Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

PENGEMBANGAN DAYA TARIK EKOWISATA KAMPOENG CIHERANG BERDASARKAN PREFERENSI WISATAWAN Djuwendah, Endah; Saidah, Zumi; Yudha, Eka Purna; Rahmah, Ulya
Agricore: Jurnal Agribisnis dan Sosial Ekonomi Pertanian Unpad Vol 10, No 1 (2025): Volume 10 No 1, Juni 2025
Publisher : Departemen Sosial Ekonomi Faperta Unpad dan Perhepi Komisariat Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/agricore.v10i1.62832

Abstract

AbstrakEkowisata Kampoeng Ciherang, yang terletak di Desa Cijambu, Kecamatan Tanjungsari, Kabupaten Sumedang, memiliki potensi besar untuk berkembang sebagai destinasi wisata alam. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis preferensi wisatawan terhadap daya tarik Ekowisata Kampoeng Ciherang dan memberikan rekomendasi pengembangan berdasarkan hasil analisis. Metode yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif deskriptif dengan survei yang melibatkan 30 responden wisatawan. Responden dipilih secara purposive sampling, yakni wisatawan yang ditemui di lokasi dan bersedia mengisi kuesioner atau diwawancarai. Hasil penelitian menunjukkan bahwa wisatawan memberikan penilaian baik terhadap daya tarik yang ada di destinasi ini, seperti keunikan alam dan fasilitas daya tarik buatan. Namun, aspek fasilitas pendukung dan aksesibilitas masih perlu diperbaiki, terutama kondisi jalan dan ketersediaan transportasi umum. Berdasarkan temuan ini, disarankan untuk meningkatkan promosi digital, memperbaiki fasilitas umum, dan meningkatkan kualitas prasarana. Pengelola juga diharapkan dapat berkolaborasi dengan masyarakat lokal dan menyusun paket wisata tematik guna meningkatkan daya tarik dan kontribusi ekonomi destinasi ini. Penelitian ini diharapkan memberikan wawasan bagi pengelola destinasi dalam mengoptimalkan potensi ekowisata yang ada.Kata kunci: Ekowisata, Kampoeng Ciherang, preferensi wisatawan.AbstractKampoeng Ciherang Ecotourism, located in Cijambu Village, Tanjungsari District, Sumedang Regency, holds great potential for development as a nature-based tourist destination. This study aims to analyze tourist preferences towards the attractions of Kampoeng Ciherang Ecotourism and provide development recommendations based on the analysis results. The research adopts a descriptive quantitative approach through a survey involving 30 tourist respondents. Respondents were selected through purposive sampling, namely tourists encountered on-site who agreed to complete the questionnaire or participate in an interview. The findings indicate that tourists give positive evaluations of the attractions at this destination, such as the unique natural landscapes and man-made attraction facilities. However, aspects of supporting facilities and accessibility still require improvement, particularly the road conditions and the availability of public transportation. Based on these findings, it is recommended to enhance digital promotion, improve public facilities, and upgrade infrastructure quality. The management is also encouraged to collaborate with the local community and develop thematic tour packages to increase the destination's appeal and economic contribution. This study is expected to provide insights for destination managers to optimize the existing ecotourism potential.Keywords: Ecotourism, Kampoeng Ciherang, tourist preferences.
Sosialisasi usahatani hidroponik dalam mendukung ketahanan pangan di Desa Cijambu Djuwendah, Endah; Rahmah, Ulya; Suminartika, Eti
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 9, No 3 (2025): May
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpmb.v9i3.30265

Abstract

AbstrakKetahanan pangan merupakan isu strategis yang penting untuk diatasi, terutama dalam menghadapi keterbatasan lahan dan perubahan iklim. Salah satu solusi yang diusulkan adalah melalui penerapan sistem hidroponik sebagai alternatif dalam budidaya tanaman yang lebih efisien dan ramah lingkungan. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan masyarakat dalam budidaya tanaman secara hidroponik. Mitra sasaran dalam kegiatan ini adalah Kelompok Wanita Tani (KWT) RW 08 Desa Cijambu. Metode yang digunakan adalah pemberdayaan partisipatif melalui observasi, wawancara, penyuluhan, dan pelatihan langsung. Kegiatan diawali dengan penyuluhan mengenai prinsip dasar dan manfaat hidroponik, dilanjutkan dengan pelatihan praktik langsung dalam penyusunan sistem hidroponik. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pengetahuan peserta sebesar 88% serta peningkatan minat untuk menerapkan teknik hidroponik sebesar 83%. Selain itu, antusiasme masyarakat dalam mengimplementasikan hidroponik secara mandiri di rumah juga meningkat, yang berpotensi mendukung ketahanan pangan di tingkat rumah tangga dan membuka peluang usaha baru. Kata kunci: usahatani; hidroponik; ketahanan pangan; Kelompok Wanita Tani (KWT); Desa Cijambu Abstract Food security is a critical strategic issue that needs to be addressed, especially in the face of land limitations and climate change. One proposed solution is the implementation of hydroponic systems as an alternative for more efficient and environmentally friendly farming. This community service activity aims to improve the understanding and skills of the local community in hydroponic farming practices. The target partner for this activity is the Women Farmers Group (KWT) of RW 08, Cijambu Village. The method used is participatory empowerment through observation, interviews, counseling, and hands-on training. The activity began with counseling on the basic principles and benefits of hydroponics, followed by hands-on training in setting up hydroponic systems. The results show an improvement in participants' understanding of hydroponic concepts, as well as the successful cultivation of pakcoy vegetables using the hydroponic system. Furthermore, the enthusiasm of the community to implement hydroponics independently at home has also increased, which has the potential to support food security at the household level and open new business opportunities. Keywords: farming; hydroponics; food security; Women Farmers Group (KWT); Cijambu Village
Optimalisasi Promosi Wana Wisata Kampoeng Ciherang melalui Pemanfaatan Platform Media Sosial dan Spanduk Informasi: The Optimization of Promotion for Wana Wisata Kampoeng Ciherang through the Utilization of Social Media Platforms and Informational Banners Djuwendah, Endah; Karyani, Tuti; Rasmikayati, Elly; Hasbiansyah, O; Rahmah, Ulya
J-Dinamika : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 10 No 1 (2025): April
Publisher : Politeknik Negeri Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Wana Wisata Kampoeng Ciherang, yang terletak di Desa Cijambu, Sumedang, memiliki potensi wisata alam yang menarik, namun kunjungan wisatawan masih tergolong rendah. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan promosi Wana Wisata Kampoeng Ciherang melalui pemanfaatan media sosial dan pemasangan spanduk informasi. Metode yang digunakan adalah pemberdayaan partisipatif, yang meliputi observasi, wawancara, penyuluhan, pembuatan konten digital, serta pemasangan spanduk informasi (baliho). Hasil penelitian menunjukkan bahwa promosi melalui media sosial seperti Instagram dan TikTok, dengan konten menarik yang menampilkan keindahan alam dan fasilitas, berhasil menarik perhatian audiens dan meningkatkan visibilitas destinasi. Selain itu, pemasangan baliho yang lebih informatif di titik strategis juga meningkatkan kesadaran masyarakat akan keberadaan Wana Wisata Kampoeng Ciherang. Evaluasi terhadap interaksi media sosial dan respons masyarakat menunjukkan peningkatan jumlah pengunjung setelah promosi dilakukan. Kesimpulannya, kombinasi antara promosi digital dan pemasaran tradisional melalui baliho dapat memberikan dampak signifikan terhadap peningkatan jumlah pengunjung dan pengembangan ekonomi lokal.
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penghidupan Berkelanjutan di Desa Agrowisata Rahmah, Ulya; Pardani, Cecep
AGRITEKH (Jurnal Agribisnis dan Teknologi Pangan) Vol. 6 No. 1 (2025)
Publisher : Ma'soem University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32627/agritekh.v6i1.1423

Abstract

This study aimed to analyze the factors influencing sustainable livelihoods in Alamendah Tourism Village, Rancabali District, Bandung Regency, which has rapidly developed through the agritourism sector. A quantitative approach with survey methods was employed, involving 100 respondents selected through probability sampling techniques from a total population of 7,899 households. Primary data were collected through interviews, observations, and questionnaires. Subsequently, data were analyzed using multiple linear regression to determine the effects of age, education, income, natural capital, financial capital, social capital, human capital, and physical capital on sustainable livelihoods. The results showed that simultaneously all independent variables significantly influenced sustainable livelihoods. However, partially, only natural capital, social capital, human capital, and physical capital had a significant positive effect. Meanwhile, the variables of age, education, income, and financial capital showed no significant effect on sustainable livelihoods. This research recommends the importance of increased investment and attention towards natural, social, human, and physical capital as key strategies to support sustainable agritourism development in Alamendah Tourism Village.
Performance Analysis of Sustainable Agrotourism in Lebakmuncang Village Rahmah, Ulya; Djuwendah, Endah
Journal of Business on Hospitality and Tourism Vol. 7 No. 1 (2021): JOURNAL OF BUSINESS ON HOSPITALITY AND TOURISM
Publisher : Institut Pariwisata dan Bisnis Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22334/jbhost.v7i1.256

Abstract

Agro-tourism in Lebakmuncang Village has a selling value in the form of natural potential, agriculture, arts, crafts, and traditional culinary processing typical of the village. This agro-tourism has the potential of a sustainable tourism object. The purpose of this research is to measure the performance of agro-tourism from the perspective of naturalness, uniqueness, workforce involvement, land-use optimization, area arrangement, and education. The research design used is descriptive quantitative with a survey method. Collecting data using observation, questionnaires, interviews, and literature studies. The research data were analyzed using descriptive analysis with a Likert scale. The results showed that agro-tourism performance on naturalness was in the very good category. Meanwhile, the performance of agro-tourism towards uniqueness, the involvement of labor, optimization of land use, zoning, and education are categorized as good.
Struktur Nafkah pada Rumah Tangga Desa Agrowisata Rahmah, Ulya; Saidah, Zumi; Yudha, Eka Purna
Mimbar Agribisnis : Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis Vol 10, No 1 (2024): Januari 2024
Publisher : Universitas Galuh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25157/ma.v10i1.13126

Abstract

Agrotourism, developed in Alamendah Village since 2011, has opened new economic opportunities that have transformed the residents' livelihoods from agricultural activities to those related to the tourism sector. This study aims to examine the household livelihood structure in Alamendah Village, in relation to the presence of agrotourism in the area. The research design utilized is quantitative. The research methods employed are survey research and in-depth interviews using questionnaires as tools. The data analysis used in this study is descriptive statistical analysis and cross tabulation. The results show that the majority of farmers in Alamendah Village have low incomes, while traders have higher incomes. Agrotourism has the potential as an economic opportunity and a source of additional income that can help improve the local community's economy by considering factors such as age, education, and gender.