cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota pekanbaru,
Riau
INDONESIA
Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
ISSN : 26147424     EISSN : 26148927     DOI : -
Core Subject : Education, Social,
Focus and Scope of Jurnal Dinamisia is a National Journal based on the results of Community Service Activities in Applied Science and Social Science.
Arjuna Subject : -
Articles 1,273 Documents
The Empowering of Alert Husbands in Maternal's Class to Increasing Knowledge and Skills of Labor Pain Management Techniques: Pemberdayaan Peran Suami Siaga Pada Kelas Ibu Hamil Dalam Meningkatkan Pengetahuan dan Keterampilan Melakukan Teknik Manajemen Nyeri Persalinan Dwie Yunita Baska; Nispi Yulyana
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12482

Abstract

Maternal Class is one of the essential activities that respectful care for making maternal and safe childbirth. However, in reality, so far these maternal classes have only been attended by mothers themselves, without the participation of husbands as birth attendants, even though since 2000, the Indonesian government has launched the Alert Husband program. Therefore, the community service team in collaboration with the midwife made efforts to empower the participation of husbands in-class activities for pregnant women to increase the knowledge and skills of husbands as facilitators of childbirth assistance, especially in carrying out labor pain management techniques. The main target of this activity is 10 couples of husband and wife, with counseling methods, discussions, simulations, and practical demonstrations. The results of this activity were very satisfying and effective, there a knowledge increase score was obtained with an average of 45.50 to 93.50, and skills from a value of 5.60 increased to 10.00. Furthermore, it is hoped that this maternal's class will be routinely carried out at least once a week so that the Alert husband's role will continue to be active and sustainable.
The TOPOGRAPHY MAP MAKING OF THE TAHFIDZ AL-QUDS BOARDING SCHOOL OF THE AR-RISALAH AL-ALAMIYAH RIAU Eno Suwarno; yose Rizal; Fadrizal Lubis; Muhammad Ikhwan
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12540

Abstract

The availability of topographical maps is indispensable for planning the physical development and landscape arrangement of the Tahfizh Al-Quds Islamic Boarding School. Currently for the manufacture of topographic maps can use drones. Partners do not yet have the skills to do this. The solution offered by the Lancang Kuning University service team is to assist in making topographic maps. Aerial photography is done by using a drone. Furthermore, the data is processed using the Agisoft Photoscan and ArcGIS applications. Based on the topographic map, there are 12 contour lines. The highest area is in the North Southwest, while the lowest area is on the outermost polygon line. Areas that are relatively sloping are in the West to the North, while areas that are steep are in the East to the Southeast. This map can be used as a guide for physical development and infrastructure according to the characteristics of the land.
Pelatihan dan Penerapan IoT Smart Farming Hidroponik Guna Mendukung Mata Pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan (PKWU) di SMAN 1 Majalaya Sufa Atin; Hanhan Maulana; Irawan Afrianto; Dedeng Hirawan; Richi Dwi Agustia; Alif Finandhita; Irfan Dwiguna Saputra
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12570

Abstract

Pengembangan bahan ajar dengan bantuan TIK merupakan hal yang menjadi kebutuhan saat ini. Hal ini disebabkan TIK mampu memberikan konten yang lebih kaya, serta mampu menarik minat dan motivasi siswa dalam mengikuti mata pelajaran tersebut. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan softskill dan hardskill dari para guru di SMAN1 Majalaya agar dapat mengembangkan bahan ajar mata pelajaran PKWU dengan menerapan teknologi IoT smart farming didalamnya. IoT smart farming dipilih menjadi tema pengabdian dikarenakan sesuai dengan kebutuhan dan permasalahan yang ada di SMAN 1 Majalaya, dimana mekanisme kebun hidroponik yang digunakan saat ini masih bersifat konvesional dan ingin dikembangkan dengan bantuan IoT smart farming guna meningkatkan efektivitas dan efisiensi pengelolaannya. Tahapan kegiatan pengabdian ini mencakup pemberian materi konsep IoT, kunjungan ke laboratorium IoT Unikom, memberikan pelatihan perakitan kit IoT smart farming serta mengkonfigurasi aplikasi monitoring tanaman hidroponik, serta melakuan evaluasi berdasar kuesioner yang dibagikan kepada peserta pelatihan guna mendapat respon kegiatan. Berdasarkan hasil kuesioner, diperoleh kesimpulan bahwa kegiatan ini telah berhasil dengan sangat baik dalam memberikan peningkatan softskill dan hardskill guru-guru SMAN1 Majalaya guna mengembangkan sistem IoT smart farming yang dapat diterapkan pada mata pelajaran PKWU.
Empowerment of Women Farmer Groups at East Sidomulyo sub-district in The Use of Household organic Waste as Organic Fertilizer with Composter: PEMBERDAYAAN KELOMPOK WANITA TANI SIDOMULYO TIMUR DALAM PENGELOLAAN SAMPAH ORGANIK RUMAH TANGGA MENJADI PUPUK ORGANIK DENGAN KOMPOSTER Raisa Baharuddin; Elinur Elinur; Ernita Ernita
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12593

Abstract

The scarcity of chemical fertilizers resulted in the termination of agricultural activities was carried out by the Pelita Hati women farmer group. An alternative solution that can be provided is to utilize organic materials in the surrounding environment, such as household organic waste. The waste will be converted into organic fertilizer using modern composting equipment, namely composter. The aim of this activity is to increase the knowledge and skills of participants in utilizing household organic waste into organic fertilizer using a composter. The method applied at Pelita Hati WFG, East Sidomulyo sub-district, Pekanbaru, Riau, are counseling, demonstrations and practices, and evaluation in making organic fertilizer from household organic waste with a composter. This activity was attended by members of Pelita Hati WFG and ran effectively. The results of the questionnaire shown that this activity can increase the knowledge and skills of participants in processing household organic waste into organic fertilizer.
Participatory Design of Waste Bank Management for Residents of RT 09 RW IX Sendangmulyo Semarang: Perancangan Desain Partisipatif Pengelolaan Bank Sampah Warga RT 09 RW IX Kelurahan Sendang Mulyo Semarang Rizka Arinta; Pascal Galih Sadana
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12594

Abstract

Independent waste management has become a mandatory program for several areas in Semarang City. For the residents of RT IX RW IX, Sendang Mulyo Village, Semarang, this program has been implemented since 2020. The high enthusiasm of the residents made this activity require a container that can accommodate waste bank activities, from the collection, sorting, and weighing to transportation. This need triggered the architect's role in designing the waste bank area. Design sustainability requires architects to create valuable designs, so the participatory design method was chosen as the waste bank design method. The implementation process is carried out with four main stages, the first is observation and interviews, the second is making alternative designs, the third is public discussion and dissemination to the community, and the fourth is finalizing the design. The results of designing this waste bank design so that it has social value involves two main things: the space requirements of users (community and managers) and design efficiency in terms of dimensions and selection of facade materials. In future waste bank designs, you can explore both of these things.
Training on Making Sweet Jerky Tuna Substituted with Banana Heart and Organoleptic Testing: Pelatihan Pembuatan Dendeng Manis Ikan Tuna Disubtitusi Jantung Pisang Serta Uji Organoleptik Willem Hendry Siegers; Annita Sari; Ralph. A.N. Tuhumury; Dahlan Dahlan; Yudi Prayitno; Ade Kurniawan; Sitti Khairul Bariyyah; Imran Syafei M. Nur; Muhamad Irwan Achmad
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12596

Abstract

Ikan tuna sirip kuning memiliki kandungan protein tinggi berkisar antara 22,6-26,2 gr/100 gr daging dan lemak yang rendah berkisar antara 0,2-2,7 gr/100 gr daging. Minimnya pengetahuan masyarakat nelayan tentang manfaat kandungan gizi ikan dan cara pengolahan daging ikan tuna menjadi produk dendeng giling manis. Dengan demikian maka perlu dilakukan pelatihan pengolahan daging ikan tuna sirip kuning segar disubtitusi jantung pisang kepok dan bumbu-bumbu menjadi dendeng giling manis dengan mutu organoleptik baik. Metode yang digunakan adalah penyampaian materi dan diskusi, melakukan pre-test, praktek pembuatan dendeng, pegujian mutu organoleptik, pengemasan produk serta evaluasi hasil akhir dengan dilakukan post-test. Hasil pre-test menunjukkan 85% peserta kurang memahami tentang produk dendeng sedangkan hasil post-test sekitar 92% peserta paham atas teori pembuatan dendeng giling manis. Kesimpulan pengabdian adalah pencampuran komposisi tepung tapioka, gula merah dan bumbu perlu diperhitungkan dengan baik karena berpengaruh pada tekstur, kenampakan, rasa dan bau dendeng serta ketebalan dendeng 3 mm adalah terbaik.
Copywriting for Teenagers’ Personal Branding on Social Media: Pemanfaatan Copy Writing untuk Personal Branding di Media Sosial Bagi Kalang Remaja Linda Handayani Sukaemi; Isam Samsul Muharam; Hanipah Fahirah Kamilah
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12629

Abstract

Artikel ini membahas hasil pengabdian kepada masyarakat mengenai pemanfaatan copywriting untuk personal branding. Peserta pelatihan ini terdiri atas 67% remaja dan 33% kalangan dewasa awal. Kegiatan pengabdian dilakukan secara daring melalui Zoom meeting sehingga peserta berasal dari berbagai daerah di Indonesia. Copy writing dalam personal branding dapat dilakukan dengan menyampaikan (a) alasan bertahan dalam sebuah konten, (b) cerita menarik, (c) argumentasi, (d) ajakan untuk mengikuti nilai atau value yang dikampanyekan. Materi copy writing untuk personal branding dapat dipraktikkan oleh peserta dalam melakukan personal proof di media sosial Instagram. Pelatihan copy writing untuk personal branding dapat mempermudah peserta dalam mengarahkan kontennya dalam menyampaikan pesan-pesan atau value yang ingin disebarkan kepada masyarakat.
Resilient-Based Posyandu for Flood Disaster in Benua Raya Village, South Kalimantan: Posyandu Berbasis Tangguh Bencana Banjir Di Desa Benua Raya Kalimantan Selatan Varinia Pura Damayanti; Muhammad Alif
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12638

Abstract

The public's understanding and knowledge of disasters are lacking, moreover, the territory of the State of Indonesia has a high potential for disasters to occur. South Kalimantan is one of the provinces that often experience disasters, especially floods and land and forest fires. Posyandu is a community group that has great potential in disseminating disaster information, the role of posyandu cadres is important in health activities. This community service activity is carried out to increase the knowledge, attitudes, and skills of Posyandu cadres when a disaster occurs, especially a flood disaster. The method used is to conduct education, outreach, demonstrations, and simulations. The activities carried out were the socialization of the role of posyandu cadres during a disaster, training on making complementary foods during a disaster, disaster simulations, and flood evacuation simulations for posyandu cadres. Posyandu cadres the participants can understand and know the role of cadres in disaster and can practice all the training carried out.
Klinik Penulisan Artikel Ilmiah Untuk Dosen dan Mahasiswa Program Studi Keagamaan Di Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia Vika; Muhammad Nurul Huda; Fariz Alnizar; Fatkhu Yasik; Nadiah Nurli Fadilah
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12728

Abstract

Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan kompetensi dosen serta mahasiswa prodi keagamaan dalam penulisan artikel ilmiah. Metode dalam kegiatan ini menggunakan metode pendampingan yang terbagi menjadi tiga tahapan diantaranya yaitu tahapan pembukaan, tahapan inti, dan tahapan penutup. Hasil dari kegiatan ini dosen dan mahasiswa mampu memahami penulisan artikel ilmiah dengan baik sesuai dengan komponen-komponen dalam penulisan artikel ilmiah. Hal tersebut dibuktikan dari hasil pendampingan yang dilakukan selama kegiatan pendampingan bahwa dosen dan mahasiswa sudah mampu memahami penulisan artikel ilmiah.
Processing of Etawa Goat Milk into High Calcium Powder in Lerek Gombengsari Banyuwangi Educational Tourism Village Ayu Purwaningtyas; Hani Arina Silmi; Melandia Yuliantari
Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Lancang Kuning

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31849/dinamisia.v7i2.12742

Abstract

Gombengsari has been known as a livestock center for dozens of years. They use their milk to be milked and sold. However, for now, the people around Lerek Gombengsari Tourism Village (Lego) are more focused on coffee, while many consumers of goat's milk are starting to need it. Milk that is marketed is still in the form of liquid milk which basically spoils quickly when the temperature is unstable which makes the bacteria in the milk develop faster. Based on the problems described above, the innovation of processing Etawa goat milk into powder is the solution we offer. Besides milk being able to last longer than liquid milk, it is also to facilitate delivery to consumers both within the city and outside the city. The aim is to increase the productivity of Etawa goat milk by implementing liquid milk processing into powder and promoting to the general public that Gombengsari Village can produce powdered Etawa goat milk products. With this, it is hoped that the Etawa goat milk powder typical of the Lerek Gombengsari Tourism Village can develop and be known by all local and international communities.

Page 73 of 128 | Total Record : 1273


Filter by Year

2017 2025


Filter By Issues
All Issue Vol. 9 No. 5 (2025): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 9 No. 4 (2025): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 9 No. 3 (2025): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 9 No. 2 (2025): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 9 No. 1 (2025): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 8 No. 6 (2024): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 8 No. 5 (2024): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 8 No. 4 (2024): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 8 No. 3 (2024): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 8 No. 2 (2024): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 8 No. 1 (2024): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 6 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 5 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 4 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 3 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 2 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 7 No. 1 (2023): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 6 (2022): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 5 (2022): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 4 (2022): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 3 (2022): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2022): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 1 (2022): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 2 (2021): April 2021, Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 6 (2021): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 5 (2021): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 4 (2021): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 3 (2021): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2021): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2020): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 3 (2020): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2020): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2020): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat: Special Issues 2 "Semangat Perguruan Vol. 3 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat: Special Issues 1 "Semangat Perguruan Vol. 3 No. 1 (2019): Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2018): Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2018): Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2017): Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat More Issue