Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

Analysis of the Application of Character Education in Genetic Engineering Materials Tomi Hidayat; Irwandi Irwandi; Nasral Nasral; Lely Yenita Asmara
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol. 8 No. 3 (2022): July
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v8i3.1499

Abstract

This study aims to analyze the application of character education in learning biology in Genetic Engineering material at State Senior High School 7 Bengkulu and see what efforts are being made by teachers and schools to instill such character education. This research is qualitative description research with 29 research subjects as grade XII students. The instrument used was in the form of a questionnaire and several interview questions. The results showed that the picture of biology learning character education in Genetic Engineering material in State Senior High School 7 Bengkulu had begun to be embedded but still needed guidance to be more focused on understanding the concepts, impacts, and application of genetic engineering techniques because teachers had not fully applied the teaching methods of character education in class. The picture can be seen in the observation data, questionnaires, and interviews of honest, disciplined, democratic, communicative, and creative values that have begun to develop. Caring, responsibility, and sociality are well entrenched. Independence is still very much needed to be considered while religious have begun to appear. In an effort to create character education attitudes that will be the basis for dealing with scientific and technological progress, the school has also implemented a number of support programs to improve or train character education attitudes
Pengolahan Tomat (Solanum lycopersicum) Menjadi Saos Dalam Upaya Mening-katkan Pendapatan Masyarakat Di Desa Pekik Nyaring Jayanti Syahfitri; Nopriyeni Nopriyeni; Tomi Hidayat; Apriza Fitriani
Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal Vol 5, No 3 (2022): September 2022
Publisher : STMIK Royal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33330/jurdimas.v5i3.1499

Abstract

Tomat memiliki tingkat kandungan air yang tinggi, sehingga mampu mengalami kerusakan yang lebih cepat. Salah satu usaha yang dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut yaitu dengan mengolahnya menjadi saos tomat. Hal ini dapat menambah nilai ekonomis buah tomat itu sendiri. Saos tomat merupakan produk yang banyak digemari sebagai bahan pelengkap makanan lainnya seperti bakso dan gorengan. Terkait saos tomat ini, beberapa fakta menemukan bahwa banyak sekali saos tomat yang mengandung zat berbahaya. Masyarakat di Desa Pekik Nyaring Kecamatan Pondok Kelapa Bengkulu Tengah sebagian besar hanya memiliki pendidikan SMA sederajat dan sebagian besar memiliki profesi sebagai petani. Selain beraktifitas di area perkebunan beberapa masyarakat memiliki profesi sampingan yaitu sebagai pedagang jajanan seperti bakso kuah, mie ayam dan lain-lain. Sejauh ini warga masyarakat mengaku bahwa belum ada pelatihan keterampilan tertentu yang mampu mendukung pengembangan diri untuk lebih berkreasi dan inovatif. Hasil pelatihan menunjukkan bahwa masyarakat sudah memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam membuat saos tomat, sehingga dapat mendukung dalam meningkatkan pendapatan. Selain itu kegiatan pengabdian ini mampu membuka wawasan masyarakat untuk menjadi masyarakat yang pintar yang lebih waspada dalam memilih bahan makanan yang akan dikonsumsi, serta lebih peduli akan dengan kesehatan.
Molekuler Method of Portofolio Resume Assignment to Improving Students Concept Comprehension Towards Molecular Cellular Biology Class Tomi Hidayat; Nasral Nasral; Santoso Santoso; Pariyanto Pariyanto
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol 9 No 4 (2023): April
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v9i4.3403

Abstract

Cell and molecular biology are among the topics that have led to the application of molecular technology. Problems arise when learners lack understanding of concepts or even frequent misconceptions due to many abstract concepts. This study aims to determine the level of student understanding through a resume in the form of a portfolio. The research method used descriptive approach. The population of the study is the students of Biology Education study program which has taken the subject of cell Biology and molecular number of 102 students, and the sample determination using random cluster so that 40 students are obtained. Data were analyzed descriptively-quantitative. Based on the findings in the field, it is known that the average value of the resume portfolio of 71.60 and categorized high. Thus, the students' concept of understanding is in the high category so that the assignment method makes the resume in the form of portfolio able to give better understanding of the concept of lecture material of Cell and Molecular Biology, with the average value of concept understanding through portfolio is in high category
Assessment of the Implementation of the Religious Character Strengthening Programe Santoso Santoso; Tomi Hidayat; Pariyanto Pariyanto
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol 9 No 4 (2023): April
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v9i4.3404

Abstract

The purpose of this research is to assess the implementation of the strengthening of religious character education (PPK) at SMK Negeri 7 Bengkulu Utara. This research is an evaluative research with a descriptive approach. The population involved in the implementation of KDP are: principals, teachers and students. The research sample consisted of the principal, vice principal for curriculum affairs, five representatives of the teacher council and 92 students. Data collection techniques using a questionnaire. The data analysis technique used statistical analysis of percentages. The results of this study indicate that: the implementation of strengthening religious character education in SMK Negeri 7 Bengkulu Utara in general has good criteria with the level of program implementation reaching 73.21%.
Peningkatan Mutu Penyelenggara Pendidikan Melalui Forum Pemangku Kepentingan Daerah Program Sekolah Penggerak Tomi Hidayat; Irwandi Irwandi; Nopriyeni; Rusdi
Setawar Abdimas Vol. 1 No. 2 (2022): Juli
Publisher : Universitas Muhammadiyah BengkuluUniversitas Muhammadiyah Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36085/sa.v1i2.3606

Abstract

Tujuan dari pengabdian ini sesuai dengan tujuan forum pemangku kepentingan daerah program sekolah penggerak, yaitu peningkatan mutu penyelenggaraan pendidikan yang dapat dilakukan oleh pemangku kepentingan di masing-masing satuan pendidikan. Seluruh pemangku kepentingan merefleksikan capaian kemajuan pendidikan di daerahnya sekali dalam satu semester. Setiap pemangku kepentingan memiliki rencana dan komitmen tindak lanjut untuk meningkatkan kualitas pendidikan di daerahnya. Masalah yang dihadapi oleh para penyelenggara pendidikan di daerah khususnya di Kabupaten Bengkulu Selatan dan Rejang Lebong yang terkait dengan merancang dan menerapkan refleksi atau umpan balik serta interaksi dan berkolaborasi yang masih kurang. Program kegiatan forum pemangku kepentingan daerah ini dilakukan atas beberapa tahapan yaitu 1) Berbagi Praktik Baik; 2) Mimpi Bersama; 3) Diskusi Kelompok; 4) Strategi dan Rencana Tindak Lanjut Kelompok; 5) Komitmen Individu; 6) Refleksi. Hasil kegiatan ini yaitu: 1) Pemangku kepentingan mampu merefleksikan capaian kemajuan pendidikan di daerahnya pada akhir semester; 2) Pemangku kepentingan memiliki rencana dan komitmen tindak lanjut untuk meningkatkan kualitas pendidikan di daerahnya; 3) Pemangku kepentingan adalah pemangku kepentingan dengan berbagai peran dapat saling berinteraksi dan berkolaborasi Kata Kunci : Pemangku Kepentingan, Refleksi, Mimpi bersama, Kolaborasi, Sekolah Penggerak
KEPADATAN KEONG MAS (Pomacea Canaliculata) YANG TERDAPAT DI AREA PERSAWAHAN SELGAN RAYA KABUPATEN MUKOMUKO Elpuri Safitri; Kasmiruddin Kasmiruddin; Tomi Hidayat; Jayanti Syahfitri; Meti Herlina
Jurnal Riset dan Inovasi Pendidikan Sains (JRIPS) Vol. 1 No. 1 (2022): Januari 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36085/jrips.v1i1.2787

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kepadatan Keong Mas (Pomacea canaliculata) Yang Terdapat Diarea Persawahan Selgan Raya Kabupaten Mukomuko. Penelitian ini dilaksanakan area persawahan Kecamatan Selagan Raya Kabupaten Mukomuko pada bulan Maret- April 2018. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode survey langsung ke lokasi. dengan teknik pengambilan data menggunakan plot dan ukuran masing-masing plot 2 x 2 dengan jumlah plot 30, menggunakan metode Purposive Sampling kemudian dilakukan awetan basah untuk identifikasi di laboratorium. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan ditemukan Ordo Mesogastropoda, famili (Ampullaridae). Dari hasil penelitian yang didapatkan nilai kepadatan keong mas (Pomacea canaliculata) yaitu 3,27 individu/m2. Sedangkan Faktor ekologi yang meliputi suhu air dan derajat keasaman. Suhu air pada daerah persawahan berkisar antara 270C- 290C, sedangkan derajat keasaman (pH) air diperoleh data yaitu 6-7.Kata kunci: Kepadatan Keong Mas (Pomacea canaliculata)
PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA MELALUI LESSON STUDY PADA PEMBELAJARAN IPA DI SMP NEGERI 21 KOTA BENGKULU Desi Rosita Sari; Tomi Hidayat; Helen
Jurnal Riset dan Inovasi Pendidikan Sains (JRIPS) Vol. 2 No. 1 (2023): Januari
Publisher : Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36085/jrips.v2i1.4746

Abstract

Penerapan kegiatan lesson study pada mata pelajaran IPA bertujuan untuk meningkatkan berpikir kritis belajar siswa di SMPN 21 Kota Bengkulu. Siswa yang terlibat dalam kegiatan ini sebanyak 28 orang. Tahap pelaksanaan kegiatan lesson study yaitu perencanaan (plan), pelaksanaan pembelajaran (Do) dan refleksi (See) yang dilaksanakan sebanyak 3x open lesson. Topik pembelajaran adalah 1). Hasil dari implementasi kegiatan lesson study menunjukkan adanya peningkatan berpikir kritis belajar siswa pada mata pelajaran IPa di SMPN 21 Kota Bengkulu. Kata kunci : Lesson study, IPA, berpikir kritis.