Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Pelatihan Literasi dalam Ruang Digital di SMP Negeri 30 Medan Oktaviandi Bertua Pardede; Nanda Dwi Astri; Anisa Anisa; Dani Sukma Agus Setiawan; Wahyu Ningsih; Esra Perangin-angin; Amelia Simanungkalit; Ramadhan Saleh Lubis; Azizah Husda
Jurnal Mitra Prima Vol. 5 No. 1 (2023): Jurnal Mitra Prima
Publisher : Mitra prima

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34012/mitraprima.v5i1.3525

Abstract

Literasi dalam ruang digital merupakan tujuan pelaksanaan pengabdian di SMP Negeri 30 Medan. Kegiatan ini bersinergi terhadap pembelajaran siswa bahwa perkembangan ruang digitalsudah mengamplifikasikan beragam sumber belajar siswa. Sehingga dapat memberikan percepatan yang berarti terhadap peningkatan prestasi belajar siswa. Pelatihan yang dilakukan terhadap siswa kelas VIII di SMP ini menerapkan metode partisipatori yakni siswa terlibat dalam kegiatan yang disusun. Metode ini juga menerapkan pendampingan secara langsung untuk menghasilkan produk literasi yang dinamis. Hasil pelatihan menunjukkan potensi bahwa siswa dapat mengelola pengetahuannya secara efisien, siswa juga dapat mengkaji informasi yang ilmiah melalui kolaborasi yang dilakukan. Selama proses pendampingan juga tampak adanya kemandirian belajar siswa melalui media belajar online “rumah belajar”, sehingga melalui monitoring bertahap yang dilakukan oleh guru kelas menunjukkan literasi yang kondusif. Selanjutnya penerapan ruang digital menjadi tool yang dapat mengoptimalkan aktivitas literasi siswa. Jurnal harian baca siswa pun semakin meningkat dengan adanya ruang digital ini dan pada akhirnya dapat membudayakan literasi siswa secara signifikan.
Analisis implementasi Merdeka Belajar pada pembelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Penggerak SMA Negeri 1 Lima Puluh Naratama Rukmananda Sinaga; Khairun Nisa; Amelia Simanungkalit; Tuti Ariani Nasution; Resmi Resmi
Jurnal Komunitas Bahasa Vol 11, No 1 (2023): April 2023
Publisher : Universitas Asahan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36294/jkb.v11i1.3499

Abstract

Analysis of the Implementation of Independent Learning in Indonesian Language Learning at Sekolah Penggerak SMA Negeri 1 Lima Puluh. This study aims to determine the differences in the implementation of learning Indonesian using the 2013 curriculum and the independent learning curriculum as well as the results of the implementation of independent learning in the Indonesian language subject at SMA Negeri 1 Lima Puluh. The research method used is descriptive qualitative using triangulation techniques and the validity of the data is obtained from data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The results obtained from this study are that there are differences in the implementation of the 2013 curriculum in the application of learning media, and learning methods and in student learning activities that have not been juxtaposed with technology in the 4.0 era. Independent learning applied by the teacher gives freedom (independence) to students in exploring existing knowledge. The obstacles encountered are internal factors from students and external from the scope of the school.