Claim Missing Document
Check
Articles

PENGAMANAN TEKS MENGGUNAKAN METODE ALGORITMA RSA DENGAN VERIFIKASI REALTIME BIOMETRIK MENGGUNAKAN OPENCV ANGGA ADITYA PERMANA
Jurnal Teknik Vol 7, No 2 (2018): Juli-Desember 2018
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jt.v7i2.1352

Abstract

Penelitian tentang model pengamanan teks yang dapat digunakan sebagai salah satu instrumen sistem pengamanan teks. Adapun prinsip pengamanan dokumen khusunya teks ini adalah bagaimana sistem dapat mengamankan proses penyimpanan dan pengirimannya. Mula-mula teks dalam bentuk teks dienkripsi. Sehingga teks tersebut tidak dapat dibaca oleh siapapun.  Karena teks telah berubah menjadi susunan huruf yang teracak. Dokumen yang susunan hurufnya telah teracak tersebut jika ingin dibaca oleh pemilik dokumen, maka dokumen tersebut harus dibuka dengan dekripsi. Dalam penelitian ini, metode yang digunakan adalah metode RSA, dimana metode tersebut menggunakan perhitungan matematika yang rumit dan disertai dengan kunci pengaman awal (private key atau public key) sehingga amat sulit untuk ditembus oleh orang yang tidak berkepentingan, adapun tanda tangan digital yang digunakan sebagai kunci alternatif disamping kunci private dan kunci publik. Dalam penelitian ini juga menggunakan metode login dan metode verifikasi wajah realtime biometrik pengenal wajah sebagai bentuk validasi keamanan lanjutan menggunakan OpenCV library. Sistem ini dibangun menggunakan perangkat lunak Android Studio 3.0 dengan bahasa pemprograman Java. Hasil pengujian ini menunjukkan bahwa sistem dapat meliki fitur-fitur yang telah disebutkan sebagai dinding keamanan berlapis. Mengenkripsi dan mendekripsi dengan verifikasi biometrik (wajah) yang telah direkam dan disimpan oleh aplikasi secara realtime untuk membuka aktifitas RSA guna melakukan proses enkripsi dan dekripsi
Prototype Design of Mobile Application 'Hydrolite' for Hydroponics Marketplace Salsabila Ramadhina; Angga Aditya Permana; R Taufiq
Proceeding of the Electrical Engineering Computer Science and Informatics Vol 7, No 1: EECSI 2020
Publisher : IAES Indonesia Section

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11591/eecsi.v7.2085

Abstract

Hydroponics is one of the effective farming methods to apply in big cities because it does not require extensive agricultural land. In addition, hydroponic products are cleaner, higher quality and free from pesticides. However, the development of hydroponic products in Indonesia is relatively slow. One of the factors causing the slow development of hydroponic agribusiness is that online sales media for hydroponic products are still limited, especially android-based e-marketplace application. Hydrolite is present as an e-marketplace that specifically sells vegetables grown using the hydroponic method, and sells all the equipment needed to farm hydroponically. Hydrolite is a prototype e-marketplace application designed using the Marvelapp platform. Further, Marvelapp is one of the best prototyping tools to support application development on mobile devices.
Designing Android-Based Fasting Reminder (Shiyam) Applications Salsabila Ramadhina; Desi Nurnaningsih; Angga Aditya Permana; Ahmad Rodoni
Proceeding of the Electrical Engineering Computer Science and Informatics Vol 7, No 1: EECSI 2020
Publisher : IAES Indonesia Section

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11591/eecsi.v7.2088

Abstract

Indonesia is a country with Muslim majority. Muslims implement fasting as one of important Islamic pillar. Information regarding fasting is substantial for Muslims, especially warnings of imsak, sahur and iftar times. Integration of information related to fasting schedules and provisions in mobile devices especially Android is a promising solution for Muslims. So that, the design of the fasting reminder (Shiyam) application is notable to perform. This application was developed based on the Waterfall model which emphasizes the development of systematic and sequential information systems. The implementation of the Shiyam application which focuses on the aspect of fasting can provide detailed fasting-related information and provides warnings at the time of imsak, iftar and sahur which can help Muslims in carrying out their worship.
Implementasi Steganography Pada Audio Menggunakan Algoritma End of File (EoF) Angga Aditya Permana
FORMAT Vol 9, No 1 (2020)
Publisher : Universitas Mercu Buana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Steganography is the art and science of writing hidden messages or hiding messages in a way so that apart from the sender and the recipient no one knows or is aware that there is a secret message. The message is hidden into a media that is audio. One of the methods used in hiding information into audio is the End of File (EOF) method. The purpose of this study is to implement the EOF method to insert messages into audio files. The EOF method works by adding message decimal values to audio files
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGAJUAN CUTI BERBASIS WEB PADA PT. TRIBUANA GASINDO Rohmat Taufik; Angga Aditya Permana; Mifta Alliandry Marfino
Jurnal Informatika Vol 6, No 1 (2022): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : University of Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jika.v6i1.5472

Abstract

PT Tribuana Gasindo merupakan perusahaan yang memiliki banyak karyawan maka dari itu memiliki kewajiban untuk memberikan hak cuti bagi karyawan yang telah menjalani masa kerja selama satu tahun penuh. Pada pelaksanannya, pengurusan cuti masih berjalan secara manual dan belum terkomputerisasi secara terpusat. Dengan model seperti itu terdapat beberapa masalah seperti proses yang dilakukan masih lambat, waktu yang dibutuhkan lama untuk mendapatkan laporan secara manual. Maka dari itu perlu di kembangkan sebuah sistem informasi berbasis web. Dalam perancangan menggunakan dua metode, yaitu metode pencarian data (wawancara, observasi dan literatur review) dan metode perancangan sistem menggunakan System Development Life Cycle (SDLC). Aplikasi sitem pengajuan cuti karyawan yang dirancang menghasilkan sistem informasi pengajuan cuti karyawan yang dapat lebih efektif dalam pengelolaan data cuti karyawandan dapat mengatasi masalah human error.
APLIKASI PENYISIPAN TEKS PADA GAMBAR DENGAN ALGORITMA BLOWFISH DAN LEAST SIGNIFICANT BIT Angga Aditya Permana
Jurnal Informatika Vol 1, No 1 (2017): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : University of Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (5508.663 KB) | DOI: 10.31000/jika.v1i1.718

Abstract

Aplikasi komputer pada berbagai bidang kehidupan menimbulkan beberapa kekhawatiran, salah satunya berkaitan dengan keamanan bertransaksi melalui media ini. Belakangan ini, steganografi menjadi metode yang sangat menarik perhatian sebagai salah satu jalan keluar yang menjanjikan. Steganografi dilakukan dengan tujuan mencegah penyalahgunaan informasi (hacking), sehingga informasi tersebut terlindung dari hal-hal yang tidak diinginkan. Kriptografi dan steganografi saat ini telah menjadi kebutuhan bagi mereka yang membutuhkan privacy dan security dalam hal pengiriman data teks, suara, image, serta video. Untuk menghindari pesan informasi bisa dibaca oleh orang yang tidak berhak mendapatkan informasi tersebut, bahkan tidak diketahui atau disadari oleh pihak ketiga, bahwa data ataupun file image yang dilihat tersebut mengandung informasi rahasia, terkecuali bagi mereka yang mengerti kuncinya. Implementasi menggabungkan dua teknik kriptografi dan steganografi yang disisipkan pada sebuah file gambar untuk menjamin lebih kuat dan aman informasi yang ada didalam file gambar tersebut. Metode yang digunakan adalah melakukan teknik kriptografi terlebih dahulu menggunakan algoritma Blowfish “OpenPGP.Cipher.4”. Teks informasi yang telah terenkripsi tersebut kemudian dimasukkan pada pixel yang diambil dengan menggunakan metode Least Significant Bit Insertion (LSB).
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA PT. SECRET DISCOVERIES TRAVEL AND LEISURE BERBASIS WEB Yanuardi Yanuardi; Angga Aditya Permana
Jurnal Informatika Vol 2, No 2 (2018): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : University of Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (398.836 KB) | DOI: 10.31000/.v2i2.1513

Abstract

Dalam kegiatan pengolahan data laporan keuangan di zaman sekarang ini masih banyak yang menggunakan cara manual. Sekarang ini tuntutan untuk menggunakan teknologi komputer sangatlah wajar karena zaman sudah canggih. Banyaknya data laporan yang ada membuat pegawai kerepotan dalam merapikan setiap data yang ada. Mempermudah hal tersebut di butuhkan sebuah aplikasi yang dapat mendukung proses tersebut. Dengan demikian data yang cukup banyak tersebut perlu ditata dan dikelompokkan sesuai dengan kriteria yang ada dengan menggunakan sebuah aplikasi sistem informasi keuangan yang berbasis web. Dengan adanya aplikasi di harapkan dapat membantu pihak travel untuk dapat mengelola datanya dengan baik. 
MOLECULAR DOCKING SENYAWA POTENSIAL ANTICOVID-19 SECARA IN SILICO Analekta Tiara Perdana; Angga Aditya Permana
Jurnal Informatika Vol 5, No 2 (2021): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : University of Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jika.v5i2.4516

Abstract

Pandemi COVID-19 memacu peneliti menginvestigasi beberapa senyawa potensial yang dapat menghambat SARS-CoV-2. Tujuan dari penelitian ini adalah mengevaluasi senyawa menggunakan pendekatan molecular docking untuk menghambat domain makro SARS-CoV-2 (PDB: 7CZ4). Evaluasi dilakukan berdasarkan skor docking menggunakan AutoDock Vina. Konformasi terbaik dari kompleks reseptor ligan diindikasikan oleh afinitas tertinggi atau energi bebas Gibbs’/ΔG paling negatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa curcumin, rhamnetin, mycophenolic acid dan quercetin memiliki afinitas tertinggi. Selain itu, penelitian ini juga menunjukkan jumlah ikatan hidrogen dengan residu asam amino tertinggi sebagai indikator stabilitas secara berturut-turut: 4S0765P9W8, curcumin, rhamnetin dan mycophenolic acid. Hasil ini merupakan screening awal potensi senyawa tersebut sebagai anticovid-19 sehingga perlu dilengkapi dengan uji in vitro dan in vivo.
APPLICATION OF CRYPTOGRAPHY WITH DATA ENCRYPTION STANDARD (DES) ALGORITHM IN PICTURE Angga Aditya Permana; Desi Nurnaningsih
Jurnal Informatika Vol 4, No 2 (2020): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : University of Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jika.v4i2.2640

Abstract

Cryptography is the science of maintaining data confidentiality, where the original text (plaintext) is encrypted using an encryption key to be ciphertext (text that has been encrypted). In this case cryptography secures data from a third party so that the third party cannot know the original contents of the data because the one who holds the key for encryption and decryption is only the sender and receiver. There are several cryptographic methods that are commonly used, one of which is DES or Data Encryption Standard. DES is included in the key-symmetric cryptography and is classified as a block cipher type
RANCANGAN SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI GURU DAN PEGAWAI SMP NEGERI 45 JAKARTA Angga Aditya Permana
Jurnal Informatika Vol 1, No 2 (2017): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : University of Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (831.044 KB) | DOI: 10.31000/jika.v1i2.1400

Abstract

Perkembangan komputer sangatlah penting terhadap perkembangan suatu perusahaan, khususnya yang bergerak dalam bidang koperasi simpan pinjam. Pemberian pelayanan yang maksimal kepada para anggotanya merupakan salah satu misi yang dijalankan koperasi ini dengan tujuan meningkatkan kesejahteraan para anggotanya. Sistem informasi yang baik diperlukan untuk membantu dan mengawasi kegiatan simpan pinjam, sehingga dapat mengikuti perkembangan usaha yang sedang berkembang. Koperasi Guru dan Pegawai SMP Negeri 45 Jakarta memerlukan suatu perancangan sistem informasi yang akan membantu karyawannya dalam menangani administrasi simpan pinjam. Pada penelitian ini, suatu sistem komputerisasi simpan pinjam pada Koperasi Guru dan Pegawai SMP Negeri 45 Jakarta yang sesuai berhasil dibuat dan dirancang untuk mendukung berkembangnya koperasi tersebut.
Co-Authors Abdul Azis, Muhamad Malik Adhi Kusnadi Ahmad Bregas Prakoso Ahmad Rodoni Alina Primasari Priambudi Alma Pertiwi Amanda, Ivan Nur Analekta Tiara Perdana Analekta Tiara Perdana Anggita Nauli Marpaung Aprilia Damayanti Arsanah, Arsanah Bayu Septian Erlangga Bemby fadillah Deden Kusnanda Destriana, Rachmat Dinar Ajeng Kristiyanti Dinar Ajeng Kristiyanti Dinar Ajeng Kristiyanti Elisabet Dela Marcela Eva Sadiah Fahira Fahira Ferdinand, Rico Habib Amna Henny Leidiyana Henry, Amir Acalapati Herdiansah, Arief Husain, Syepry Maulana Irfan Nasrullah Luigi Ajeng Pratiwi Manorang Sihotang Maskurudin, Muhamad Mifta Alliandry Marfino Muhamad Aldi Setiawan Muhammad Dzulfiqar Ramadhan Wibawanto Muhammad Fany Fahrezi Muhammad Fany Fahrezi Muhammad Nabil Yafi Muhammad Wisnu Prayuda Natasya Yuasan Noveriyanti, Dea Nugroho, Antonius Sony Eko Nur'aini, Aliya Nurdiana Handayani Nurdiana Handayani nurnaningsih, Desi Perdana, Analekta Tiara Permana Perdana Putra Pradipta, Allan Putra, Permana Perdana R Taufiq Ramadhan, Glenn Ramadhan, Muhammad Chezar Ramadhan, Yanuardi Eka Ramadhina, Salsabila Ramadhina, Salsabila Raul Andrian Reynaldy, Deva Alfian RIFQI RIADHI Risma Rohmatul Ummah Rohmat Taufik Rohmat Taufiq Romdendine, Muhammad Fahrury Rudi Firmansyah Salsabila Ramadhina Salsabila Ramadhina Santo Fernandi Wijaya Sri Mulyati Sufyan, Ammar Syafiq, Zahra Syifa Fauziyah Tamam, Gusti Syihabuddin Taufiq, R Taufiq, Rochmat Wahyu Aldhi Noviyanto Wijaya, Muhammad Ibnu Wiratama, Jansen Yanuardi Yanuardi