Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

Hubungan Tingkat Pendidikan dengan Strategi Koping Warga Binaan Pemasyarakatan di Lapas Kelas II B Brebes Fijianto, Dwi; Rejeki, Herni; Aryati, Dyah Putri
Jurnal Keperawatan Muhammadiyah Vol 6, No 1 (2021): JURNAL KEPERAWATAN MUHAMMADIYAH
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/jkm.v6i1.7155

Abstract

Objective:  The number of prisoners in the world is increasing every year and Indonesia ranks fifth in the world. Correctional institutions in Indonesia are largely overloaded from capacity. This is a stressor for the  prisoners. The educational levels of  prisoners very widely, allowing the use of different coping strategies. The purpose of this study was to analyze the relationship between the level of education and the Coping Strategy of  prisoners.Methods: The research design used was descriptive correlative study. Determination of the sample using purposive sampling to prisoners in Class II B Brebes Correctional institutions. Two instruments were used, namely the demographic data questionnaire and the Brief COPE questionnaire. Analysis of the frequency distribution for the univariate test and the pearson correlation test for bivariate analysis in order to describe the description of the relationship between education level and the coping strategy of  prisoners.Results: The results showed that the level of education with the dimensions of problem focused coping has a correlation coefficient of 0.226 with a p value = 0.034. The education level variable with emotional focused coping has a correlation coefficient of 0.648 with a p value = 0.000, which means that there is a significant correlation between the  prisoners education level variable with the dimensions of problem focused coping and emotional focused coping.Conclusion: The conclusion of the study is a significant correlation between the level of education and the coping strategy of prisoners.
Peningkatan Kesehatan Masyarakat dengan Diabetes Melitus di Desa Proto Kecamatan Kedungwuni Kabupaten Pekalongan Fijianto, Dwi; Rejeki, Herni; Aryati, Dyah Putri
Community Empowerment Vol 6 No 4 (2021)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (396.042 KB) | DOI: 10.31603/ce.4464

Abstract

Prevalensi global penderita Diabetes Melitus (DM) terjadi peningkatan angka insiden penderita DM di berbagai penjuru dunia. Ketidakpatuhan menjadi salah satu hambatan dalam pencapaian tujuan pengobatan Diabetes melitus. Ketidakpatuhan yang terjadi diakibatkan oleh pengetahuan dan keterampilan mitra dalam perawatan DM yang masih kurang. Tujuan kegiatan pengabdian ini untuk meningkatkan pengetahuan dan kecakapan merawat kesehatan terutama kaki pada penderita DM secara mandiri. Metode yang digunakan adalah dengan pemberdayaan kelompok DM dengan memberikan pendidikan dan pelatihan kepada masyarakat dengan penyakit DM tentang perawatan penyakit DM secara mandiri. Jumlah peserta dalam kegiatan pengabdian masyarakat adalah 24 peserta. Hasil pre-test pengetahuan kelompok khusus DM didapatkan tingkat pengetahuan sedang 41,7% dan rendah 58,3%, sedangkan hasil pada post-test setelah dilakukan kegiatan didapatkan tingkat pengetahuan tinggi 29,2% dan sedang 70,8%. Hasil pengabdian menunjukkan ada pengaruh pemberian pendidikan kesehatan dan pelatihan keterampilan dengan nilai. Simpulan dari kegiatan pengabdian masyarakat adalah memberikan manfaat bagi peningkatan pengetahuan penderita DM sehingga dapat meningkatkan kesehatannya bagi masyarakat penderita DM. Lain daripada itu, tenaga kesehatan terutama perawat agar dapat memberikan pengabdian masyarakat mulai dari preventif dan promotif untuk meningkatkan derajat kesehatan penderita DM di Desa Proto Kecamatan Kedungwuni Kabupaten Pekalongan.
ANALISA KEPUTUSAN PENDAMPINGAN ANAK USIA 28 HARI – 6 TAHUN YANG DIRAWAT DI RUMAH SAKIT Nugrah Dwi Novendi; Emi Nurlaela; Herni Rejeki
PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL 2015: Prosiding Bidang MIPA dan Kesehatan The 2nd University Research Colloquium
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The decision to mentor a young children is the result of constant thought of escorting the children by the father and or the mother or as a form of assuming their responsibility. The goal of this study is to determine the relationship among being employed, anxiety, able to care, and psychological closeness of the family leader to word the decision to mentor children aged 28 days - 6 years who are treated at the Islamic Hospital of PKU Muhammadiiyah Pekajangan of Pekalongan district. This research uses descriptive analytical design by applying Cross Sectional approach. The Sampling technique uses accidental sampling. The number of respondents are as many as 36 people. The  results of bivariate statistical tests uses the chi square with α < 5% to determine the relationship among being employed, anxiety, able to care, and psychological closeness of the family leader to word the decision to mentor children aged 28 days - 6 years who are treated at the Islamic Hospital of PKU Muhammadiiyah Pekajangan of Pekalongan district. The result shows that there is a relationship between employment with the decision to mentor children with ρ value 0.040, there is a relationship between the anxiety of family leader with the decision to mentor of corresponding children with ρ value 0.048, there is a relationship between the able to care with the decision to mentor children with ρ value 0.048 and there is no relationship between psychological closeness of the family leader and the children with the decision to mentor children with ρ value 1.000. Therefore, the hospital is expected to provide facility for children escorting and to improve child care programs.Keywords : children aged 28 days-6 years, decision to mentor, hospitalization.
PAKET EDUKASI BREAST DAN PENGARUHNYA TERHADAP KESUKSESAN IBU PRIMIPARA DALAM MENYUSUI Isyti’aroh -; Nuniek Nizmah F; Herni Rejeki
PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL 2015: Prosiding Bidang MIPA dan Kesehatan The 2nd University Research Colloquium
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1022.575 KB)

Abstract

Ibu primipara sering dihadapkan pada kesulitan menyusui. Edukasi diperlukan agar ibu primipara mampu menyusui dengan benar. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa efektifitas paket edukasi BREAST terhadap kesuksesan ibu primipara dalam menyusui. Desain penelitian experiment dengan rancangan pre and posttest control group desain. Jumlah sampel 40, untuk kelompok kontrol 20 dan intervensi 20. Teknik pengambilan sampel consecutive sampling dan dilakukan randomisasi untuk menentukan kelompok kontrol dan intervensi. Hasil uji t independen selisih mean pada kelompok kontrol dan intervensi sebesar 0,001. Kesimpulan penelitian adalah ada pengaruh paket edukasi BREAST terhadap kesuksesan ibu primipara dalam menyusui. Saran bagai petugas kesehatan hendaknya memberikan edukasi menyusui untuk memastikan ibu yang baru mempunyai bayi mampu menyusui dengan baik.Kata kunci : menyusui, primipara
ANALISA KEPUTUSAN PENDAMPINGAN ANAK USIA 28 HARI – 6 TAHUN YANG DIRAWAT DI RUMAH SAKIT Nugrah Dwi Novendi; Emi Nurlaela; Herni Rejeki
PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL 2015: Prosiding Bidang MIPA dan Kesehatan The 2nd University Research Colloquium
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1179.922 KB)

Abstract

The decision to mentor a young children is the result of constant thought of escorting the children by the father and or the mother or as a form of assuming their responsibility. The goal of this study is to determine the relationship among being employed, anxiety, able to care, and psychological closeness of the family leader to word the decision to mentor children aged 28 days - 6 years who are treated at the Islamic Hospital of PKU Muhammadiiyah Pekajangan of Pekalongan district. This research uses descriptive analytical design by applying Cross Sectional approach. The Sampling technique uses accidental sampling. The number of respondents are as many as 36 people. The  results of bivariate statistical tests uses the chi square with α < 5% to determine the relationship among being employed, anxiety, able to care, and psychological closeness of the family leader to word the decision to mentor children aged 28 days - 6 years who are treated at the Islamic Hospital of PKU Muhammadiiyah Pekajangan of Pekalongan district. The result shows that there is a relationship between employment with the decision to mentor children with ρ value 0.040, there is a relationship between the anxiety of family leader with the decision to mentor of corresponding children with ρ value 0.048, there is a relationship between the able to care with the decision to mentor children with ρ value 0.048 and there is no relationship between psychological closeness of the family leader and the children with the decision to mentor children with ρ value 1.000. Therefore, the hospital is expected to provide facility for children escorting and to improve child care programs.Keywords : children aged 28 days-6 years, decision to mentor, hospitalization.
PENINGKATAN KETERAMPILAN KADER DALAM MELAKUKAN PENDIDIKAN KESEHATAN DAN KONSELING MANAJEMEN LAKTASI MELALUI PELATIHAN KADER PENDUKUNG ASI Windha Widyastuti; Nuniek Nizmah Fajriyah; Herni Rejeki
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 8th University Research Colloquium 2018: Bidang MIPA dan Kesehatan
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (307.59 KB)

Abstract

Upaya penanganan rendahnya Cakupan ASI Esklusif di Kabupaten Pekalongan adalah dengan meningkatkan dukungan ibu menyusui, yang dapat dilakukan melalui peningkatkan peran aktif kader dalam pemberian edukasi dan konseling ibu tentang manajemen laktasi. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah menghasilkan kader pendukung ASI yang terlatih melakukan pendidikan kesehatan dan konseling tentang manajemen laktasi di Puskesmas Kedungwuni II. Metode yang dilakukan dimulai dengan pembentukan kader pendukung ASI pada bulan Desember 2016, diikuti dengan pendampingan praktik dan berakhir dengan evaluasi ketrampilan kader secara mandiri di bulan Mei 2017. Hasil yang diperoleh yaitu terbentuknya 22 kader pendukung ASI yang memiliki pengetahuan tentang manajemen laktasi (xˉ= 87.36) dan kemampuan memberikan pendidikan kesehatan (ˉx=82.24) dan konseling (xˉ = 85.66). Evaluasi akhir diketahui ada 43.5% kader mampu melakukan 5 kali pendidikan kesehatan secara mandiri, namun hanya 26.1% yang melakukan konseling lebih dari 2kali konseling. Kesimpulan dari pengabdian masyarakat ini adalah melalui pelatihan terstruktur dengan penyediaan keterampilan promosi kesehatan manajemen laktasi akan mampu membentuk kader pendukung ASI yang terlatih.
Pengetahuan dan Sikap Remaja Panti Asuhan Yatim (PAY) Aisiyah Pekajangan tentang Vulva Hygiene Pada Saat Menstruasi Nurul Aktifah; Herni Rejeki
Jurnal Ilmiah Kesehatan Vol. 5 No. 2 (2013): Jurnal ILMIAH KESEHATAN (JIK)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.48144/jiks.v5i2.32

Abstract

Abstrak. Kesehatan reproduksi merupakan masalah vital dalam pembangunan kesehatan umumnya karena tidak akan dapat diselesaikan dengan jalan kuratif saja, namun justru dengan upaya preventif. Pengetahuan dan ketrampilan vulva hygiene merupakan salah salah satu upaya untuk mencegah dan mengontrol infeksi, mencegah kerusakan kulit, meningkatkan kenyamantan serta mempertahankan kebersihan diri. Hygiene menstruasi dipengaruhi oleh tingkat pengetahuan tentang kesehatan reproduksi. Setiap anak perempuan yang menginjak dewasa akan mengalami menstruasi, akan tetapi tidak semua anak perempuan mendapatkan informasi tentang vulva hygiene atau kesehatan selama menstruasi, sehingga perlu dilakukan pengkajian tentang tingkat pengetahuan dan sikap remaja tentang vulva hygiene pada saat menstruasi di PAY Aisiyah di Pekajangan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian survey deskriptif, dengan metode analisis univariat yang melibatkan 23 remaja  di PAY Aisyiyah Pekajangan sebagai subjek yang diperoleh dengan menggunakan teknik pengambilan sampel total sampling. Hasil penelitian menunjukkan 43,47% responden mempunyai pengetahuan yang kurang tentang vulva hygiene pada saat menstruasi dan 34,78% responden mempunyai sikap yang cukup tentang vulva hygiene pada saat menstruasi yang berarti bahwa pengetahuan dan sikap remaja terkait vulva hygiene masih belum baik. Institusi hendaknya meningkatkan Tridarma perguruan tinggi, serta memotivasi dosen untuk melakukan pengabdian masyarakat terkait dengan peningkatan pengetahuan remaja tentang kesehatan reproduksi. Kata kunci : menstruasi, vulva hygiene, pengetahuan, sikap. Knowledge and Attitude of Youth PAY Aisyiyah Pekajangan about Vulva Hygiene At Menstruation Abstract. Reproductive health is a vital issue in health development in general because it will not be resolved by way of curative alone, but rather with preventive measures. Vulva hygiene knowledge and skills is one of the efforts to prevent and control infection, prevent skin damage, increase kenyamantan and maintaining personal hygiene. Menstrual hygiene is influenced by the level of knowledge about reproductive health. Every girl who reach adulthood will menstruate, but not all girls get information on hygiene or health vulva during menstruation, so that should be an assessment of the level of knowledge and attitudes of adolescents on the vulva hygiene during menstruation in PAY Aisiyah in Pekajangan. This study used a descriptive survey research methods, the method of univariate analysis involving 23 teenagers in Aisyiyah PAY Pekajangan as a subject obtained by using a sampling technique total sampling. The results showed 43.47% of respondents have less knowledge about the vulva hygiene during menstruation and 34.78% of respondents have an attitude that is enough about vulvar hygiene during menstruation, which means that the knowledge and attitudes of adolescents related vulvar hygiene is still not good. Institutions should improve Tridarma universities, as well as motivate lecturers to perform community service associated with an increased knowledge of adolescents about reproductive health. Keywords: menstruation, vulvar hygiene, knowledge, attitude.
PROMOSI KESEHATAN KEJANG DEMAM PADA KELOMPOK IBU BALITA DI DESA ROWOCACING KEDUNGWUNI PEKALONGAN Windha Widyastuti; Siti Rofiqoh; Herni Rejeki; Isyti’aroh
Panrita Abdi - Jurnal Pengabdian pada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Jurnal Panrita Abdi - April 2023
Publisher : LP2M Universitas Hasanuddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20956/pa.v7i2.18801

Abstract

Febrile convulsions often occur in children under five, which can lead to various complications and even death of children, so the first proper treatment by parents will determine success in handling it. Anxiety, a common problem experienced among those parents, can lead to negative behavior in providing first aid to children with febrile convulsion. Parental anxiety can be reduced by increasing knowledge. This activity aims to increase parents' knowledge about febrile convulsions. It was conducted on two groups of mothers with children under five in the village of Rowocacing Kedungwuni Pekalongan, totaling 29 mothers. Health counseling activities were carried out using lecture, discussion, demonstration, and re-demonstration methods and started with a pretest and ended with a posttest. The results showed that the average knowledge score about febrile convulsion before health education was 6.7, then increased to 8.8. The conclusion showed that providing health education could increase mothers' knowledge about febrile convulsions. The health workers should counsel mothers about febrile convulsion during posyandu and other services, which make them able to carry out initial treatment for children with fever.  ---  Kejang demam sering terjadi pada anak balita yang dapat menimbulkan berbagai komplikasi bahkan kematian anak, sehingga penanganan pertama yang tepat oleh orang tua sangat menentukan keberhasilan penanganannya. Kecemasan yang merupakan masalah umum yang dialami oleh para orang tua dapat menimbulkan perilaku negatif dalam memberikan pertolongan pertama pada anak yang mengalami kejang demam. Kecemasan orang tua dapat dikurangi dengan meningkatkan pengetahuan. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan orang tua tentang kejang demam. Dilakukan pada dua kelompok ibu-ibu dengan balita di Desa Rowocacing Kedungwuni Pekalongan yang berjumlah 29 orang ibu. Kegiatan penyuluhan kesehatan dilakukan dengan metode ceramah, diskusi, demonstrasi, re-demonstrasi dan diawali dengan pretest dan diakhiri dengan posttest. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata skor pengetahuan tentang kejang demam sebelum penyuluhan kesehatan adalah 6,7 kemudian meningkat menjadi 8,8 setelahnya. Kesimpulan menunjukkan bahwa pemberian pendidikan kesehatan dapat meningkatkan pengetahuan ibu tentang kejang demam. Sebaiknya petugas kesehatan memberikan penyuluhan tentang kejang demam kepada ibu baik pada saat posyandu maupun pelayanan lainnya, sehingga dapat melakukan pengobatan awal pada anak yang mengalami demam.
PENINGKATAN KETERAMPILAN KADER DALAM MELAKUKAN PENDIDIKAN KESEHATAN DAN KONSELING MANAJEMEN LAKTASI MELALUI PELATIHAN KADER PENDUKUNG ASI Windha Widyastuti; Nuniek Nizmah Fajriyah; Herni Rejeki
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 8th University Research Colloquium 2018: Bidang MIPA dan Kesehatan
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Upaya penanganan rendahnya Cakupan ASI Esklusif di Kabupaten Pekalongan adalah dengan meningkatkan dukungan ibu menyusui, yang dapat dilakukan melalui peningkatkan peran aktif kader dalam pemberian edukasi dan konseling ibu tentang manajemen laktasi. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah menghasilkan kader pendukung ASI yang terlatih melakukan pendidikan kesehatan dan konseling tentang manajemen laktasi di Puskesmas Kedungwuni II. Metode yang dilakukan dimulai dengan pembentukan kader pendukung ASI pada bulan Desember 2016, diikuti dengan pendampingan praktik dan berakhir dengan evaluasi ketrampilan kader secara mandiri di bulan Mei 2017. Hasil yang diperoleh yaitu terbentuknya 22 kader pendukung ASI yang memiliki pengetahuan tentang manajemen laktasi (x?= 87.36) dan kemampuan memberikan pendidikan kesehatan (?x=82.24) dan konseling (x? = 85.66). Evaluasi akhir diketahui ada 43.5% kader mampu melakukan 5 kali pendidikan kesehatan secara mandiri, namun hanya 26.1% yang melakukan konseling lebih dari 2kali konseling. Kesimpulan dari pengabdian masyarakat ini adalah melalui pelatihan terstruktur dengan penyediaan keterampilan promosi kesehatan manajemen laktasi akan mampu membentuk kader pendukung ASI yang terlatih.
Food Safety Education for Pregnant and Breastfeeding Mothers, Toddlers, Adolescents, and the Elderly Muthoharoh, Ainun; Rejeki, Herni; Pambudi, Dwi Bagus; Khuzaiyah, Siti; B., Mahdanya Puteri A.
Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM) Vol. 7 No. 1 (2023): Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM) (DOAJ & SINTA 3 Indexed)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/JPMM.007.1.02

Abstract

Quality food products, halal, free from microbial and chemical contamination, and containing harmless ingredients are the criteria for food products that are suitable for consumption. Especially the use of food products for pregnant and lactating mothers, toddlers, and the elderly must be products that should not be careless. This food safety information can be obtained through education provided in community service activities. Community service activities are carried out by religious leaders and influential community leaders, namely PKK cadres in Ketitang Lor Village, Bojong District, PKK cadres in Sabarwangi Village, Kajen District, Aisyiyah Regional Leaders (PDA) Pekalongan Regency, Nasyiatul Aisyiyah Regional Leaders (PDNA) Pekalongan Regency. This activity is expected to provide an overview and knowledge about the safety of food products for pregnant and lactating mothers, toddlers, children, adolescents and the elderly. The implementation method used is to conduct Communication, Information, and Education (KIE) counseling with the lecture method and discussion. Assessment of knowledge improvement by giving pretest and posttest questionnaires. This activity provides an overview for participants to be able to inform pregnant, lactating mothers, foster parents of infants and adolescents, and the elderly to consume safe and healthy food. Participants are interested and cooperative in participating in the activities. The results of the activity showed an increase in knowledge of 3.21%.