Claim Missing Document
Check
Articles

Found 27 Documents
Search

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH DI KABUPATEN LANNY JAYA Hattu, Jacky; Poli, Agustina Ivonne; Julison, Bernathius
Jurnal MEDIAN Arsitektur dan Planologi Vol 13 No 02 (2023): Jurnal Median
Publisher : Universitas Sains dan Teknologi Jayapura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58839/jmap.v13i02.1292

Abstract

Jumlah masyarakat yang mengikuti musyawarah perencanaan pembangunan daerah pada setiap distrik di Kabupaten Lanny Jaya mengalami penurunan dari tahun ke tahun, padahal masyarakat memiliki peran penting dalam setiap program pemerintah termasuk proses penentuan kebijakan di dalamnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk partisipasi masyarakat, tingkatan partisipasi masyarakat, serta mengetahui faktor penentu partisipasi masyarakat dalam perencanaan pembangunan melalui musyawarah perencanaan pembangunan daerah di Kabupaten Lanny Jaya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan menggambarkan keadaan yang sebenarnya dari objek penelitian dan data diperoleh melalui penyebaran kuesioner serta pengamatan di lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk partisipasi masyarakat berupa solidaritas dalam diskusi kelompok, khususnya saat dalam pengambilan keputusan. Tingkat partisipasi masyarakat di Kabupaten Lanny Jaya, khususnya pada saat mengikuti musrenbang, berada pada kategori tinggi. Dalam musrenbang daerah, lebih banyak partisipan laki-laki (99,2 %), mayoritas responden berusia 31 – 40 tahun (53,3%), dan sebagian besar memiliki pendidikan SMA sederajat (45,8%). Rendahnya tingkat partisipasi perempuan dalam musrenbang disebabkan oleh faktor budaya patriarki yang masih erat dipegang di Kabupaten Lanny Jaya.
PREFERENSI MASYARAKAT KOTA JAYAPURA DALAM MENENTUKAN PILIHAN FASILITAS KESEHATAN Dabamona, Junaidi Irianto; Mujiati, Mujiati; Rante, Harmonis; Rusim, Dewi Ana; Julison, Bernathius; Wakarmamu, Thobby
Jurnal MEDIAN Arsitektur dan Planologi Vol 14 No 01 (2024): Jurnal Median
Publisher : Universitas Sains dan Teknologi Jayapura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58839/jmap.v14i01.1361

Abstract

Di Kota Jayapura terdapat 9 Rumah Sakit dengan tipe B, C dan D serta terdapat 13 Puskesmas dan 15 Klinik Pratama sehingga warga kota mempunyai banyak pilihan dalam memperoleh layanan kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji preferensi masyarakat Kota Jayapura dalam menentukan fasilitas kesehatan untuk memperoleh pelayanan dan faktor apa saja yang mempengaruhinya. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif. Informasi preferensi warga Kota Jayapura dalam memilih fasilitas kesehatan diperoleh lewat penyebaran kuesioner yang didesain dengan menggunakan skala Likert serta analisisnya menggunakan aplikasi SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas penduduk Kota Jayapura memilih memanfaatkan fasilitas kesehatan lain dari pada fasilitas kesehatan yang berada dekat rumah atau tempat tinggalnya untuk memperoleh layanan kesehatan dan faktor penting yang mempengaruhi preferensi dalam memilih fasilitas kesehatan adalah: ketersediaan tenaga medis (spesialisasi), ketersediaan pelayanan jaminan Kesehatan (BPJS), kelengkapan sarana/prasarana, dan jarak. Preferensi terhadap tenaga medis (dokter spesialis) memperoleh nilai 30,155, pelayanan jaminan kesehatan (BPJS) dengan nilai 26,619, kelengkapan fasilitas kesehatan dengan nilai 21,896 dan jarak dengan nilai 21,330. Berdasarkan hasil analisis konjoin dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan positif yang sangat erat antara preferensi masyarakat Kota Jayapura dengan atribut faktor-faktor yang mempengaruhi preferensi.
RASIO PENAMBAHAN BIAYA TERHADAP PENINGKATAN KEKUATAN BETON PADA METODE CARBON FIBER REINFORCED POLYMER Dedit P. Sektianto; Bernathius Julison; Antas H. Sinaga
Jurnal Teknik Sipil Vol 6 No 2 (2022): Jurnal Gradasi Teknik Sipil - Desember 2022
Publisher : P3M Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31961/gradasi.v6i2.1958

Abstract

Salah satu cara untuk meningkatkan kuat tekan beton yang sudah mengeras adalah dengan metode Carbon Fiber Reinforced Polymer (CFRP). Biaya penerapan metode CFRP relatif mahal. Penelitian ini mencoba memberikan data awal sebagai acuan untuk menentukan perlu atau tidaknya penerapan metode CFRP pada suatu komponen struktur beton. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis perbandingan (rasio) antara penambahan biaya dan peningkatan kuat tekan beton menggunakan metode CFRP. Analisis yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif, dengan menggunakan nilai rata-rata (mean) sebagai dasar perhitungannya. Penelitian ini menyimpulkan bahwa rasio antara penambahan biaya dengan kenaikan kuat tekan beton dengan metode CFRP adalah 678.615 rupiah untuk setiap penambahan 1 kg/cm² kuat tekan beton. Berdasarkan komponen struktur, rasio untuk balok, pelat, dan kolom beton adalah masing-masing 1.077.299; 1.411.709 dan 330.376 rupiah per kg/cm² kuat tekan beton.
Analysis of technical implementation officer satisfaction of activities on the performance of local contractors on road and bridge projects in Sarmi regency Rachman, Ivan Hairil Pratama; Julison, Bernathius; Rante, Harmonis
Jurnal Info Sains : Informatika dan Sains Vol. 14 No. 01 (2024): Informatika dan Sains , Edition March 2024
Publisher : SEAN Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

With the increase in construction development, the demand for construction services is increasing with the demand that the results of construction work are of high quality. Quality construction work results must certainly be supported by the readiness of supporting factors, namely management factors, financial factors, human resource factors, work experience factors, supporting facilities and infrastructure factors and equipment readiness factors. So that a construction project can be said to be successful if it is able to meet its objectives, namely: completed at the planned time, in accordance with the allocated costs and meet the required quality. The location of the research was carried out on road and bridge construction work managed by the Public Works and Spatial Planning Office in Sarmi Papua.
The Impact of Pavement Condition Index on Life Cycle Cost of Tiom-Kuyawage and Tiom-Balingga Road Sections in Lanny Jaya Regency Wanimbo, Yaro; Bahtiar, Bahtiar; Julison, Bernathius; Rante, Harmonis; Rusim, Dewi Ana
Journal of Social Research Vol. 4 No. 7 (2025): Journal of Social Research
Publisher : International Journal Labs

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55324/josr.v4i7.2614

Abstract

The Papua Mountains region has extreme geographical challenges that have an impact on the high need for road infrastructure maintenance. This study aims to analyze the relationship between the value of the Pavement Condition Index (PCI) and Life Cycle Cost (LCC), and to consider estimated inflation and net present value (NPV) as the basis for long-term budget planning. The study was conducted on the Tiom–Kuyawage (4.6 km) and Tiom–Balingga (2.7 km) roads in Lanny Jaya Regency. The PCI value in Tiom–Kuyawage has decreased significantly from 89.19 (2023) to 58.30 (2025), while Tiom–Balingga remains high at 87.44 (2025). The projected total maintenance cost for 20 years (2025–2045) shows a need of IDR 201.42 billion for Tiom–Kuyawage and IDR 122.62 billion for Tiom–Balingga. However, if calculated based on present value (NPV), assuming inflation of 3.09% and an interest rate of 5.04%, the actual need will be IDR 105.75 billion and IDR 64.58 billion, respectively. These findings suggest that the deterioration of road conditions (PCI) directly raises the cost of maintenance (LCC), and that the use of an NPV-based financial approach is important for budget efficiency. This study recommends a road maintenance strategy based on actual conditions, to be carried out periodically in the mountainous Papua region.
The Influence Of Road Geometry On The Central Government Policy For The Trans Papua Road Segment Iv Jayapura–Elelim–Wamena Rumagit, Mexan Andry; Bahtiar, Bahtiar; Rusim, Dewi Ana; Mujiati, Mujiati; Julison, Bernathius
Journal of Social Research Vol. 4 No. 7 (2025): Journal of Social Research
Publisher : International Journal Labs

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55324/josr.v4i7.2615

Abstract

The Trans Papua road network spans 3,259.45 km, comprising 58.24% national roads (1,898.32 km) and 41.76% strategic roads (1,361.13 km). A specific issue arises on the Trans Papua Segment IV (Jayapura–Elelim–Wamena), where the geometric design of the road does not align with the standards set in the Ministry of Public Works and Housing Regulation No. 5 of 2023 regarding technical requirements for road design. This non-compliance poses risks of traffic accidents and impacts travel time, particularly for essential vehicles like fuel supply trucks, which cannot navigate certain segments due to the road's steep gradient (overgrade). This study aims to analyze the compliance of the geometric design on the Jayapura–Elelim–Wamena road segment with the established technical standards and its alignment with the central government's policy to enhance the local economy and ensure equitable pricing in mountainous regions. The research findings reveal that while road handling in Segment IV Jayapura–Elelim–Wamena has been managed by the BPJN Jayapura and BPJN Wamena, the existing geometric conditions do not meet the requirements of Permen PUPR No. 5 of 2023. The current policy focuses on maintaining the functionality of the road through preservation work packages rather than addressing the design deficiencies. This study underscores the need for more comprehensive upgrades to meet regulatory standards for safe and efficient road use.
The Effect of Using Wooden Pile and Cast Concrete Reinforcement on Soft Soil Settlement in Graha Lentera Holtekamp Housing, Jayapura, Papua Korwa, Frans Denny; Karnitullah, Duha Awaludin; Mujiati, Mujiati; Bahtiar, Bahtiar; Julison, Bernathius
Journal of Social Research Vol. 4 No. 7 (2025): Journal of Social Research
Publisher : International Journal Labs

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55324/josr.v4i7.2617

Abstract

Low shear strength will result in low bearing capacity and large (Settlement), even excessive settlement, and the compressibility of the soil will affect the shrinkage of the soil due to the influence of the groundwater level that occurs and will affect the stability of the buildings on it. soil stability through soil improvement techniques and soil reinforcement techniques. Soil improvement techniques are soil stability measures by improving the original soil characteristics, until they meet the technical requirements required by construction, such as increasing the bearing capacity and shear strength of the soil, decreasing soil compressibility, increasing or decreasing soil permeability, and so on. In this study, it was applied to unreinforced soil with a bearing capacity of 950.00 kPa with a qijin of 380.00 kN and with a decrease of 1.861 mm or 4.0%. Soil with reinforcement has a better carrying capacity compared to soil without reinforcement, so that soil with reinforcement gets greater load behavior, from the experiment with reinforcement of wooden piles (CK 8 I) gets a maximum load of 25.10 kN with a decrease of 5.90 mm or 11.80%. The maximum load acting on the ultimate unreinforced (pu) soil on the original soil is 13.68 kN with a qijin carrying capacity of 380.00 kN. Soil with wood pile reinforcement maximum working load of 25.10 kN with a drop of 5.90 mm or 11.80 %. Soil with reinforced cast-concrete maximum working load of 23.50 kN with a drop of 4.50 mm or 9.00 %.
Pola Jaringan Distribusi Logistik di Kabupaten Lanny Jaya Provinsi Papua Pegunungan Lumban Gaol, Martua Jaya Gregorius; Julison, Bernathius; Mujiati, Mujiati; Rante, Harmonis
Riwayat: Educational Journal of History and Humanities Vol 8, No 3 (2025): July, Social Studies, Educational Research and Humanities Research.
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jr.v8i3.48100

Abstract

Transportasi adalah usaha memindahkan, menggerakkan, mengangkut, atau mengalihkan suatu objek dari tempat asal ke tempat tujuan berpindah suatu barang atau manusia dengan menggunakan moda transportasi.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Biaya Operasional Kendaraan (BOK) angkutan logistik per hari untuk jenis dump truck dari Kota Jayapura Kabupaten Lanny Jaya, menganalisis tarif angkutan logistik untuk jenis dump truck dari Kota Jayapura Kabupaten Lanny Jaya, dan menganalisis pola jaringan distribusi logistik dari Kota Jayapura Kabupaten Lanny Jaya untuk jenis dump truck. Manfaat dari penelitian ini adalah sebagai masukan dan bahan pertimbangan bagi pihak atau instansi terkait yaitu pemerintah dan para pelaku usaha angkutan logistik dalam menetapkan tarif angkutan logistik berdasarkan Biaya Operasional Kendaraan.Data yang diperlukan untuk menyelesaikan penelitian ini terdiri dari data sekunder dan data primer. Data sekunder berupa referensi yang digunakan dan sebagai dasar atau acuan dalam menghitung Biaya Operasional Kendaraan, menentukan tarif, dan pola jaringan distribusi logistik yang diperoleh dari instansi terkait. Data primer didapatkan melalui observasi dan wawancara secara langsung pada lokasi penelitian terkait untuk jenis dump truck.Hasil analisis data pada penelitian ini didapatkan total BOK dari biaya langsung dan biaya tidak langsung sebesar Rp 937.461,99/hari untuk jenis dump truck. Tarif angkutan logistik sebesar Rp 10.000,00/kg untuk jenis dump truck. Pola jaringan distribusi logistik dari Kota Jayapura Kabupaten Lanny Jaya, yaitu melalui segmen Jayapura Mamberamo Elelim Wamena Lanny Jaya untuk jenis dump truck.
The Effect of the Construction Contract System on the Quality of Contractors' Work in Road and Bridge Construction Projects in Mountainous Papua Province Lani, Yompi; Julison, Bernathius; Rusim, Dewi Ana; Mujiati, Mujiati; Bahtiar, Bahtiar
Journal of Social Research Vol. 4 No. 11 (2025): Journal of Social Research
Publisher : International Journal Labs

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55324/josr.v4i10.2810

Abstract

The Lumpsum contract system with a Fix Price value with the financing system is Contractor's Full Prefinanced (CPF). This system will be implemented for owners to ease costs, considering that financing is charged to contractors 100%. and paid 30 days after the minutes of the PHO were signed by both parties, Rato (20018). One of the contract systems used in the contract for the purchase of a construction project is the Remeasure Contract (Unit Price). Bridge construction infrastructure is one of the land transportation infrastructure that has an important role in the distribution of goods and services as well as mobility for the community and other economic sectors. Therefore, bridge construction plays a very important role in economic growth in a region. From the above background, the author needs to re-analyze a construction project in the Mountainous Papua Province in terms of the quality of work of the contractor, the lumpsum contract system, and the unit price contract system in the bridge construction project. The results of this study are as follows: the effect of the Lumpsum contract system on the quality of contractors' work in road and bridge construction projects is GOOD. The effect of the Unit Price contract system on the quality of contractors' work in road and bridge construction projects is GOOD. There is no effect of the contract system on the quality of contractors' work on road and bridge construction projects in Papua Mountainous Province.
Analisis Faktor Aksesibilitas terhadap Perbandingan Antara Harga Perencanaan dan Harga Kontrak pada Proyek Jembatan di Provinsi Papua Imbiri, Billian Melianus; Julison, Bernathius; Rante, Harmonis
Syntax Literate Jurnal Ilmiah Indonesia
Publisher : Syntax Corporation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36418/syntax-literate.v7i12.13364

Abstract

Penelitian ini dilakukan di enam ruas jalan Nasional di Provinsi Papua Tengah meliputi ruas jalan Nabire-Wanggar, Wanggar-Kwatisore (Batas Provinsi Papua Barat), Bedudipa-Batas Kota Nabire, Nabire-Kimibai, Kimibai-Legari dan ruas jalan Legari-Botawa dengan total panjang ruas 443.41 Km. Dengan tujuan untuk: (1) untuk menganalisa pengaruh aksesibilitas terhadap harga perkiraan sendiri dan (2) untuk menganalisa pengaruh aksesibiltas terhadap harga perkiraan sendiri. Penelitian ini merupakan penelitian yang bersifat deskriptif dengan pengambilan sampel secara “field reseacrh". Pengumpulan data primer menggunakan metode pencatatan dokumen dan pengumpulan data kontrak, selanjutnya dianalisis secara deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa, (1) Nilai aksesibilitas ke lokasi pekerjaan tidak berpengaruh terhadap harga perkiraan sendiri dan (2) Nilai aksesibilitas ke lokasi pekerjaan berpengaruh terhadap nilai kontrak fisik