Claim Missing Document
Check
Articles

Found 27 Documents
Search

Analisis Hubungan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kemandirian Anak Dengan Spektrum Autism (ASA) Pada PAUD Biru Bangsa Melva Evalin Tobing; Reimond Hasangapan Mikkael Napitupulu
Jurnal Pelita PAUD Vol 7 No 2 (2023): Jurnal Pelita PAUD
Publisher : STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/pelitapaud.v7i2.3016

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi karena adanya pola asuh orang tua yang sama antara kebutuhan anak autism dengan anak normal pada umumnya. Hal ini akan menjadi masalah dalam pembentukan kemandirian anak dengan ligkungannya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan pola asuh orang tua terhadap kemandirian anak dengan spektrum autism. Metodologi kuantitatif digunakan pada penelitian ini, sedagkan metode pengumpulan data dengan kuesioner. Sampel dalam penelitian ini adalah 30 orang tua yang dipilih secara random dengan pertimbangan bahwa orang tua dengan anak spektrum autism. Teknik analisis data menggunakan regresi sederhana dengan bantuan SPSS. Temuan hasil menunjukkan bahwa pola asuh orang tua memiliki hubungan yang siginifikan terhadap kemandirian anak. Selain itu, hal yang menonjol pada aak autism adalah kemandirian dalam belajar dan kegiatan sehar-hari dengan dibantu melalui arahan orang tua.
Penerapan Metode Pembiasaan untuk Mendorong Perkembangan Kemandirian Anak Yulia Halimatussa’diah; Reimond Hasangapan Mikkael Napitupulu
Jurnal Pelita PAUD Vol 8 No 1 (2023): Jurnal Pelita PAUD
Publisher : STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/pelitapaud.v8i1.3147

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi implementasi metode pembiasaan dalam pembentukan kemandirian anak usia 4-5 tahun di TK Al-Qur’an Terpadu Miftahul Huda Purwakarta. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif, dengan subjek penelitian berupa anak-anak dalam kelompok usia 4-5 tahun, dan objek penelitian adalah kemandirian anak. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa upaya guru dalam membentuk kemandirian anak dilakukan melalui penerapan metode pembiasaan, seperti kegiatan rutin, kegiatan spontan, dan memberikan keteladanan atau contoh. Dengan menggunakan metode pembiasaan tersebut, anak-anak menjadi terbiasa melakukan kegiatan sehari-hari, seperti memakai atau melepas sepatu tanpa bantuan, meletakkan tas di loker tanpa perintah, dan mampu merapikan alat tulis atau mainan yang telah digunakan. Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa penerapan metode pembiasaan efektif dalam membentuk kemandirian anak usia 4-5 tahun di TK Al-Qur’an Terpadu Miftahul Huda Purwakarta.
STRATEGI PENGEMBANGAN BISNIS DALAM MENGHADAPI PERSAINGAN BISNIS INSURANCE TECHNOLOGY (INSURTECH) DI INDONESIA Reimond Hasangapan Mikkael Napitupulu; Hendrik S Nadapdap; Wahyu Maulana; Septiawan Pratama
JURNAL LENTERA BISNIS Vol. 14 No. 1 (2025): JURNAL LENTERA BISNIS, JANUARI 2025
Publisher : POLITEKNIK LP3I JAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34127/jrlab.v14i1.1401

Abstract

This research aims to analyze PT Asuransi Jiwa Nasional's business development strategy in responding to the challenges posed by the emergence of insurance technology startup companies (InsurTech) in Indonesia. Through a qualitative approach, this research reveals that PT Asuransi Jiwa Nasional has made a number of efforts to adapt, such as developing digital products, improving technology-based customer service, and establishing strategic partnerships with technology companies. However, this research also identified several challenges that companies face, such as internal resistance to change and limited technological infrastructure. It is hoped that the results of this research can contribute to insurance companies in formulating more effective strategies to compete in the digital era.
OPTIMALISASI PREMI ASURANSI RETAIL ELEKTRONIK MELALUI INOVASI EKOSISTEM DIGITAL TERINTEGRASI DI INDONESIA Reimond Hasangapan Mikkael Napitupulu; R. Muh. Deddy Hanif Sardjito; Pambudi Nugroho; Wahyu Maulana
JURNAL LENTERA BISNIS Vol. 14 No. 2 (2025): JURNAL LENTERA BISNIS, MEI 2025
Publisher : POLITEKNIK LP3I JAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34127/jrlab.v14i2.1602

Abstract

The development of digital technology has driven significant transformation in the insurance industry, especially in the electronic retail insurance segment. This study aims to examine how integrated digital ecosystem innovation can optimize electronic retail insurance premiums in Indonesia. Using the action research method with the DMADV lean six sigma approach, this study involved in-depth interviews with industry players, including insurance companies, digital platforms, and regulators. The results of the study show that the integration between platforms, digital payments, and application-based insurance services creates an ecosystem that strengthens operational efficiency, expands consumer access, and enables more competitive and risk-adaptive premium determination. In addition, the use of real-time customer data allows for more targeted personalization of insurance products and services. This study emphasizes the importance of cross-sector collaboration in building a digital ecosystem that supports the sustainable growth of electronic retail insurance in Indonesia.
Strategies to improve hospital implementation of management functions that influence service behavior Prayetno, Sugeng; Reimond Hasangapan Mikkael
Annals of Human Resource Management Research Vol. 5 No. 1 (2025): March
Publisher : Goodwood Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35912/ahrmr.v5i1.2790

Abstract

Purpose: This study analyzes how Leadership Style, Communication, and Control Systems influence Service Behavior and Hospital Performance in Majalaya Hospital’s Covid-19 response. Research Methodology: This study used SEM with AMOS 26, collecting data from 105 respondents via questionnaires and interviews to test four hypotheses on leadership, communication, control systems, service behavior, and hospital performance. Results: The study shows that Leadership, communication, and control systems positively impact service behavior, which in turn enhances hospital performance and business outcomes. Conclusions: This study emphasizes the role of leadership, communication, and control systems in shaping service behavior and improving hospital performance, service delivery, and efficiency. Limitations: This study is limited to Majalaya Hospital's Covid-19 response, restricting generalizability. Self-reported data may also have introduced a bias. Contribution: This study reinforces the role of leadership, communication, and control systems in service behavior. It advises hospitals to enhance their feedback, communication, and leadership for better performance.
Penerapan Metode Pembiasaan untuk Mendorong Perkembangan Kemandirian Anak Halimatussa’diah, Yulia; Napitupulu, Reimond Hasangapan Mikkael
Jurnal Pelita PAUD Vol 8 No 1 (2023): Jurnal Pelita PAUD
Publisher : Universitas Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/pelitapaud.v8i1.3147

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi implementasi metode pembiasaan dalam pembentukan kemandirian anak usia 4-5 tahun di TK Al-Qur’an Terpadu Miftahul Huda Purwakarta. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif, dengan subjek penelitian berupa anak-anak dalam kelompok usia 4-5 tahun, dan objek penelitian adalah kemandirian anak. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa upaya guru dalam membentuk kemandirian anak dilakukan melalui penerapan metode pembiasaan, seperti kegiatan rutin, kegiatan spontan, dan memberikan keteladanan atau contoh. Dengan menggunakan metode pembiasaan tersebut, anak-anak menjadi terbiasa melakukan kegiatan sehari-hari, seperti memakai atau melepas sepatu tanpa bantuan, meletakkan tas di loker tanpa perintah, dan mampu merapikan alat tulis atau mainan yang telah digunakan. Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa penerapan metode pembiasaan efektif dalam membentuk kemandirian anak usia 4-5 tahun di TK Al-Qur’an Terpadu Miftahul Huda Purwakarta.
Pola Pembayaran Marketplace dengan Cara Cashless pada Agen JNE Area Jakarta Utara Noviansyah, Rizky; Mikkael, Reimond Hasangapan
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini berjudul Pola Pembayaran Marketplace Dengan Cara Cashless Pada Agen JNE Area Jakarta Utara. Tujuan penelitian berjudul Pengaruh Pola Pembayaran Marketplace Dengan Cara Cashless Pada Agen JNE Area Jakarta Utara, adalah sebagai berikut: (1) Mengetahui pengaruh pola pembayaran di Marketplace dengan cara chassles untuk meningkatkan layanan perusahaan. (2) Mengetahui jumlah layanan jasa agen JNE untuk meningkatkan pelayanan masyarakat. (3) Meningkatkan kualitas pelayanan JNE bagi pelanggan di Marketplace. (4) Sebagai syarat pengajuan jurnal untuk menyelesaikan tugas pendidikan kuliah S1 bagi peneliti. (5) Menguji pengaruh transaksi dengan Cashless terhadap Agen JNE Jakarta Utara. (6) Menguji adanya pengaruh pembayaran cara Cashless terhadap agen JNE Jakarta Utara. (7) Mengetahui adanya hubungan positif signifikan transaksi Cashless dengan menggunakan layanan jasa JNE Area Jakarta Utara. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan jenis kuantitatif. Data penelitian diperoleh dari angket dan data diolah menggunakan aplikasi SPSS Windows Versi 26.0 dengan menggunakan pengolahan data analisis deskriptif, analisis regresi berganda dan analisis korelasi. Jumlah sampel adalah 30 responden sebagai pengguna Marketplace dan menggunakan transaksi Cashless yang memenuhi syarat kriteria uji kelayakan data. Hasil penelitian ini menunjukkan besarnya pengaruh hubungan yang kuat dengan rasio keseluruhan dengan besar nilai  63,1% dari dampak pola pembayaran Marketplace (X1) dan transaksi konsumen menggunakan Cashless (X2) pada Agen JNE Area Jakarta Utara (Y).