Claim Missing Document
Check
Articles

Survei sarana dan prasarana pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan pada sekolah menengah kejuruan negeri se-kecamatan Argamakmur Agung Prasetyo; Dian Pujianto; Yarmani Yarmani
SPORT GYMNASTICS : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani Vol 3, No 1 (2022): April
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/gymnastics.v3i1.18617

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui survei sarana dan prasarana pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan pada Sekolah Menengah Kejuruan Negeri Se-Kecamatan Argamakmur. Jenis Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian ini adalah penelitian survei sarana dan prasarana yang ada disekolah. Teknik pemilihan subjek penelitian menggunakan purposive sampling. Subjek penelitian ini adalah 2 orang guru olahraga. Instrument dan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif dengan presentase. Hasil penelitian survei menyatakan bahwa presentase pada SMKN 1 dan SMKN 2 rata-rata penilaian menunjukan komponen cabang olahraga atletik dengan presentase (52,78%), cabang olahraga permainan dengan presentase (90,78%), cabang olahraga ritmik dengan presentase (12,50%) dan hasil jumlah data keseluruan (52,02%) hasil ini didukung oleh data dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Sarana dan Prasarana Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Pada Sekolah Menengah Kejuruan Negeri Se-Kecamatan Argamakmur cukup ideal.
Analisis Kemampuan Teknik Dasar Sepak Sila Pada Ekstrakurikuler Sepaktakraw Putra Di SDN/MIN Kota Bengkulu Eka Gustari Purnama Sari; yarmani yarmani; Bogy Restu Ilahi
SPORT GYMNASTICS : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani Vol. 3 No. 1 (2022): April
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/gymnastics.v3i1.21121

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar tingkat kemampuan dasar sepaktakraw pada siswa putra yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler di SDN/MIN Kota Bengkulu. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler sepaktakraw di SDN/MIN Kota Bengkulu yang berjumlah 26 siswa. Instrumen penelitian ini menggunakan tes kemampuan dasar sepaktakraw yaitu tes sepak sila, dapat diketahui pada permainan sepaktakraw yang ada di Kota Bengkulu. Dari data yang telah diteliti dijelaskan bahwa siswa putra yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler dengan jumlah tingkat keseluruhan sebanyak 87% dan sisanya 13% berdasarkan analisis kemampuan teknik dasar sepak sila pada permainan sepaktakraw.
Studi Prestasi Taekwondo Pada Nomor Kyorugi Dan Pada Nomor Poomse Di Kota Bengkulu rizky govinda; dian pujianto; yarmani yarmani
SPORT GYMNASTICS : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani Vol 1, No 1 (2020): APRIL
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/gymnastics.v1i1.12521

Abstract

This Study aims to determine The Achievement Of Taekowondo On Kyorugi Numbers And On Poomse Numbers In Bengkulu City. This type research is descriptive qualitative. Subjects in this study were athletes, club administrators (coach), coaches with total 36 people. Data collection teghnigues used were surveys (questionnaires), and documentation. The instrument used was a closed questionnaire, the data analysis technique used is percentage. The result of this study were taken from the athelet questionnaire, club managers (coaches) with a total of 36 people, then the questionnaire result were obtained with a percentage of 82,7% of the criteria of strongly disagree, 89,9% of the trainers in the sufficient category, and the management obtained result wit percentage 90,2%. With enough kategory , so it can be conclude that Achievement Study Of Taekwondo Atheles In Kyorugi Numbers And Poomse Number In Bengkulu City has sufficient categories with an average score of 157,8 ( 87,62%).
Penerapan model pembelajaran pjok pada masa pandemik covid 19 di smpn 09 kecamatan lebong tengah kabupaten lebong Agnes Paloves; Yarmani Yarmani; Defliyanto Defliyanto
SPORT GYMNASTICS : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani Vol 3, No 1 (2022): April
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/gymnastics.v3i1.20648

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran bagaimana penerapan model pembelajaran pjok pada masa pandemic covid 19 di smpn 09 kecamatan lebong tengah kabupaten lebong tahun ajaran 2021. Sesuai dengan permasalahan dan tujuan penelitian maka penelitian ini menggunakan metode deskriftif kualitatif,yaitu penelitian untuk mendeskrifsikan dan menganalisa fenomena,peristiwa,aktivitas social,sikap kepercayaan persepsi,pemikiran secara individual maupun kelompok.Sujekl penelitian ini adalah 42 orang. Berdasarkan hasil dari penelitian dilapangan dan hasil analisa 73,9 % melakukan penerapan model pembelajaran secara online dengan sistem penerapan model whatshapp group .
Survei kondisi fisik dan teknik dasar bola voli putra pada masa new normal di klub Sparta Rejang Lebong Nurul Syamsi; Yarmani Yarmani; Arwin Arwin
SPORT GYMNASTICS : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani Vol 2, No 1 (2021): April
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/gymnastics.v2i1.14878

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kondisi fisik dan teknik dasar atlet bola voli pada masa New normal di klub Sparta Rejang Lebong. Metode yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan survei. Populasi dalam penelitian ini adalah 28 atlet. Teknik sampling yang di gunakan adalah total sampling sehingga sampel yang diambil adalah seluruh pemain Sparta yang berjumlah 28 atlet. Instrumen dan teknik pengambilan data penelitian ini menggunakan Tes Kesegaran Jasmani Indonesia untuk menentukan kondisi fisik dan Battery Voley Ball Tes untuk kemampuan teknik dasar. Analisis data menggunakan rumus kuantitatif persentase. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa kondisi fisik atlet berada dalam kategori sedang dengan rata- rata 67.85% dan untuk tingkat kemampuan teknik dasar berada dalam kategori sedang dengan rata- rata 60.71% Sehingga kesimpulan yang di dapat dalam penelitian ini adalah kondisi fisik pemain voli klub Sparta Rejang Lebong memiliki kategori sedang dan tingkat kemampuan teknik dasar bola voli juga dalam kategori sedang. 
Stress Level of Physical Education Students in Writing Thesis Yahya Eko Nopiyanto; Arwin Arwin; Ari Sutisyana; Yarmani yarmani; Ipa Sari Kardi
Kinestetik : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani Vol 6 No 2 (2022): JUNI (ACCREDITED SINTA 3)
Publisher : UNIB Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/jk.v6i2.21346

Abstract

The stress experienced by students in writing a thesis can have a negative physical and psychological impact on success in writing a thesis. Therefore, this study aims to determine the level of stress, sources of stress, and types of stress experienced by students. The method used in this research is descriptive quantitative chosen to assist in achieving the research objectives. A total of 23 physical education students who have taken the proposal seminar exam are used as samples in this study. The questionnaire which has a validity value of 0.84 and a reliability value of 0.87 is used as a data collection instruments. The ideal mean value and standard deviation were used to perform data analysis. The results of the study revealed that the stress level of physical education students who were writing their thesis was in the medium category, conflict was the source of stress that had the highest score, and the type of stress experienced by students was psychological stress.
Pelatihan Pertolongan Pertama Cedera Olahraga Menggunakan KinesioTape Pada Tenaga Pengajar Sekolah Keberbakatan Olahraga (SKO) Provinsi Bengkulu Bogy Restu Ilahi; Septian Raibowo; Yarmani Yarmani; Fina Hiasa
DHARMA RAFLESIA Vol 20, No 1 (2022): JUNI (ACCREDITED SINTA 5)
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/dr.v20i1.21150

Abstract

Kegiatan ini berjudul Pelatihan Pertolongan Pertama Cedera Olahraga Menggunakan Kinesio Tape Bagi Tenaga Pengajar di Sekolah Keberbakatat Olahraga (SKO) Provinsi Bengkulu. Tujuan pengabdian ini untuk menambah pengetahuan tenaga pengajar di Sekolah keberbakatan Olahraga (SKO) Provinsi Bengkulu. Metode yang kami gunakan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah metode pelatihan dengan cara ceramah dan tanya jawab serta mengadakan praktek langsung bagi para peserta pelatihan. Kegiatan pelatihan Pertolongan Pertama Cedera Olahraga Menggunakan KinesioTape untuk meningkatkan pengetahuan dan kemampuan tenaga pengajar. Peserta kegiatan ini adalah Tenaga Pengajar Sekolah keberbakaant Olahraga (SKO) Provinsi Bengkulu berjumlah 30 orang Pelatihan ini menghasilkan peningkatan pengetahuan tenaga pengajar tentang Pertolongan Pertama Cedera Olahraga Menggunakan KinesioTape, yaitu sebagai berikut: pengetahuan awal sebelum pelatihan Pertolongan Pertama Cedera Olahraga Menggunakan KinesioTape sebesar 63%, pengetahuan setelah pelatihan Pertolongan Pertama Cedera Olahraga Menggunakan KinesioTape sebesar 88.50%
Pola Hidup Sehat Dengan Olahraga dan Asupan Gizi Untuk Meningkatkan Imun Tubuh Menghadapi Covid-19 Yahya Eko Nopiyanto; Septian Raibowo; Tono Sugihartono; Yarmani Yarmani
DHARMA RAFLESIA Vol 18, No 2 (2020): DESEMBER (ACCREDITED SINTA 5)
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/dr.v18i2.13008

Abstract

Pengabdian masyarakat dilaksanakan di desa Suku Menanti, Kabupaten Rejang Lebong pada tanggal 5-6 September 2020. Mitra dalam pengabdian ini adalah pemuda karang taruna di desa IV Suku Menanti yang berjumlah 25 orang. Tujuan pengabdian ini adalah untuk memberikan pengertian, pemahaman, dan cara melakukan pola hidup sehat dengan olahraga dan asupan gizi untuk meningkatkan imun tubuh menghadapi covid-19. Bentuk kegiatan yang dilakukan adalah sosialisasi dengan model ceramah dan small group discussion. Tahapan yang dilakukan adalah perkenalan, sosialisasi, dan evaluasi. Hasil evaluasi kegiatan dapat disimpulkan bahwa kegiatan ini dapat meningkatkan pemahaman dan keterampilan mitra di Suku Menanti, Kabupaten Rejang Lebong mengenai pola hidup sehat dengan olahraga dan asupan gizi untuk meningkatkan imun tubuh menghadapi covid-19
PETANQUE SPORTS TRAINING AND SOCIALIZATION FOR PJOK TEACHERS IN MGMP SUKARAJA, KAB. SELUMA Yarmani Yarmani; Defliyanto Defliyanto
DHARMA RAFLESIA Vol 18, No 1 (2020): JUNI (ACCREDITED SINTA 5)
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/dr.v18i1.11109

Abstract

This activity aims to introduce teachers and students to the latest sports games, namely Petanque sports. The activity is carried out during teacher and student learning hours. This activity is objectively or as-is with the subject of 25 Seluma MGMP teachers and 10 students. This activity lasted for 6 months, then held a closed seminar for 1 day. From the results of these activities show the great interest of teachers and students in recognizing petanque sports in schools seen from the questionnaire sheets generated by 18 points or presented at 90%, so that teachers and students are interested in developing and implementing these sports games so that in the future it can produce achievements that good.
Academic Self Concept of Physical Education Students Yahya Eko Nopiyanto; Yarmani; Ari Sutisyana; Syafrial; Arwin; Tono Sugihartono
Kinestetik : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani Vol 6 No 3 (2022): SEPTEMBER (ACCREDITED SINTA 3)
Publisher : UNIB Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33369/jk.v6i3.23444

Abstract

Knowing the level of student academic self concept is the main goal in this research. The research design used is a survey with a quantitative descriptive method. The population involved in this study was 50 students. The sample used in this study was 50 students using total sampling. The instrument in the form of a questionnaire was used to collect research data. The mean ideal and the standard deviation ideal were used to analyze the research data. The results of the analysis show that: 1) the mean value of male students is 61.8 and the standard deviation of 13.61; 2) the mean value of female students of 31.3 and the standard deviation of 11.90. So, it can be concluded that the level of academic self-concept of physical education students is in the high category.