Claim Missing Document
Check
Articles

Found 19 Documents
Search

STRUKTUR KOMUNITAS BIVALVIA DAN GASTROPODA DI PANTAI SUJONO, KABUPATEN BATU BARA SUMATERA UTARA Abdul L. Mawardi; Nurfadilah Nurfadilah
Prosiding Seminar Nasional Biotik Vol 9, No 2 (2021): PROSIDING SEMINAR NASIONAL BIOTIK IX 2021
Publisher : Prosiding Seminar Nasional Biotik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (871.425 KB) | DOI: 10.3126/pbio.v9i1.11590

Abstract

Bivalvia dan gastropoda merupakan biota pesisir yang cocok dijadikan sebagai indikator terhadap kondisi lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui struktur komunitas bivalvia dan gastropoda di pantai Sujono Kabupaten Batu Bara Sumatera Utara. Penelitian dilaksanakan di pantai sujono Kabupaten Batu Bara pada bulan Februari 2021. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling pada tiga stasiun pengamatan. Tiap stasiun diletakkan sebanyak 10 plot dengan ukuran plot masing-masing 5m x 5m. Hasil penelitian ditemukan 19 spesies yang terdiri dari 11 spesies kelas bivalvia dan 8 spesies kelas gastropoda. Kelipahan Bivalvia dan gastropoda dilokasi penelitian sebesar 81,72 ind/m2 tergolong tinggi. Jika dilihat berdasarkan stasiun penelitian, kelimpahan yang paling tinggi ditemukan pada stasiun III dengan karakteristik substrat berkarang sedangkan kelimpahan paling rendah terdapat pada stasiun II dengan tipe substrat berlumpur. Spesies yang paling dominan yaitu Perna viridis sedangkan yang paling rendah Pugilina cochlidium.
Pelatihan Pembuatan Cuka Apel Sebagai Media Sterilisasi Buah dan Sayur Untuk Pencegahan Penyebaran Covid-19 Irma Dewi Isda; Purwati Purwati; Mawardi Mawardi; Merina Devira; Evi Zulida
Manhaj: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Vol 9, No 2 (2020): Manhaj: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29300/mjppm.v9i2.3594

Abstract

Keep clean of environment and food were our resposibily that could be start from small scope that was family. Pay attention for  the quality of food that would be consume was one of way could be done to make body alwasy health and spared from deployment of covid 19. Training to make apple cider vinegar as sterilization for fruit and vegetables that done by community service team with PKK team at Matang Cincin, Kabupaten Aceh Tamiang, Aceh, in intends to increase knowledge about ways of making apple cider vinegar and used it. Techniques that used in this activity were counseling, accompaniment, and training. The output of this activity were vinegar product and increasing the creativity of participants in making vinegar.
Pelatihan Budidaya Tenebrio molitor Sebagai Pakan Burung Puyuh Untuk Masyarakat di Desa Batee Puteh Kecamatan Langsa Lama Tri mustika Sarjani; Abdul L Mawardi; irma dewi isda
Manhaj: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Vol 10, No 2 (2021): Manhaj: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29300/mjppm.v10i2.5241

Abstract

Budidaya burung puyuh merupakan salah satu mata pencaharian masyarakat Desa Batee Puteh, Langsa Lama, Aceh. Pakan yang digunakan merupakan pakan komersial yang biasa digunakan untuk sebagian besar peternak pada umumnya. Namun pada terkendala dalam hasil pada produksi telur yang dihasilkan. Penambahan pakan alternatif sangat dibutuhkan menunjung produktivitas burung puyuh. Ulat hongkong (Tenebrio molitor L) adalah jenis serangga yang memiliki protein tinggi baik untuk unggas menjadi sumber protein bagi hewan ternak. Kandungan protein dari ulat hongkong mencapai 45,87%,  lemak kasar 15.04%, serat kasar 8.24%, kadar abu 5.52% dan bahan kering 90.64% sangat baik digunakan untuk pakan burung puyuh. Budidaya dari ulat hongkong juga sederhana dapat diaplikasikan oleh masyarakat. Adapun tahapan yang dilakukan yaitu; (1) proses pembuatan kandang ulat hongkong, (2) pelaksanaan budidaya ulat hongkong untuk pakan burung puyuh, (3) evaluasi. Hasil dari budidaya ulat hongkong akan diolah menjadi tepung ulat hongkong yang akan di jadikan pakan alteratif pendamping untuk burung puyuh. Dari hasil pelaksanaan pengabdian masyarakat ini penggunaan ulat hongkong untuk pakan burung dapat meningkatkan produksi telur burung puyuh bila dikembangkan dapat menambah nilai ekonomi.Kata kunci : Ulat hongkong, burung puyuh, pakan, produktivitas, telur 
PENERAPAN TEKNOLOGI PEMBERIAN PAKAN IKAN OTOMATIS BERBASIS INTERNET OF THINGS DALAM UPAYA PENINGKATAN HASIL PANEN IKAN LELE Novianda Novianda; Rizalul Akram; Abdul L. Mawardi
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 6, No 6 (2022): Desember
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jmm.v6i6.10925

Abstract

Abstrak: Pentingnya memberi makan ikan secara teratur dan tepat waktu merupakan salah satu keberhasilan dalam meningkatkan produktivitas hasil panen ikan lele. Namun jika hal tersebut tidak diperhatikan maka akan muncul masalah seperti ikan mati dan menjadi kanibal sehingga hasil panen tidak maksimal. Untuk mengatasi permasalahan tersebut tim pengabdian bertujuan membuat alat pakan ikan otomatis berbasis Internet of Things (IoT) sehingga adanya alat ini akan memberi makan ikan secara otomatis dengan jumlah dan waktu yang tepat. Metode pelaksanaan yang dilakukan yaitu sosialisasi dan pelatihan cara pembuatan alat pakan ikan otomatis, hasil dari pengabdian ini yaitu adanya alat pakan ikan otomatis membantu pekerjaan kelompok dan mendapatkan pengetahuan cara membuatnya. Mitra dalam pengabdian ini yaitu kelompok budidaya ikan tiara jaya yang beralamat di dusun lam kuta, Gampong bayeun, Kecamatan birem bayeun, Kabupaten Aceh Timur, Provinsi Aceh, jaraknya 17 km dari Universitas Samudra dengan jumlah anggota kelompok sebanyak 25 orangdalam kegiatan tersebut tim PKM terus mendampingi dan akan mengevaluasi dalam dua minggu setelah kegiatan melalui komunikasi via Handphone apabila ada terjadi masalah. Hasil yang telah dicapai dalam PKM ini yaitu pada awal pra kegiatan dilakukan penilaian pengetahuan sebesar 45,6 % dan setelah pasca kegiatam meningkat menjadi 62%.Abstract: The importance of feeding fish regularly and on time is one of the successes in increasing the productivity of catfish yields. However, if this is not considered, problems such as fish die and become cannibals so that the harvest is not optimal. To overcome this problem, the service team aims to create an Internet of Things (IoT) based automatic fish feed tool so that this tool will feed fish automatically with the right amount and time. The implementation method carried out is socialization and training on how to make automatic fish feed tools, the result of this service is the existence of automatic fish feed tools to help group work and gain knowledge on how to make them. Partners in this service are the Tiara Jaya fish cultivation group which is located at Lam Kuta Hamlet, Gampong Bayeun, Birem Bayeun District, East Aceh Regency, Aceh Province, 17 km away from Samudra University with a total of 25 group members, in this activity the PKM team continue to assist and will evaluate within two weeks after the activity through communication via cellphone if there is a problem. The results that have been achieved in this PKM are at the beginning of the pre-activity knowledge assessment of 45.6% and after post-activity it increases to 62%.
Uji Potensi Antikanker Ekstrak Tiga Spesies Tanaman Sansevieria Dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test Abdul L Mawardi; Tri Mustika Sarjani; Eka Riana S.Pandia
Sainmatika: Jurnal Ilmiah Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Vol. 18 No. 1 (2021): Sainmatika : Jurnal Ilmiah Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31851/sainmatika.v17i3.4639

Abstract

Indonesia has the potential for abundant natural resources including medicinal plants that have anticancer activity. The aim of this study is to determine the anticancer potential of three Sansevieria plant species extracts using the Brine Shrimp Lethality Test Method. This research is an experimental research method by invitro. Anticancer potency test using the BSLT method on extracts of three species of  lidah mertua leaves consisting of Sansevieria trifasciata, Sansevieria tiger green, and Sansevieria Zeylanica. The results showed that the three species of Sansevieria have potential as anticancer, but the most potential as an anticancer is Sansevieria tiger Hijau because it is very toxic with an LC50 value of 29.646 ppm. 
PENGOLAHAN LIMBAH SABUT KELAPA SEBAGAI MEDIA TANAM COCOPEAT DAN COCOFIBER KECAMATAN SERUWAY-ACEH TAMIANG Tri Mustika Sarjani; Abdul L. Mawardi; Taufan Arif Adlie
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 6, No 11 (2023): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v6i11.4198-4203

Abstract

Kurangnya pengetahuan dan pemahaman masyarakat, khususnya kelompok Ibu Bijak di dusun Kelapa Lima desa suka ramai dua kec. Aceh tamiang, menyebabkan pemanfaatan tumbuhan kelapa sangat minim hanya sebatas untuk buahnya yang dipasarkan. Padahal libah kulit kelapa yaitu sabut kelapa merupakan salah satu limbah yang sangat potensial jika dikelola sebagai sumber bahan baku pembuatan media tanaman cocopeat dan  sebagai cocofiber, dikarenakan mengandung daya serap air yang tinggi jika dijadikan sebagai media tanam. Tujuan pengabdian kepada masyarakat memberikan pelatihan untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan kelompok Ibu Bijak dalam pengolahan limbah sabut kelapa menjadi media tanam cocopeat dan cocofiber. Metode dalam pengabdian ini dilakukan terdiri dari: Persiapan, Pelaksanaan,  monitoring dan evaluasi untuk melihat tingkat keberhasilan serta kendala-kendala yang diahadapi oleh peserta. Hasil pengabdian menunjukkan cocopeat yang masih mentah atau belum diolah mengandung tanin yang dapat menghambat pertumbuhan tanaman, namun jika di olah dengan benar maka akan menjadi media tanam yang sangat bermanfaat bagi tumbuhan.
PELATIHAN PENGELOLAAN DAN PERAWATAN LABORATORIUM IPA BAGI GURU SMP SE-ACEH TIMUR Tri Mustika Sarjani; Ekariana Sembiring Pandia; Abdul L Mawardi
BUDIMAS : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 4, No 2 (2022): BUDIMAS : VOL. 04 NO. 02, 2022
Publisher : LPPM ITB AAS Indonesia Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29040/budimas.v4i2.5460

Abstract

MGMP IPA Aceh timur terdiri dari 24 kecamatan dengan jumlah sekolah 221. Pemilihan wilayah pengabdian diwakili oleh tiga wilayah yaitu Kecamatan Idi rayeuk, Kecamatan Darul Aman, dan Kecamatan Darul Ihsan. Guru MGMP IPA Aceh Timur masih mengalami kendala baik bidang pengetahuan maupun keterampilan dalam mengelola Laboratorium, penggunaan alat dan bahan maupun dalam perawatan alat. Kegiatan pengabdian bertujuan memberikan pengetahuan dan keterampilan bagi guru MGMP IPA Kabupaten Aceh Timur. Metode yang digunakan berupa metode deskriptif guna melihat peningkatkan keterampilan guru didalam menyusun SOP Laboratorium, perawatan alat dan bahan dilaboratorium. Hasil pelatihan berupa peningkatan pemahaman guru IPA Kabupaten Aceh Timur dalam pengelolaan dan perawatan laboratorium, seperti melakukan preparasi bahan, perawatan, dan membantu dalam menyusun SOP laboratorium. Cara perawatan mikroskop serta cara penggunaan alat dan bahan secara tepat. Kegiatan ini juga dapat menambah pengetahuan dan wawasan bagi Guru IPA terhadap laboratorium, sehingga dapat meningkatkan kompetensi yang dipersyaratkan dan menjadi guru yang lebih profesional.
ANALISIS MIKROPLASTIK YANG TERAKUMULASI PADA BIVALVIA DI EKOSISTEM MANGROVE KUALA LANGSA Muhammad Junaidi; Abdul L. Mawardi; Tri Mustika Sarjani
JURNAL BIOSENSE Vol 7 No 01 (2024): Edisi Juni 2024
Publisher : Program Studi Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas PGRI Banyuwangi, Jalan Ikan Tongkol No 01, Telp (0333) 421593, 428592 Banyuwangi 68416

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36526/biosense.v7i01.3425

Abstract

Kuala Langsa merupakan kawasan padat penduduk di perairan hutan mangrove. Cemaran mikroplastik di perairan menjadi permasalahan yang cukup serius bagi organisme perairan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keberadaan jenis mikroplastik dan jenis bivalvia yang banyak mengandung mikroplastik. Penelitian ini merupakan penelitian survey dan pengambilan sampel menggunakan transek. Pengambilan sampel terbagi menjadi 2 lokasi yaitu dekat pemukiman warga dan kawasan hutan mangrove. Jenis bivalvia yang didapat yaitu kerang dara (Anadara granosa), kerang lokan (Geloina erosa) dan kerang kepah (polymesoda erosa). Pengamatan partikel mikroplastik dilakukan dengan menggunakan mikroskop stereo dilaboratorium FKIP Biologi Universitas Syahkuala. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga spesies bivalvia mengandung partikel mikroplastik yang bervariasi. Mikroplastik yang ditemukan berbentuk fragmen, Line dan film. Berdasarkan lokasi pengambilan sampel bahwa lokasi pertama yaitu dekat daerah pemukiman warga ditemukan mikroplastik sebanyak 16 partikel dari 2 spesies Bivalvia. Sedangkan lokasi kedua yaitu di daerah kawasan hutan mangrove ditemukan sebanyak 12 partikel dari 3 spesies Bivalvia. Berdasarkan perhitungan partikel mikroplastik setiap spesies bivalvia bahwa jenis kerang darah (Anadara granosa) paling banyak terakumulasi oleh mikroplastik.
KARAKTERISTIK MORFOMETRIK BIVALBIA DI KAWASAN PADAT INDUSTRI DI PESISIR LANGKAT SUMUTRA UTARA: KARAKTERISTIK MORFOMETRIK BIVALBIA DI KAWASAN PADAT INDUSTRI DI PESISIR LANGKAT SUMUTRA UTARA Indri Hariani; Abdul L. Mawardi; T. Hadi Wibowo Atmaja
JURNAL BIOSENSE Vol 7 No 01 (2024): Edisi Juni 2024
Publisher : Program Studi Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas PGRI Banyuwangi, Jalan Ikan Tongkol No 01, Telp (0333) 421593, 428592 Banyuwangi 68416

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36526/biosense.v7i01.3565

Abstract

The coastal area of ​​Pangkalan Susu is a place with diverse marine biota. Apart from being a spawning place and source of nutrition, coastal areas are also a source of food for various marine biota, including gastropods and bivalves Morphometry is the size or comparison of external body size between one part and another. This research was carried out in September 2023 on the coast of Pangkalan Susu, Langkat Regency. Sampling was carried out in plots. Bivalves are grouped into 3 length classes, namely small size (1.0 cm – 2.0 cm), medium size (2.1cm – 3.0 cm), large size (>3.1cm). Based on the collection of bivalve species at each location, 3 species of bivalves were obtained. The 3 species of bivalves obtained were Anadara granosa, Placuna placenta and Atrina pectinata. All bivalve species are large in size. Morphometrics of the three bivalve species showed that location 1 showed higher values ​​compared to location 1 in terms of length, width and weight. Key words: Bivalves; Morphometrics; Pangkalan Susu.