Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Riset Ilmiah

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA TENTANG GAYA GRAVITASI MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING DI KELAS IV UPTD SD NEGERI DANAU INA KOTA KUPANG Pello, Selvina Grace; Rosiana, Taty; Lala, Sofia Godeliva Un; Hali, Antonius Suban
SINERGI : Jurnal Riset Ilmiah Vol. 1 No. 12 (2024): SINERGI : Jurnal Riset Ilmiah, Desember 2024
Publisher : Lembaga Pendidikan dan Penelitian Manggala Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62335/81vj0222

Abstract

Penelitian ini disusun dengan tujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA menggunakan model pembelajaran problem based learning pada peserta didik kelas IV SD Negeri Danau Ina kota kupang. Berdasarkan temuan peneliti terkait pembelajaran metode pengajaran yang monoton yang dilakukan oleh guru dan hasil belajar siswa di SD NEGERI DANAU INA kota kupang sehingga dibutuhkan strategi pembelajaran yang tepat. Hal ini dapat dilihat dari hasil penilaian yang dilakukan oleh guru. Hanya 22,7% siswa SD Danau Ina Kota Kupang Kelas IV yang tidakĀ  mampu memenuhi KKTP, sedangkan 77,3% siswa lainnya mampu memenuhi KKTP yang telah ditentukan. Dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning dengan bantuan quizizz membuat siswa belajar untuk meningkatkan hasil belajar siswa . Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri Danau Ina kota kupang Hal ini dapat dilihat dari presentasi ketuntasan pada siklus I sebesar 68,18 % meningkat menjadi 90,90 % pada siklus II. Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan penggunaan model pembelajaran Problem Based Learning dengan bantuan quizizz dapat meningkatkan hasil belajar siswa
PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPAS SISWA TENTANG PERUBAHAN WUJUD BENDA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DI KELAS IV SD GMIT KUANFATU KABUPATEN TTS Mala, Rambu Bauru; Hali, Antonius Suban; Koroh, Taty R.
SINERGI : Jurnal Riset Ilmiah Vol. 2 No. 3 (2025): SINERGI : Jurnal Riset Ilmiah, Maret 2025
Publisher : Lembaga Pendidikan dan Penelitian Manggala Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62335/sinergi.v2i3.1031

Abstract

The method used in this study is classroom action research. The subjects in this study were 15 fourth grade students of Gmit Kuanfatu Elementary School. The research instruments used were test questions and observation sheets. The data analysis technique of this study was descriptive analysis by calculating the value of individual absorption capacity, classical learning completeness, and percentage of classical absorption capacity. The results of the study indicate that the application of the STAD type Cooperative learning model can improve the learning achievement of fourth grade students of Gmit Kuanfatu Elementary School. This can be seen from the results of student activities and tests in the first cycle with an absorption percentage of 58% and learning completion of 15%, and in the second cycle it increased with an absorption percentage of 84.33% and learning completion of 100%. Some of the obstacles found in the implementation of this model include student activities in group activities that have not shown good cooperation, there are still members who are less active, and there are still students who have difficulty working on questions but are still passive.