as “Ratna Dana” cooperative and “Artha Guna Bhakti” cooperative. keyword : cooperative health level, saving and loans cooperative, Ministery Regulation No. 14/Per/XII/2009
PENGARUH PROFITABILITAS, CAPITAL INTENSITY RATIO, SIZE DAN LEVERAGE PERUSAHAAN PADA MANAJEMEN PAJAK ( Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2016) Minah Nurjanah .; I Putu Gede Diatmika,SE.AK., M.Si. .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13354

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai pengaruh profitabilitas, capital intensity ratio, size, dan leverage perusahaan manufaktur pada manajemen pajak yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Sampel ditentukan berdasarkan metode purposive sampling sebanyak 244 sampel selama tahun 2013-2016. Metode observasi non partisipan digunakan dalam metode pengumpulan data dalam penelitian ini. Sumber yang digunakan yakni data sekunder berupa laporan keuangan dan laporan tahunan yang diperoleh dari website Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id). Teknik analisis data dengan menggunakan uji regresi linier berganda yang diolah menggunakan SPSS versi 17. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa variabel profitabilitas perusahaan (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap manajemen pajak, variabel capital intensity ratio perusahaan (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap manajemen pajak, variabel size perusahaan (X3) berpengaruh positif dan signifikan terhadap manajemen pajak, variabel leverage perusahaan (X4) berpengaruh positif terhadap manajemen pajak. Kata Kunci : Manajemen Pajak, Profitabilitas Perusahaan, Capital Intensity Ratio Perusahaan, Size Perusahaan, Leverage Perusahaan. This study aimed at providing empirical evidence on the effect of profitability, capital intensity ratio, size, and leverage of manufacturing companies on tax management listed on the Indonesia Stock Exchange. The research method used was quantitative method. The samples were determined based on purposive sampling method as many as 244 samples during year 2013-2016. Non-participant observation method was used in this data collection. The data source used was secondary data in the form of financial statement and annual report obtained from the Indonesia Stock Exchange website (www.idx.co.id). Data analysis technique in this research was multiple linear regression tests which was processed by using SPSS version 17. The result of this study indicated that variable of company profitability (X1) had a positive and significant effect on tax management, variable of capital intensity ratio (X2) had a positive and significant effect on tax management, variable of company size (X3) had a positive and significant effect on tax management, variable of company leverage (X4) had a positive effect on tax management. keyword : Tax management, company profitability, capital intensity ratio of company, company size, company leverage
Pengaruh Jumlah Kunjungan Wisatawan, Penerapan Self Assessment System, dan Penagihan Pajak Dengan Surat Teguran Terhadap Penerimaan Pajak Hotel Luh Putu Emy Dewi Liana .; I Putu Gede Diatmika,SE.AK., M.Si. .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13384

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentang pengaruh jumlah kunjungan wisatawan, penerapan Self Assessment System dan penagihan pajak dengan surat teguran terhadap penerimaan pajak hotel di Kabupaten Buleleng. Penelitian ini mengadopsi metode penelitian kuantitatif berbentuk asosiatif kausal. Subyek dari penelitian ini adalah Badan Keuangan Daerah Kabupaten Buleleng dan Dinas Pariwisata Kabupaten Buleleng, sedangkan obyek dari penelitian ini adalah laporan mengenai jumlah penerimaan Pajak Hotel, jumlah kunjungan wisatawan, jumlah wajib pajak aktif yang terdaftar di Badan Keuangan Daerah Kabupaten Buleleng, dan jumlah surat teguran yang diterbitkan oleh Badan Keuangan Daerah tahun 2014-2017. Populasi dalam penelitian ini adalah laporan penerimaan pajak hotel, jumlah kunjungan wisatawan, jumlah wajib pajak aktif, dan jumlah surat teguran yang diterbitkan dari tahun 2014-2017. Sampel dipilih dengan teknik sampel jenuh sehingga seluruh populasi digunakan menjadi sampel. Metode analisis data yang digunakan adalah metode analisis regresi linier berganda dengan teknik analisis uji asumsi klasik dan uji hipotesis yang diolah dengan menggunakan bantuan program SPSS versi 16.0 for windows. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa (1) jumlah kunjungan wisatawan berpengaruh positif terhadap penerimaan pajak hotel (2) penerapan Self Assessment System berpengaruh positif terhadap penerimaan pajak hotel, dan (3) penagihan pajak dengan surat teguran berpengaruh positif terhadap penerimaan pajak hotel.Kata Kunci : Pajak Hotel, Kunjungan Wisatawan, Self Assessment System, Surat Teguran This study aimed at providing knowledge about the effect of the number of tourist visit, the application of self assessment system, and tax billing with warning letter on the hotel tax revenue in Buleleng Regency. This study adopted a method of quantitative research in the form of associative causality. The subject of this research was the regional finance board and the tourism board of Buleleng Regency, while the object of this research was the report of the amount of hotel tax revenue, the number of tourist visit, the number of active taxpayers registered at the regional finance board of Buleleng Regency, and the number of warning letter issued by the regional finance board in 2014-2017. The population in this study were the report of hotel tax revenue, the number of tourist visits, the number of active taxpayers, and the number of warning letters issued from 2014-2017. The sample was selected by a saturated sample technique so that the entire population was used as the sample. Data analysis method used was multiple linier regression analysis method with analysis technique of classical assumption test and hypothesis test which processed by using SPSS program version 16.0 for windows. The results of this study indicated that (1) the number of tourist visits had a positive effect on the hotel tax revenue (2) the application of self assessment system had a positive effect on the hotel tax revenue, and (3) tax billing with the warning letter had a positive effect on the hotel tax revenue.keyword : Hotel tax, tourist visitor, self assessment system, warning letter
PENGARUH IMPLEMENTASI PERPU NO. 1 TAHUN 2017 TENTANG AKSES INFORMASI KEUANGAN UNTUK KEPENTINGAN PERPAJAKAN DAN KESADARAN WAJIB PAJAK TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SINGARAJA Diah Natarani Mandhira .; I Putu Gede Diatmika,SE.AK., M.Si. .; I Nyoman Putra Yasa, S.E., M.Si. .
JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha Vol. 8 No. 2 (2017)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jimat.v8i2.13457

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel implementasi Perpu No. 1 Tahun 2017 terhadap penerimaan pajak dan pengaruh kesadaran wajib pajak terhadap penerimaan pajak. Rancangan yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif dengan data primer yang diperoleh dari data kuesioner yang diukur menggunakan skala likert. Penelitian ini dilakukan pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Singaraja. Populasi pada penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi yang terdaftar di KPP Pratama Singaraja yang berjumlah 70.592 orang. Metode penarikan sampel dilakukan dengan metode probability sampling dengan menggunakan rumus Slovin. sehingga jumlah sampel yang digunakan sebanyak 100 orang. Data penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner yang kemudian diolah dengan uji analisis regresi linear berganda dengan bantuan SPSS versi 23 for windows. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa variabel implementasi Perpu No.1 Tahun 2017 (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap penerimaan pajak. Hal ini dapat dilihat dari nilai signifikansi yang lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,000. Variabel kesadaran wajib pajak (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap penerimaan pajak. Hal ini dapat dilihat dari nilai signifikansi yang lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,000 Kata Kunci : Implementasi Perpu No 1 Tahun 2017, Kesadaran Wajib Pajak, Penerimaan Pajak This study aimed at determining the effect of variable of implementation government regulation no. 1 year 2017 on the tax revenue and the effect of taxpayer awareness of tax revenue. The design used in this study was a quantitative research method with primary data obtained from the questionnaires and measured by using Likert scale. This research was conducted at Tax Service Office Pratama Singaraja. Populations in this research were individual taxpayers registered in Tax Service Office Pratama Singaraja as many as 70.592 people. Sampling method was done by probability sampling method by using Slovin formula so the numbers of samples used were 100 people. The data of this study were collected by using questionnaires which were then processed by multiple linear regression analysis with the help of SPSS version 23 for windows. The results of this study stated that the variable of implementation government regulation No.1 Year 2017 (X1) had a positive and significant effect on tax revenue. This could be seen from the value of significance smaller than 0.05 ie 0.000. The variable of taxpayer awareness (X2) had a positive and significant effect on tax revenue. This could be seen from the value of significance smaller than 0.05 ie 0.000. keyword : Implementation of government regulation No. 1 Year 2017, taxpayer awareness, tax revenue
Co-Authors ., Dewa Ayu Dwi Meilynda Putri ., Diah Natarani Mandhira ., Dr. Anantawikrama Tungga Atmadja, S.E., ., Dr. Edy Sujana, S.E., M.Si.Ak. ., Fathimah Jawas ., Gede Adi Pranata ., Gusti Ayu Dewi Utari ., I Gede Dody Andriawan ., I Gede Pradnya Purnama_mahasiswa ., I KADEK JONH STIAWAN ., I Komang Ariadiana Trisomantagani ., I Made Hongki Dwipayana ., I Made Wiguna Pujiastawa ., I WAYAN WIDIARTHA ., Iin Ainayah ., LUH DE BUDIASIH ., Luh Dian Andiani ., Luh Putu Ayu Eka Deviyanti ., Luh Putu Emy Dewi Liana ., Luh Putu Noviani ., Luh Sri Nopi Yanti ., Made Wahyuni ., Minah Nurjanah ., NENGAH WIWIK PARMINI ., Ni Kadek Eranita Sukma Dewi ., Ni Kadek Kiki Kurniawati ., Ni Ketut Widiasih ., NI LUH ARISMAYANI ., Ni Luh Junia Purnami ., NI MADE PUSPA DEWI ., Ni Nengah Menuh Wahyunadi ., Ni Pande Kadek Ayuniari ., NI WAYAN ENI PRAMITA ., Putu Aditya Wira Artawan ., PUTU CANDRA ARDIANA PUTRA ., PUTU RISMAYANI ., Putu Sukma Kurniawan, S.T., M.A. ., Putu Swandewi ., Putu Vita Dewi ., Putu Yudi Gunawan ., Tri Yuli Parwati A.A. Ngurah Candra Pratama Adi Yoga, Komang Dewana Adik Diantini Anak Agung Liska Diana Putri Anantawikrama Tungga Atmadja Andika, Kadek Dwi Andriawan, I Gede Dodi Angesti, Ni Kadek Dwi Angga Putra Kesawa Anugrah, Gede Fanny Wahyu Ari Surya Darmawan Ari, Ayu Pita Aristyani, Luh Riska Astari, Putu Wila Astawa, I Gede Putu Banu Ayu Pita Ari Ayu Trisna Devilaksmi Ayu, Ni Luh Ayu Sri Kusuma Dewi Cornelia, Putu Denny Kusuma Wijaya Devilaksmi, Ayu Trisna Dewa Ayu Dwi Meilynda Putri . Dewi, I Gusti Agung Ayu Monika Trisna Dewi, Luh Tu Sintia DEWI, NI KADEK SANCHI KRISNA Dewi, Ni Made Puspa Dewi, Putu Eka Dianita Marvilianti Dewi, Putu Widya Kusuma Dharmawan, Nyoman Ari Surya Diah Natarani Mandhira . Diantini, Adik Dirghayusa, I Putu Arya Dr. Anantawikrama Tungga Atmadja, S.E., . Dr. Edy Sujana, S.E., M.Si.Ak. . Dwi Cahyani, Ni Kadek Megi Edy Sujana eka putra mahandika Esa Pradnyani, Ida Ayu Gede Danika Fathimah Jawas . Fernanda, Made Deva Aditya Gede Adi Pranata . Gede Adi Yuniarta Gede Adi Yuniarta, S.E.Ak, M.Si. . Gede Fanny Wahyu Anugrah Gede Fanny Wahyu Anugrah Gusti Ayu Dewi Utari . Gusti, Gusti Agung Krisna Yoga Mahaputra I Gd Nandra Hary Wiguna, I Gd Nandra Hary I Gede Arya Wigarba I Gede Dodi Andriawan I Gede Dody Andriawan . I Gede Pradnya Purnama_mahasiswa . I Gede Putu Banu Astawa I Gusti Ayu Purnamawati I Gusti Ngurah Komang Alvin Putrawan I KADEK JONH STIAWAN . I Komang Ariadiana Trisomantagani . I Komang Gede Wirayasa I Made Hongki Dwipayana . I Made Wiguna Pujiastawa . I Nina Rizky I Putu Arya Dirghayusa I Putu Gede Diatmika I Putu Hendra Martadinata . I Putu Julianto I Putu Wahyu Mandala I WAYAN WIDIARTHA . Ida Ayu Gede Danika Esa Pradnyani Ida Ayu Gede Danika Esa Pradnyani Ida Ayu Kade Yamunawati Ida Ayu Putu Wira Yanti Iin Ainayah . Irmayanti, I Gusti Ayu Kade Wika Kadek Ayu Monica Pastika Putri Kadek Ayu Widia Kadek Dwi Andika Kadek Indah Lestari Kadek Kartika Gita Wahyuni Kadek Liyana Dwi Pradnyani Raditya Kesawa, Angga Putra Ketut Deita Candra Prayoga Ketut Wisas Tedi Komang Aryadi Saputra LUH DE BUDIASIH . Luh Dian Andiani . Luh Madori Sekarsari Luh Melly Astari Luh Putriasih Luh Putu Ayu Eka Deviyanti . Luh Putu Emy Dewi Liana . Luh Putu Noviani . Luh Putu Windiani Luh Risa Denilla Suari Luh Sesar Oktaviani Luh Sri Nopi Yanti . Made Arie Wahyuni Made Aristia Prayudi Made Deva Aditya Fernanda MADE DWI ARIASA Made Hindi Made Wahyuni . mahandika, eka putra Mandala, I Putu Wahyu Mandala, I Putu Wahyu Marleni, Ni Made Setiari Martika Cahayani Meliana Triya Anggiani Meriantini, I Gusti Agung Minah Nurjanah . NENGAH WIWIK PARMINI . Ni Kadek Dwi Angesti Ni Kadek Eranita Sukma Dewi . Ni Kadek Kiki Kurniawati . Ni Kadek Sanchi Krisna Dewi Ni Kadek, Budastri Sapta Reni Ni Ketut Widiasih . Ni Komang Anggreni, Ni Komang NI LUH ARISMAYANI . Ni Luh Gede Erni Sulindawati Ni Luh Gede Yastini Ni Luh Junia Purnami . Ni Made Ayu Sri Putri Artini Ni Made kamani Partari Ni Made Mira Sanita Ni Made Nuriasih Ni Made Puspa Dewi NI MADE PUSPA DEWI . Ni Made Setiari Marleni Ni Made Suci Ni Nengah Menuh Wahyunadi . Ni Nyoman Resmi Ni Pande Kadek Ayuniari . Ni Putu Purnama Sari NI WAYAN ENI PRAMITA . Noni Zulaeha Nyoman Ayu Wulan Trisna Dewi . Nyoman K. A. M. Putra, Nyoman K. A. M. Nyoman Sunarti Nyoman Trisna Herawati Pastika Putri, Kadek Ayu Monica Pratama, A.A. Ngurah Candra Pratiwi Putri Pratiwi Putri, Pratiwi Prawira, Kadek Adi Prawira Prayoga, Ketut Deita Candra Putri Artini, Ni Made Ayu Sri Putu Aditya Wira Artawan . Putu Ayu Lestari Putu Ayu Lestari PUTU CANDRA ARDIANA PUTRA . Putu Cornelia putu novita sari PUTU RISMAYANI . Putu Sukma Kurniawan Putu Sukma Kurniawan Putu Sukma Kurniawan, Putu Sukma Putu Sukma Kurniawan, S.T., M.A. . Putu Swandewi . Putu Vita Dewi . Putu Widya Kusuma Dewi Putu Wila Astari Putu Yudi Gunawan . Putu Yunartha Pradnyana Putra Rizky, I Nina Sanita, Ni Made Mira Saputra, Komang Aryadi Sheila Hafizha, Adinda Sudiati, Luh Ning Dana Sunitha Devi Tedi, Ketut Wisas Tri Yuli Parwati . uzilifah, Uzlifah Uzlifah uzilifah Wahyuni, Kadek Kartika Gita Wedatara, I Gede Erda Widia, Kadek Ayu Winda, Ni Luh Windiani, Luh Putu Zulaeha, Noni