cover
Contact Name
Agung Suharyanto
Contact Email
agungsuharyanto@staff.uma.ac.id
Phone
+628126493527
Journal Mail Official
agungsuharyanto@staff.uma.ac.id
Editorial Address
Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Medan Area, Jalan Kolam No. 1, Pasar V, Medan Estate, Sumatera Utara
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
Jurnal Agriuma
Published by Universitas Medan Area
ISSN : -     EISSN : 26571730     DOI : 10.31289
Jurnal Agriuma is a journal that discusses the scope of business-based agriculture or other fields that support it, both in the upstream and downstream sectors. The term "upstream" and "downstream" refers to the main view that agribusiness works in the food supply chain. Agribusiness, in other words, is an economic perspective for the business of providing food. As an academic subject, agribusiness studies strategies to gain profits by managing aspects of cultivation, supply of raw materials, post-harvest, processing, to the marketing stage. In the context of agribusiness management in the academic world, every element in agricultural production and distribution can be explained as agribusiness activities. However, the term "agribusiness" in general society often emphasizes the dependence of these various sectors in the production chain.
Articles 112 Documents
Efisiensi Penggunaan Faktor-Faktor Produksi Pada Usaha Tani Kelapa Sawit Rakyat (Elaeis Guineensis Jacq) (Studi Kasus: Desa Tanjung Medan, Kec. Kampung Rakyat Kab. Labuhanbatu Selatan) Apriliyani, Kiki; Nasution, Myrna Pratiwi
Jurnal Agriuma Vol. 4 No. 1 (2022): Jurnal Agriuma April
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agri.v4i1.7176

Abstract

One of the steps that can be taken to increase the income of oil palm farmers is to use production inputs as efficiently as possible, in order to maximize the profits obtained by oil palm farmers. An increase in oil palm production can be achieved if the use of production inputs is used efficiently. Efficient oil palm farming will encourage the optimal use of production factors, of course, will determine the achievement of technical efficiency, allocative efficiency/price and economic efficiency in oil palm farming. The purpose of this study was to analyze technical efficiency, allocative efficiency/price and economic efficiency in smallholder oil palm farming in Tanjung Medan Village, Kec. District People's Village. South Labuhanbatu. The data obtained during the research were processed using the stochastic frontier 4.1 production function method and Ms. Excel. The research data were taken from 60 farmer respondents. The results showed that the average level of technical efficiency obtained was 76.66 percent of the maximum productivity. The average value of allocative efficiency/price as a whole is 0.33. The average value of economic efficiency obtained is 0.30 in smallholder oil palm farming in Tanjung Medan Village, Kec. District People's Village. South Labuhanbatu.
Penerapan Teknologi Pembuatan Pakan Ikan Berbahan Baku Ampas Tahu untuk Peningkatan Kualitas Ikan Lele dan Ekonomi Usaha Ikan Lele Rumahan di Kelurahan Asam Kumbang Asyiah, Nur; Ariani Safitri, Sri; Karima Wardani, Dwika
Jurnal Agriuma Vol. 4 No. 1 (2022): Jurnal Agriuma April
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agri.v4i1.7213

Abstract

The purpose of this research is to apply the technology of making fish from tofu dregs to improve the quality of catfish and the economy of home-based catfish business in Asam Village. The tofu dregs used were obtained from the tofu and tempeh Home Industry in the Asam Kumbang Village area. The composition of the raw material for making catfish feed used is 80% tofu dregs + 20% shrimp head. The catfish feed that has been made is then tested for characteristics, namely protein 43.87%, fat 25.04%, carbohydrates 68, 73%. Observations were made for 42 days on catfish that were given fish feed from tofu dregs or those that were not given. The results obtained during 42 days of feeding fish from tofu waste with observations made on days 7, 14, 21, 28, 35 and 42 with the average weight (weight) of each fish (grams): 21, 58 , 92, 147, 193 and 240. Catfish that are ready to harvest have 5-6 tails per kg with the physical characteristics of large/fat fish. The cost of purchasing catfish seeds is Rp. 25 and the cost of making fish feed from tofu dregs for availability for 42 days (harvest mass) is Rp. 12,250. The catfish harvest period per kg is 5 fish and the selling price to the catfish seller is IDR 20,000 / kg. The catfish harvest for 42 days was 5 kg with a total selling price of Rp. 100.00. So the profit obtained from the sale of 4 kg of catfish is Rp. 87,750 or Rp. 3,500/head. 
Keputusan Penggunaan Pupuk Bersubsidi Petani Jagung di Kecamatan Insana Utara Kabupaten Timor Tengah Utara (Studi Kasus Desa Humusu Sainiub) Maria Ilona Faot
Jurnal Agriuma Vol. 4 No. 2 (2022): Jurnal Agriuma Oktober
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agri.v4i2.7429

Abstract

Penggunaan pupuk bersubsidi berpengaruh terhadap hasil usahatani jagung di desa Humusu Sainiub Kecamatan Insana Utara Kabupaten Timor Tengah Utara. Dari hal tersebut menarik untuk dilakukan penelitian dengan tujuan untuk mengetahui keputusan petani jagung dalam membeli dan menggunakan pupuk bersubsidi. Metode penelitian yang digunakan adalah metode  survei dengan menggunakan kuisioner. Pengambilan sampel menggunakan metode sampel jenuh dengan jumlah sampel 70 responden yang diambil dari 3 kelompok tani di Desa Humusu Sainiub Penelitian ini menggunakan alat analisis regresi logistik. Berdasarkan hasil analisis tersebut di dapatkan bahwa pada keputusan pembelian pupuk bersubsidi seperti pendapatan, Akses Informasi, luas lahan berpengaruh nyata sedangkan pengetahuan tidak berpengaruh nyata terhadap keputusan  pembelian pupuk bersubsidi dan pada keputusan penggunaan pupuk bersubsidi seperti pendidikan, empat tepat, pengalaman berpengaruh nyata sedangkan akses informasi dan luas lahan tidak berpengaruh nyata terhadap penggunaan pupuk di desa Humusu Sainiub.
Efisiensi Teknis Pada Petani Cabai Merah Besar Mitra Indofood di Kecamatan Rengel Kabupaten Tuban Mohamad Wisnu Mukti; M Ali Fikry; Frendy Ningra Tama; Muhammad Minhajul Qowim; Arahim Irvan Fanany
Jurnal Agriuma Vol. 4 No. 2 (2022): Jurnal Agriuma Oktober
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agri.v4i2.7530

Abstract

Jumlah produksi cabai merah di Kabupaten Tuban mengalami fluktuasi. Berfluktuasinya produksi cabai merah disebabkan oleh banyak hal. Budidaya cabai merah memerlukan penanganan yang intensif, mengingat tanaman ini sangat rentan dengan cuaca dan serangan hama penyakit tanaman. Selain faktor tersebut, usahatani cabai merah juga dipengaruhi oleh hal lain diantaranya penggunaan faktor produksi yang kurang tepat seperti Luas Lahan, Pupuk Organik Cair, Pupuk Kimia dan insektisida. Hal ini mendasari dilakukannya penelitian ini yang bertujuan untuk menganalisis tingkat efisiensi teknis pada petani cabai merah besar mitra Indofood di Kecamatan Rengel Kabupaten Tuban. Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Rengel Kabupaten Tuban. Pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan secara sengaja dengan pertimbangan bahwa kecamatan tersebut merupakan kecamatan yang mempunyai potensi besar pada komoditas hortikultura khususnya cabai merah besar. Penentuan sampel pada penelitian ini dilakukan dengan metode sensus, yang mana semua petani cabai merah besar mitra Indofood yang berjumlah 37 petani dijadikan sampel untuk penelitian ini. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu menggunakan analisis efisiensi teknis. Alat analisis yang digunakan yaitu software SPSS. Penelitian ini menggunakan variabel dependen yaitu produksi cabai merah besar. Dengen variabel independen antara lain dolomite, pupuk organik cair, pupuk kimia, insektisida dan luas lahan. Berdasarkan analisis yang telah dilakukan dapat diketahui bahwa dari kelima faktor produksi dapat dikatakan efisien secara teknis karena memiliki nilai koefisien yang positif.
Analisis Produksi Usaha Keripik Talas di Desa Ngijo (Studi Kasus di Desa Ngijo Kecamatan Karangploso Kabupaten Malang) Wirdah Saidah; Fachriyah Sa’adah; Dwy Anitatul Achladah; Novia Putri Selina; M. Yusrival Ardhan
Jurnal Agriuma Vol. 4 No. 2 (2022): Jurnal Agriuma Oktober
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agri.v4i2.7615

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Desa Ngijo Kecamatan  Karangploso Kabupaten Malang yang bertujuan untuk menganalisis produksi dari aspek finansial dan non finansial usaha keripik talas. Metode analisis data yang digunakan adalah kualitatif. Tujuan dilaksanakan penelitian ini adalah untuk mengetahui pendapatan dan penghasilan dari usaha keripik talas dalam kurun waktu usaha 5 tahun. Aspek pemasaran dalam usaha sudah dapat dilakukan dalam usaha keripik talas. Aspek non finansial aspek hukum belum layak karena izin surat usaha kepemilikkan belum ada, Usaha hanya memiliki izin untuk memulai usahanya. Aspek teknis manajemen kurang layak karena usaha ini belum memiliki pencatatan finansial yang baik dan belum memiliki struktur organisasi. Aspek sumber daya manusia sudah layak karena talas sendiri merupakan hasil dari sumber daya manusia. Analisis finansial digunakan Nilai NPV diperoleh sebesar  Rp 285,552,006.41, IRR sebesar 135%, dan payback period sebesar 0.037 selama lima tahun pada investasi. Aspek finansial maupun non finansial menyatakan Usaha keripik talas layak untuk dijalankan kecuali pada aspek hukum dan manajemen. 
Analisis Preferensi Risiko Petani Pada Usahatani Gambir Di Kabupaten Pesisir Selatan Mizi Sasrido; Faidil Tanjug; Vonny Indah Mutiara
Jurnal Agriuma Vol. 4 No. 2 (2022): Jurnal Agriuma Oktober
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agri.v4i2.7940

Abstract

Gambir merupakan salah satu komoditi unggulan Kabupaten Pesisir Selatan dengan tingkat produksi yang bervariasi setiap waktu. Fluktuasi yang terjadi pada usahatani gambir mengindikasikan bahwa pengelolaan usahatani gambir sangat dipengaruhi oleh keberadaan risiko produksi. Hal ini akan berdampak pada preferensi petani terhadap risiko tersebut, dalam hal ini dikategorikan sebagai risk averse, risk neutral dan risk taker. Penelitian ini bertujuan menganalisis preferensi risiko petani pada usahatani gambir di Kabupaten Pesisir Selatan. Survey dilakukan pada 63 sampel petani yang melakukan kegiatan panen dan pengolahan getah gambir pada periode Januari-Desember 2021 dan sampel dipilih secara random sampling. Metode analisa yang digunakan adalah model fungsi produktivitas frontier, fungsi risiko produksi dan fungsi inefisiensi teknis yang dikembangkan oleh Kumbhakar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata preferensi risiko petani gambir di Kabupaten Pesisir Selatan adalah risk averse. Pada keseluruhan input produksi diketahui luas lahan, tenaga kerja, umur tanaman, dummy teknologi dan pestisida memiliki kecenderungan risiko yang risk Averse. Hanya input jumlah pohon yang memiliki preferensi risk taker.
Dampak Pandemi Covid 19 pada Pertumbuhan Perekonomian Indonesia Khairul Akbar Khairul Akbar; Irsad Irsad; Emmia Tambarta Kembaren Emmia Tambarta Kembaren; Ade Firmansyah Tanjung Ade Firmansyah Tanjung; Ahmad Rizki Harahap Ahmad Rizki Harahap
Jurnal Agriuma Vol. 4 No. 2 (2022): Jurnal Agriuma Oktober
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agri.v4i2.8247

Abstract

Pada tahun 2020 tepatnya 11 Februari. Organisasi kesehatan dunia WHO menetapkan status pandemi dan telah memberikan dampak pada kehidupan, tidak hanya pada kesehatan tetapi juga berdampak pada ekonomi (PSBB). Kondisi pandemi Covid-19 telah memberi dampak pada pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Pertumbuhan ekonomi juga merupakan bagaimana suatu aktivitas ekonomi yang dapat meningkatkan pendapatan masyarakat pada waktu tertentu. Metode yang digunakan dalam penulisan ini adalah metode literature review dengan alat analisis PICO Framework. Secara keseluruhan, kelima penelitian menggunakan alat analisis deskriptif kualitatif dengan studi literatur dari jurnal, kajian ilmiah, dan studi kepustakaan. Hasil penelitian dari kelima kajian penelitian menunjukkan bahwa pandemi covid-19 sangat berdampak sekali pada sektor kehidupan terutama yaitu sektor ekonomi, tidak hanya dunia internasional yang mengalami resesi, indonesia pun juga mengalami resesi. Hasil penelitian menjelasaskan bahwa pada akhir tahun 2020 Indonesia mulai mengalami perlambatan pertumbuhan ekonomi dan pada tahun 2019, tidak bisa di pungkiri lagi bahwa Indonesia mengalami penurunan yang cukup signifikan. Pada masa pandemi juga terjadi banyak sekali perubahan perilaku masyarakat dalam berkonsumsi dan perilaku dalam mengambil keputusan investasi maupun konsumsi, daya beli masyarakat juga mengalami penurunan yang signifikan
Kontribusi Pendapatan Usahatani Jagung Manis Terhadap Pendapatan Keluarga di Desa Langkak Kecamatan Kuala Pesisir Kabupaten Nagan Raya yusnita yusnita; Bagio; virda zikria; Qhisthina Atikah
Jurnal Agriuma Vol. 4 No. 2 (2022): Jurnal Agriuma Oktober
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agri.v4i2.8249

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan selama bulan September 2022 di Desa Langkak Kecamatan Kuala Pesisir. Lokasi penelitian ini dipilih secara sengaja karena merupakan salah satu desa yang memberikan kontribusi pada produksi jagung di Kecamatan Kuala Pesisir. Adapun metode yang digunakan dalam penentuan jumlah sampel yaitu metode sensus. Maka sampel yang diambil adalah sebanyak 18 orang. Pengumpulan data yang digunakan menggunakan data primer dan sekunder. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui berapa besar kontribusi pendapatan usahatani jagung. Teknik Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan menggunakan rumus kontibusi pendapatan. Adapun jumlah kontribusi usahatani jagung pada pendapatan keluarga yaitu sebesar Rp. 1.526.923,59 atau dengan persentase 40,61%. Nominal ini termasuk kategori sedang dalam memberikan kontribusi terhadap pendapatan keluarga karena kontribusi terbesar diperoleh dari sumber pendapatan non pertanian yaitu sebesar Rp. 1.605.555,56 dengan persentase 42,70%. Kata Kunci : Usahatani Jagung Manis; Pendapatan keluarga; Kontribusi.
Model Pembangunan Pertanian Pola Interaksi dan Interdependensi dalam Memanfaatkan Fasilitas Pelayanan Sosial Ekonomi di Kabupaten Serdang Bedagai Gustami Harahap; Fatmawaty Harahap; Erwin Pane
Jurnal Agriuma Vol. 2 No. 1 (2020): Jurnal Agriuma April
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v2i1.3512

Abstract

People often experience problems in their daily activities, especially service problems, such as long queues and long enough public affairs.  This problem occurs not only in urban communities but in rural communities also experience the same problem, both socio-economic aspects. This pattern of interaction and interdependence is an effort in order to utilize the socio-economic service facilities that can improve the welfare of rural communities, especially in the farming community which can later utilize the patterns that will be applied in Serdang Bedagai Regency. The approach method used in this research is the Structural Equetion Model (SEM) approach. The main problem examined and examined in this study relates to "Application of patterns of interaction and interdependence of rural communities in Serdang Bedagai Regency, North Sumatra Province.
Analisis Perwilayahan Komoditas dan Kontribusi Kopi Arabika Terhadap Pembangunan Wilayah Kabupaten Tapanuli Utara Rita Herawaty Bangun
Jurnal Agriuma Vol. 2 No. 1 (2020): Jurnal Agriuma April
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v2i1.3552

Abstract

Arabica coffee is one of the plantation commodities that has an important role in the economy and regional development in North Tapanuli Regency. This study aims to identify the area of production base of Arabica coffee commodity, its distribution characteristics and the role of the Arabica coffee commodity in supporting regional development in North Tapanuli Regency. The data used are secondary data from 2016-2018. Data analysis methods used are location quotient analysis, localization and specialization analysis, basic service ratio analysis and area multiplier. The results showed that the Arabica coffee base area based on production indicators in North Tapanuli District were Parmonangan District, Sipoholon District, Tarutung District, Siatas Barita District, Pangaribuan District, Sipahutar District, Siborongborong District, Pagaran District, and Muara District. Arabica coffee commodity farming is not localized and concentrated in a particular sub-district area but rather spreads in several sub-districts and does not specialize in Arabica coffee commodity farming. Arabica coffee commodity can support plantation activities and regional development in North Tapanuli Regency.

Page 5 of 12 | Total Record : 112