Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

Aplikasi Material Requirement Planning Mempertimbangkan Waktu Pemesanan Bahan Baku Rizki Herdiyanto; Irna Yuniar; Renny Sukawati
@is The Best : Accounting Information Systems and Information Technology Business Enterprise Vol 4 No 2 (2019): @is The Best : Accounting Information System & Information Technology Business En
Publisher : Labkat Press KA FTIK UNIKOM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (952.439 KB) | DOI: 10.34010/aisthebest.v4i02.1866

Abstract

In manufacturing companies, raw material requirements and production scheduling are preferred. Ordering by pemesans is the company's benchmark in determining production needs. So far, the company has not yet determined the material requirements to be used which make an estimate of the build-up material and the unavailability of materials in the warehouse that make the production process hampered. With the unavailability of materials in the warehouse, companies need to buy materials to support the production process, there are still many manufacturing companies that have not agreed on the length of the lead time for materials to warehouses which makes the production process hampered and unpredictable at any time. To overcome this problem, a web-based application can be made that can plan material procurement planning, production scheduling that addresses the matter of ordering raw materials using the Material Requirement Planning (MRP) method. The development process uses a prototype method (prototyping model). table of Main Production Schedules (MPS), Material Requirements Planning (MRP) tables, and produce purchase reports and purchase reports. Making applications using Codeigniter Framework programming language with Hypertext Preprocessor (PHP) script language.
Aplikasi Berbasis Web untuk Penyusunan Laporan SHU Bagi Koperasi Simpan Pinjam Dinda Virgiarini; Renny Sukawati; Monterico Adrian
@is The Best : Accounting Information Systems and Information Technology Business Enterprise Vol 5 No 1 (2020): @is The Best : Accounting Information Systems and Information Technology Business
Publisher : Labkat Press KA FTIK UNIKOM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1010.251 KB) | DOI: 10.34010/aisthebest.v5i1.2553

Abstract

The Savings and Loans Cooperative generally manages savings and loan members as well as the remaining results of cooperative operations. Management of transactions that occur in the company is still conventionally. This causes the length of the administrative recording process, the difficulty of finding data because the data is not neatly arranged, and allows for calculation errors. This application is solutions to overcome these problems. The functionality possessed by this application are the management of incoming member data, management of member deposits consisting of principal savings, mandatory savings, and voluntary savings, member loans, installments on loans with the flate rate method, and calculation of the results of cooperative operations. In addition, this application is also able to present savings reports, loan reports, general journals, ledgers, business results calculation reports, and balance sheets for cooperative accounting records needed. The method used in designing this application is the System Development Life Cycle (SDLC) method with the model used is waterfall. Based on the tests carried out, this application has been implemented, tested, and can be used. Test applications that have been successfully completed include adding member registration, adding savings, adding loan submissions, disabling members, viewing the general ledger, viewing the report of the business results and viewing the balance sheet. Testing that has been done this application still need the development that is possible, IE application capable to see the history of the recording and installment of members, the application is able to perform the calculation of business results in accordance with the posts of the Division and applications capable of charting the savings, loans, and installment on the loan to facilitate the viewing of the increase or decrease of the functionality.
Aplikasi Pencatatan Pembelian Bahan Baku Dan Perhitungan Biaya Produksi Tahu (studi Kasus Di Perusahaan Lestari Jaya Putri Laksana, Cikarees, Baleendah, Bandung Efrilina Indriyani; Renny Sukawati; Monterico Adrian
eProceedings of Applied Science Vol 5, No 3 (2019): Desember 2019
Publisher : eProceedings of Applied Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak - Penulis menganalisis studi kasus di Perusahaan Lestari Jaya Putri Laksana yang merupakan perusahaan manufaktur pembuatan tahu. Ada beberapa kendala dalam proses pencatatan mulai dari tidak melakukan pencatatan, baik berupa proses pembelian bahan baku, pembelian bahan penolong serta biaya produksi, karena kurangnya pengetahuan pemilik perusahaan akan ilmu akuntansi biaya dalam hal pencatatan pembelian dan perhitungan biaya produksi yang dikeluarkan selama proses produksi, sehingga mengakibatkan nilai harga pokok penjualan tidak sesuai dengan jumlah biaya produksi yang dikeluarkan. Perusahaan tidak tahu pasti biaya yang dikeluarkan selama satu kali produksi, jumlah biaya produksi bisa lebih tinggi dari pada nilai harga pokok penjualannya. Maka dari itu di perlukan aplikasi yang terkomputerisasi untuk menghindari kesalahan dalam penentuan harga pokok produksi. Aplikasi Pencatatan Pembelian dan Perhitungan Biaya Produksi Tahu dibuat dengan menggunakan Framework CodeIgniter dan menggunakan database server MySQL. Adapun fitur utama yang ada pada aplikasi ini yaitu Master data, transaksi, dan laporan. Transaksi memiliki sub menu yaitu pembelian dan proses produksi, sedangkan laporan sub menunya berupa jurnal umum, buku besar, neraca,laporan pembelian, dan laporan harga pokok produksi. Kata Kunci: Perusahaan Manufaktur; Aplikasi; Komputerisasi Abstract-The author analyzes the case studies in the Lestari Jaya Putri Laksana Company which is a tofu manufacturing company. There are several obstacles in the recording process starting from not carrying out records, either in the form of raw material purchasing processes, purchasing auxiliary materials and production costs, due to the lack of knowledge of the owner of cost accounting in terms of recording purchases and calculating production costs incurred during the production process, so resulting in the value of cost of goods sold not in accordance with the amount of production costs incurred. The company does not know the exact cost of one production, the amount of production costs can be higher than the cost of goods sold. So from that in need a computerized application to avoid errors in determining the cost of production. Purchase Recording Application and Tofu Production Cost Calculation are made using the CodeIgniter Framework and using the MySQL database server. The main features of this application are Master data, transactions, and reports. Transactions have sub menus, namely purchases and production processes, while sub-menu reports are general journals, ledgers, balance sheets, purchase reports, and reports on the cost of production. Keywords: Manufacturing Companies; Application; Computerization
plikasi Berbasis Web Untuk Pembelian, Persediaan Dan Penjualan (studi Kasus : Pd. Putera Jaya, Bandung) Windiya Setiawati; Renny Sukawati; Monterico Adrian
eProceedings of Applied Science Vol 5, No 3 (2019): Desember 2019
Publisher : eProceedings of Applied Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstrakPD. Putera jaya adalah perusahaan dagang yang menjual berbagai macam pisang diantaranya pisang ambon, pisang muli, pisang raja cere dan sebagainya. Saat ini, pemilik dalam mengelola data pembelian persediaan dan penjualan tidak terintegrasi dan belum mempunyai pencatatan pembelian persediaan dan penjualan. Oleh karena itu dibuat aplikasi berbasis web framework Codeigniter dan menggunakan database MYSQL. Penyusunan dan pengembangan aplikasi menggunakan metode terstruktur, yang terdiri dari Unifed Modeling Language (UML) dan Entitiy Relationship Diagram (ERD). Aplikasi ini mampu menghasilkan Jurnal Umum, Buku Besar, Laporan Pembelian, Laporan Penjualan dan Kartu Stok. Kata Kunci- Aplikasi Berbasis web, Pembelian, Persediaan dan Penjualan Abstract – PD. Putera Jaya is a trading company that sells various type of bananas, including pisang ambon, pisang muli, pisang raja cere and so on. Currently, the owner in managing the inventory and sales purchase are not integrated and have records of inventory and sale purchase. Therefore and using the MYSQL database. Preparation and development of applications using structured methods, which consists of Unifed Modeling Language (UML) and Entity Relationship Diagram (ERD). Applications capable of generating, jurnals, ledgers, stock card statements, purchase reports and sales reports. Keywords- Web Based Aplication, purchase, Selling and Sales
Aplikasi Pencatatan Penjualan Produk Jadi Dan Laporan Laba Rugi (studi Kasus Di Perusahaan Lestari Jaya Putri Laksana, Cikarees, Baleendah, Bandung) Nabila Habiba Rahma; Renny Sukawati; Monterico Adrian
eProceedings of Applied Science Vol 5, No 3 (2019): Desember 2019
Publisher : eProceedings of Applied Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perusahaan Lestari Jaya Putri Laksana merupakan salah satu perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang produksi. Produksi yang dilakukan yaitu mengolah bahan baku kedelai menjadi tahu. Dalam kegiatan operasional yang dilakukan oleh perusahaan, seperti pencatatan transaksi penjualan masih bersifat manual dicatat dalam buku tulis dan perusahaan juga tidak membuat laporan hasil penjualan. Sehingga dibutuhkan suatu aplikasi yang dapat menangani penjualan secara tunai serta pencatatan transaksi dan laporan keuangan secara terkomputerisasi. Pada penelitian ini, penulis akan membuat aplikasi yang dapat mencatat transaksi penjualan tunai hingga membuat laporan keuangan untuk perusahaan. Aplikasi ini dibuat menggunakan bahasa pemrograman PHP, framework CodeIgniter, dan server basis data MySQL. Aplikasi ini diharapkan dapat mempermudah kegiatan operasional yang dilakukan di perusahaan supaya menjadi lebih efisien. Kata Kunci— aplikasi; transaksi; penjualan Lestari Jaya Putri Laksana Company is one of the manufacturing companies engaged in production. The production is done by processing soybean ingredients into tofu. In operational activities carried out by companies, such as recording manual sales transactions that are still recorded in notebooks and companies also do not make sales reports. So that it requires an application that can handle sales in cash and recording computerized transactions and financial reports. In this study, the author will make an application that can record cash sales transactions to make financial statements for the company. This application is made using the PHP programming language, CodeIgniter framework, and MySQL database server. This application is expected to facilitate the operational activities carried out in the company in order to be more efficient. Keywords— application; transaction; sales
Aplikasi Berbasis Web Penjualan, Pembelian Dan Pengelolaan Persediaan Menggunakan Metode Fifo (studi Kasus: Pt. Sang Tigabelas, Banten) Dinarianti Dinarianti; Renny Sukawati; Monterico Adrian
eProceedings of Applied Science Vol 5, No 3 (2019): Desember 2019
Publisher : eProceedings of Applied Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak— PT Sang Tigabelas adalah perusahaan dagang. Perusahaan UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) yang menjual barang dagang Minyak Goreng Camar. Pada Perusahaan ini mengelola pembelian produk ke supplier. Penjualan yang dilakukan masih dilakukan secara manual. Hal ini dapat menyebabkan kesalahan dalam pencatatan sehingga mempengaruhi pembuatan laporan keuangan. Penelitian ini memberikan solusi untuk mengatasi masalah yang terjadi dengan cara membangun sebuah aplikasi berbasis web yang dapat membantu perusahaan dalam menjalankan proses bisnis yang dilakukan pada PT. Sang Tigabelas. Fungsionalitas yang dimiliki pada aplikasi ini yaitu transaksi setoran modal awal, transaksi pembelian produk, penjualan tunai dan kredit, menghitung kartu stok, serta membuat laporan. Metode yang digunakan pada perancanan penelitian ini adalah System Development Life Cycle (SDLC) dengan tipe Prototype. Kata Kunci: System Development Life Cycle; Prototype; Kartu Stok; Abstract— PT Sang Tigabelas is a trading company. UMKM (Micro, Small and Medium Enterprises) companies that sell merchandise in Seagull Cooking Oil. This company manages product purchases to suppliers. Sales made are still done manually. This can cause errors in recording so as to affect the making of financial statements. This study provides a solution to overcome the problems that occur in a way to build a web-based application that can assist companies in running business processes done at Sang Tigabelas Company. The functionalities of this application are initial capital deposit transactions, product purchase transactions, cash and credit sales, stock card counting, and reporting. The method used in the design of this research is the System Development Life Cycle (SDLC) with Prototype type. Keywords— System Development Life Cycle; Prototype; Stock Card;
Aplikasi Pencatatan Biaya Bahan Baku (bbb), Biaya Tenaga Kerja (btk), Dan Biaya Overhead Pabrik (bop) Berbasis Web (studi Kasus: Pt Pinboo Pratama Jaya, Bandung) Arin Puspita Dewi; Renny Sukawati; Monterico Adrian
eProceedings of Applied Science Vol 5, No 3 (2019): Desember 2019
Publisher : eProceedings of Applied Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak – PT Pinboo Pratama jaya adalah perusahaan manufaktur yang fokus pada produksi pin. Proses produksi ditentukan berdasarkan jumlah persediaan barang minimal. Perusahaan memiliki kendala dalam pencatatan persediaan sehingga untuk mengetahui jumlah persediaan yang sudah melampaui safety stock dilakukan dengan pengecekkan secara fisik. Selain itu, perusahaan tidak melakukan pencatatan akuntansi atas produksi yang dilakukan. Perancangan aplikasi pencatatan biaya bahan baku, biaya tenaga kerja dan biaya overhead pabrik merupakan sebuah perancangan sistem yang dirancang untuk mencatat setiap aktivitas perusahaan sesuai dengan standar akuntansi. Perancangan sistem dibangun dengan metode berorientasi objek dan pengembangan model prototipe yang menggunakan bahasa PHP dan Framework Code Igniter. Perancangan ini memiliki fungsionalitas yaitu memberikan informasi persediaan yang mencapai safety stock, menghitung unit ekuivalensi dan harga pokok, menghasilkan jurnal umum, buku besar, dan laporan biaya produksi. Kata Kunci harga_pokok_produksi; safety_stock; PHP; Framework CodeIgniter;
Aplikasi Berbasis Web Untuk Penjualan Masakan Dan Produk Kemasan (studi Kasus : Cv Restu Mande, Bandung) Novrida Dwi Laksanti; Renny Sukawati; Monterico Adrian
eProceedings of Applied Science Vol 5, No 3 (2019): Desember 2019
Publisher : eProceedings of Applied Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak - CV Restu Mande merupakan sebuah perusahaan yang memproduksi dan menjual masakan dan produk kemasan. Masakan dan produk kemasan yang dibuat merupakan makanan khas padang yang menjadi ciri khas perusahaan ini. Proses bisnis pada unit penjualan di perusahaan ini masih dilakukan dengan bantuan alat sederhana, yaitu mesin kasir untuk menangani penjualan tunai dan Ms. Excel yang digunakan untuk mencatat pembayaran beban, penjualan kredit, merekap data penjualan tunai serta kredit. Pencatatan yang dilakukan secara manual seringkali menyebabkan kesalahan dalam pencatatan transaksi dan memakan waktu yang lama, sehingga dapat mempengaruhi proses bisnis unit lainnya, seperti unit produksi yang berjalan lambat. Selain itu juga dapat menyebabkan penjualan masakan dan produk kemasan tidak makasimal. Oleh karena itu, penelitian ini imemberikan solusi untuk mengatasi permasalahan yang terjadi di CV Restu Mande dengan cara membangun sebuah aplikasi yang dapat membantu proses bisnis pada unit penjualannya. Fungsionalitas yang dimiliki oleh aplikasi ini yaitu dapat menangani transaksi penjualan tunai dan kredit, transaksi pelunasan piutang, transaksi retur penjualan kredit, transaksi pembayaran beban, catatan transaksi, laporan, grafik, serta analisis rasio profitabilitas. Metode yang digunakan dalam perancangan aplikasi ini adalah metode Abstract - System Development Life Cycle (SDLC) dengan tipe evolutionary prototype. Restu Mande restaurant is a company that produces and sells food and packaging products. The dishes and packaging products that are made are typical Padang foods. The business process in the sales unit at the company is still carried out with a simple tool, named cash register that handle the cash sales and Ms. Excel is used to record expense payments, credit sales, recapitalize cash sales and credit data. Manually recording often causes errors in recording transactions and takes a long time, so it can affect the business processes of other units, such as slow production units. Besides that, it can also cause the sale of food and packaging products not to be maximal.Therefore, this research provides a solution to overcome the problems that occur in Restu Mande's restaurant by building an application that can help business processes in the sales unit. The functionality of this application such as, can handle cash and credit sales transactions, accounts receivable payment transactions, credit sales return transactions, load payment transactions, transaction records, reports, graphs, and profitability ratio analysis. The method that used in this designing is System Development Life Cycle (SDLC) method with the type evolutionary prototype
Aplikasi Pembelian Penjualan Dan Perhitungan Harga Pokok Produksi Pengemasan Produk ( Studi Kasus : Toko Oleh-oleh Kedai Nonie,bandung) Agnes Olivia S; Renny Sukawati; Kastaman Kastaman
eProceedings of Applied Science Vol 5, No 3 (2019): Desember 2019
Publisher : eProceedings of Applied Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak— Toko Kedai Nonie merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang perusahaan dagang yang menjual jenis makanan oleh-oleh khas Bandung . Semua transaksi yang terjadi di perusahaan tersebut masih menerapkan pencatatan secara manual. Setiap pencatatan transaksi yang terjadi dicatat dalam sebuah excel dan penetuan harga jual sebuah produk masih dengan manual karena setiap pembiayaan yang terjadi pada proses produksi dicatat dalam sebuah buku dengan demikian kemungkinan terjadinya pencatatan transaksi pada proses produksi tidak dimasukkan kedalam buku secara detail, ketidaksesuain pencatatan pada buku akan mengakibatkan pencatatan pada laporan akuntansi atau bagian keuangan akan menjadi rumit. Dengan berkembangnya teknologi maka dibangun sebuah aplikasi yang dapat menangani proses pembelian, penjualan dan perhitungan harga pokok produksi dengan adanya aplikasi ini dapat membantu pemilik dan pegawai yang bekerja disana untuk membuat data yang valid. Dengan adanya kode pemograman atau berbasis CI , My SQL dan Black box dapat mengelola master data, transaksi, dan laporan. Aplikasi ini dapat menjalankan program, seperti menambahkan data akun, bahan baku, produk jadi, tenaga kerja, overhead pabrik, pembelian bahan baku, perhitungan harga pokok, penjualan produk jadi dan laporan transaksi, sehingga aplikasi yang dibuat mempemudah sistem penjualan pada perusahaan tersebut. Kata Kunci: Pembelian, Perhitungan Harga Pokok CI, My SQL Abstract— Kedai Nonie Store is a company engaged in the trading company that sells kinds of souvenirs typical of Bandung. All transactions that occur at the company still apply manual recording. Each recording of transactions that occur is recorded in an excel and the determination of the selling price of a product is still manual because every financing that occurs in the production process is recorded in a book so that the possibility of recording transactions in the production process is not included in the book in detail, inconsistency in recording books will result in recording in the accounting report or financial section will be complicated. With the development of technology, built an application that can handle the process of buying, selling and calculating the cost of production with the existence of this application can help owners and employees who work there to make valid data. With the existence of a programming code or CI-based, My SQL and Black box can manage master data, transactions, and reports. This application can run programs, such as adding account data, raw materials, finished products, labor, factory overhead, purchasing raw materials, calculating the cost of goods, selling finished products and transaction reports, so that applications are made to make the sales system easier for the company. Keywords: Purchase, Calculation Of Cost Of Production, CI, My SQL
Aplikasi Perhitungan Biaya Produksi Pakaian Menggunakan Metode Just In Time (studi Kasus: Nila Konveksi, Padang) Nila Auliya; Renny Sukawati; Marwanto Rahmatuloh
eProceedings of Applied Science Vol 5, No 3 (2019): Desember 2019
Publisher : eProceedings of Applied Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Nila Konveksi merupakan sebuah usaha pada skala rumahan dengan klasifikasi kecil yang memproduksi pakaian secara banyak yang beralamat di Jl. Bermawi RT 001 RW 002, Kelurahan Pakan Labuh, Kecamatan Aur Birugo Tigo Baleh, Kota Bukittinggi Sumatera Barat. Nila Konveksi memproduksi berbagai jenis pakaian sekolah khususnya pakaian sekolah untuk siswi dan mahasiswi sesuai pesanan pelanggan. Dalam memproduksi pakaian, perusahaan ini sangat mengutamakan kerapian jahitan, harga bersaing, dan ketepatan waktu penyelesaian produksi sesuai kesepakatan atau dengan konsumen sebelumnya. Berdasarkan kondisi perusahaan saat ini yang mana proses produksi terjadi apabila pelanggan melakukan pesanan berdasarkan kebutuhannya, jumlah yang dibutuhkan, dan penetapan waktu penyelesaian produk berdasarkan yang dibutuhkan, maka metode just in time sangat cocok diterapkan pada perusahaan ini. Kata Kunci—penelitian _1; Nila Konveksi_2; produksi 3; just In time