Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Pendidikan dan Perhotelan

STRATEGI PEMASARAN VIRTUAL TOUR DI MASA PANDEMI hamid, abdul; Hizmi, Surayyal; Supardi
Jurnal Pendidikan dan Perhotelan (JPP) Vol. 2 No. 1 (2022): JURNAL PENDIDIKAN DAN PERHOTELAN
Publisher : Family Welfare Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (259.618 KB) | DOI: 10.21009/jppv2i1.07

Abstract

Tujuan penelitian: Covid-19 menyebabkan banyak destinasi wisata terpaksa harus ditutup sehingga masyarakat tidak dapat melakukan perjalanan wisata, hal ini mempengaruhi penghasilan bagi perushaan travel khusunya di Lombok. Melihat hal tersebut virtual tour menjadi solusi tour di masa pandemi, khususnya pada Lombok Hidden Trip. Metode penelitian: pendekan yang digunakan adalah diskriptif kualitatif dengan menggunakan teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi, yang kemudian hasilnya dianalisis dengan menggunakan anaslisi SWOT. Hasil dan pembahasan: Beberapa strategi yang digunakan Lombok Hidden Trip dalam memasarkan virtual tournya yaitu dengan cara meningkatkan inovasi dalam produk dan mengembangkan strategi promosi kemudian merekrut team ahli dalam vidiographer sehingga mampu berkretifitas dan menghasilkan virtual tour yang menarik sehingga virtual tour dapat menjadi opsi tour bagi banyak orang. Aplikasi: Penambahan media promosi pada media sosial dan membuat variasi promosi dengan menggunakan beberapa media menarik seperti video dapat menjadi solusi agar promosi paket wisata tidak monoton dan dapat menarik perhatian berbagai target pasar.
DESAIN STRATEGIS ANTISIPASI PERATURAN PEMERINTAH DALAM PENYELENGGARAAN PERGURUAN TINGGI PARIWISATA DI BAWAH KEMENPAREKRAF Hizmi, Surayyal; Rachmat Widjaja, Herry; Said, Farid; Ferdianto, Jujuk; Batubara, Rizda
Jurnal Pendidikan dan Perhotelan (JPP) Vol. 2 No. 2 (2022): JURNAL PENDIDIKAN DAN PERHOTELAN
Publisher : Family Welfare Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/jppv2i2.08

Abstract

Tujuan penelitian: Keberadaan dari Perguruan Tinggi Kementerian Lain (PTKL) menjadi salah satu permasalahan yang marak dibicarakan dikarenakan temuan dari kajian KPK terhadap penyelenggaraan pendidikan termasuk pada PTKL di bawah Kemenparekraf. Oleh karenanya pelu adanya desain strategis dalam mengantisipasi kebijakan pemerintah dalam penyelenggaraan Perguruan Tinggi Pariwisata di bawah Kemenparekraf. Metode penelitian: Penelitian bersifat kualitatif dengan menggunakan pendekatan Participatory Action Research (PAR). Dimana sumber data primer berasal dari hasil FGD dari beberapa PTKL di Indonesia. Hasil dan pembahasan: Hasil penelitian ini merujuk pada desain strategis yang melibatkan dua aspek utama yaitu pada kelompok PTKL yang harus selaras dengan kebutuhan pada kelompok kedua yakni yang industri, pemerintah serta instansi terkait di bidang pariwisata Aplikasi: Implementasi model yang disusun dapat diterapkan dalam memperoleh manfaat maksimal dalam mengembangkan SDM yang kompeten. Oleh karenanya, kerjasama antar PTKL dan Kemendikbud Ristek perlu dilakukan serta langkah-langkah yang diambil oleh PTKL di bawah Kemenparekraf Bersama kemendikbud Ristek adalah melakukan penataan dan evaluasi tentang pengelolaan keuangan sesuai rekomendasi KPK.