Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

IDENTITAS AKULTURASI FURNITURE PADA TJONG A FIE MANSION DI KOTA MEDAN Fithri, Cut Azmah; Dafa M Nur; Eri Saputra; Hendra A
Pawon: Jurnal Arsitektur Vol 8 No 02 (2024): Pawon: Jurnal Arsitektur
Publisher : Program Studi Arsitektur Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/pawon.v8i02.6643

Abstract

Tjong A Fie Mansion adalah bangunan heritage di kota Medan yang kental akan gambaran identitas sang pemiliknya yang memiliki etnis Cina. Namun eksistensi bangunan ini tidak terlepas dari hubungan sang pemilik dengan etnis lain disekitarnya. Etnis Melayu yang menjadi etnis lokal setempat menjadikan bangunan dengan nuansa Tionghoa ini terkesan beradaptasi dengan etnis setempat. Kolonialisasi juga turut menagmbil peran dalam desain bangunan bersejarah ini. Aspek akulturasi terasa sangat kental jika dilihat dari sudut pandang arsitektural khsusunya fisik bangunan Tjong A Fie Mansion. Hal ini disebabkan oleh interaksi sosial yang tercipta dalam jangka waktu Panjang di tanah Deli pada periode tersebut. Dengan adanya proses akulturasi pada arstektur penelitian ini akan berfokus pada wujud lain dari akulturasi tersebut dalam ruang lingkup arsitektur. Furniture memiliki peranan penting dalam hal penyusun serta finishing dalam sebuah ruang. Penelitian ini akan berfokus dalam identifikasi serta menganalisis pengaruh lain akulturasi dalam wujud artefak atau benda khususnya furniture. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah kulaitatif dengan menggunakan pendekatan historis. Teori yang digunakan adalah teori Ching & Binggeli serta Soekiman mengenai artefak dan furniture. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Furniture yang terdapat pada ruang-ruang yang dinilai memiliki pengaruh terhadap suatu kebudayaan, ternyata hanya menampilkan ciri atau gaya kebudayaannya masing-masing.
RUSPIN TECHNOLOGY MAKING TRAINING IN LANCANG GARAM VILLAGE Rinaldi Mirsa; Muhammad Muhammad; Eri Saputra; Alvin Azhar Hutasuhut; Andrit Yamesa
ABDIMU: Jurnal Pengabdian Muhammadiyah Vol 2, No 2 (2022): Vol 2, No 2, Desember (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37598/abdimu.v2i2.1511

Abstract

Instant Panel System House Technology (RUSPIN) is one the solutions to solve the problem of high production costs and inefficient construction time accompanied by failure to meet building engineering quality requirements. This technology offers precast house frames with a panel system and bolted connections that can be installed quickly, at lower cost, and meet the technical quality of a house. Its hoped that this training could be an alternative livelihood in the area. The method used were Forum Group Discussion (FGD) followed by training on making RUSPIN as well as monitoring and evaluation. The community empowerment activity is to provide informations and skills to the Lancang garam Village community on how to make RUSPIN, so that they can develop their own business for long term and can act as a joint effort to produce the Instant Panel System Flats (RUSPIN). The conclusion of the implementation of community is to create production of RUSPIN technology in accordance with standards for developing home industries, increasing knowledge in developing small and medium enterprises. Keywords: RUSPIN, Training, Community, Livelihood.
IDENTIFIKASI FASAD MUSEUM KOTA LANGSA SEBAGAI BANGUNAN PENINGGALAN KOLONIAL BELANDA Muliana; Adi Safyan; Eri Saputra
Rumoh Journal of Architecture Vol. 12 No. 2 (2022): Rumôh Journal of Architecture
Publisher : Department of Architecture, Faculty of Engineering, University of Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37598/rumoh.v12i2.209

Abstract

Langsa is one of the city that was once colonized by the Dutch in 1877-1942. During the Dutch colonial period, Langsa was used as a transit point (command post), so that many Dutch government officials settled in Langsa. Within in a short of time Langsa became a big city, all kinds of infrastructure were built and filled with typical Dutch architectural heritage. Nowadays, most of these buildings are neglected and start to lose its historical values. This phenomena happened because of lack appreciation of the local community for the existence of historical buildings, some of them have been damaged and demolished, so that their authenticity is no longer visible. There are several buildings from the Dutch colonial heritage in Langsa that are still standing strong today, namely the Museum, Hall, Satpol PP and WH offices, Post Office, SDN 1 School and Istiqamah Mosque. All of these Dutch colonial heritage buildings are located in one adjacent area and are still well used by the community, some of them have been converted into new function. One of the buildings whose Dutch colonial authenticity and characteristics are very visible is the museum building which is located in the city center. At First this building functioned as the headquarters of the Dutch army, after experiencing several changes in function, in 2019 this building was inaugurated as a museum by the Langsa City Education and Culture Office (Disdikbud). This research is using a descriptive qualitative research through literature studies, interviews and field observations. The purpose of this research are to study and identify further the facade of the Langsa City Museum. The results of this study are expected to be useful as data and guidelines for the government and other parties in planning physical improvements so that the original elements of colonial buildings would not disappear.
Pelatihan Teknologi Smart Home Berbasis Ramah Lingkungan Nasution, Fakhruddin Ahmad; Eri Saputra; Rinaldi Mirsa; Soraya Masthura Hassan; Effan Fahrizal; Athiyatul Ulya
Jurnal Malikussaleh Mengabdi Vol. 4 No. 1 (2025): Jurnal Malikussaleh Mengabdi, April 2025
Publisher : LPPM Universitas Malikussaleh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/jmm.v4i1.22355

Abstract

Teknologi Smart Home berbasis ramah lingkungan adalah inovasi yang mengintegrasikan perangkat pintar dengan prinsip keberlanjutan dan efisiensi energi. Desain Rumah Ramah Lingkungan melalui pendekatan pembangunan hunian yang bertujuan mengurangi dampak negatif terhadap lingkungan dan memanfaatkan sumber daya secara efisien. Desain rumah ramah lingkungan seperti Penggunaan Material Ramah Lingkungan, Desain Hemat Energi untuk Mengoptimalkan pencahayaan alami dan ventilasi silang untuk mengurangi konsumsi listrik dan pendingin udara. Integrasi Teknologi Energi Terbarukan dan Pengelolaan Air. Terakhir tata Letak dan Orientasi yang menyesuaikan posisi dan orientasi rumah agar mendapatkan cahaya matahari yang optimal dan sirkulasi udara yang baik. Teknologi ini dirancang untuk mengurangi konsumsi energi dan dampak lingkungan melalui penggunaan sensor cerdas, sistem otomatisasi, dan sumber energi terbarukan. Adapun teknologi yang berbasis ramah lingkungan seperti sistem pencahayaan otomatis yang menyesuaikan kebutuhan cahaya alami, pengaturan suhu temperature yang efisien, serta penggunaan panel surya dan baterai hemat energi. Dengan memanfaatkan teknologi ini, rumah menjadi lebih efisien, nyaman, dan berkontribusi terhadap pelestarian lingkungan. hasil pengabdian dapat melakukan pengembangan teknologi smart home yang fokus pada efisiensi energi dan keberlanjutan lingkungan. Potensi smart home sebagai solusi yang ramah lingkungan yang dapat diterapkan secara luas untuk mendukung keberlanjutan dan penghematan energi di masa depan
LITERACY ADVENTURE: BUILDING A LOVE OF READING FROMAN EARLY AGE GAMPONG PULO KITON KABUPATEN BIREUEN: PETUALANGAN LITERASI: MEMBANGUN CINTA MEMBACA SEJAK DINI GAMPONG PULO KITON KABUPATEN BIREUEN Andriani, Dela; Fidyati; Deni; Eri Saputra
WISDOM : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Wisdom Vol. 2 No. 2 (2025): JPKM WISDOM 4, 2025
Publisher : PT. ROCE WISDOM ACEH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.71275/wisdom.v2i2.110

Abstract

The tri dharma of higher education is an obligation imposed on academic lecturers, comprising elements of teaching, research, service, and support. The Literacy Adventure Activity: Building a Love ofReading from an Early Age is a community service initiative that aims to foster a love of reading inchildren in Pulo Kiton Village, Kota Juang District. This program is designed to enhance early childhoodliteracy through a fun and interactive approach, featuring storytelling activities, educational games, and exploration of storybooks. This activity involves the active participation of the local community,especially parents and village officials, in creating a literacy environment. Through mentoring, thisactivity also aims to provide moral support and encouragement to children in reading. The results of this activity demonstrate active participation among children, as well as increased awareness among their immediate environment, particularly parents and village officials, about the importance of literacy from an early age. This service contributes to building a culture of literacy in Pulo Kiton Village. It is expected to have a long-term impact on the intellectual and social development of children in the area.