Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

Edukasi Pembuatan Handsanitizer yang Tepat pada Masa Pandemi Covid -19 oleh Mahasiswa KKN UMRI Kelompok 14-A kepada Masyarakat RW 14 Kelurahan Rejosari Kecamatan Tenayan Raya Ananda Adha, Dio; Handoko, Dedi; Suntari, Melita; Khalis, Ummil; Manik, Jonas
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 5 No. 3 (2021): 2021
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (145.22 KB) | DOI: 10.31004/jptam.v5i3.2031

Abstract

Pandemi Coronavirus Disease-19 (COVID-19) menyerang seluruh dunia dimulai pada Desember 2019 hingga sekarang.Pemerintah telah melakukan berbagai upaya dalam penanggulangan penyebaran Coronavirus Disease-19 (COVID-19).Hand sanitizer adalah suatu produk sediaan cair yang bisa di bawa kemana-mana, produk ini berguna membunuh kuman dan bakteri yang ada di tangan manusia. Bahan-bahan yang digunakan dalam pembuatan Hand sanitizer tetap merujuk pada anjuran WHO yaitu alkohol 96%, gliserol 98%, hidrogen peroksida 3 % dan aquadest.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif, Teknik pengumpulan data utama untuk jurnal ini adalah wawancara, praktek, cacatan dan dokumentasi.Tujuan dilaksanakannya pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan edukasi atau ilmu kepada masyarakat dalam pembuatan Hand Sanitizer yang baik dan benar sesuai dengan anjuran WHO.Kegiatan ini dilakukan dengan mematuhi protokol kesehatan dan seluruh peserta ikut dalam praktik pembuatan Hand Sanitizer.
The Effect of Tax Aggressiveness on Corporate Social Responsibility Disclosures (Study on Listed Companies on the Indonesia Stock Exchange) Ferdyan Saputra; Niken Ayuningrum; Dedi Handoko; Tanto Tanto
Jurnal AKSI (Akuntansi dan Sistem Informasi) Vol. 8 No. 1 (2023)
Publisher : Politeknik Negeri Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32486/aksi.v8i1.513

Abstract

Many companies consider tax costs to be the part of lost corporate profits, so companies go through various ways to maximize profits by reducing tax costs. One of the ways that companies do this is by taking aggressive tax measures. The purpose of this study was to show the effect of tax aggressiveness on corporate social responsibility disclosure. The study was conducted on 89 companies listed on the Indonesia Stock Exchange between 2015 until 2021 using the OLS regression analysis model and sensitivity analysis tests. The results showed that tax aggressiveness no effect the disclosure of corporate social responsibility, although this effect is only seen in the next one year's observation (t+1). These results show that the effect of a policy cannot be measured directly within the same time frame as when it was created. The study also found that only company size had any effect on social responsibility disclosure, while leverage, capital intensity and profitability had no effect on social responsibility disclosure.
PELATIHAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL SEDERHANA PADA UMKM DI KOTA JAMBI Ferdyan Wana Saputra; Dedi Handoko; Niken Ayuningrum
AMALIAH: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol. 7 No. 1 (2023): Amaliah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LP2M UMN AL WASHLIYAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32696/ajpkm.v7i1.1828

Abstract

Tujuan kami dalam melakukan pelatihan terkait sistem pengendalian internal bagi UMKM di Kecamatan Alam Barajo Kota Jambi untuk memberikan pemahaman dan peningkatan kemampuan dalam mengelola operasional UMKM tersebut. Pengetahuan pelaku UMKM masih terbatas terkait pengendalian internal pada usaha yang dimilikinya seperti tidak adanya prosedur aktivitas operasional yang jelas dan dokumentasi atas transaksi yang dilakukan. Penerapan sistem pengendalian internal yang baik dapat memberikan manfaat dan keuntungan bagi UMKM seperti kepatuhan yang tinggi terhadap aturan yang telah ditetapkan, peningkatan dalam efisiensi operasional dan perlindungan terhadap aset dan harta yang dimiliki UMKM tersebut. Metode yang dilakukan adalah memberikan pelatihan dan penyuluhan dengan kunjungan ke tempat UMKM yang ada di Kecamatan Alam Barajo, Kota Jambi pada bulan Desember tahun 2022. Pelatihan ini diadakan dalam rangka pengembangan UMKM dikarenakan sebagian besar UMKM belum memiliki sistem pengendalian internal yang baik dalam menjalankan operasionalnya. Hasil pelatihan ini menunjukkan bahwa UMKM mampu memahami dan menerapkan sistem pengendalian internal pada saat mengoperasionalkan UMKM.
Edukasi Pembuatan Handsanitizer yang Tepat pada Masa Pandemi Covid -19 oleh Mahasiswa KKN UMRI Kelompok 14-A kepada Masyarakat RW 14 Kelurahan Rejosari Kecamatan Tenayan Raya Ananda Adha, Dio; Handoko, Dedi; Suntari, Melita; Khalis, Ummil; Manik, Jonas
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 5 No. 3 (2021): 2021
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v5i3.2031

Abstract

Pandemi Coronavirus Disease-19 (COVID-19) menyerang seluruh dunia dimulai pada Desember 2019 hingga sekarang.Pemerintah telah melakukan berbagai upaya dalam penanggulangan penyebaran Coronavirus Disease-19 (COVID-19).Hand sanitizer adalah suatu produk sediaan cair yang bisa di bawa kemana-mana, produk ini berguna membunuh kuman dan bakteri yang ada di tangan manusia. Bahan-bahan yang digunakan dalam pembuatan Hand sanitizer tetap merujuk pada anjuran WHO yaitu alkohol 96%, gliserol 98%, hidrogen peroksida 3 % dan aquadest.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif, Teknik pengumpulan data utama untuk jurnal ini adalah wawancara, praktek, cacatan dan dokumentasi.Tujuan dilaksanakannya pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan edukasi atau ilmu kepada masyarakat dalam pembuatan Hand Sanitizer yang baik dan benar sesuai dengan anjuran WHO.Kegiatan ini dilakukan dengan mematuhi protokol kesehatan dan seluruh peserta ikut dalam praktik pembuatan Hand Sanitizer.
Design Of Simulation Application System For Corporate Income Tax Meilano, Rezagi; Saputra, Ferdyan Wana; Ayuningrum, Niken; Handoko, Dedi
Jurnal AKSI (Akuntansi dan Sistem Informasi) Vol. 9 No. 2 (2024)
Publisher : Politeknik Negeri Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32486/aksi.v9i2.782

Abstract

The design of the corporate income tax simulation application system aims to provide an effective and efficient tool for companies in calculating income tax liabilities in accordance with applicable tax regulations. The research method used is to start identifying problems through literature studies related to corporate taxes and interviews with users. Then analyze the needs related to the required features, security, performance and ease of use. The development system used is the waterfall model method. The waterfall  model method is one of the software development models in the SDLC (Sequencial Development Life Cycle) model. Waterfall  models are often also called linear sequence models or classic life flows. Key features developed include an intuitive user interface, flexibility in handling companies of various sizes, and strict data security to protect sensitive financial information. With a comprehensive design and focusing on user needs, this application is expected to be a reliable solution in supporting corporate income tax management.
Analisis Penjualan Produk Paket Kuota Internet Dengan Metode K-Nearest Neighbor Handoko, Dedi; Tambunan, Heru Satria; Hardinata, Jaya Tata
Jurasik (Jurnal Riset Sistem Informasi dan Teknik Informatika) Vol 6, No 1 (2021): Edisi Februari
Publisher : STIKOM Tunas Bangsa Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30645/jurasik.v6i1.275

Abstract

PT. Akses Lintas Nusantara is a company engaged in the sale of Internet Quota Packages and package balances. This company has various data packages ranging from 6 GB, 11 GB, 21 GB and 32 GB with various price variations. Based on data on sales of internet quota package products for the past 1 (one) year, predictions for future sales are needed in order to facilitate the company in planning the provision of internet quota package stock. The K-Nearest Neighbor (KNN) algorithm is a method that is a supervised algorithm where the results of the new test sample are classified based on the majority of the categories on the KNN. To find out the sales of these products, the K-Nearest Neighbor algorithm is used. The expected result is to make it easier for companies to predict the future supply of internet quota packages in each region or region. The results of the research that have been carried out are prediction of Internet Quota Package Sales consisting of SP CL1, SPCL2, SPCL4 and SP CL8 with an Accuracy of 71.43%.
Design Of Simulation Application System For Corporate Income Tax Meilano, Rezagi; Saputra, Ferdyan Wana; Ayuningrum, Niken; Handoko, Dedi
Jurnal AKSI (Akuntansi dan Sistem Informasi) Vol. 9 No. 2 (2024)
Publisher : Politeknik Negeri Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32486/aksi.v9i2.782

Abstract

The design of the corporate income tax simulation application system aims to provide an effective and efficient tool for companies in calculating income tax liabilities in accordance with applicable tax regulations. The research method used is to start identifying problems through literature studies related to corporate taxes and interviews with users. Then analyze the needs related to the required features, security, performance and ease of use. The development system used is the waterfall model method. The waterfall  model method is one of the software development models in the SDLC (Sequencial Development Life Cycle) model. Waterfall  models are often also called linear sequence models or classic life flows. Key features developed include an intuitive user interface, flexibility in handling companies of various sizes, and strict data security to protect sensitive financial information. With a comprehensive design and focusing on user needs, this application is expected to be a reliable solution in supporting corporate income tax management.
Analisis Orientasi Kewirausahaan Terhadap Kinerja UMKM Kota Jambi Mulyono, Achmad; Hopi, Andel; Handoko, Dedi; Nurlaila, Dila
Complex : Jurnal Multidisiplin Ilmu Nasional Vol. 2 No. 2 (2025): COMPLEX - Agustus
Publisher : PT. Faaslib Serambi Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan tulang punggung perekonomian Indonesia, termasuk di Kota Jambi yang didominasi sektor kuliner dan perdagangan. Namun, UMKM menghadapi tantangan berupa persaingan ketat, perubahan perilaku konsumen, serta keterbatasan teknologi dan manajemen. Orientasi kewirausahaan (entrepreneurial orientation/EO) diyakini sebagai salah satu faktor kunci peningkatan daya saing UMKM melalui dimensi inovasi, proaktivitas, dan pengambilan risiko. Penelitian ini bertujuan menguji pengaruh EO terhadap kinerja UMKM di Kota Jambi. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis Partial Least Squares-Structural Equation Modeling (PLS-SEM). Responden penelitian adalah 155 pelaku UMKM yang dipilih dengan teknik purposive sampling. Hasil analisis menunjukkan bahwa EO berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja UMKM (β=0,45; p=0,001). Temuan ini menegaskan bahwa semakin tinggi orientasi kewirausahaan, semakin baik kinerja UMKM dari sisi pertumbuhan penjualan, laba, dan kepuasan pelanggan. Penelitian ini memberikan kontribusi teoretis dengan memperkuat literatur EO di konteks UMKM daerah serta kontribusi praktis bagi pemerintah daerah dalam merancang program pengembangan UMKM berbasis kewirausahaan.
Penyusunan Anggaran Komprehensif Pada UMKM Rempeyek Ilham Mumtaz Kota Jambi Ayuningrum, Niken; Saputra, Ferdyan Wana; Handoko, Dedi
Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstorming Vol 6, No 3 (2023): Jurnal Abdimas PHB : Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstormin
Publisher : Politeknik Harapan Bersama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30591/japhb.v6i3.4692

Abstract

Sebagai wujud pemenuhan Tri Dharma Perguruan Tinggi, Program Studi Akuntansi Perpajakan dan Bisnis Digital Politeknik Jambi bekerjasama dengan usaha mikro kecil menengah (UMKM) Rempeyek Ilham Mumtaz Kota Jambi. Program Studi Akuntansi Perpajakan dan Bisnis Digital Politeknik Jambi melakukan pelatihan penyusunan anggaran komprehensif UMKM tersebut. Pengetahuan para pelaku UMKM masih sangat terbatas terkait dengan penyusunan anggaran. Hal inilah yang mendasari Tim Pengabdian untuk melakukan pelatihan penyusunan anggaran komprehensif tersebut. Pelatihan ini terdiri tiga sesi: 1) pemberian materi tentang pengenalan jenis-jenis anggaran; 2) pemberian materi tentang penyusunan anggaran yang komprehensif; serta 3) diskusi dan tanya jawab dengan peserta pelatihan. Para peserta mendapatkan pemahaman dan pengetahuan yang lebih baik tentang penyusunan anggaran komprehensif sehingga dapat membantu para pelaku UMKM menjadi lebih mudah dalam monitoring dan evaluasi seluruh aktivitas operasional UMKM itu sendiri.
Pelatihan Pemasaran Digital pada UMKM Lapis Angso Duo untuk Meningkatkan Daya Handoko, Dedi; Sukadi, Sukadi; Utama, Satrio Darma; Mazwan, Mazwan
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 5 No. 4 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi September - Desembe
Publisher : Lembaga Dongan Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55338/jpkmn.v5i4.4638

Abstract

UMKM Lapis Angso Duo menghadapi kendala dalam meningkatkan daya saing dan menjangkau pasar yang lebih luas, terutama di era digital yang mengubah pola konsumsi masyarakat. Artikel ini membahas upaya peningkatan kapasitas pemasaran melalui pelatihan pemasaran digital yang diberikan kepada Lapis Angso Duo, dengan tujuan untuk membantu mereka memahami dan memanfaatkan media sosial, platform e-commerce, dan strategi pemasaran online. Metode yang digunakan dalam pelatihan ini meliputi pengajaran teori pemasaran digital, praktik langsung dalam pembuatan konten media sosial, dan simulasi penggunaan platform e-commerce untuk meningkatkan penjualan. Hasil dari pelatihan ini menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam kemampuan pemasaran digital UMKM ini. Setelah pelatihan, Lapis Angso Duo mulai aktif mempromosikan produk melalui media sosial dan menjualnya di platform e-commerce. Hasil ini menunjukkan bahwa pelatihan pemasaran digital mampu meningkatkan daya saing UMKM, membuka akses ke pasar yang lebih luas, serta memperkuat ketahanan bisnis di era digital.