Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi dan Keuangan

Analisis Bauran Pemasaran Terhadap Loyalitas Pelanggan Untuk Meningkatkan Daya Saing di Kedai Cak Teot Situbondo Mulya Rescahyana, Tri Sulton; Hermawan, Haris; Nursaidah, Nursaidah
Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi dan Keuangan Vol. 6 No. 1 (2025): Januari
Publisher : Penerbit Jurnal Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53697/emak.v6i1.2191

Abstract

Era bisnis yang semakin kompetitif, loyalitas pelanggan sangat penting bagi perusahaan karena dapat meningkatkan pendapatan jangka panjang dan keberlanjutan bisnis. Kedai Cak Teot Situbondo mengalami penurunan penjualan per-bulan Mei–Agustus. Dari data yang diperoleh penjualan pada bulan April sebesar 23%, pada bulan Mei sebesar 19%. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh bauran pemasaran terhadap loyalitas pelanggan di Kedai Cak Teot. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif yang diperoleh dari kuesioner berskala Likert. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah saturated sampling, sehingga jumlah sampel terdiri dari 50 responden. Metode analisis yang diterapkan mencakup serangkaian analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel produk, tempat, manusia, proses, promosi dan bukti fisik berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan di Kedai Cak Teot Situbondo. Sedangkan variabel harga berpengaruh negatif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan di Kedai Cak Teot Situbondo. Variabel produk, harga, tempat, manusia, proses, promosi, dan bukti fisik secara keseluruhan berkontribusi terhadap loyalitas pelanggan sebesar 94,1%. Sementara itu, sisanya sebesar 5,9% dipengaruhi oleh faktor lain yang berada di luar lingkup penelitian ini.
Co-Authors Abadi Sanosra Abdul Syukur Ahmad Izzuddin Ahmad Nur Mahfuda Alfaris, Afrizal Mubarok Amelia, Rodhiah Rizki Amiliya, Nafia Nanda Andini, Intan Nur Andrean, Mohammad Ongky Arifin, Amanda Novalia Azhad, Muhammad Naely Bangsa, Insani Abdi Cahyo, Bayu Dwi Diansari, Tatit Dwi Budi Santoso DWI CAHYONO Dwi Supriyanto, Hamid Fajar, Moh Farhatin, Dila Fauziyah, Khirunissa Nur Feti Fatimah Firmansyah, Achmad Faiz Hilman Firmansyah, Rama Hamdani, Bagas Yuda Hamidah M, Icha Nadhirotul Hasanah, Erina Mauidhatul Herlambang, Toni Immanuel Christianto, Mikael Islami, Riska Miftahul Izzudin, Ahmad Kristatiningsih, Dwi Maheni Ika Sari Majestika, Rr Aurel Nalini Marantika , Galih Muhammad Thamrin Mulya Rescahyana, Tri Sulton Nanda Khoirun Nisa Ningtyas, Darma Ayu Ningsih Nur, Safirah Wardatin Nuraini, Viky Nursaidah Nursaidah, Nursaidah Nurul Qomariah Oktaviani, Nadia Pratama, Ahmad Febrian Purwanto, Arik Putri, Elsa Catrika Putri, Tatit Diansari Reski Qomariah , Nurul Qomariyah , Nurul Rahayu, Jekti Rajasa, Ilham Surya Ramadhan, Fazril Reni Rahmadewi, Reni Rizki Rabbani, Aditya Rohimah, Merlin Rusdiyanto Rusdiyanto, Rusdiyanto Setianingsih , Wahyu Eko Setyawan, Rai Rake Siti Juariyah Sumowo, Seno Tatit Diansari Reskiputri, Tatit Diansari Tipalahi, Ramadan Trianto, Feren Ebrik Trias Setyowati, Trias Uliyah, Dian Alfiyatul Umamy, Septy Holisa Umany, Septy Holisa Verdiyanto, Verdiyanto Wahyu Eko Setianingsih Wibowo, Yohanes Gunawan Wijoyo, Agung Winahyu, Pawestri Yuliandany, Elvina Windy Zelarsianti, Asri Andira