Claim Missing Document
Check
Articles

Found 20 Documents
Search

Pengembangan LKPD IPA Materi Perubahan Wujud Benda dengan Metode Eksperimen Kelas V SDN Karangbendo 01 Kabupaten Blitar Farid Cahya ningtyas; Fathul Niam; mohamad fatih
Patria Educational Journal (PEJ) Vol 1 No 2 (2021): Volume 1 Nomor 2 Desember 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (741.557 KB) | DOI: 10.28926/pej.v1i2.110

Abstract

Abstrak: . LKPD adalah bahan didaktis tercetak dalam bentuk lembar kertas berisi materi, rangkuman, petunjuk yang harus dilakukan saat pembelajaran oleh siswa dan berkaitan dengan keterampilan dasar yang akan dicapai. Eksperimen adalah kegiatan yang sistematis untuk menguji kebenaran teori dan penerapannya dalam kehidupan. Wawancara dilakukan dengan guru kelas“lima di SDN Karangbendo 01, pada pembelajaran IPA terdapat permasalahan khususnya materi perubahan wujud“ benda. “Hal tersebut disebabkan karena,” 1)siswa hanya membaca buku paket dan mengerjakan tugas yang ada di buku tersebut, “2)penjelasan yang ada di buku pendamping tema terbatas“,ilustrasi gambar yang tidak nyata, 3)siswa jarang melakukan praktikum. “Hal tersebut yang melatarbelakangi penelitian LKPD”IPA materi perubahan wujud benda dengan metode eksperimen kelas V“SDN Karangbendo 01 Kapupaten Blitar. .Tujuan penelitian ini adalah mengetahui spesifikasi dan proses pengembangan produk serta mengetahui kevalidannya. “Jenis penelitian ini adalah Research and Developement, model Dick and Carey” yang diadopsi dari Trianto (2009) “dimana memiliki sepuluh langkah dalam prosedur pengembangannya.”“Instrumen Pengumpulan data berupa wawancara dan angket”.“Data dianalisis menggunakan skala Likert yang diadopsi dari Sugiyono (2017)”Penelitian ini dilakukan di SDN Karangbendo 01 dengan mengambil kelas lima yang terdiri dari 20 siswa. .Berdasarkan penilaian ahli materi memeroleh hasil sebesar 98%. Berdasarkan hasil penilaian ahli media memeroleh hasil sebesar 100%. Berdasarkan penilaian ahli bahasa hasil yang diperoleh sebesar 87,5%. .Berdasarkan respon siswa sebagai pengguna hasil yang diperoleh sebesar 97,8%..Hasil presentase penilaian para ahli menunjukkan kriteria sangat valid yang artinya pengembangan LKPD IPA dengan metode eksperimen dapat digunakan tanpa revisi. Abstract:”LKPD are didactic materials printed in the form sheets of”paper containing material, summaries, instructions that must be carried out during learning by students and related basic skills achieved. Experiment is a systematic activity to test the truth of theory and its application in life. Interviews were conducted with fifth grade teachers at SDN Karangbendo 01, in science learning there were problems, especially material for changing shape of objects. This is because,1) students only read textbooks and do the assignments in the book,2) the explanations in the accompanying books on themes are limited, illustrating pictures that are not real, 3) students rarely do practicum. This is the background for research LKPD "IPA material changes in the shape of objects with the experimental method class V" SDN Karangbendo 01 Kapupaten Blitar. Purpose this research is to know specifications and process of product development and to know its validity. Type of research is Research and Development, the Dick and Carey model adopted from Trianto (2009) which has ten steps in its development procedure. Data collection instruments form of interviews and questionnaires. Data were analyzed using a Likert scale adopted from Sugiyono (2017) This research was conducted at SDN Karangbendo 01 by taking the fifth grade consisting of 20 students. Based on assessment of material experts, the results were 98%. Based on the results of the media expert's assessment, the results were 100%. Based on the assessment of linguists, results obtained were 87,5%. Based on student responses as users, results obtained are 97,8%. Results percentage of expert assessments show very valid criteria, which means that the development of IPA LKPD with experimental methods can be used without revision.
Pengaruh Metode Jarimatika Terhadap Hasil Belajar pada Materi Perkalian Hitung Cepat Kelas II SD Laboratorium Universitas Nahdlatul Ulama Blitar Irmawati Rahayu; Aang Yudho Prastowo; Fathul Niam
Patria Educational Journal (PEJ) Vol 1 No 2 (2021): Volume 1 Nomor 2 Desember 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (348.259 KB) | DOI: 10.28926/pej.v1i2.112

Abstract

Matematika adalah ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan kuantitaas dan juga subjek terpenting dalam pendidikan diseluruh duniya baik dari dalam negeri maupun di luar negeri. Menurut siswa matematika adalah pelajaran yang sangat sulit di bandingkan dengan pelajaran yang lainnya. Karena matematika terkait dengan dengan bilangan – bilangan, dengan angka – angka, rumus – rumus. Jarimatika merupakan suatu cara mempermudah dalam berhitung dengan alat berbantuan jemari tangan. Berhitung adalah sebuah kemampuan terdasar yang dimiliki semua siswa dikarenakan berhitung termasuk tujuan dari pembelajaran matematika. Subjek penelitian pada penelitian ini terdapat 12 siswa, 8 siswa laki – laki dan 4 siswa perempuan, pada penelitian kali ini menggunakan sebuah pendekatan kuantitatif, selain itu jenis penelitian yakni experiment semu ( quasi-experimen ). pengujian hipotesis, hasil dari uaraian pembahasan dapat diketahui bahwa nilai thitung dengan hasil 3,180 dan ttabel dengan hasil akhir 0,576, artinya nilay thitung > ttabel ialah 3,180 > 0,576. Artinya terdapat Pengaruh Metode Jarimatika Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Perkalian Hitung Cepat Kelas II SD Laboratorium Universitas Nahdlatul Ulama Blitar dapat di terima. Kata kunci : Matematika, Jarimatika.
Pengembangan Media Puzzle Jigsaw Guna Meningkatkan Hasil Belajar Materi Sistem Pencernaan Manusia Pada Siswa Kelas V Mugianto Mugianto; Fathul Niam; Widiarini Widiarini
Patria Educational Journal (PEJ) Vol 2 No 1 (2022): Volume 2 Nomor 1 Maret 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28926/pej.v2i1.255

Abstract

Abstrak: Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang berasal dari permasalah pembelajaran IPA materi sistem pencernaan pada manusia kelas V UPT SDN Jatinom 03 Blitar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan media Puzzle Jigsaw guna meningkatkan hasil belajar siswa materi sistem pencernaan pada manusia kelas 5 Sekolah Dasar. Jenis penelitian ini yaitu penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D). Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data berupa observasi, angket, tes, dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan media Puzzle Jigsaw dapat meningkatkan hasil belajar pada mata pelajaran IPA materi sistem pencernaan manusia. Hasil penelitian uji kevalidan diperoleh dari penilaian ahli media sebesar (84,2%) menyatakan Sangat Valid, dan penilaian ahli materi sebesar (71,1%) menyatakan Valid. Keefektifan media ditunjukkan dengan analisis respon siswa dan guru, nilai respon siswa diperoleh skor sebesar (78,9%) menyatakan media Baik/Efektif. nilai respon guru diperoleh skor sebesar (92%) menyatakan media Baik/Efektif. Hasil Analisis ketuntasan hasil helajar siswa kelas V menunjukkan nilai Pre-test sebesar 73,6% dan Post-test sebesar 94,7%. Sehingga bisa dinyatakan siswa mengalami peningkatan hasil belajar sebesar (21,1%). Dapat disumpulkan bahwa, terdapat peningkatan hasil belajar dalam penerapan media Puzzle Jigsaw. Abstract: This research is a development research that originates from the problem of learning science on the digestive system material in class V UPT SDN Jatinom 03 Blitar. This study aims to determine the development of Jigsaw Puzzle media in order to improve student learning outcomes of the digestive system material in 5th grade elementary school humans. This type of research is research and development or Research and Development (R&D). Techniques used in data collection in the form of observation, questionnaires, tests, and interviews. The results showed that the development of Jigsaw Puzzle media could improve learning outcomes in science subjects for the human digestive system. The results of the validity test were obtained from the assessment of media experts (84.2%) stating Very Valid, and material expert assessments (71.1%) stating Valid. The effectiveness of the media is shown by the analysis of student and teacher responses, the student response value obtained a score of (78.9%) stating the media is Good/Effective. the value of the teacher's response obtained a score of (92%) stating that the media was Good/Effective. The results of the completeness analysis of the fifth grade students' learning results showed a Pre-test score of 73.6% and a Post-test score of 94.7%. So it can be stated that students experienced an increase in learning outcomes by (21.1%). It can be concluded that, there is an increase in learning outcomes in the application of Jigsaw Puzzle media.
Manajemen Penerapan Metode Pembelajaran Jigsaw Berbasis Gambar pada Mata Pelajaran IPS untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Siswa Kelas 4 SD Islam Kota Blitar Lailatul Fikriyah; Fathul Niam; Ahmad Saifudin
Patria Educational Journal (PEJ) Vol 2 No 1 (2022): Volume 2 Nomor 1 Maret 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28926/pej.v2i1.303

Abstract

Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa baik keterampilan membaca dan menulis, dan untuk meningkatkan keterampilan membaca dan menulis teman sekelas. IV di sebuah sekolah dasar Islam di kota Blitar. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif deskriptif, dimana studi tindakan mengajar diadaptasi sebagai referensi.Keterampilan membaca dan menulis secara umum didefinisikan sebagai keterampilan membaca dan menulis. Jenis kegiatan ini memenuhi syarat proses pendidikan menurut kurikulum 2013, yang dikenal dengan pendekatan saintifik. Dalam menerapkan literasi, guru harus memperhatikan empat aspek, yaitu sumber belajar, materi pembelajaran, strategi pengajaran dan penilaian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa banyak siswa pada pra siklus yang masih memiliki nilai di bawah KK, pada siklus I terjadi peningkatan hasil belajar yaitu persentase kelulusan pada KK sebesar 85% dengan nilai rata-rata 69, dan pada siklus II terjadi peningkatan keberhasilan yang signifikan yaitu tingkat keberhasilan kelulusan hasil pelatihan KKM adalah 93% dengan skor rata-rata 78,9.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa: 1) pembelajaran literasi di Madrasah Ibtidaiyah di kota Blitar berperan dalam memotivasi siswa untuk membaca dan menulis, sekolah juga menunjukkan kendala seperti kurangnya disiplin. , kecanduan, kecanduan dan kurangnya metode akurat yang digunakan oleh guru. Selain itu, upaya sekolah untuk meningkatkan keterampilan membaca dan menulis antara lain motivasi kegiatan membaca dan menulis, menumbuhkan kesadaran akan tumbuhnya minat membaca dan menulis, dan menyelenggarakan lomba membaca dan membaca melalui sekolah untuk menggairahkan siswa. Abstrak: This study aims to determine the role of literacy activities, obstacles, and efforts by the school to improve the literacy skills of fourth grade students at Islamic Elementary School in Blitar City. This research is a type of descriptive qualitative research by adapting classroom action research as a reference. Literacy skills are generally defined as reading and writing skills. This kind of activity is in accordance with the demands of the learning process according to the 2013 Curriculum, which is known as the scientific approach. In relation to the implementation of literacy learning, teachers must pay attention to four aspects, namely learning resources, teaching materials, learning strategies, and assessment. The results showed that in the pre-cycle student scores were still below the KKM, in the first cycle there was an increase in learning outcomes, namely the graduation rate for the KKM was 85% with an average score of 69, and in the second cycle there was a significant increase in success, namely the level of passing the learning outcomes of the KKM is 93% with an average score of 78.9. Based on the results of the study, it can be concluded that: 1) Literacy activities in Islamic Elementary School in Blitar City play a role in motivating students to like reading and writing activities. 2) The school's obstacles in increasing the reading and writing interest of fourth grade students at the Islamic Elementary School in Blitar City are the lack of discipline, student habituation, interest, and the lack of precise methods applied by the teacher, and 3) The school's efforts to increase students' interest in reading and writing The fourth grade at Islamic Elementary School in Blitar City is to provide motivation for literacy activities, introduce the importance of growing interest in reading and writing, and hold related competitions as a forum for students to actively participate.
Penerapan Group Investigation untuk Meningkatkan Pemahaman Matematika Siswa Kelas VI pada Materi Bangun Ruang di MI GUPPI Ringinanom Udanawu Fathul Niam
BRILIANT: Jurnal Riset dan Konseptual Vol 3, No 3 (2018): Volume 3 Nomor 3, Agustus 2018
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (118.705 KB) | DOI: 10.28926/briliant.v3i3.222

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan untuk mendiskripsikan penerapan group investigation yang dapat meningkatkan pemahaman matematika siswa kelas VI pada materi bangun ruang. Menggunakan pendekatan penelitian tindakan kelas (PTK), penelitian yang dilaksanakan di MI GUPPI Ringinanom Udanawu Blitar ini diikuti oleh 30 siswa yang terdiri dari 10 siswa laki-laki dan 20 siswa perempuan. Hasil dari dua siklus pembelajaran menunjukkan bahwa tindak pembelajaran dengan group investigation yang mampu meningkatkan pemahaman matematika siswa adalah: (1) guru selalu mengadakan tanya jawab tentang materi prasyarat yang dimiliki siswa sampai pemahaman mereka tentang materi prasyarat dipandang memadai untuk melakukan investigasi, (2) guru harus selalu berkeliling ke setiap kelompok dan membantu siswa yang mengalami kesulitan dalam memahami masalah secara individual, (3) guru menata posisi tempat duduk siswa dalam setiap pertemuan.
Pengembangan Kartu Kuartet (Kartet) Materi Wujud Benda untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata (Pada Siswa Kelas II SDI Ma’arif Tawangsari Garum ) Fatatul Hikmah; Fathul Niam
Patria Educational Journal (PEJ) Vol 2 No 2 (2022): Volume 2 Nomor 2 Juni 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28926/pej.v2i2.103

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media Kartu Kuartet sebagai peningkatan penguasaan kosakata siswa kelas IIE di SDI Ma’arif Tawangsari Garum. Hasil wawancara wali kelas IIE di SDI Ma’arif Garum penggunaan media kurang maksimal dan rendahnya penguasaan kosakata siswa. Penelitian ini menggunakan metode Research and Development dengan model pengembangan ADDIE dengan 5 tahapan yaitu analisis, desain, pengembangan, implementasi, dan evaluasi. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dokumentasi, angket ahli materi, ahli media, penilaian guru, respon kemenarikan siswa, soal pretest dan posttest. Teknik analisa yang digunakan berupa angket ahli materi, ahli media, penilaian guru, respon kemenarikan siswa, soal pretest dan posttest . Hasil penelitian ini meliputi validasi ahli materi diperoleh presentase 87,5 % dengan kriteria sangat valid tanpa revisi dan validasi ahli media diperoleh presentase 78,75 % dengan kriteria valid dengan kriteria revisi sesuai saran, hasil uji coba respon kemenarikan siswa mendapatkan nilai 93,5 % dengan kategori sangat menarik. Kartu Kuartet untuk peningkatan penguasaan kosakata mengalami peningkatan tinggi dengan skor N-Gain keseluruhan yaitu 0,82. Jadi pengembangan media Kartu Kuartet valid serta menarik digunakan dan dapat meningkatkan penguasaan kosakata siswa.
Pengembangan Cermat Menggunakan Aplikasi Liveworksheet Tema 3 Tugasku Sehari-Hari Sub Tema 3 untuk Meningkatkan Kemandirian dan Keaktifan Siswa (Kelas II SDI Ma’arif Tawangsari Garum Kabupaten Blitar) Adel Trariyah Yuniarsa; Fathul Niam; Aang Yudho Prastowo
Patria Educational Journal (PEJ) Vol 2 No 2 (2022): Volume 2 Nomor 2 Juni 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28926/pej.v2i2.105

Abstract

Latar belakang pengembangan ini bahan ajar yang digunakan selama daring kurang menarik membuat siswa kurang aktif dan mandiri dalam pembelajaran. Penelitian ini menggunakan metode ADDIE yang dikembangkan oleh Dick and Carry (Endang Mulyaningsih), dalam metode ADDIE terdiri dari 5 tahapan yaitu analisis, desain, development, implementasi, dan evaluasi. Dalam teknik pengumpulan data menggunakan validasi ahli materi, ahli bahasa, ahli media, angket keaktifan siswa, angket kemandirian siswa dan angket guru. Berdasarkan hasil dari validasi ahli media memperoleh presentase keseluruhan 96% dengan kriteria sangat valid, Ahli bahasa memperoleh presentase keseluruhan 97,5% dengan kriteria sangat valid, Ahli materi memperoleh presentase keseluruhan 85% dengan kriteria valid, penilaian keefektifan guru memperoleh skor 85% kriteria efektif, rekapitulasi keaktifan siswa sebelum menggunakan media sebesar 44% setelah menggunakan media sebesar 85,5% berkategori sangat tinggi, sehingga keaktifan siswa meningkatan sebesar 39, rekapitulasi kemandirian siswa sebelum menggunakan media sebesar 44,3% setelah menggunakan media sebesar 89% berkategori sangat tinggi, sehingga kemandirian siswa meningkatan sebesar 46%. Kesimpulan penelitian menunjukkan hasil penilaian sangat valid dan efektif digunakan untuk meningkatkan keaktifan dan kemandirian siswa untuk digunakan sebagai bahan ajar di SDI Ma’arif Tawangsari Garum
Pengembangan LKPD Flipbook Berbasis Penguatan Karakter Kemandiri Materi Pecahan untuk Siswa Sekolah dasar Kriswanti Kriswanti; Widiarini Widiarini; Fathul Niam
Patria Educational Journal (PEJ) Vol 2 No 2 (2022): Volume 2 Nomor 2 Juni 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28926/pej.v2i2.252

Abstract

Learning during the pandemic has several obstacles, including 1) only applying learning videos from YouTube and assignments. 2) doing assignments often assisted by parents, 3) LKPD is not yet available but using special teacher books which are less practical. This obstacle is triggered by the lack of teacher readiness in the online learning process. To solve this problem it is necessarythe Development of LKPD Flipbook Based on Character Building Independence in Fractions in Elementary Schools. The purpose of this research is to develop a practical Flipbook-Based LKPD Flipbook. Researchers developed LKPD Flipbook Based on Character Reinforcement of Fractions in Elementary Schools by using researchdevelopment of Research and Development (R&D).The ADDIE model has five stages, namely, 1) Analysis, 2) Design, 3) Development, 4) Implementation, and 5) Evaluation. The results of this study include material expert validation obtained a percentage of 78% with valid criteria, media expert validation obtained a percentage of 94% with valid criteria, linguistic expert validation obtained a percentage of 98% with valid criteria, Practicality of media by students obtained an overall percentage of 96.8% with criteria very good, independence by students obtained an overall percentage of 97.8% with very good criteria. So it can be concluded that the development of LKPD Flipbook Based on Character Building Independence of Fractional Materials meets the valid criteria and can be used.Learning during the pandemic has several obstacles, including 1) only applying learning videos from YouTube and assignments. 2) doing assignments often assisted by parents, 3) LKPD is not yet available but using special teacher books which are less practical. This obstacle is triggered by the lack of teacher readiness in the online learning process. To solve this problem it is necessarythe Development of LKPD Flipbook Based on Character Building Independence in Fractions in Elementary Schools. The purpose of this research is to develop a practical Flipbook-Based LKPD Flipbook. Researchers developed LKPD Flipbook Based on Character Reinforcement of Fractions in Elementary Schools by using researchdevelopment of Research and Development (R&D).The ADDIE model has five stages, namely, 1) Analysis, 2) Design, 3) Development, 4) Implementation, and 5) Evaluation. The results of this study include material expert validation obtained a percentage of 78% with valid criteria, media expert validation obtained a percentage of 94% with valid criteria, linguistic expert validation obtained a percentage of 98% with valid criteria, Practicality of media by students obtained an overall percentage of 96.8% with criteria very good, independence by students obtained an overall percentage of 97.8% with very good criteria. So it can be concluded that the development of LKPD Flipbook Based on Character Building Independence of Fractional Materials meets the valid criteria and can be used.
Pengaruh Latihan Otot Tungkai Dan Keseimbangan Tubuh Terhadap Akurasi Tendangan Shooting pada Pemain SSB Ngujang Fc Usia-15 Tahun Mohamad Dedy Hermawan; Fathul Niam; Siti Rofi'ah
Patria Educational Journal (PEJ) Vol 2 No 3 (2022): Volume 2 Nomor 3 September 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28926/pej.v2i3.350

Abstract

Abstrak: Dalam penelitian ini memiliki tujuan dapat mengetahui adanya pengaruh hasil latihan keseimbangan tubuh dan otot tungkai terhadap akurasi menembak yang baik pada pemain sepak bola SSB Ngujang FC usia 15 tahun. Instrumen yang dipakai untuk penelitian ini adalah tembakan/tes bola dengan mengukur tes awal (pre-test) kemudian memberikan perlakuan 3 minggu latihan keseimbangan kaki dan tubuh dengan frekuensi Latihan 3 kali seminggu kemudian. yang melakukan test terakhir (post-test). Dari h asil penelitian intersebut memperlihatkan jika terdapat peningkatan akurasi menembak saat melatih kekuatan kaki dan keseimbangan tubuh pada pemain SSB Ngujang FC usia 15 tahun. Peningkatan tersebut terlihat di bagian pengujian pertama, antara lain pengumpulan pre-test. Data yang diperoleh dari kemampuan teknis akurasi menembak rata-rata adalah 8,20 Dan pengumpulan data akhir atau setelah pengujian menjadi 16.00. 15.tahun.
Pengembangan Media Lift The Flap Book Materi Pembagian untuk Meningkatkan Minat dan Keaktifan Belajar Siswa Kelas 2 di SDN Sidodadi 1 Garum Kholfatur Rofi'ah; Fathul Niam; Aang Yudho Prastowo
Patria Educational Journal (PEJ) Vol 2 No 2 (2022): Volume 2 Nomor 2 Juni 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28926/pej.v2i2.373

Abstract

This study aims to: produce a valid and effective lift the flap book to increase students' interest in learning mathematics. Initial data was collected only through classroom teacher interviews due to the Covid-19 fpandemic. fThe fresults fof fthe fpreliminary fstudy fare fused fas fthe fbasis ffor fmedia fdevelopment. fFurthermore, fdata fwere fcollected fby fobservation, fquestionnaires fand fdocumentation. fData fanalysis fused fquestionnaires fand fexpert fjudgment fsheets. fThe fresults fshowed fthat: f1) fthe fmedia fhas fmet fthe fvalidity fcriteria fbased fon fthe fresults fof fmaterial fvalidation fwith fa fpercentage fscore fof f90% fwhich fis fincluded fin fthe f"Very fValid" fcategory fand fthe fresults fof fmedia fvalidation fwith fa fpercentage fscore fof f95% fwhich fare fincluded fin fthe f"Very fValid" fcategory, fwhich fshows fthe fteacher fand fstudent fresponses f(very fgood) f2) fthe fdeveloped fmedia fis fable fto fincrease fstudent finterest fand flearning factivity fbased fon fa fcomparison fof fthe fpercentage fof fquestionnaires fbefore fand fafter fusing fthe fmedia. fThe faverage fpercentage fof finterest fin flearning fwhich fwas foriginally f59,97% fto f83,31%. fWhile fthe faverage fpercentage fof flearning factivity fwhich fwas foriginally f52,64% fto f882,63%. fThrough fthe media developed, students are able to increase their interest and learning activity.