I Wayan Muliarta
Universitas Pendidikan Ganesha

Published : 58 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Ordik

PERAN PEMANDU OLAHRAGA SNORKLING DALAM MEMANDU WISATAWAN Muliarta, I Wayan
Ordik Vol 12, No 1 (2014): Vol. 12 No 1 Tahun 2014
Publisher : Ordik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pariwisata Indonesia dan Bali pada khususnya sudah tidak bisa diragukan lagi keistimewaannya. Kekayaan alam dan budaya menjadi ciri khas kebesaran pariwisata Indonesia. Daerah perairan Indonesia menyimpan kekayaan bawah air yang sangat menakjubkan. Perkembagan dan keberlangsungannya perlu ditingkatkan dan dijaga agar tetap lestari. Pramuwisata apapun bidangnya tidak bisa terlepas dari kualitas pelayanan yang disajikan selama proses kegiatan wisata. Menjaga kualitas pelayanan wiasata perlu etikad dan etika yang kuat agar dalam memberikan pelayanan tidak menghalalkan segala cara untuk memperoleh kesan positif, melahirkan empati dari wisatawan yang nantinya bermuara pada pemberianTIP atau uang tambahan oleh wisatawan kepada pramuwisata. Terkait dengan uraian latar belakang diatas maka permasalahan yang ada dibatasi pada bagaimana peran pemandu wisata olahraga snorkling dalam  memandu wisatawan. Tujuan penulisan makalah ini adalah untuk mengetahui bagaimana peran pemandu olahraga snorkling dalam memandu wisatawan. Adapun manfaat yang ingin dicapai dalam penulisan ini adalah untuk memberikan wawasan dan pemahaman tentang bagaimana peran pemandu olahraga snorkling dalam memandu wisatawan.   Kata kunci: pemandu, snorkling, wisatawan