Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

KEDISIPLINAN SISWA DAN MOTIVASI BELAJAR DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA PELAJARAN AKUNTANSI DI MADRASAH ALIYAH NEGERI KABUPATEN TANGERANG Holisoh, Ade; Karmawan, Karmawan; Nurhalimah, Nurhalimah
Islamika : Jurnal Agama, Pendidikan dan Sosial Budaya Vol 14 No 1 (2020): Januari-Juni
Publisher : Universitas Islam Syekh Yusuf

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33592/islamika.v14i1.653

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kedisiplinan siswa dan motivasi belajar dalam meningkatkan prestasi belajar siswa pada pelajaran akuntansi. Jumlah populasi sebanyak 593 orang siswa, teknik penarikan sampel Proportional Random Sampling. Sampel dari penelitian ini adalah berjumlah 60 orang siswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah Analisis Korelasi dan Regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh signifikan kedisiplinan siswa dan  motivasi belajar secara bersama-sama terhadap prestasi belajar akuntansi. Hal ini dibuktikan dengan perolehan nilai Fo = 23,304 dan Sig. 0,000 < 0,05. Secara bersama-sama kedisiplinan siswa dan motivasi belajar memberikan kontribusi sebesar 45,0 % terhadap variable prestasi belajar akuntansi.
Meningkatkan Kinerja Melalui Penerapan Manajemen Waktu Purnamasari, Sulfi; Holisoh, Ade; Hidayat, Raden Ai Lutfi
Pekodimas : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2024): Pekodimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

 ABTRAKSkill dan kompetensi yang dimiliki sesuai bidang keahlian saja tidak cukup untuk persiapan memasuki dunia kerja. Salah satu variabel penting yang harus disiapkan untuk menjadi karyawan yang berprestasi nantinya adalah kemampuan mengelola waktu atau manajemen waktu. Dari beberapa penelitian, manajemen waktu yang diterapkan dengan efektif dan efisien akan meningkatkan kinerja. Ditambah lagi dengan maraknya media sosial saat ini telah menghabiskan alokasi waktu yang cukup banyak dan menjadi kendala utama dalam menerapkan manajemen waktu. Oleh sebab itu, diperlukan sosialisasi mengenai pentingnya manajemen waktu untuk meningkatkan kinerja bagi siswa SMKP Puspa Wisata PGRI Serpong khususnya bagi siswa kelas XII yang sebentar lagi akan lulus dan mencoba mengisi berbagai posisi atau lowongan kerja yang tersedia. Dengan menerapkan manajemen waktu yang baik sejak dini, maka ketika memasuki dunia kerja nantinya dapat terus diterapkan dan tidak kesulitan dalam menyelesaikan tugas-tugas pekerjaan yang dibebankan. Kinerja yang maksimal akan memberikan kontribusi positif terhadap pertumbuhan ekonomi daerah dan juga nasional.Kata kunci: manajemen waktu; kinerja 
Literature Review on the Use of Electronic Modules in Independent Learning in Higher Education Holisoh, Ade; Pahamzah, John; Hidayat, Sholeh
Journal of General Education and Humanities Vol. 4 No. 1 (2025): February
Publisher : MASI Mandiri Edukasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58421/gehu.v4i1.368

Abstract

The use of electronic modules in the implementation of Independent Learning Independent Campus (MBKM) in higher education has proven to be effective in improving the quality of learning and student learning outcomes. Research shows that electronic modules, such as those based on Project Based Learning (PjBL), hypercontent, and e-pub, provide flexible interactivity and support independent and collaborative learning. The study reveals the development of entrepreneurship modules in the ISI Yogyakarta Music Education Study Program, which has been highly successful. The module has been validated with a high score of 93, meeting the standards of practitioners, academics, and communication experts. It has also improved students' knowledge and motivation in the creative industry. The module's structure and content make learning more straightforward, and students have provided positive feedback. It is also relevant to the graduate profiles of the program, including art managers, consultants, and music educators. This study highlights the importance of entrepreneurship modules in meeting students' academic needs and empowering them in the business world. This module also helps students master difficult concepts, increase their interest and practical skills, and motivate them to face work challenges. In response to MBKM, the electronic module allows students to learn flexibly, be relevant to the real world, and develop 21st-century skills. Therefore, the development more interactive modules and technology-based applications needs to be improved, and lecturers and students must be trained to utilize this technology. Collaboration with industry and educational technology developers is also important to create modules that suit the needs of the world of work. Continuous evaluation and innovation are needed so that the module remains relevant to technological developments and future educational demands.
Sosialisasi penyusunan bahan ajar sebagai upaya peningkatan kompetensi guru dalam pembelajaran Rusmaini, Rusmaini; Holisoh, Ade; Sholeh, Badrus
Penamas: Journal of Community Service Vol. 5 No. 2 (2025): Penamas: Journal of Community Service
Publisher : Nur Science Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53088/penamas.v5i2.1977

Abstract

The quality of education greatly depends on the availability of relevant, contextual, and high-quality learning materials. As the frontline actors in the learning process, teachers are expected to possess the ability to develop instructional materials that align with both the characteristics of their students and the prevailing curriculum. However, field observations indicate that many teachers still lack optimal skills in this area, both in terms of conceptual understanding and practical application in the classroom. In response to this issue, this community service program was designed to enhance teachers’ understanding, skills, creativity, and innovation in developing instructional materials. The program was implemented through a series of activities, including orientation, training, and on-site mentoring for teachers at SMAN 21, Tangerang Regency. The methods employed were participatory, incorporating hands-on practice and reflective discussion. The results of the program indicate a significant improvement in teachers’ ability to develop more varied and pedagogically appropriate instructional materials. This activity makes a positive contribution to enhancing teacher professionalism and the quality of the learning process in schools.