cover
Contact Name
ADJI SURADJI MUHAMMAD
Contact Email
suradji@umrah.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
juan@umrah.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota tanjung pinang,
Kepulauan riau
INDONESIA
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN)
ISSN : 23545798     EISSN : 26545020     DOI : -
Core Subject : Social,
Arjuna Subject : -
Articles 115 Documents
PERAHU LANCANG KUNING KEARIFAN LOKAL MASYARAKAT MELAYU BINTAN KEPULAUAN RIAU Samin, Rumzi; Khodijah, Khodijah
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 6 No 2 (2018): Jurnal Ilmu Administrasi Negara
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (393.319 KB)

Abstract

Penelitian perahu Lancang Kuning yang berorientasi Identifikasi, dokumentasi, Inventarisasi, data dan kearifan lokal serta penggunaan teknologi yang bernuansa lokal pada skala Propinsi yang lebih utama berorientasi kemaritiman. Oleh karena itu penelitian ini sejalan dengan RIP UMRAH dan kepentingan daerah Provinsi Kepulauan Riau berjudul “Perahu Lancang Kuning kearifan lokal masyarakat Melayu Bintan Kepulauan Riau”. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menginventarisir kearifan lokal, pengaruhnya bagi masyarakat, masalah yang timbul dalam pembangunan dan bagaimana penentuan strategi bagi kelanggengan eksistensinya. Metodologi penelitian ini dilaksanakan dengan pengumpulan data primer dan skunder baik kuantitatif maupun kualitatif dari pemangku kepentingan (stakeholder), melalui diskusi, wawancara mendalam dan pertanyaan-pertanyaan. Penelitian ini akan menelusuri tiga jenis warisan kapal orang Melayu yang digunakan dalam aktiviti perdagangan dan kegiatan maritim pada zaman lampau; yaitu jenis kapal besar bagi penjelajahan di lautan dan antara benua, jenis kapal sederhana bagi penjelajahan di antara pelabuhan di Alam Melayu dan jenis kapal atau perahu kecil untuk kegiatan di pinggir pantai dan sungai. Perahu Lancang Kuning merupakan 10 perahu tradisional di Indonesia, di beberapa daerah wujud perahu tradisional masih ada sampai sekarang tetapi Perahu Lancang Kuning tidak ditemukan wujudnya di lingkungan masyarakat Melayu Kepulauan Riau. Untuk itu perlu digali dan pendalaman secara serius mencari jejak sejarah yang sebelumnya menjadi sebuah Kerajaan Riau Lingga Johor (museum Johor dan museum Terenggano Malaysia); Siak, Pekanbaru, Medan dan Belanda.
FREE TRADE ZONE (FTZ) TANJUNGPINANG DALAM KERANGKA EKONOMI POLITIK KELEMBAGAAN Andini, Sri Putri; Prastya, Imam Yudhi; Safitri, Dian Prima
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 6 No 2 (2018): Jurnal Ilmu Administrasi Negara
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (440.832 KB)

Abstract

It has been around 10 years since the enactment of government regulations as the basis for the implementation of the free trade zone policy, but until now the reality that occurred is far from ready, this can be seen from the provision of infrastructure which is an important part in supporting the course of the policy but not yet available. In addition to infrastructure, what is no less important is how the institution in this implementation is able to run the existing system. This study uses a qualitative approach with a type of descriptive research. Research locations are in Tanjungpinang City. The results of the study indicate the complexity of the problems experienced by the Institutions of the Zone Council and the Concession Board of the Bintan Region Free Trade Zone and Free Port, so it is not surprising that it ultimately has implications for operational policies. Because the presence of institutions is a determinant of whether a policy is going well or not.
PARTISIPASI KAUM PEREMPUAN DALAM PERENCANAAN PENGELOLAAN DANA DESA Nurhalimah, Andi; edison, edison
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 6 No 2 (2018): Jurnal Ilmu Administrasi Negara
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (410.493 KB)

Abstract

This study discusses the Participation of Women in Village Fund Planning and Management. The purpose of this research is to find out how the participation of women in planning and management is involved in the Village of Medicine. The informants in this study were 20 (twenty) speakers from 3 (three) Village Governments, 5 (five) PKK people, 3 (three) Posyandu people, 8 (eight) RTs, and 1 (one) KUBE person. The research method used is descriptive method of qualitative approach. The research instrument used was interviews, observation and documentation. The results of this study indicate that womens participation in village fund planning and management in Berakit Village is at the level of delegated power, placation and consultation. What is dominant in the large tokenism group is that a level of participation in the community is heard and allowed to argue, but they must not have the ability to be guaranteed that their views are considered by the power holders. And seen from the use of the village budget for gender equality in the Berakit Village is not effective and efficient. In katakana it is not effective because the selection of the type of training where the culinary made from mangroves the material used is difficult to find and not efficient because the funds are spent in large quantities but no results are returned (outcome).
IMPLEMENTASI GOOD GOVERNANCE DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN PEGAWAI (STUDI KASUS BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK KABUPATEN ACEH BARAT)
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 10 No 02 (2022): Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN)
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31629/juan.v10i02.4621

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meninjau pelaksanaan prinsip-prinsip Good Governance terhadap disiplin pegawai yang dilakukan di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Aceh Barat. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif, pengambilan metode dengan melakukan wawancara, observasi dan dokumentasi. Informan penelitian terdiri dari 6 (enam) informan di lokasi penelitian. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori implementasi dari George Edward III yang terdiri dari 4 (empat) indikator yaitu komunikasi, sumberdaya, disposisi (sikap pelaksana) dan struktur birokrasi. Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Aceh Barat merupakan suatu perangkat daerah yang mempunyai tugas untuk membantu Bupati dalam penyelenggaraan pemerintahan di bidang politik dan pemerintahan umum yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Bupati Aceh barat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam pelaksanaan Good Governance dilihat dari segi indikator beberapa fungsi dari prinsip Good Governance telah berjalan pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik hanya perlu upaya dalam mengoptimalkan prinsip-prinsip yang telah berjalan sehingga mampu memberikan perubahan yang pesat dalam memperbaiki tata kelola pemerintahan yang baik serta mewujudkan kualitas pegawai negeri sipil yang disiplin, handal dan bertanggungjawab.
ANALISIS BEBAN KERJA PEGAWAI PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN PONTIANAK
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 10 No 02 (2022): Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN)
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31629/juan.v10i02.4708

Abstract

This study aims to determine Employee Workload at the Pontianak State Treasury Service Office and the impact of workload on employees and the solutions that can be provided. The researcher’s initial observations indicate that there is an excessive workload at the Pontianak Treasury Service Office can cause a decrease in employee word performance. The researcher uses descriptive quantitative methods with descriptive statistics. Data collection techniques were carried out through interviews, observation, and documentation studies. The researcher chooses the conversion staff, validator, and reviewers. The results of the analysis of the workload of employees in the Fund Disbursement Section, it is considered to exceed the specified workload. This can be seen from the results of the workload analysis calculation using the task-by-task position approach method, obtained the workload for the Conversion Executing Staff is 266,960 minutes, the Validator Implementing Staff is 277,772 minutes, and the Reviewer Implementing Staff is 292,232 minutes. The total volume of workload exceeds the effective working time in one year, which is 89,770 minutes. Excessive workload makes employees have to use time out of working hours. Suggestions need to be balanced with rewards in the form of compensation, a better transfer/promotion system, and the provision of facilities and rewards. This is in line with Bambang Agus Diana and Ridho Hartas’s research entitled Employee Workload Analysis at the UPBJJ Office-Universitas Open Bandung with the results of the uneven distribution of employee workload causing employee performance to decline.
PERAN GENDER SEBAGAI VARIABEL MODERASI DALAM PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 10 No 02 (2022): Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN)
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31629/juan.v10i02.4907

Abstract

Pelayanan merupakan perilaku produsen dalam rangka memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen demi tercapainya kepuasan masyarakat. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh dimensi kehandalan, jaminan, daya tanggap, perhatian, dan kemampuan fisik dari kualitas pelayanan terhadap kepuasan masyarakat, serta menguji peran moderasi dalam hubungan tersebut. Gender diduga dapat memperkuat pengaruh dimensi kehandalan, jaminan, daya tanggap, perhatian, dan kemampuan fisik dari kualitas pelayanan terhadap kepuasan masyarakat. Metode penelitian yang dilakukan adalah metode survey dengan pendekatan penelitian kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 100 orang, diambil dengan menggunakan teknik sampling non propability, karena tidak diketahui secara pasti jumlah sebenarnya populasi penelitian. Teknik analisis data menggunakan regresi berganda dan moderated regression analysisi (MRA). Hasil penelitian menunjukkan bahwa, hanya dimensi daya tanggap, perhatian, dan kemampuan fisik yang berpengaruh signifikan terhadap kepuasan masyarakat. Gender dapat memoderasi penuh pengaruh dimensi jaminan dari kualitas pelayanan terhadap kepuasan masyarakat, yang mana gender memperkuat pengauh dimensi jaminan dari kualitas pelayanan terhadap kepuasan masyarakat. Hasil tersebut menjadi acuan bagi instansintuk lebih meningkatkan kualitas pelayanan dengan memperhatikan gender yaitu memberikan pelayanan yang lebih mudah dan praktis.
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR DALAM MEMAKSIMALKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (STUDI PADA UPT SAMSAT BALARAJA)
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 10 No 02 (2022): Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN)
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31629/juan.v10i02.4995

Abstract

Implementasi kebijakan memiliki landasan hukum yang berlaku agar selama pelaksanaan implementasi kebijakan tujuan bersama dapat tercapai. Proses pengembangan daerah tertentu membutuhkan biaya yang besar serta rincian keperluhman pengeluaran jelas. Dalam pelaksanaan pengelolaan keuangan pemerintah daerah memberikan wewenang kepada Badan Pendapatan Daerah (BAPENDA). Salah satu sumber pendapatan asli daerah ialah pajak kendaraan bermotor. Pelaksanaan pemungutannya diatur dalam Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji implementasi kebijakan pajak kendaraan bermotor dalam memaksimalkan pendapatan asli daerah di UPT SAMSAT Balaraja Kabupaten Tangerang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian kualitatif yang pada pelaksanaan pengumpulan data melakukan observasi ke lokasi penelitian, wawancara dengan beberapa sumber, serta dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan pelaksanaan implementasi kebijakan pajak kendaraan bermotor sudah berjalan sangat baik dengan didukung 3 layanan di luar UPT SAMSAT Balaraja dan 3 program khusus yang telah di setujui oleh para kepala instansi dari BAPENDA, POLRI, dan PT. Jasa Raharja.
EFEKTIVITAS PENGGUNAAN Q-RIS DALAM PENINGKATAN PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PASCA COVID-19 DI KOTA TANJUNGPINANG
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 10 No 02 (2022): Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN)
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31629/juan.v10i02.5035

Abstract

Taxation services in the city of Tanjungpinang are organized by the Regional Tax and Levy Management Agency of Tanjungpinang City. So far, tax services have been constrained by the high number of people’s mobility making it difficult for people to reach them, add with the Covid-19 pandemic that has hit Indonesian over the last two years, tax revenues especially the type of Land and Building Tax have decreased. To overcome this problem, the Central Government together with Regional Tax and Levy Management Agency of Tanjungpinang City created a means of payment in order to bring tax services closer especially Land and Building taxes to the community with tax services that utilize the use of online based information technology one of which is Q-ris. The research method used is a qualitative research method. The effectiveness of using Q-ris has four theorytical dimensions according to Budiani Ni Wayan in 2017, namely the accuracy of program targets, program socialization, achievement of program goals and program monitoring.
FAKTOR-FAKTOR PENDORONG DAN PENGHAMBAT IMPLEMENTASI INOVASI SEKTOR PUBLIK DI KOTA PADANG PANJANG
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 10 No 02 (2022): Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN)
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31629/juan.v10i02.5166

Abstract

The COVID-19 pandemic has had an impact on access to public services. The Padang Panjang City Government, in collaboration with the State Administration Institute, held an Innovation Laboratory activity. This activity aims to ensure that the Padang Panjang City Government can continue to provide services to the community despite the pandemic. However, the Innovation Laboratory activities not running well. This study aims to analyze the factors driving and inhibiting the implementation of innovation in the city of Padang Panjang. This research is descriptive qualitative research. The research was at the Office of the Planning, Research, and Development Agency (Bappedalitbang) of Padang Panjang City. The researcher collects data through in-depth interviews, documentation, and literature studies. informan was chosen by using a purposive sampling technique, namely innovators who have produced innovations from each OPD of Padang Panjang City. The data analysis technique uses selecting, compiling, and drawing conclusions. This study's results found the driving factors, namely the support of the Regional Head, align with regional mission, clear SOPs / technical guidelines, knowledge transfer of innovation, and stakeholder involvement. Meanwhile, the limited number of innovation managers, the limited ability of innovation managers, and the mutation/rotation of employees who are competent towards innovation become barriers factors.
UPAYA PENINGKATAN PENDAPATAN USAHA JASA ANGKUTAN UMUM (STUDI KASUS PADA PENGUSAHA JASA ANGKUTAN UMUM KRATON) Yeremias Lake; Nurul Huda; Syaefudin Aziz; Yesus Armiro Korbafo; Maximilian Werenfredus Toan
Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN) Vol 11 No 01 (2023): Jurnal Ilmu Administrasi Negara (JUAN)
Publisher : Program Studi Ilmu Administrasi Negara FISIP UMRAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31629/juan.v11i01.5213

Abstract

Masalah yang diangkat dalam penelitian ini adalah faktor-faktor internal dan eksternal yang dapat mempengaruhi peningkatan pendapatan serta strategi yang dapat digunakan dalam meningkatkan pendapatan pada usaha jasa angkutan umum Kraton. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh melalui kuisioner yang dibagikan kepada 32 orang responden. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik Analisis SWOT dengan menggunakan metode matrix IFAS (Internal Factor Analysis Summary) dan matrix EFAS (Eksternal Factor Analysis Summary). Berdasarkan hasil analisis matrix IFAS (Internal Factor Analysis Summary) dan matrix EFAS (Eksternal Factor Analysis Summary) maka nilai dari sumbu WS pada diagram SWOT yaitu + 1,4 dan nilai dari sumbu OT pada diagram SWOT yaitu -0,33 sehingga perusahaan Kraton berada pada Kuadran II (+ , - ) dengan menggunakan Strategi ST (Strength-Threath) maka rekomendasi strategi peningkatan pendapatan pada Usaha Jasa Angkutan Kraton yaitu diversifikasi strategi, artinya memanfaatkan kekuatan yang dimiliki untuk menghindari atau mengatasi ancaman dari luar perusahaan.

Page 7 of 12 | Total Record : 115