Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

ANALISIS KESULITAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN PECAHAN CAMPURAN DI KELAS V SD INPRES TANIWEL Elly, Debora Cinthia; Ishabu, La Suha; Pattimukay, Nessy
PRIMARY DIDACTIC: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar Vol 2 No 1 (2022): Primary Didactic: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar
Publisher : Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/primary-didactic.2.1.20-29

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Penerapan Model Pembelajaran Inside Outside Circle Dalam Meningkatkan Keterampilan Berpantun Pada Siswa Kelas V SD YPPK Uweth. Metode penelitian yang dilakukan menggunakan penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini dilaksanakan di SD YPPK Uweth Kecamatan Taniwel Kabupaten Seram Bagian Barat dan penelitian dilaksanakan sejak tanggal 2 Februari 2022 sampai dengan tanggal 2 Maret 2022. Hasil penelitian adalah pelaksanaan pembelajaran sesuai dengan RPP yang disusun berdasarkan model pembelajaran Inside Outside Circle dimana pasa siklus II sebesar 80,22 telah mencapai standar ketuntasan minimal yang telah ditetapkan dan rata-rata kelas yang memenuhi kriteria ketuntasan, maka pelaksanaan tindakan pada siklus II dinyatakan berhasil.
Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V SD Negeri 3 Dobo pada Topik A Bagaimana Kita Hidup dan Bertumbuh Rumyaan, Sesilia; Ishabu, La Suha; Lengam, Rino
Kamboti Journal of Education Research and Development Vol 5 No 1 (2025): Kamboti Journal of Education Research and Development
Publisher : Universitas Pattimura, Program Studi Diluar Kampus Utama (Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/kambotiv5i1p19-30

Abstract

Model pembelajaran discovery learning ialah metode belajar yang tidak disuguhkan konsep dalam bentuk jadi, akan tetapi peserta didik dituntut untuk menemukan konsep belajarnya secara mandiri. Model pembelajaran discovery learning merupakan model pembelajaran dimana peserta didik memahami sendiri konsep, arti, dan hubungan melalui proses intuitif untuk akhirnya sampai kepada kesimpulan. Penelitian ini bertujuan untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPAS Siswa Kelas Vc SD Negeri 3 Dobo dengan menggunakan model pembelajaran discovery learning. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bertujuan untuk menjelaskan kegiatan belajar mengajar di dalam kelas dengan menggunakan model pembelajaran discovery learning untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Dari penelitian yang dilakukan diperoleh hasil tes awal pada kelas Vc berada pada kualifikasi gagal, hal ini membuktikan bahwa tingkat penguasaan siswa masih sangat minim terhadap materi bagaimana kita hidup dan bertumbuh. Proses kegiatan belajar mengajar pada kelas Vc berada pada kualifikasi baik, dimana pada tes akhir siklus I diperoleh rata-rata skor pencapaian siswa (45%). Hasil tes akhir siklus II secara klasikal tuntas dengan rata-rata skor pencapaian siswa (100%). Hal ini menunjukan bahwa semua siswa mampu memahami materi bagaimana kita hidup dan bertumbuh dengan menggunakan model pembelajaran discovery learning dengan baik sesuai dengan tahapannya. Berdasarkan hasil penelitian, maka dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran discovery learning dapat membantu siswa untuk mencapai hasil belajar pada materi bagaimna kita hidup dan bertumbuh, karena dalam model pembelajaran ini siswa dilibatkan langsung dari awal pembelajaran sehingga siswa lebih aktif dan kreatif dalam mengkonstruksi pengetahuannya.
THE EFFECT OF THE FLIPPED CLASSROOM MODEL ON THE MATHEMATICAL CRITICAL THINKING ABILITY OF ELEMENTARY SCHOOL STUDENTS Pattimukay, Nessy; Takaria, Johannis; Ishabu, La Suha
Jurnal Pendidikan Matematika (JUPITEK) Vol 6 No 1 (2023): Jurnal Pendidikan Matematika (JUPITEK)
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jupitekvol6iss1pp49-54

Abstract

This research study aims to determine the effect of the flipped classroom model on students' mathematical critical thinking skills. The research sample involved 35 grade 5 students of a public elementary school in Waai, Salahutu District, Central Maluku Regency. The research method uses a quasi-experimental and is analyzed using a paired sample test. The results of the analysis show that there is a positive influence from the flipped classroom learning model on students' mathematical critical thinking skills in the concept of fractionss. To find out the increase in critical thinking skills, N-gain is used. The findings showed that there was an increase, wherein the high category achieved an increase of 3.33%, the medium category was 93.34%, and the low category was 3.33%. The increase is because the flipped classroom model can create a dynamic and interactive mathematics learning environment with the help of learning videos, so students can think critically in exploring creative ideas to solve math problems
Implementasi Model Pembelajaran Collaborative Problem Solving Pada Materi Pengukuran Panjang dan Berat Laitera, Yokbeth; Takaria, Johanis; Ishabu, La Suha
Honoli of Journal Primary Teacher Education Vol 4 No 2 (2023): Honoli of Journal Primary Teacher Education
Publisher : Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/honoli.4.2.67-75

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran Matematika melalui model pembelajaran Collaborative Problem Solving (CPS) di Kabupaten Maluku Barat Daya. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas IV SD Kristen Kaiwatu pada tahun ajaran 2023–2024. Data dikumpulkan melalui observasi, diskusi, dan wawancara, sedangkan kegiatan penelitian dilakukan secara interaktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan model pembelajaran CPS berkontribusi terhadap peningkatan hasil belajar serta perkembangan karakter peserta didik di SD Kristen Kaiwatu. Selain itu, metode ini mendorong siswa untuk lebih aktif dalam menyelesaikan masalah secara kolaboratif, sehingga meningkatkan keterampilan berpikir kritis dan komunikasi. Implikasi dari penelitian ini menunjukkan bahwa pendekatan pembelajaran berbasis kolaborasi dapat menjadi strategi efektif dalam meningkatkan kualitas pembelajaran Matematika di tingkat sekolah dasar.
KEMAMPUAN BERPIKIR ABSTRAK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA ALAT PERAGA PADA MATERI PECAHAN DI KELAS 4 SD NEGERI IMABATAI Tutuala, Dinci; Ishabu, La Suha
PRIMARY DIDACTIC: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar Vol 5 No 1 (2025): Primary Didactic : Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar
Publisher : Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/primary-didactic.5.1.10-17

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan berpikir abstrak siswa dalam mengembangkan media pembelajaran matematika. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah 6 siswa di SD Negeri Imabatai. Teknik pengumpulannya adalah wawancara, tes, dokumentasi dan teknik analisisnya menggunakan indikator yang digunakan mengikuti indikator kemampuan berpikir abstrak dan pengumpulan data adalah penilaian hasil wawancara jika diperlukan. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa kemampuan berpikir abstrak siswa dalam mengembangkan media pembelajaran termasuk dalam model modifikasi yaitu mengubah suatu media pembelajaran sehingga menjadi lebih menarik dan lebih praktis; (2) mahasiswa mengembangkan media pembelajaran matematika berdasarkan permasalahan yang ditemukan, agar membantu siswa dalam pemahaman materi pembelajaran; (3) tingkat kreativitas siswa dalam mengembangkan media pembelajaran sangat tinggi meskipun dengan adanya media-media pembelajaran yang sederhana.
Menganalisa Kesalahan Siswa SD dalam Menyelesaikan Soal Cerita pada Materi Pecahan dengan Metode Saintifik Diana, Wa Ode; Ishabu, La Suha; Pattimukay, Nessy
el-Ibtidaiy:Journal of Primary Education Vol 8, No 2 (2025): el-ibtidaiy
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/ejpe.v8i2.37734

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi berbagai jenis kesalahan dan alasan di baliknya di antara siswa kelas V di SDN 64 Galunggung ketika mereka mengerjakan soal pecahan matematika menggunakan konten pecahan dengan menggunakan metode ilmiah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data meliputi prosedur dokumentasi, wawancara, dan penilaian. Peneliti menemukan bahwa siswa melakukan empat jenis kesalahan yang berbeda: kesalahan konseptualisasi, kesalahan pemecahan masalah, kesalahan prinsip, dan kesalahan kecerobohan. Baik variabel internal (pemahaman konseptual yang buruk, dorongan belajar yang rendah, dan ketidakakuratan) maupun eksternal (strategi pengajaran dan lingkungan belajar) berkontribusi terhadap kesalahan-kesalahan ini. Diyakini bahwa hasil-hasil ini akan membantu para pendidik dalam menciptakan kelas-kelas yang dapat mengurangi kesalahan siswa.Kata kunci: Analisis, Kesalahan, Soal cerita, Pecahan, Saintifik
Scientific Learning Approach: Improving Student Learning Outcomes on The Concept of Measurement in Elementary Schools Ishabu, La Suha; Takaria, Johannis; Heatubun, Hana
PEDAGOGIKA: Jurnal Pedagogik dan Dinamika Pendidikan Vol 13 No 2 (2025): Pedagogika: Jurnal Pedagogik dan Dinamika Pendidikan
Publisher : Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) FKIP Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/pedagogikavol13issue2page617-623

Abstract

The purpose of this study was to determine the improvement of student learning outcomes through a scientific approach. The method used is descriptive with the type of Classroom Action Research (CAR). This study involved 13 fifth grade elementary school students as subjects and analyzed the improvement of learning outcomes using N-gain. The results of the study showed that in cycle I, 8 students or 61.6% did not complete the learning and cycle II, 13 students or 100% achieved learning completion. The improvement of student learning outcomes using a scientific approach was obtained that in the high category, there were 5 students with an average N-gain of 0.78, in the medium category, 7 students with an N-gain of 0.52, and in the low category, 1 student achieved an improvement with an average N-gain of 0.20. This improvement is due to the effective use of the scientific approach. The scientific approach contributes to developing students' abilities to conduct experiments and observe directly with measuring instruments, so that students gain real experience in learning mathematics.
TEAM QUIZ LEARNING MODEL: IMPROVING ELEMENTARY SCHOOL STUDENTS' MATHEMATICAL COGNITIVE LEARNING OUTCOMES Takaria, Johannis; Ishabu, La Suha; Soumena, Samsudin
Jurnal Penalaran dan Riset Matematika Vol. 4 No. 2 (2025): Jurnal Penalaran dan Riset Matematika
Publisher : Almeera Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62388/prisma.v4i2.565

Abstract

This study aims to examine the effect of the Team Quiz learning model on improving fourth-grade students’ mathematical cognitive learning outcomes in flat shape material at SD Inpres 55 Ambon. Using a quasi-experimental one-group pretest-posttest design, data were analyzed through the Wilcoxon non-parametric test due to non-normal and non-homogeneous distributions. The results yielded a significance value of 0.000 < 0.05, indicating a significant difference before and after the implementation. N-Gain analysis showed high improvement for 2 students (0.71), moderate for 16 students (0.42), and low for 3 students (0.25). These findings confirm that the Team Quiz model effectively enhances mathematical cognitive outcomes. The novelty of this study lies in integrating a competitive and collaborative learning approach to strengthen student engagement and motivation. The results contribute to evidence-based innovations in mathematics education, emphasizing active learning strategies that foster deeper understanding and improved academic performance.
Creative Thinking Process of Kinesthetic Male Students in Solving Mathematics Problems in Elementary School Ishabu, La Suha; Nugroho, Aryo Andri
Jurnal Pendidikan MIPA Vol 25, No 1 (2024): Jurnal Pendidikan MIPA
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Various concepts have been introduced in every lesson to improve students' mathematical analytical ability. This paper introduces a new concept to improve students' creative thinking ability based on kinesthetic learning style in solving math problems. The uniqueness of Kinesthetic male students' creative thinking process in elementary school can be seen when a person can solve problems correctly, use accurate and different approach strategies, create the correct solution process, and produce unique and new products. The primary purpose of this research is to describe the uniqueness of Kinesthetic male students' creative thinking process in solving mathematics problems in elementary school. The method used in this study is qualitative. The subjects in this study were fifth-grade students of SD Negeri 7 Dobo, Aru Islands Regency. The instrument used in this study was a student creativity test on geometry. This research resulted in a valuable lesson that Male Subjects with Kinesthetic Learning Styles have different uniqueness in solving mathematics. The discovery of correct ideas can prove this by presenting more than one different and correct approach and solution strategy and the discovery of a correct and unique (unusual) answer completed by kinesthetic male students at their stage of development or level of knowledge.         Keywords: uniqueness of creative thinking process, mathematical problem solving, male subject, kinesthetic learning style. DOI: http://dx.doi.org/10.23960/jpmipa/v25i1.pp313-328
Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV pada Materi Soal Cerita Bilangan Bulat di SD Terpadu Negeri Nafar Yamrat, Elias Jat Rafel; Takaria, J.; Ishabu, La Suha
Kamboti Journal of Education Research and Development Vol 2 No 1 (2022): KAMBOTI Journal of Education Research and Development
Publisher : Universitas Pattimura, Program Studi Diluar Kampus Utama (Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/kambotiv2i1p46-55

Abstract

The main problem in this research is the low learning outcomes of fourth grade students of SD Negeri Nafar in Mathematics. One of the factors causing low student learning outcomes is the lack of variant models or methods used by teachers in teaching. This type of research is classroom action research (CAR) which is carried out in two cycles, each cycle includes planning, implementation, observation and reflection. by applying the Numbered Head Together type of cooperative learning model. The subjects of the study were the fourth grade students of SD Negeri Nafar, totaling 12 people. The benefit of this research is that the results of this study can add insight and experience on how to learn mathematics by using Number Head Together (NHT) learning. In addition, it can provide an increase in the quality of learning through the NHT learning model. The type of data collected is qualitative data in the form of observations of student activities and the teacher during the teaching-learning process, and quantitative data in the form of student learning outcomes through the final action evaluation test. The results of the first cycle obtained learning mastery with a percentage of 59%. Furthermore, in the second cycle, 83% mastery was obtained. Based on the research indicators, it can be concluded that the application of Numbered Head Together type of cooperative learning model can improve mathematics learning outcomes for Grade IV SD Negeri Nafar.