Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA DAN HARDINESS DENGAN PROBLEM FOCUSED COPING PADA MAHASISWA Firda Amelia Prayogo; Wiwik Sulistiani; Puri Aquarisnawati
Jurnal Psikologi Poseidon Volume 4 Nomor 2
Publisher : Fakultas Psikologi Universitas Hang Tuah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30649/jpp.v4i2.59

Abstract

Currently the Covid-19 pandemic is causing many impacts and problems one of them is in the educational especially on students. Problem focused coping is more appropriate to resolve the problem. This study aims to determine the relationship between family social support and problem focused coping and the relationship between hardiness and problem focused coping in students. The samples in this study totaled 360 respondents. The sampling technique used quota sampling. The study used three scales, family social support, hardiness and focused coping problems. The approach used was by the survey method and using the product moment correlation test. The results of the first hypothesis test were rejected (significant standard 0.052 is more than 0.05) meaning that there was no relationship between family social support and focused coping problems. The results of the second hypothesis test were accepted (significant standard 0.012 is less than 0.05) meaning that there was a positive relationship between hardiness and focus-coping problems in students.
HARDINESS DAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN ADAPTABILITAS KARIER PADA MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI Yolanda; Wiwik Sulistiani; Dewi Mahastuti
Jurnal Psikologi Poseidon Volume 5, Nomor 1
Publisher : Fakultas Psikologi Universitas Hang Tuah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30649/jpp.v5i1.65

Abstract

The research aims to determine the existence of: (1). The relationship between career hardiness and career adaptability; (2). The relationship between social support and career adaptability; (3). The relationship between hardiness and social support with career adaptability in Psychology Faculty students, Hang Tuah University, Surabaya. The research uses a quantitative approach to survey research methods. The number of subjects is 194 students. The sampling technique in this study used quota sampling. Data analysis used product moment and multiple correlation. The career adaptability scale consists of 24 items (α=0.914). Hardiness scale consists of 18 items (α=0.831). The social support scale consists of 12 items (α=0.956). The major hypothesis obtained F value sig. Change of 0.003 is less than 0.05. The close relationship between hardiness and social support with career adaptability is 6%. These results indicate that the hypothesis is accepted, meaning that there is a positive relationship between hardiness and social support with career adaptability for students of the Psychology Faculty, Hang Tuah University, Surabaya. From these results, there are several implications including being able to contribute to development institutions related to career adaptability and can be a useful reference for the development of student knowledge.
HUBUNGAN ANTARA HARDINESS DENGAN ADAPTABILITAS KARIR PADA MAHASISWA FAKULTAS VOKASI PELAYARAN DI UNIVERSITAS HANG TUAH SURABAYA Choirum Marodatun Nisa; Wiwik Sulistiani; Puri Aquarisnawati
Jurnal Psikologi Poseidon Volume 5, Nomor 2
Publisher : Fakultas Psikologi Universitas Hang Tuah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30649/jpp.v5i2.70

Abstract

The purpose of this study was to determine the relationship between hardiness and career adaptability at the Vocational School at Hang Tuah University, Surabaya. This study uses a quantitative approach to survey methods and uses product moment correlation. Data collection uses a hardiness scale of 15 items and a career adaptability scale of 24 items. The number of subjects in this study were 100 cadets at the Faculty of Vocational Shipping, Hang Tuah University, Surabaya. The sampling technique used non-probability sampling technique. The results showed that there was a positive and significant relationship between hardiness and career adaptability at the Vocational Vocational School at Hang Tuah University, Surabaya.
DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA, EFIKASI DIRI, KECEMASAN DALAM MENCARI KERJA DI ERA COVID-19 PADA FRESH GRADUATE UNIVERSITAS X Frigate Andy Ariyan; Wiwik Sulistiani; Wanda Rahma Syanti
Jurnal Psikologi Poseidon Volume 5, Nomor 2
Publisher : Fakultas Psikologi Universitas Hang Tuah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30649/jpp.v5i2.72

Abstract

This study aims to determine the relationship between parental social support and self-efficacy with anxiety looking for work in the COVID-19 era in fresh graduates of University X. This study uses a quantitative survey. Subjects 218 fresh graduates. The sampling technique used stratified random sampling. the scale used in this study: the social support scale of parents; self efficacy scale ; anxiety scale. The results of data analysis obtained there is a relationship between self-efficacy and job search anxiety, there is a relationship between social support and student anxiety. A new finding in this study is that parental social support has a positive correlation with job-seeking anxiety in the COVID-19 era, meaning that the higher the social support, the higher the job-seeking anxiety. Shows parental social support, makes fresh graduates feel anxious and afraid to disappoint their parents when they don't get a job and fresh graduates choose to look for work independently so they don't bother their parents.
PENINGKATAN KAPASITAS KELOMPOK SADAR WISATA DAN PENGEMBANGAN DESTINASI WISATA ”SUMBER KEMBANGAN” DESA PARON, KECAMATAN NGASEM, KABUPATEN KEDIRI Djoko Siswanto Muhartono; Dewi Setyowati; Ninis Trisyani; Wiwik Sulistiani
Jurnal Pengabdian Masyarakat Pesisir VOLUME 1 NOMOR 1
Publisher : Universitas Hang Tuah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30649/jpmp.v1i1.79

Abstract

Permasalahan yang dihadapi oleh Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Desa Paron, Ngasem, Kabupaten Kediri adalah: sepinya wisatawan, kurangnya fasilitas, sarana, prasarana, paket wisata, dan pengelolaan Pokdarwis, Oleh karena itu tujuan pengabdian kepada masyarakat untuk meningkatkan kapasitas kelompok sadar wisata dan pengembangan destinasi wisata ”Sumber Kembangan.” Pengabdian kepada masyarakat ini menggunakan metode observasi dan wawancara untuk mengidentifikasi materi pelatihan apa yang sesuai dengan permasalahan yang dihadapi dan kemudian disusun modul pelatihan dalam rangka pengembangan kapasitas Pokdarwis dan destinasi wisata ”Sumber Kembangan.”  Adapun hasil yang diperoleh adalah: (1) pengembangan kondisi eksisting destinasi ”Sumber Kembangan”; (2) peningkatan kapasitas anggota dalam pengelolaan Pokdarwis, khususnya dalam hal manajemen sumber daya manjusia, pengelolaan keuangan dan jejaring dengan pihak lain.
EDUKASI PENGETAHUAN IBU TENTANG OPTIMALISASI PERKEMBANGAN DAN PENCEGAHAN STUNTING PADA IBU DENGAN ANAK BALITA DI KELURAHAN TAMBAK WEDI SURABAYA Wiwik Sulistiani; Dewi Mustami'ah; Dewi Mahastuti
Jurnal Pengabdian Masyarakat Pesisir VOLUME 2 NOMOR 1
Publisher : Universitas Hang Tuah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30649/jpmp.v2i1.91

Abstract

Kasus stunting di Indonesia perlu mendapat perhatian serius agar menciptakan generasi penerus yang sehat dan cerdas. Berbagai upaya dilakukan pemerintah untuk menanggulangi permasalahan ini termasuk di kota Surabaya. Fakultas Psikologi Universitas Hang Tuah, sebagai salah satu perguruan tinggi di Surabaya memiliki turut memiliki peran untuk membantu mengatasi persoalan ini. Upaya yang dilakukan salah satunya adalah melakukan kegiatan edukasi peningkatan pengetahuan ibu tentang optimalisasi perkembangan dan pencegahan stuting pada ibu dengan anak balita di kelurahan Tambak Wedi Surabaya. Kegiatan dilaksanakan di Balai RW 2 yang dihadiri 26 ibu. Hasil pemberian edukasi menunjukkan sebagian besar ibu menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan tentang optimalisasi perkembangan anak. Hasil ini diharapkan dapat diterapkan dalam mengasuh dan membesarkan putra-putri mereka sehingga akan tercipta generasi muda yang sehat dan cerdas.
Does Career Adaptability Serve as a Mediator between Optimism and Life Satisfaction? Wiwik Sulistiani; Wanda Rahma Syanti
Journal of Educational, Health and Community Psychology Vol 12 No 4 December 2023
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/jehcp.v12i4.26927

Abstract

EMOTIONAL INDICATORS PENYANDANG AUTIS DI SURABAYA Puri Aquarisnawati; Wiwik Sulistiani
MOTIVA: JURNAL PSIKOLOGI Vol 6, No 1 (2023)
Publisher : LPPM University 17 Agustus 1945 Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31293/mv.v6i1.6496

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui jenis emotional indicators penyandang autis di Surabaya. Autis merupakan salah satu kelompok gangguan perkembangan neurobiologis pada anak-anak dan tergolong gangguan perkembangan yang berat, pervasif, dan berjangka panjang, yang dapat mempengaruhi beberapa aspek perkembangan. Gangguan emosi yang muncul sebagai gangguan penyerta pada penyandang autis, dapat membuat terhambatnya aspek perkembangan yang lain, yaitu kemampuan interaksi sosial, komunikasi, dan perilaku penyandang autis. Jenis gangguan emosi dapat diketahui melalui identifikasi emotional indicators melalui instrumen tes Bender Gestalt. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dan menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel yang digunakan di dalam penelitian ini adalah dengan teknik jenuh, dimana peneliti menggunakan seluruh populasi yang ada di salah satu lembaga autism di Surabaya, sebanyak 50 orang. Teknik pengambilan data menggunakan tes Bender Gestalt yang diadministrasikan secara individual. Metode analisa data menggunakan pedoman Bender skoring system dengan fokus analisis adalah pada skoring emotional indicators. Hasil penelitian menunjukkan bahwa emotional indicators yang teridentifikasi dominan ditemukan pada penyandang autis antara lain dashes subtitute for circle, wavy lines, careless overwork, confused order, small size, dan large size.
Analisis Fenomenologi tentang Perilaku Berpacaran Pada Mahasiswa : Penelitian Salsabila Nurfatin; Wiwik Sulistiani
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 1 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 1 (Juli 2025 -
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v4i1.740

Abstract

Pacaran pada mahasiswa dewasa awal merupakan fenomena penting yang mencakup eksplorasi identitas dan pengembangan hubungan romantis. Fenomena ini sering ditemukan di Indonesia, namun seringkali diwarnai oleh tantangan seperti pengaruh media sosial dan kasus kekerasan dalam hubungan pacaran yang semakin meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana mahasiswa memaknai pacaran. Metode penelitian menggunakan pendekatan fenomenologi dengan teknik purposive sampling dan analisis Interpretative Phenomenological Analysis (IPA). Hasil penelitian menunjukkan bahwa keintiman dipahami sebagai kedekatan emosional yang memberikan rasa nyaman, sedangkan gairah diartikan sebagai ketertarikan fisik dan emosional yang mendalam. Ketergantungan emosional pada pasangan, yang sering dikaitkan dengan pengalaman fatherless, memainkan peran penting dalam dinamika hubungan romantis. Kesimpulan penelitian menekankan pentingnya regulasi emosi dan komunikasi yang baik dalam menjaga stabilitas hubungan romantis mahasiswa. Penelitian selanjutnya penting untuk mengeksplorasi lebih lanjut pengaruh pola asuh ayah terhadap regulasi emosi dan dinamika hubungan romantis, serta memahami bagaimana perbedaan love language mempengaruhi komunikasi dan keintiman, guna memberikan wawasan mendalam dalam membangun hubungan yang sehat.
Regulasi Emosi pada Remaja SMP X di Pesisir Kenjeran Surabaya Aprilia, Rivayani Dwi; Wijaya, Hasna Ghaziyah; Sulistiani, Wiwik
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 1 (2025)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v9i1.26531

Abstract

Kenakalan remaja, khususnya tawuran, menjadi permasalahan serius di wilayah pesisir Kenjeran, Surabaya. Salah satu penyebab kenakalan adalah ketidakmampuan mengontrol emosi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk perbedaan regulasi emosi berdasarkan jenis kelamin dan tingkat regulasi emosi pada remaja SMP berdasarkan kategori (tinggi, sedang, rendah). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan partisipan sebanyak 32 siswa. Instrumen yang digunakan adalah Skala Sosial Remaja (SSR) yang dikembangkan berdasarkan teori regulasi emosi Gross (2014). Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas siswa (81%) berada pada kategori sedang, sementara masing-masing 9% berada pada kategori tinggi dan rendah. Uji perbedaan menunjukkan adanya perbedaan signifikan berdasarkan jenis kelamin (p=0,033), di mana remaja laki-laki memiliki rata-rata regulasi emosi lebih tinggi (33,73) dibandingkan dengan remaja perempuan (29,71). Artinya, bahwa remaja laki-laki memiliki kemampuan regulasi emosi yang lebih baik.