cover
Contact Name
arief yanto
Contact Email
arief.yanto@unimus.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
machmudah@unimus.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kab. semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas
ISSN : -     EISSN : 26212994     DOI : -
Core Subject : Health,
Journal of Nursing Maternity is published by the Indonesian National Nurses Association (PPNI) of Central Java. Nursing Journal Maternity or abbreviated JKM is published twice a year. This journal publishes articles in the field of maternity nursing.
Arjuna Subject : -
Articles 57 Documents
Efektivitas Pendidikan Kesehatan Kanker Servik Melalui Whatsapp Group Terhadap Pengetahuan Dan Motivasi Pemeriksaan Inspeksi Visual Asam Asetat Pada Masa Pandemi Herniyatun; Anggita Yuli Wijiastuti; Eka Novyriana
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikm.v5i1.1335

Abstract

Efektivitas Pendidikan Kesehatan Kanker Servik Melalui Whatsapp Group Terhadap Pengetahuan Dan Motivasi Pemeriksaan Inspeksi Visual Asam Asetat Pada Masa Pandemi Herniyatun1*, Anggita Yuli Wijiastuti 2 , Eka Novyriana 3 123 Universitas Muhammadiyah Gombong, Jalan Yos Sudarso 461 Gombong Kebumen Jawa Tengah E-mail: 1 herni_yatun76@yahoo.com Abstrak Latar Belakang: Kasus kanker serviks hanya sekitar 5% dari total keseluruhan yang bisa dideteksi pada stadium awal. Kesadaran melakukan deteksi dini kanker serviks masih rendah, padahal deteksi sedini mungkin sangat penting dilakukan untuk mendeteksi adanya kanker serviks pada wanita. Keterlambatan diagnosa inilah yang menyebabkan angka kematian penderita kanker serviks ini semakin tinggi. Tujuan: Mengetahui efektivitas pendidikan kesehatan kanker serviks melalui whatsapp group terhadap pengetahuan dan motivasi pemeriksaan inspeksi visual asam asetat (IVA) pada masa pandemi di Desa Giwangretno. Metode: Jenis penelitian ini adalah penelitian quasi eksperimen dengan pre-test and post-test with control grup desaign. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 86 responden yang dibagi menjadi dua kelompok yaitu kelompok intervensi dan kelompok kontrol. Sampel yang diambil menggunakan cluster sampling kemudian purposive sampling. Analisa data meliputi analisa univariat dan analisa bivariat dengan uji wilcoxon dan mann whitney. Hasil penelitian: Hasil uji wilcoxon pengetahuan pada kelompok intervensi didapatkan nilai (p=0,000) dan kontrol nilai (p=0,000). Sedangkan hasil uji wilcoxon motivasi pada kelompok intervensi didapatkan nilai (p=0,000) dan kontrol (p=0,000). Hasil uji mann whitney pengetahuan diperoleh nilai (p=0,000) dan motivasi (p=0,007). Kesimpulan: Ada pengaruh pendidikan kesehatan kanker serviks melalui whatsapp group terhadap pengetahuan dan motivasi pemeriksaan IVA di Desa Giwangretno. Rekomendasi: Pihak tenaga kesehatan dan kader mampu meningkatkan promosi kesehatan deteksi dini kanker serviks dengan pemeriksaan IVA menggunakan media sosial. Kata kunci: Pendidikan Kesehatan,Pengetahuan, Motivasi
EFEK AKTIVITAS FISIK TERHADAP DEPRESI POST-PARTUM: STUDI LITERATUR Nur Oktavia Hidayati; Nurul Damarwulan; Melliany Safitrie; Akmal Sybromillsy; Nisa Humaerotul Jannah; Amilia Rosada; Dina Agustina Suwito; Neng Della Monika Senja; Angga Rizkiawan
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK Gangguan jiwa dapat mempengaruhi fungsi individu, menyebabkan tekanan emosional, penurunan kualitas hidup populasi yang terkena dampak. Olahraga atau aktivitas fisik selama masa kehamilan telah menunjukkan banyak manfaat bagi ibu dan bayi termasuk dalam mencegah depresi post-partum. Tujuan studi literatur ini untuk mengidentifikasi efek aktivitas fisik terhadap tingkat depresi post-partum. Metode yang digunakan adalah studi literatur, pencarian artikel melalui database elektronik, seperti PubMed, EBSCO, dan ScienceDirect, dengan kata kunci: exercise AND baby blues OR post-partum depression. Enam artikel didapatkan dengan hasil bahwa aktivitas fisik mempunyai efek terhadap penurunan dan pencegahan depresi post-partum, sehingga terapi modalitas tersebut dapat digunakan mengikuti protokol yang disesuaikan dengan sumber yang ada.
PERAN BIDAN DALAM PELAYANAN ANC MELALUI MEDIA ONLINE TERHADAP KEPATU-HAN IBU HAMIL DALAM K1-K4 DALAM MASA PANDEMI COVID-19 DI PUSKESMAS BERU KABUPATEN SIKKA Regina Ona Adesta; , Maria Susana Ine Nona Ringgi; Emanuela Natalia Nua
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikm.v5i1.1434

Abstract

Background: Pregnant women are one of the population vulnerable to a disease. Therefore, pregnant women need to increase vigilance by limiting visits, namely by conducting online consultations or online media. Research Target: This study aims to determine the role of midwives in ANC services through online media on the compliance of pregnant women in K1-K4 during the Covid-19 pandemic. Method: The research design used was a quasi-experimental research design with Posttest only control group design. The sample in this study were all midwives who served in the work area of ​​the Beru Health Center as many as 45 midwives. The sampling method used in this research is non-probability sampling, with the technique used is total sampling. Results of Research: The analysis used the chi square test of 2 samples (p = 0.002), meaning that there was a significant difference in the compliance of pregnant women between the group of midwives who used online media and those who did not use online media. Suggestion: This research is expected to help midwives to be more active in using online media to control the health of pregnant women, thereby reducing direct contact for longer and reducing the transmission of the covid-19 virus.
Efektifitas Pijat Oksitosin dalam Pengeluaran ASI Noviyana; Pinem Herlida Lina; Solaa Diana; Untoro Dwi; Nuraeni Eni; A Fransisca; Sirait Lataminarni; H Waliy Rani; Alferina Ruth; Solihat Welmi
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikm.v5i1.1437

Abstract

Air Susu Ibu (ASI) terbentuk sejak masa kehamilan dan ASI diproduksi secara alami oleh tubuh, merupakan makanan terbaik bagi bayi. Kurangnya produksi ASI menjadi salah satu penyebab ibu memutuskan memberikan susu formula pada bayinya. Berdasarkan Profil kesehatan Indonesia tahun 2018, cakupan bayi pada tingkat provinsi yang mendapat ASI eksklusif di Indonesia adalah sebanyak 68,74% sementara cakupan untuk provinsi Sumatera Barat masih berada dibawah dari akumulasi cakupan pemberian ASI eksklusif Indonesia menurut provinsi yaitu 68,11%. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keefektifan dari pijat oksitosin dalam pengeluaran ASI. Desain penelitian ini menggunakan metode Literatur review, pencarian jurnal menggunakan data base google scholar dengan kata kunci “Ibu post partum, Pijat oksitosin, Produksi ASI,””. Didapatkan 10 artikel yang memenuhi kriteria inklusi. Hasil penelitian ini adalah dengan melakukan teknik pijat oksitosin maka akan meningkatkan keberhasilan Pemberian ASI ekslusif. Kata kunci : “Ibu post partum, Pijat oksitosin, Produksi ASI,”
HUBUNGAN PENDIDIKAN DAN PARITAS IBU TERHADAP PEMILIHAN KB DI PUSKESMAS BANJAR II BULELENG BALI Lala Fitriana; Anita Liliana; Ida Ayu Deva Wulandari
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikm.v5i1.1481

Abstract

KB is used to improve the welfare of mothers and children in order to realize the norms of small families happy prosperous which is the basis of the realization of a prosperous society by promoting birth while ensuring the control of the population. The higher the level of education the more rational the decision-making, one of which is in the use of kb. Parity can affect a person's birth control because the more children are born, the higher the mother's desire to limit birth. This condition will encourage a mother to use birth control. To know the education and parity of the mother to the election of KB in Banjar Health center II Buleleng Bali. This type of research is quantitative with cross sectional design. The study was conducted in July 2020 with a total sample of 236 respondents. Sampling techniques using total sampling. Research instruments use observation sheets. Analyze data using Chi square. The results of the education univariate test surveyed 162 respondents (68.6%), multipara parity 187 respondents (79.2%), hormonal KB 227 respondents (96.2%), age ≤30 ≥30 years 118 respondents (50.0%), not working 142 respondents (60.2%). Educational bivariate test results with KB show p value of 1,000 and parity with KB shows p value 0.947. No education relations and parity of the election of the KB in Banjar Health center II Buleleng Bali.
HUBUNGAN KONSEP DIRI TERHADAP KECEMASAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER TIGA MENGHADAPI PERSALINAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS WONOSOBO 1 Wulan Tri Mulyani; Wiwin Renny Rahmawati; Angga Sugiarto; Lulut Handayani
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 2 (2022): November 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikm.v5i2.1559

Abstract

Background: Pregnancy is the period from conception until the fetus is born. During pregnancy, a mother experiences physical and psychological changes, with these changes a mother will from her self-concept, self-concept indirectly affects the occurrence of anxiety in pregnant women such as worry and fear of childbirth. Purpose: this study to determine the relationship between self-concept and anxiety in third trimester pregnant women facing childbirth in the work area Puskesmas Wonosobo 1. Method: This research used cross sectional correlation research design. The sampel in the study amounted to 58 pregnant women. Data collection technique by means of total sampling. A tool to measure self-concept using a questionnaire adapted from previous research and anxiety using hamilton anxiety rating scale (HARS) questionnaire. Statistical test using the spearman test. Result: shows the results of significance of 0,000 (p<0,05), which means there is a relationship between the self-concept to anxiety third trimester pregnant women facing childbirth.
PENGARUH RENDAM KAKI AIR HANGAT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PREEKLAMPSIA BERAT Yosefhine Natalina; Delima Delima; Ima Sugiarti; Tuti Murniatun; Mimik Rahayu; Fauzia Namira; Nur Widati; Santi Rumondang; Yeni Aslimawati; Edita Astuti Panjaitan
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 2 (2022): November 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikm.v5i2.1736

Abstract

Preeklampsia adalah sekumpulan gejala yang timbul pada wanita hamil, bersalin dan nifas yang terdiri dari hipertensi, edema dan proteinuria yang muncul pada kehamilan 20 minggu sampai akhir minggu pertama setelah persalinan. Salah satu tindakan non farmakologis yang dapat di lakukan untuk menurunkan tekanan darah tinggi pada penderita preeklampsia dengan memberikan teknik hidroterapi rendam kaki menggunakan air hangat. Tujuan penulisan artikel ini adalah melakukan analisis literature review terhadap pengaruh rendam kaki air hangat terhadap penurunan tekanan darah pada preeklampsia berat. Dalam proses penulisan menggunakan metode Literature Review, yaitu sebuah pencarian litherature baik nasional maupun internasional yang diperoleh dari google schoolar. Yang dibatasi 5 tahun terakhir, dari tahun 2018 hingga 2022. Selanjutnya sumber literature yang dipakai diindentifikasi dalam bentuk tabel serta dibahas secara deskriptif untuk menjelaskan metode yang ada. Rendam kaki air hangat dapat membantu menurunkan tekanan darah pada preeklampsia berat
MANIPULATIVE BODY THERAPIES (MASSAGE EFFLEURAGE) MENURUNKAN INTENSITAS NYERI MENSTRUASI: LITERATURE REVIEW Syafika Putri Alya; Nikmatul Khayati; Machmudah Machmudah; Sri Rejeki
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 2 (2022): November 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikm.v5i2.1759

Abstract

Latar belakang: Nyeri menstruasi (Dismenore) merupakan gejala nyeri pada perut bagian bawah disertai dengan gejala biologis yang terjadi baik sebelum maupun selama menstruasi. Kondisi ini meyebabkan terganggunya aktifitas sehari-hari akibat rasa yang tidak nyaman. Prevalensi nyeri menstruasi di Indonesia sebanyak 55%, terdapat 15% di antaranya mengeluh tidak aktif berkegiatan karena dismenore. Terapi non farmakologi khususnya manipulative body therapies salah satunya Massage Effleurage dapat digunakan sebagai upaya pengobatan non farmakologis untuk mengurangi intensitas nyeri menstruasi. Massage Effleurage ini memiliki berbagai macam manfaat salah satunya dapat mengurangi ketegangan pada otot sehingga dapat menurunkan intensitas nyeri. Tujuan: Mengetahui efek massage effleurage terhadap menurunnya intensitas nyeri menstruasi. Metode: Kajian literature ini menggunakan metode PICOS framework untuk mencari artikel pada database seperti Google Scholar, Science Direct. Artikel yang digunakan sebanyak 7 artikel dalam rentang 2018-2021 dan jenis penelitian Quasi-experimental dan Clinical trial study. Hasil : Karakteristik responden mayoritas memiliki siklus menstruasi yang teratur, dengan rentang 14 tahun – 43 tahun. Hasil pengkajian menunjukkan bahwa intensitas nyeri sebelum intervensi adalah sedang dan intensitas sesudah diberikan intervensi adalah ringan.  Kesimpulan : Terdapat penurunan intensitas nyeri menstruasi dalam pemberian terapi massage berdasarkan konsep Gate Control Theory. Saran : Diharapkan terapi manipulatif dapat menjadi rekomendasi dalam pelayanan di fasilitas kesehatan untuk meningkatkan status kesehatan reproduksi sehat. Kata Kunci: Efektifitas, Massage Effleurage, Nyeri Menstruasi.
TINGKAT STRES DENGAN KECUKUPAN PEMBERIAN ASI PADA IBU MENYUSUI DI RUMAH SAKIT SAKINA IDAMAN YOGYAKARTA Anita Liliana; Endang Nurul Syafitri
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 2 (2022): November 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikm.v5i2.1772

Abstract

Background: Breast milk production can be influenced by several factors and one of them is psychological factor. Postpartum mothers may experience emotional disorders such as stress that can reduce the stimulation of the prolactine hormon which eventually it inhibits the production of breast milk.Objective : to find out whether there is a relationship between stress level and the adequacy of providing breast milk for breastfeeding mothers at Sakina Idaman Hospital.Research Methods : This study used a cross sectional design consisting of 42 respondents who were selected using a purposive sampling method. A questionnaire was implemented to conduct this study and it tested using the chi square test.Results : Univariate analysis showed that most respondents who did not experience stress were 36 people (85.7%), while most of the respondents considered sufficient in breastfeeding were 37 people (88.1%). The bivariate analysis result showed that there was a relationship between stress level and the adequacy of providing breast milk for breastfeeding mothers at Sakina Idaman Hospital with P = 0.002 (p<0.05).Conclusion : There is a Relationship between stress level and adequacy of providing breast milk for breastfeeding mothers at Sakina Idaman Hospital.
LITERATUR REVIEW: RELAXATION HANDHELD FINGER TECHNIQUE TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA PASIEN POST SECTIO CAESAREA Muh Alfajar; Iis Sriningsih; Asri Herawati
Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas Vol. 5 No. 2 (2022): November 2022
Publisher : Indonesian National Nurses Association (INNA) of Central Java

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32584/jikm.v5i2.1794

Abstract

Background: Every surgical procedure, including SC surgery, must beaccompanied by pain. SC pain is caused by surgical wounds on the frontwall of the abdomen and uterine wall (Sarwono, 2009). Based on thisphenomenon, pain in post-SC patients needs serious treatment because itcan have an impact both physically and psychologically. Post-SC painmanagement can be done pharmacologically and non-pharmacologically.One of the non-pharmacological studies that are effective for reducingpain in post-SC patients is relaxation handheld finger techniquePurpose: The purpose of writing this scientific paper is to provide an ideaof applying finger grip relaxation therapy to reduce pain intensity so thatit can increase post-SC patient comfort.Method: The method used is a literature review or a review of fiveresearch journals about the effect of finger grip relaxation on post SC pain.The search for these journals was done through PubMed, Onesearch, andGoogle Scholar.Result: Based on a search from five previous research journals, it wasfound that the patient's criteria included being fully aware andcooperative, not experiencing post SC complications, not experiencingother pain, not experiencing mental or mental disorders, and not havingphysical disorders such as muscle stiffness. Giving effective interventionusing a duration of15 minutes, 6-8 hours after administration of analgesics and post SC over12 hours. The steps for giving the intervention include the patient beingadvised to sit or lie down quietly, grasping five fingers, closing the eyes,focusing, and inhaling slowly through the nose, exhaling slowly throughthe mouth.Recommendation: The finger grip relaxation technique can be used as areference in the management literature as a standard operating procedure(SOP) for handling post SC pain reduction.