cover
Contact Name
THERESIA MINDARSIH
Contact Email
tehamindarsih@yahoo.com
Phone
-
Journal Mail Official
tehamindarsih@yahoo.com
Editorial Address
-
Location
Kota kupang,
Nusa tenggara timur
INDONESIA
CHMK Midwifery Scientific Journal
ISSN : 26207893     EISSN : 26148579     DOI : -
Core Subject : Health,
CHMK Midwifery Scientific Journal adalah media publikasi komunikasi ilmiah di bidang ilmu Kebidanan yang diterbitkan oleh STIKES CHMK. CHMK Midwifery Scientific Journal memuat artikel hasil penelitian yang terkait dengan bidang Kebidanan baik penelitian kuantitatif maupun kualitatif. CHMK Midwifery Scientific Journal terbit reguler tiga kali dalam satu tahun (bulan Januari, April dan September). CHMK Midwifery Scientific Journal terbit perdana pada bulan Januari 2018.
Arjuna Subject : -
Articles 94 Documents
FAKOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI USIA 6-24 BULAN DI PUSKESMAS CAMPLONG KABUPATEN KUPANG Trifen Rolandi Karolus Abani; Aysanti Yuliana Paulus; Herliana M Azi Djogo
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 1 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i1.964

Abstract

Pemberian ASI eksklusif selama 6 bulan dapat menurunkan morbiditas dan mortalitas bayi, mengoptimalkan pertumbuhan bayi, meningkatkan kecerdasan anak, dan dapat melindungi bayi dari berbagai penyakit. Penelitian ini bertujuan menganalisis Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Pemberian ASI Eksklusif Pada Bayi Usia 6-24 Bulan Di Puskesmas Camplong Kabupaten Kupang. Desain penelitian yang digunakan analitik korelasi dengan rancangan penelitian cross sectional. Jumlah responden 115 orang. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner dan diaalisis menggunakan uji chi square. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada hubungan yang bermakna antara pekerjaan dengan perilaku pemberian ASI eksklusif (ρ value = 0,020), sikap dengan perilaku pemberian ASI eksklusif (ρ value = 0,005), dukungan keluarga dengan perilaku pemberian ASI eksklusif (ρ value = 0,009), dukungan petugas kesehatan dengan perilaku pemberian ASI eksklusif (ρ value = 0,013), jarak ke Puskesmas dengan perilaku pemberian ASI eksklusif (ρ value = 0,033) dan tidak ada hubungan antara pengetahuan dengan perilaku pemberian ASI eksklusif (ρ value = 0,064). Dari penelitian ini diharapkan kepada petugas kesehatan untuk meningkatkan strategi promosi kesehatan mengenai pentingnya ASI eksklusif, bagi ibu dan keluarga. Kata Kunci : ASI Eksklusif, Faktor Yang Mempengaruhi, Perilaku Ibu.
PERBEDAAN BONDING ATTACCHMENT PADA IBU POST SECTIO CAESAREA DENGAN IBU POST PARTUM NORMAL DI RSUD S.K LERIK KOTA KUPANG Lenawati Sembiring; Sakti Oktaria Batubara; Erna Febriyanti
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 1 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i1.965

Abstract

Bonding attachment is very important and beneficial for mother and baby because it will provide comfort and high confidence for the baby, and will increase the hormone oxytocin and prolactin associated with uterine contractions and breastfeeding for mother. Delay in the bonding attachment process will affect the child's emotional level and self-confidence. To find out the difference between bonding attachment on post sectio caesarean mothers and normal post partum mothers at RSUD S.K. Lerik in Kupang City.This study used an ex-post facto research design which research on independent variables have occurred when the study began with a sample of 60 people, taken using a sampling technique. Most of the Post Sectio Caesarean mothers have Bonding Attachments in the adequate category and most of the Post Normal Partum Mother have Bonding Attachments in good category. Statistical test results used the U-Mann-Whitney test obtained a mean value of 26.00, p value 0.025 (p <0.05). So it can be concluded that there was a difference between bonding attachment on post sectio caesarean mothers with normal post partum mothers at RSUD SK Lerik Kupang City, and statistically significant. Experience, mother emotional health, social support and good mobilization will increase the bonding attachments given to the baby. Keywords: Bonding Attachment, Post Sectio Caesarea, Normal Post Partum
HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN PERKEMBANGAN ANAK PADA BALITA USIA 1- 5 TAHUN DI PUSKESMAS OEPOI KOTA KUPANG Nofriyani Yublina Boik; Florentianus Tat; Angela M Gatum
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 1 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i1.966

Abstract

Pada masa kanak-kanakberlangsungpertumbuhan dan perkembangan dengan pesat. Salah satu faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak adalah status gizi. Masalah status gizi mengakibatkan perkembangan anak yang lambat, dimana menandakan jumlah asupan gizi yang didapat tidak memenuhi kebutuhan zat-zat gizi yang diterima oleh tubuh terutama oleh otak, akibatnya akan mengganggu perkembangan anak. Tujuan dari penilitian adalah untuk mengetahui hubungan status gizi dengan perkembangan anak balita usia 1- 5 tahun di puskesmas Oepoi kota Kupang. Metode penenelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross-sectional. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 113 balita. Uji analisis yang digunakanadalah uji chi- square, didapatkan nilai p value=0,022. Hasil penilitian menunjukan bahwa ada hubungan antara status gizi dengan perkembangan anak pada balita usia 1-5 tahun di Puskesmas Oepoi Kota Kupang. Dengan adanya penelitian ini di harapkan petugas kesehatan dapat meningkatkan pelayanan khususnya pemantauan dan pengukuran perkembangan anak secara rutin dan orang tua dapat memperhatikan pemenuhan gizi serta memberikan stimulasi pada anak dini seusia anak. Kata Kunci : status gizi, Perkembangan, balitausia 1 sampai 5 tahun
STUDY LITERATURE REVIEW FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN STATUS GIZI REMAJA PUTRI Tria Nopi Herdiani; Venty HS Manujung; Violita Siska Mutiara
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 1 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i1.967

Abstract

The cause of nutritional problems in young women can be caused by a strict diet (which causes adolescents to not get a balanced and nutritious diet) and poor eating habits. This study aims to determine the factors associated with the nutritional status of adolescent girls in 2020. This study uses the literature review method by using the inclusion and exclusion criteria. Keywords used in this literature search include: "nutritional status of adolescent girls, balanced nutritional knowledge, physical activity, body image or body image". The results were obtained: (1) from five literatures examining the variables of physical activity 3 studies with the results there was a significant relationship between physical activity and nutritional status; (2) from four literatures examining body image variables, 3 studies with the results found a significant relationship between body image and nutritional status; (3) of the three literature studies that examined knowledge, 2 studies stated there was a relationship of knowledge with nutritional status. It is recommended that schools work together with Puskesmas nutrition officers to re-activate monitoring of the nutritional status of students, provide periodic socialization about patterns of physical activity and balanced nutrition and good eating patterns. In addition, health promotion to students also emphasizes obesity. Keywords:physical activity, body image, knowledge, nutritional status of adolescent girls
EKSPLORASI RESPON ADAPTASI CALISTA ROY PADA REMAJA YANG HAMIL DI LUAR NIKAH DI PUSKESMAS OESAPA KOTA KUPANG Angela M.A.S Dosom; Johanes dion; Maria Paula Marla Nahak
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 1 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i1.968

Abstract

Pada masa remaja, beberapa perilaku seseorang mulai di bentuk yaitu identitas diri serta keberanian untuk melakukan perilaku beresiko diantaranya tertarik pada lawan jenis, berkencan, bercumbu, bersenggama dan melakukan hubungan seksual. Remaja yang melakukan hubungan seksual disaat belum siap akan menimbulkan perasaan negatif pada dirinya, selain perasaan negatif dampak dari melakukan hubungan seksual adalah terjadinya kehamilan di luar nikah. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi respon adaptasi calista roy pada remaja yang hamil diluar nikah di Puskesmas Oesapa Kota. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan fenomenologis metode yang digunakan adalah wawancara mendalam (indepth interview), dalam penelitian ini peneliti berperan sebagai instrument utama penelitian. Data primer berasal dari informan utama sebanyak 5 orang remaja putri yang hamil diluar nikah dan informan pendukung terdiri dari keluarga (kakak, suami, ibu dan nenek) yang tinggal serumah dengan informan utama. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan perubahan fisiologis selama kehamilan, respon psikologis selama kehamilan, perubahan peran pada remaja yang hamil di luar nikah, respon lingkungan terhadap kehamilan, mekanisme koping. Upaya yang dilakukan untuk mengatasi masalah yang terjadi pada remaja yang hamil diluar nikah yaitu dengan menggunakan kemampuan mekanisme koping. Kata Kunci : Respon Adaptasi, Remaja Hamil Diluar Nikah
STUDI CROSS SECTIONAL: PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DAN KESEJAHTERAAN KELUARGA DENGAN KEJADIAN STUNTING PADA BALITA USIA 12-36 BULAN Hepti Muliyati
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 2 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i2.1007

Abstract

Data terbaru WHO 2018 melaporkan bahwa terdapat 22,9% atau 154,8 juta balita mengalami stunting di dunia. Di Asia, sebanyak 87 juta balita mengalami stunting, Afrika sebanyak 59 juta, dan Amerika Latin serta Karibia sebanyak 6 juta kasus. Ditiap Negara, Provinsi, serta Kabupaten permasalahan stunting diberi batasan oleh WHO sebesar 20%, sedangkan di Indonesia sendiri yang tercapai baru sekitar 29,6%. Tujuan penelitian ini yaitu menganalisis pemberian ASI eksklusif dan kesejahteraan keluarga dengan kejadian stunting pada balita usia 12-36 bulan. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif, dengan desain cross sectional. Populasi ialah seluruh balita stunting umur 12-36 bulan di wilayah kerja Puskesmas Pasangkayu 2 sebanyak 64 balita. Sampel berjumlah 35 sampel, dengan teknik purposive sampling. Analisis data menggunakan uji chi-square, dengan variabel independen ASI eksklusif dan kesejahteraan keluarga dan variabel dependen stunting. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar balita yang tidak mendapatkan ASI ekslusif yaitu 22 responden (62,9 %) dan sebagian besar balita berasal dari keluarga Prasejahtera yaitu 21 responden (60,0%). Simpulan dari penelitian ini adalah ada hubungan pemberian ASI eksklusif dan kesejahteraan keluarga dengan kejadian stunting pada balita usia 12-36 bulan. Kata kunci: ASI eksklusif, kesejahteraan keluarga, stunting, balita
ANALISIS PENGARUH INDIKATOR KADARZI TERHADAP STATUS GIZI BALITA DI INDONESIA Riana Pangestu Utami
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 2 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i2.1009

Abstract

Family conscious nutrition is one of the government program to reduce health and nutrition problem with implementing balance nutrition behavior such as implementing exclusive breastfeeding, monitoring body weight regularly, eating with wide variety of food, consuming iodine fortified salt, and consuming supplementation for family members in need. Stunting is still a major nutrition problem in Indonesia, and implementing family conscious nutrition expected to reducing the problem with family participation. The purpose of this literature review is to find out the effect of implementation family conscious nutrition program on nutritional status and which indicator with greater effect on it. Method used for searching the article with relevant keywords. Program indicator that take effect on height for age nutritional status was breastfeeding practice and eating various food. The support from various party are required to ensure continuity and the success of this program. Keywords: family conscious nutrition, children under five, nutritional status, stunting
HUBUNGAN TINDAKAN VULVA HYGIENE DENGAN KEJADIAN INFEKSI SALURAN KEMIH (ISK) PADA PASIEN RAWAT INAP DI RSU MAMAMI KUPANG Maria Lella Floressia Djuang
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 2 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i2.1053

Abstract

Latar Belakang: Kebersihan pada bagian genetalia yang kurang diperhatikan secara optimal serta vulva hygiene yang salah dapat menyebabkan Infeksi Saluran Kemih (ISK) yang disebabkan oleh pertumbuhan mikroorganisme di dalam saluran kemih. Pentingnya memelihara dan menjaga kebersihan organ genitalia dilakukan untuk menghindari munculnya gangguan kesehatan pada organ reproduksi seperti; keputihan, infeksi alat reproduksi serta kemungkinan terkena risiko kanker. Apabila vagina sebagai organ reproduksi luar terinfeksi bakteri atau mikroorganisme, patogen lainnya seiring berjalannya waktu dan tingkat keparahan akan turut membahayakan organ genitalia internal lainnya seperti uterus dan lain sebagainya. Tujuan: penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan tindakan Vulva Hygiene dengan kejadian ISK pada pasien rawat inap di RSU Mamami Kupang. Desain penelitian ini adalah cross sectional dengan menggunakan teknik purposive sampling. Pengolahan data dengan analisis bivariat yang diuji dengan Chi-Square. Hasil Penelitian: menunjukan bahwa tindakan vulva hygiene pada pasien rawat inap di RSU Mamami berada pada katagori kurang (79,6%), kejadian ISK pada pasien rawat inap di RSU Mamami berada pada kategori positif (76%) dan tindakan vulva hygiene tidak ada hubungan yang signifikan (p- 0,103) dengan kejadian ISK pada pasien rawat inap di RSU Mamami Kupang. RSU Mamami Kupang perlu melakukan promosi kesehatan untuk meningkatkan pengetahuan pasien tentang manfaat dan dampak dari tindakan vulva hygiene serta penyebab dan pencegahan ISK pada wanita. Masyarakat dianjurkan agar selalu membersihkan menggunakan tissue dan air dari arah depan ke belakang setelah selesai BAK dan BAB, untuk menghindari terbawanya kuman dari anus ke vagina, serta selalu mengganti pakaian dalam setiap hari. Kata Kunci: Vulva Hygiene, Kejadian Infeksi Saluran Kemi
POLA KONSUMSI PANGAN, STATUS GIZI, KADAR HEMOGLOBIN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMK KUPANG Frida Pay
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 2 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i2.1054

Abstract

A good nutritional status is one of the determining factors for the success of national development. School-age adolescents need to get good attention because in addition to their large number, which is around 30% of the total population, health and nutrition programs in this group have a wide impact not only today, but directly affect the quality of human resources in the future. This is to analyze the effect of food consumption patterns, nutritional status, and hemoglobin levels on learning achievement of vocational high school students. This type of research is analytic observational with cross sectional design. The number of samples in this study were 206 students. The results showed that food consumption patterns that greatly influenced learning achievement were the amount of food, namely energy with p = <0.05; p = 0.000 and protein p = <0.05; p = 0.009 while the food consumption pattern that had no effect was the type of food p = <0.05; p = 0.530 and the feeding frequency p = <0.05; p = 0.027; Nutritional status is also very influential on learning achievement, namely p = <0.05; p = 0.005. Hemoglobin levels have an effect on learning achievement, namely p = <0.05; p = 0.007. The suggestion in this research is to increase vocational students' knowledge about food knowledge with nutrition and to help provide motivation to increase the success of learning achievement. Keywords: Food Consumption Pattern, Nutritional Status, Hemoglobin Level, Learning Achievement
PENGARUH KONSELING TERHADAP PENGETAHUANIBU DALAM PERAWATAN BAYI BERAT BADAN LAHIR RENDAH DI RUANGAN NHCU RSUD PROF DR. W. Z. JOHANNES KUPANG Marselina Intan
CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL Vol 4 No 2 (2021): CHMK MIDWIFERY SCIENTIFIC JOURNAL
Publisher : STIKes CHMK

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37792/midwifery.v4i2.1055

Abstract

The results of Indonesia's demographic and health survey of infant mortality rates were 34/1000 live births, far from the MDG target (23/1000 live births). The main causes of infant death are asphyxia, premature babies, Low Birth Weight and infections. The efforts made by the government to reduce infant mortality in 2018 are PRONAS. Efforts are being made to reduce the infant mortality rate at RSF PROF Dr. W. Z. Johannes Kupang with PONEK services. The purpose of this study is to find out the differences in mother's knowledge before being given counseling about Low Birth Weight care and after being given Low Birth Weight care counseling. The study design used one group pretest and posttest design, conducted on 30 samples of mothers with Low Birth Weight infants. Statistical tests using Wilcoxon with the results, p = 0,000, where the data is said to have an effect if p <0.05, then H1 is accepted meaning there is an influence. The results showed that prior to being given counseling knowledge of the mother (66.7%) and after being given counseling increased (96.7%). Conclusion: There is an effect of counseling on mother's knowledge after counseling is given. Recommended: for nurse in the nhcu room to always provide regular counseling for every mother with LBW when treated and before going home. Keywords: knowledge of Low Birth Weight counseling

Page 6 of 10 | Total Record : 94