cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
,
INDONESIA
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN
Published by Forum Ilmiah Kesehatan
ISSN : -     EISSN : 25485970     DOI : -
Core Subject : Health,
Arjuna Subject : -
Articles 10 Documents
Search results for , issue "Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021" : 10 Documents clear
Pengaruh Penggunaan Buku KIA dan Konseling Terhadap Pengetahuan Ibu Tentang Stimulasi Perkembangan Bayi dan Balita Karwati Karwati; Sri Maryati; Damai Yanti
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/2trik11301

Abstract

Masa depan suatu bangsa tergantu.ng pada keberhasilan anak dalam mencapai pertumbuhan dan perkembangan yang optimal. Tahun-tahun pertama kehidupan, terutama periode sejak janin dalam kandungan sampai anak berusia 2 tahun merupakan periode yang sangat penting dalam pertumbuhan dan perkembangan anak. Stimulasi yang tepat akan merangsang otak balita sehingga perkembangan kemampuan gerak, bicara dan bahasa, social dan kemandirian pada balita berlangsung optimal sesuai dengan usia anak. Berdasarkan data di PMB K, Kelurahan Cibeber, terdapat 38 balita, 1 balita mengalami keterlambatan perkembangan dikarenakan Cereberal Palsy, 3 balita mengalami perawakan pendek ( stunting) dan sekaligus mengalami berat badan bawah garis merah (BGM). Dari 38 balita, 35 orang perkembangannya sesuai dengan usia, sedangkan 3 orang tidak sesuai dengan usianya. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh penggunaan buku KIA dan Konseling terhadap pegetahuan ibu tentang stimulasi perkembangan bayi dan balita. Penelitian ini menggunakan quasi experiment design: two group pretest-posttest. Alat ukur menggunakan kuesioner. Populasi dan sampel berjumlah 38 ibu balita dengan teknik total sampling pada bulan April – Mei 2021. Analisis data menggunakan Uji Mann Whitney. Hasil Penelitan tidak terdapat perbedaan pengetahuan ibu tentang stimulasi perkembangan bayi dan balita pada kelompok Buku KIA dan Kelompok Konseling dengan nilai p 0,095 (p
ANALISIS PELAPORAN PENCAPAIAN TARGET PELATIHAN EKSTERNAL KARYAWAN: STUDI KASUS DI RUMAH SAKIT UMUM HAJI SURABAYA Aliya Zahro Fuadah; Agus Aan Adriansyah
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/2trik11307

Abstract

Human Resources in a company is a key to achieving the company's success. So that employees must be developed in a sustainable manner, one of which is through a training program. The training target that must be followed by employees ≥20 hours / year is 60%. In this case, the implementation of training requires effective management and proper coordination. The purpose of this study was to identify and analyze the results of achieving external training targets at the General Hospital of Haji Surabaya in 2020. The method in this research is descriptive analytic method of this study was cross sectional approach. The population in this study were all employees of the Surabaya Haji General Hospital, namely 1196 employees and with a sample of 291 employees. The sampling technique used was purposive sampling. Data collection techniques in this study were primary data and secondary data. The results of this analiysis showed that the employees who received training ≥20 hours / year were 153 employees while the number of employees who received training was 291. So that employees who received training ≥20 hours / year were 52.5%. So it can be concluded that the external training target has not been achieved at the Surabaya Haji Hospital. This is due to several factors, namely budget, trained providers, late reported and opportunitied for employeed. Suggestions in this study The achievement of the specified targets is not only in terms of quantity but also in terms of quality. So that the skills and competencies of employeed can show an increase or not.Keywords: human resources; training, competence ABSTRAK Sumber Daya Manusia dalam suatu perusahaan menjadi suatu kunci dari pencapaian keberhasilan perusahaan tersebut. Sehingga karyawan harus dikembangkan secara berkelanjutan, salah satunya melalui program pelatihan.  Adapun target pelatihan yang harus diikuti oleh karyawan ≥20 jam/tahun sebesar 60%. Dalam hal ini, penyelenggaraan pelatihan diperlukan pengelolaan secara efektif serta adanya koordinasi yang tepat. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi serta menganalisis hasil pencapaian target pelatihan eksternal di Rumah Sakit Umum Haji Surabaya. Metode dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif analitik dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Populasi pada penelitian ini yaitu seluruh karyawan Rumah Sakit Umum Haji Surabaya yaitu 1196 karyawan dan dengan sampel 291 karyawan.  Teknik sampling yang digunakan yaitu purposive sampling. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu data primer dan data sekunder. Hasil dari analisis ini menunjukkan bahwa karyawan yang mendapatkan pelatihan ≥20 jam/tahun sebanyak 153 karyawan sedangkan jumlah karyawan yang mendapatkan pelatihan sebanyak 291. Sehingga karyawan yang mendapatkan pelatihan ≥20 jam/tahun sebesar 52,5%. Maka dapat disimpulkan bahwa belum tercapainya target pelatihan eksternal di Rumah Sakit Haji Surabaya. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor yaitu anggaran, penyelenggara pelatihan, keterlambatan pelaporan serta kesempatan bagi karyawan. Saran pada penelitian ini Pencapaian target yang ditentukan tidak hanya dari segi kuantitas tetapi dilihat juga dari segi kualitas. Sehingga skill maupun kompetensi karyawan dapat menunjukkan adanya peningkatan atau tidak.Kata kunci: sumber daya manusia; pelatihan; kompetensi
Dampak Kebisingan Kereta Api Terhadap Kenaikan Denyut Nadi Dan Gangguan Komunikasi Pada Masyarakat Di Kelurahan Sukosari Kecamatan Kartoharjo Madiun Sunaryo Sunaryo
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT One type of land transportation that is in great demand by the public is trains. Railways, apart from having a positive impact, can also cause negative impacts, namely air pollution due to noise. The purpose of this study was to determine the effect of train noise on the increase in pulse rate and communication disturbances in communities around the railroad tracks. This research is an analytic survey with a cross sectional approach. The research population is people who live in areas along the railroad tracks in Sukosari Village, Kartoharjo Madiun District. The sample size is 30 people, the sampling technique uses purposive sampling. The research instrument was a sound level meter and a questionnaire. Statistical analysis with t-test, the set error rate was α, 0.05. The results of the research on noise measurement at a predetermined distance of 3 meters and 8 meters still exceed the noise threshold in residential areas, namely 55 dB. From the results of noise measurements for the north of the road is 67 dB and for the south of the road is 60 - 61 dB. Noise to society can affect 53.33% increase in pulse rate and 56.6% affect communication disturbances. The results of the analysis show that ρ (0.000)
Kadar Cholinesterase dalam Darah Petani di Dusun Taeno, Kecamatan Teluk Ambon, Kota Ambon Samuel Titaley; Gracia Victoria Souisa
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/2trik11304

Abstract

A vegetable farmer group in Taeno Hamlet, Teluk Ambon District, Ambon City uses pesticides in farming. Based on interviews with farmer extension agents, the use of pesticides in Taeno Hamlet was not in accordance with regulations. Farmers also do not realize the importance of using PPE when applying pesticides and do not understand the correct attitude / method when spraying. One indicator to monitor pesticide poisoning of farmers is blood cholinesterase testing. The purpose of this study was to determine the levels of Cholinesterase in the blood of farmers using pesticides in Taeno Hamlet, Teluk Ambon District, Ambon City. The research method used was descriptive with laboratory testing. Cholinesterase examination will be carried out in Prodia's laboratory. The population in this study were 15 farmers in the "Taeno Mekar" group. The results showed that the cholinesterase levels in the farmers' blood were still in the normal category, namely at levels 8,287 - 12,167 U / L where the normal values were 4,260 - 11,250 U / L for ages <40 years and 5,320 - 12,920 U / L for ages ≥40 years.Keywords: cholinesterase; farmers; Taeno hamletABSTRAK Kelompok tani sayuran di Dusun Taeno, Kabupaten Teluk Ambon, Kota Ambon menggunakan pestisida dalam bertani. Berdasarkan wawancara dengan penyuluh petani, penggunaan pestisida di Dusun Taeno tidak sesuai dengan ketentuan. Petani juga tidak menyadari pentingnya menggunakan APD saat mengaplikasikan pestisida dan tidak memahami sikap / cara yang benar saat menyemprot. Salah satu indikator untuk memantau keracunan pestisida pada petani adalah pengujian kolinesterase darah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kadar Kolinesterase dalam darah petani pemakai pestisida di Dusun Taeno, Kecamatan Teluk Ambon Kota Ambon. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pengujian laboratorium. Pemeriksaan kolinesterase akan dilakukan di laboratorium Prodia. Populasi dalam penelitian ini adalah 15 orang petani di kelompok "Taeno Mekar". Hasil penelitian menunjukkan bahwa kadar kolinesterase dalam darah petani masih dalam kategori normal yaitu pada kadar 8.287 - 12.167 U / L dimana nilai normalnya adalah 4.260 - 11.250 U / L untuk umur <40 tahun dan 5.320 - 12.920 U / L untuk usia ≥40 tahun.Kata kunci: cholinesterase; petani; dusun Taeno
Aktivitas Antibakteri Ekstrak Daun Teh Hijau (Camellia sinensis) Terhadap Pertumbuhan Bakteri Escherichia coli Lully Hanni Endarini; Diah Titik Mutiarawati
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/2trik11308

Abstract

Green tea leaves (C. Sinensis) can be used as a treatment for bacterial infections because they contain antibacterial active compounds. One of the bacteria that causes diarrhea is Escherichia Coli. Green tea (Camellia sinensis) is known as a plant that has antibacterial activity. The purpose of this study was to determine the optimization of the inhibitory power of green tea leaf extract (Camellia sinensis) against the growth of Escherichia coli bacteria. This research is an experimental laboratory conducted at the Bacteriology Laboratory, Department of Medical Laboratory Technology, Surabaya April 2021. This study uses the disk diffusion method Kirby Bauer, namely Mueller Hinton Agar (MHA) media which has been planted with Escherichia coli bacteria in disks that have been soaked in green tea leaf extract (Camellia sinensis) at concentrations of 25%, 50%, 75%, and 100% and then incubated for 24 hours in an incubator. From the results of the study, it can be concluded that green tea leaf extract (Camellia sinensis) has antibacterial activity. The optimal results in this study were Escherichia coli bacteria at a concentration of 25% with an average diameter of 10.25 mm This is because the main content of green tea leaves (Camellia sinensis) is catechins and alkaloids as strong antibacterials.Keywords: antibacterial; camellia sinensis; Escherichia coliABSTRAK Daun teh hijau (C.sinensis) dapat digunakan sebagai pengobatan infeksi bakteri karena mengandung senyawa aktif antibakteri. Salah satu bakteri penyebab diare adalah Escherichia Coli . Teh hijau (Camellia sinensis) dikenal sebagai tanaman yang mempunyai aktivitas antibakteri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui optimalisasi daya hambat ekstrak daun teh hijau  (Camellia sinensis) terhadap pertumbuhan bakteri Escherichia coli.Penelitian ini bersifat eksperimental laboratorium yang dilakukan di Laboratorium Bakteriologi Jurusan Teknologi Laboratorium Medik Surabaya April 2021. Penelitian ini menggunakan disk diffusion metode Kirby Bauer, yaitu media Mueller Hinton Agar (MHA) yang telah ditanami biakan bakteri Escherichia coli  di dalam disk yang sudah di rendam ekstrak daun teh hijau (Camellia sinensis) konsentrasi 25%, 50%, 75%, dan 100% lalu diinkubasi selama 24 jam pada inkubator. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa esktrak daun teh hijau (Camellia sinensis) mempunyai aktivitas antibakteri. Hasil optimal pada penilitian ini bakteri Escherichia coli pada konsentrasi 25% dengan rata-rata diameter 10,25 mm Hal tersebut dikarenakan kandungan utama daun teh hijau (Camellia sinensis) katekin dan alkaloid sebagai antibakteri yang kuatKata kunci: antibakteri; camellia sinensis; Escherichia coli
Skor Asam Amino dan Tingkat Kecukupan Zat Besi dengan Status Anemia Pada Remaja Putri Merita Merita; Dini Junita; Helfi Rahmawati
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/2trik11305

Abstract

The problem that often occurs is iron nutrition anemia. The main factor that often causes anemia is deficiency of iron and protein. Therefore, this study aims to analyze amino acid scores and iron adequacy levels with iron nutritional anemia status in adolescent girls. This research was conducted from September 2019 to July 2020 at STIKes Baiturrahim Jambi. This study used a cross sectional study design. The research sample was a student of the Nutrition Science Study Program of STIKes Baiturrahim, Jambi, with a total sample of 43 people. The sampling technique was purposive sampling. Data collection was carried out by interviewing techniques and measuring hemoglobin during the study. Amino Acid Score and iron adequacy level were obtained by interview using food recall on 2 x 24 hours. The data collected were analyzed by univariate and bivariate (chi-square test). The results showed that from 43 adolescent girls, it was found that AAS was fulfilled (79.1%), the level of iron sufficiency was sufficient (69.8%), and the hemoglobin level was normal (83.7%). There was a significant relationship between iron adequacy level and anemia status (p= 0.002). There was a significant relationship between AAS and anemia status in new nutrition science study program students (p= 0.000). It is hoped that adolescent girls eat foods that are high in iron and sufficient in essential amino acids so that they can prevent anemia. Keywords: anemia; amino acid; iron; adolescent girlABSTRAK Permasalahan remaja putri yang sering terjadi adalah anemia. Faktor utama yang sering menyebabkan kejadian anemia adalah kekurangan zat besi dan protein. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis skor asam amino dan tingkat kecukupan zat besi dengan status anemia pada remaja putri. Penelitian ini dilaksanakan pada September 2019 hingga Juli 2020, di STIKes Baiturrahim Jambi. Penelitian ini menggunakan desain cross sectional study. Sampel penelitian adalah mahasiswi Program Studi Ilmu Gizi STIKes Baiturrahim Jambi dengan jumlah sampel sebanyak 43 orang. Teknik pengambilan sampel yaitu purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara dan pengukuran hemoglobin saat penelitian. Data skor asam amino dan tingkat kecukupan Fe diperoleh dengan wawancara menggunakan food recall 2 x 24 jam. Data yang dikumpulkan dianalisis secara univariat dan bivariat (chi-square test). Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 43 remaja putri diketahui SAA terpenuhi (79,1%), tingkat kecukupan Fe tercukupi (69,8%), dan kadar hemoglobin normal (83,7%). Terdapat hubungan yang signifikan antara tingkat kecukupan Fe dengan status anemia (p=0.002). Terdapat hubungan yang signifikan antara SAA dengan status anemia mahasiswi baru prodi ilmu gizi (p=0.000). Diharapkan kepada remaja putri untuk mengonsumsi makanan yang tinggi kandungan zat besi dan cukup akan asam amino essensial sehinga dapat mencegah kejadia anemia.Kata kunci: anemia; asam amino; zat besi; remaja putri 
TINGKAT KECEMASAN PADA IBU HAMIL SELAMA PANDEMI COVID-19 DI BEBERAPA WILAYAH INDONESIA : LITERATURE REVIEW Yurissetiowati Yurissetiowati
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/2trik11309

Abstract

The case of Covid-19 are increasing significantly around the world in every day. In Indonesia, people of confirmed cases of Covid-19 is 2,178,272 people with a total death of 58,491. Pregnant women and their baby are representation of high risk population at during an infectious disease pandemic. The restriction of health services to the almost of all routine services, including maternal and neonatal health services, can make psychological problems for pregnant women and then become anxiety. The purpose of this literature review is to examine the psychological health problems of pregnant women during the Covid-19 pandemic with the anxiety experienced by pregnant women. The method in writing this article is make a review of the literature contained in the database of health journals indexed on google schoolar and searches through the official website. Articles are selected with the criteria of free full text and open access. The results of the literature study through the database found 735 articles. Total articles selected according to the inclusion criteria were 5 articles. Pregnant women in several cities in Indonesia during the Covid-19 pandemic mostly the same experienced of anxiety. These psychological disorders can make a risk to the fetus and can be fetal development disorders, premature babies and low birth weight babies. The conclusion of this literature review pregnant women is the high risk group during the Covid-19 pandemic. Social support is needed by pregnant women to reduce anxiety during this Covid-19 pandemic. These Support can be provided by husbands and families as well as health workers in health services so that pregnant women can feel more calm during the pregnancy process.Keywords: pregnant; anxiety; Covid-19ABSTRAK Kasus Covid-19 di seluruh dunia mengalami peningkatakan secara signifikan setiap harinya. Di Indonesia kasus yang terkonfirmasi Covid-19 berjumlah 2.178.272 jiwa dengan total kematian 58.491. Ibu hamil dan janinnya mewakili populasi dengan risiko tinggi selama pandemi penyakit menular. Pembatasan pelayanan kesehatan hampir ke semua pelayanan rutin termasuk di dalamnya pelayanan kesehatan maternal dan neonatal dapat menimbulkan masalah psikologis bagi ibu hamil yang kemudian menjadi kecemasan. Tujuan dari literatur review ini adalah untuk menelaah masalah kesehatan psikologis ibu hamil selama pandemi Covid-19 berupa kecemasan yang dialami ibu hamil. Metode dalam penulisan artikel ini adalah tinjauan literatur yang terdapat dalam database jurnal kesehatan yang trindeks di google schoolar serta penelusuran melalui website resmi. Artikel dipilih dengan kriteria free full text dan open access. Hasil studi literatur melalui database ditemukan sebanyak 735 artikel. Jumlah artikel terpilih sesuai dengan kriteria inklusi terdapat 5 artikel. Wanita hamil di beberapa wilayah Indonesia selama pandemi Covid-19 berlangsung sebagian besar mengalami hal yang sama berupa kecemasan. Gangguan psikologis ini dapat beresiko bagi janin berupa gangguan perkembangan janin, bayi lahir prematur hingga BBLR. Kesimpulan dari literatur review ini adalah ibu hamil merupakan kelompok yang sangat beresiko selama pandemi Covid-19 ini berlangsung. Dukungan sosial sangat dubutuhkan oleh ibu hamil untuk mengurangi kecemasan di masa pandemi Covid-19 ini. Dukungan dapat diberikan oleh suami dan keluargaserta tenaga kesehatan di pelayanan kesehatan sehingga ibu hamil bisa lebih merasa tenang dalam menjalani proses kehamilannyaKata kunci: hamil; kecemasan; Covid-19
Kebiasaan Merokok sebagai Faktor Resiko Kejadian PPOK pada Lansia Cecilia Widijati Imam; Rea Ariyanti; Raswati Prapti Rahayu
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/2trik11306

Abstract

Chronic Obstructive Pulmonary Disease (COPD) is a chronic airway disease characterized by obstruction of air flow, especially expiratory air and is slowly progressive (progressively worsening), caused by exposure to risk factors such as smoking, air pollution inside and outside the room. The onset is usually in middle age and does not go away with treatment. The main risk factor for COPD is smoking. Smoking is the single most important causal cause, far more important than other causative factors. Cigarette smoke has a high prevalence as a cause of respiratory symptoms and impaired lung function. This study used secondary data obtained from medical records of COPD patients at Panti Waluya Hospital who visited in January 2019 - December 2019. The study design was case control with sampling technique using simple random sampling. The sample consisted of 48 respondents, consisting of 24 case groups and 24 control groups. Data analysis uses logistic regression analysis of risk factor models. The results showed that there was one confounding variable in the relationship between smoking and COPD, namely Underweight. This means that after being controlled by underweight, respondents who smoke have a 5.2 times greater chance of experiencing COPD compared to respondents who do not smoke.Keywords: smoking; chronic disease; COPD ABSTRAK Penyakit Paru Obstruksi Kronis (PPOK) adalah penyakit kronis saluran napas yang ditandai dengan hambatan aliran udara khususnya udara ekspirasi dan bersifat progresif lambat (semakin lama semakin memburuk), disebabkan oleh pajanan factor risiko seperti merokok, polusi udara di dalam maupun di luar ruangan. Onset (awal terjadinya penyakit) biasanya pada usia pertengahan dan tidak hilang dengan pengobatan. Faktor risiko utama PPOK adalah merokok. Kebiasaan merokok merupakan satu-satunya penyebab kausal yang terpenting, jauh lebih penting dari faktor penyebab lainnya. Asap rokok mempunyai prevalensi yang tinggi sebagai penyebab gejala respirasi dan gangguan fungsi paru. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari dokumen rekam medis pasien PPOK di Rumah Sakit Panti Waluya yang berkunjung pada Januari 2019 - Desember 2019. Desain penelitian adalah case control dengan teknik Sampling menggunakan Simple Random Sampling. Sampel berjumlah 48 responden, terdiri dari 24 kelompok kasus dan 24 kelompok kontrol. Analisis data menggunakan analisis regresi logistik model faktor risiko. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat satu variabel perancu hubungan kebiasaan Merokok dengan PPOK yaitu Underweight Artinya, setelah dikontrol oleh underweight, responden yang merokok memiliki odds 5,2 kali lebih besar untuk mengalami PPOK dibandingkan dengan responden yang tidak merokok.Kata kunci: merokok; penyakit kronis; PPOK
Hubungan Pola Makan dengan Kejadian Penyakit Hipertensi pada Lansia di Desa Manisrejo Kecamatan Taman Kota Madiun Eny Pemilu Kusparlina
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Hypertension is a non-communicable disease, but hypertension is suffered by many people, the incidence of hypertension in the elderly becomes the highest. Asia has a record of 38.4 million hypertensive sufferers in 2000 and is predicted to be 67.4 million by 2025, while in Indonesia it reaches 17-21% of the population and most are undetectable. The purpose of this study was to determine the relationship between eating patterns and the incidence of hypertension in the elderly at Manisrejo Village, Taman, Madiun City. This was an cross-sectional study design. The sample of this study amounted to 60 elderly. This research instrument used questionnaires and measurement of hypertension using a spigmomanometer and stethoscope blood pressure measuring instrument. The analytical method used is Person Chisquare. The results of this study are p = Value of P = 0,000
Hubungan Perilaku dengan Kejadian Varicela pada Anak Usia 2-4 Tahun di Desa Sepa Kecamatan Amahai Kabupaten Maluku Tengah M. Dahlan Sely; Wiwi Rumaolat; Abdul Rijali Lapodi
2-TRIK: TUNAS-TUNAS RISET KESEHATAN Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021
Publisher : FORUM ILMIAH KESEHATAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/2trik11310

Abstract

Chickenpox disease or in medical terms called varicella is an infection caused by the varicella-zoster virus. The purpose of this research is to find out the behavioral relationship with the occurrence of varicella in children aged 2-4 years in the village of Sepa, Amahai District, Central Maluku Regency. This research used a descriptiveanalytic survey design in which this researcher aims to look for the relationship of knowledge, attitudes, and actions with the occurrence of varicella in the village Sepa data collection are done by interview method using a questionnaire tool. The population of this research was all mothers who have 2-4 years old children in Sepa village with 34 children. Sampling in this study used a total sampling method so that the sample of this study was 34 children. Data were analyzed Chi-square test. The results based on the results of the study, that there is no relationship between knowledge and the incidence of varicella p-value of 0.510 (>0.05), there is no relationship between attitude and varicella occurrence p-value of 0.500 (>0.05), there is no relationship between the action with the occurrence of varicella value of p-value 0.241 (>0.05). In the village of Sepa, Amahai sub-district, Central Maluku district, this was due to the varicella occurrence in the village of Sepa due to other factors not examined in this study. Keyword : knowledge; attitude; action; varicellaABSTRAK Penyakit cacar air atau dalam istilah medis disebut varicella adalah infeksi yang disebabkan virus varicella zoster. Tujuan Penetitian ini untuk mengetahui hubungan perilaku terhadap kejadian vericella pada anak usia 2-4 tahun di desa Sepa Kecamatan Amahai Kabupaten Maluku Tengah. Penelitian menggunakan rancangan survei deskriptif analitik dimana peneliti ini bertujuan untuk mencari hubungan pengetahuan, sikap dan tindakan dengan kejadian vericella di desa sepa pengumpulan data dilakukan dengan metode wawancara dengan menggunakan alat bantu kuesioner. Populasi penelitian ini adalah seluruh ibu yang mempunyai anak usia 2-4 tahun di Desa Sepa dengan jumlah 34 orang anak. Pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan metode total sampling sehingga Sampel penelitian ini adalah sebanyak 34 orang anak.  Data dianalisis menggunakan uji Chi-square. Hasil berdasarkan hasil penelitian, bahwa Tidak ada hubungan antara pengetahuan dengan kejadian penyakit varicella nilai p value 0,510 (>0,05), tidak ada hubungan antara sikap dengan kejadian varicella nilai p value 0,500 (>0,05), tidak ada hubungan antara tindakan dengan kejadian varicella nilai p value 0,241 (>0,05) di Desa Sepa, Kecamatan Amahai, Kabupaten Maluku Tengah, hal ini disebabkan karena kejadian varicella di Desa Sepa disebabkan oleh faktor lain yang tidak diteliti pada penelitian ini.Kata kunci: pengetahuan; sikap; tindakan; varicella

Page 1 of 1 | Total Record : 10


Filter by Year

2021 2021


Filter By Issues
All Issue Vol 15, No 4 (2025): Oktober-Desember 2025 Vol 15, No 3 (2025): Juli-September 2025 Vol 15, No 2 (2025): April-Juni2025 Vol 15, No 1 (2025): Januari-Maret 2025 Vol 14, No 4 (2024): Oktober-Desember 2024 Vol 14, No 3 (2024): Juli-September 2024 Vol 14, No 2 (2024): April-Juni 2024 Vol 14, No 1 (2024): Januari-Maret 2024 Vol 13, No 4 (2023): November 2023 Vol 13, No 3 (2023): Agustus 2023 Vol 13, No 2 (2023): Mei 2023 Vol 13, No 1 (2023): Februari 2023 Vol 12, No 4 (2022): November 2022 Vol 12, No 3 (2022): Agustus 2022 Vol 12, No 2 (2022): Mei 2022 Vol 12, No 1 (2022): Februari 2022 Vol 12 (2022): Nomor Khusus Hari AIDS Sedunia Vol 11, No 4 (2021): November 2021 Vol 11, No 3 (2021): Agustus 2021 Vol 11, No 2 (2021): Mei 2021 Vol 11, No 1 (2021): Februari 2021 Vol 10, No 4 (2020): November 2020 Vol 10, No 3 (2020): Agustus 2020 Vol 10, No 2 (2020): Mei 2020 Vol 10, No 1 (2020): Februari 2020 Vol 9, No 4 (2019): November 2019 Vol 9, No 3 (2019): Agustus 2019 Vol 9, No 2 (2019): MEI 2019 Vol 9, No 1 (2019): FEBRUARI 2019 Vol 8, No 4 (2018): NOVEMBER 2018 Vol 8, No 3 (2018): AGUSTUS 2018 Vol 8, No 2 (2018): MEI 2018 Vol 8, No 1 (2018): Februari 2018 Vol 8 (2018): Nomor Khusus Hari Kesehatan Nasional Vol 7, No 4 (2017): NOVEMBER 2017 Vol 7, No 3 (2017): Agustus 2017 Vol 7, No 2 (2017): Mei 2017 Vol 7, No 1 (2017): Februari 2017 Vol 7 (2017): Nomor Khusus Hari Ibu Vol 7 (2017): Nomor Khusus Hari Kesehatan Nasional Vol 6, No 4 (2016): November 2016 Vol 6, No 3 (2016): Agustus 2016 Vol 6 (2016): Nomor Khusus Hari Kesehatan Nasional Vol 6 (2016): Nomor Khusus Hari Kesehatan Nasional Vol 5, No 2 (2015): Mei 2015 Vol 5, No 1 (2015): Februari 2015 More Issue