cover
Contact Name
Agus Fahmi
Contact Email
fahmieal2@gmail.com
Phone
+6285214422886
Journal Mail Official
visionary@undikma.ac.id
Editorial Address
Prodi AP Undikma, GD. lantai 3 Jl. Pemuda No. 59/A Mataram Phohe : 085214422886 Email : jurnalvisionary@gmail.com
Location
Kota mataram,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
Jurnal Visionary : Penelitian Dan Pengembangan Di Bidang Administrasi Pendidikan
Focus and Scope Jurnal Visionary merupakan jurnal penelitian dan pengembangan di bidang administrasi pendidikan, artikel yang dimuat dalam jurnal ini adalah hasil penelitian, hasil kajian pustaka, hasil pengembangan, dan hasil penelusuran IPTEK menggunakan metode ilmiah. Scope bidang keilmuan yaitu Pendidikan, tenaga kependidikan, manajemen, administrasi, dan keilmuan lainnya.
Articles 16 Documents
Search results for , issue "Vol 12, No 2 (2024): Oktober" : 16 Documents clear
Meningkatkan Perkembangan Sosial Emosional Anak Melalui Media Papan Perasaan Sari, Susi Purnama; Haryono, Mimpira; Sari, Rika Partika
Jurnal Visionary : Penelitian dan Pengembangan dibidang Administrasi Pendidikan Vol 12, No 2 (2024): Oktober
Publisher : Prodi Administrasi Pendidikan, Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33394/vis.v12i2.12116

Abstract

Abstract: The purpose of this study was to determine the improvement of social emotional development in children with feeling board media at PAUD Harapan Desa Baru, Ilir Talo District. This research is a Classroom Action Research (PTK) or also called Classroom action research with the procedures used in the form of cycles. The subjects of this study were group A children at PAUD Harapan, totalling 15 children. The research was conducted in two cycles of two meetings. Data analysis was carried out in qualitative and quantitative descriptions with emphasis used to determine the improvement of the process expressed in a predicate, while quantitative analysis was used to determine the improvement of results using percentages. The results of improving social emotional development in children with feeling boards at PAUD Harapan in cycle 1 meeting to I with a percentage of 34.66%, in cycle 1 meeting to 2 with a percentage of 45.66%, cycle 2 meeting to 1 with a percentage of 61.66% and cycle 2 meeting to 2 with a presentation of 80.33%. The conclusion of the study that using the feeling board media can improve the development of socialisation in children at PAUD Harapan Desa Baru, as evidenced in cycle 2 meeting to 2 there was an increase with the results of the percentage achievement of 80.33% with very good developing criteria (BSB).Keywords: Feeling Board Media, Social EmotionalAbstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan perkembangan sosial emosional pada anak dengan media papan perasaan di PAUD Harapan Desa Baru Kecamatan Ilir Talo. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) atau disebut juga Classroom action research dengan prosedur yang digunakan berbentuk siklus. Subjek penelitian ini adalah anak kelompok A di PAUD Harapan yang berjumlah 15 orang anak. Penelitian dilaksanakan dua siklus dua pertemuan. Analisis data dilakukan secara deskripsi kualitatif dan kuantitaif dengan penekananya digunakan untuk menentukan peningkatan proses yang dinyatakan dalam sebuah predikat, sedangkan analisis kuantitatif dugunakan untuk menentukan peningkatan hasil dengan menggunakan presentase. Hasil peningkatan perkembangan sosial emosional pada anak dengan papan perasaan di PAUD Harapan pada siklus 1 pertemuan ke I dengan presentase 34,66%, di siklus ke 1 pertemuan ke 2  dengan presentase 45,66%, siklus ke 2 pertemuan ke 1 dengan presentase 61,66% dan siklus 2 pertemuan ke 2 dengan presentase 80,33%. Kesimpulan penelitian bahwa menggunakan media papan perasaan dapat meningkatkan perkembangan sosialisasi pada anak di PAUD Harapan Desa Baru, terbukti pada siklus 2 pertemuan Ke 2 terjadi peningkatan dengan hasil persentase pencapaian sebesar 80,33% dengan kriteria berkembang sangat baik (BSB).Kata Kunci: Media Papan Perasaan, Sosial Emosional
Pelaksanaan Mutasi Internal Pegawai di Dinas Pendidikan Kota Palembang Niswah, Choirun; Ibrahim, Ibrahim; Sari, Ika Mulia; Febriyanti, Febriyanti
Jurnal Visionary : Penelitian dan Pengembangan dibidang Administrasi Pendidikan Vol 12, No 2 (2024): Oktober
Publisher : Prodi Administrasi Pendidikan, Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33394/vis.v12i2.10963

Abstract

Abstract: This research is entitled "Implementation of Internal Employee Mutations at the Education Office of Palembang City". Internal employee mutation is the transfer of employees from their previous duties to other duties in order to develop their capabilities so that they can provide maximum performance and contribution to the institution. The purpose of this study is to determine the implementation of internal employee mutations at the Education Office of Palembang City and to identify the supporting and inhibiting factors during the implementation of internal employee mutations at the Education Office of Palembang City. This research was conducted using qualitative research methods and informants in this study were the Head of the General and Personnel Subdivision, Human Resources Analyst Apparatus, and 2 (two) employees who applied for internal mutation. The data collection techniques used in this study were observation, interviews, and documentation. The data analysis techniques used were data reduction, data presentation, and conclusion. To test the validity of this research, the researcher used triangulation of sources, triangulation of techniques, and triangulation of time. The results of the research indicate that the process of applying for internal employee mutations at the Education Office of Palembang City is not immediate, but based on administrative review by the personnel department and decisions from the BKPSDM established by the issuance of Mutation Decree. The decision on position determination is made based on policies and regulations in accordance with the results of job analysis and workload analysis that have been conducted. The supporting and inhibiting factors of the Implementation of Internal Employee Mutations at the Education Office of Palembang City are the supporting factors namely the request by the employees themselves, based on the principle of the right man on the right job, and the institution's commitment to employee performance. Meanwhile, the inhibiting factor is the process of obtaining signatures from officials which takes a long time.Keywords: Implementation, Internal Employee MutationAbstrak: Penelitian ini berjudul “Pelaksanaan Mutasi Internal Pegawai di Dinas Pendidikan Kota Palembang”, Mutasi internal pegawai merupakan perpindahan pegawai dari bidang tugas yang sebelumnya ke bidang tugas yang lain guna pengembangan kemampuan yang dimiliki agar bisa memberikan prestasi dan kontribusi yang maksimal bagi instansi. Tujuan penelitian ini adalah untuk bisa mengetahui pelaksanaan mutasi internal pegawai di Dinas Pendidikan Kota Palembang dan mengetahui faktor pendukung dan penghambat apa saja yang ada saat pelaksanaan mutasi internal pegawai di Dinas Pendidikan Kota Palembang. Penelitian yang dilakukan dengan menggunakan metode penelitian kualitatif dan informan pada penelitian ini adalah Kepala Subbagian Umum dan Kepegawaian, Analis Sumber Daya Manusia  Aparatur, dan 2 (dua) pegawai yang mengajukan mutasi internal. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan ialah reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Adapun untuk menguji keabsahan dari penelitian ini peneliti menggunakan uji keabsahan triangulasi sumber, triangulasi teknik dan triangulasi waktu. Hasil dari penelitian yang peneliti dapat dari pelaksanaan mutasi internal pegawai di Dinas Pendidikan Kota Palembang menunjukkan bahwa proses pengajuan mutasi internal oleh pegawai dilakukan tidak serta merta, namun berdasarkan telaah administrasi oleh bidang kepegawaian dan keputusan dari BKPSDM yang ditetapkan dengan penerbitan SK Mutasi. Keputusan penentuan jabatan dilakukan berdasarkan kebijakan dan peraturan perundang-undangan yang berlaku sesuai dengan hasil analisis jabatan dan analisis beban kerja yang telah dilakukan. Faktor pendukung dan penghambat dari Pelaksanaan Mutasi Internal Pegawai di Dinas Pendidikan Kota Palembang ialah faktor pendukungnya yaitu permintaan sendiri oleh pegawai yang bersangkutan, berdasarkan prinsip the right man on the right job orang yang tepat berada di posisi yang tepat, dan komitmen instansi terhadap kinerja pegawai. Sedangkan faktor penghambatnya yaitu proses tandatangan pejabat yang membutuhkan waktu lama.Kata Kunci: Pelaksanaan, Mutasi Internal Pegawai   
Manajemen Sarana dan Prasarana dalam Meningkatkan Kualitas Layanan Pembelajaran di SMAN 1 Lingsar Susanti, Baiq Yuli; Hardiansyah, Hardiansyah; Iqbal, Muhammad
Jurnal Visionary : Penelitian dan Pengembangan dibidang Administrasi Pendidikan Vol 12, No 2 (2024): Oktober
Publisher : Prodi Administrasi Pendidikan, Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33394/vis.v12i2.12292

Abstract

Abstract: This study aims to examine the management of facilities and infrastructure and supporting factors for the quality of learning services. Optimal management of facilities and infrastructure will affect the quality of learning services and the availability of adequate facilities so that student satisfaction increases. The method used in this study is a qualitative method, with a type of qualitative descriptive research with a case study approach. Data collection techniques are carried out using interviews, documentation, and observation methods. Data analysis techniques through data collection, data presentation, data condensation, and conclusions. Data sources are obtained through the principal, head of administration, vice principal of infrastructure, teachers, and students. The results of this study indicate that: (1) management of facilities and infrastructure at SMAN 1 Lingsar is carried out through planning, organizing, implementing, and controlling, and the laboratory at SMAN 1 Lingsar has complete practical tools so that students can learn effectively (2) the quality of learning services at SMAN 1 Lingsar is quite effective in terms of the completeness of facilities and infrastructure in supporting learning (3) the role of facilities and infrastructure management in improving the quality of learning services at SMAN 1 Lingsar plays an important role in various management of learning facilities and infrastructure.Key Words: Management of Facilities and Infrastructure, Learning QualityAbstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengelolaan sarana dan prasarana serta faktor-faktor pendukung kualitas layanan pembelajaran. Pengelolaan sarana dan prasarana yang optimal akan mempengaruhi kualitas layanan pembelajaran dan ketersediaan fasilitas yang memadai sehingga kepuasan mahasiswa meningkat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, dengan jenis penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan metode wawancara, dokumentasi dan observasi. Teknik analisis data melalui pengumpulan data, penyajian data, kondensasi data dan kesimpulan. Sumber data diperoleh melalui kepala sekolah, kepala administrasi, waka sarpras, guru dan siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) pengelolaan sarana dan prasarana di SMAN 1 Lingsar dilakukan dengan perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan pengendalian serta laboratorium di SMAN 1 Lingsar yang memiliki kelengkapan alat praktikum sehingga siswa dapat belajar secara efektif (2) kualitas layanan pembelajaran di SMAN 1 Lingsar cukup efektif dalam hal kelengkapan sarana dan prasarana dalam menunjang pembelajaran (3) peran fasilitas dan pengelolaan infrastruktur dalam meningkatkan kualitas layanan pembelajaran di SMAN 1 Lingsar berperan penting dalam berbagai pengelolaan sarana dan prasarana pembelajaran.Kata Kunci: Manajemen sarana dan prasarana, Kualitas pembelajaran 
Meningkatkan Perkembangan Fisik Motorik Kasar Anak Melalui Kegiatan Bermain Sekatak Pada Anak Kelompok B Herni, Herni; Haryono, Mimpira; Margaretha, Lydia; Pebriani, Ela
Jurnal Visionary : Penelitian dan Pengembangan dibidang Administrasi Pendidikan Vol 12, No 2 (2024): Oktober
Publisher : Prodi Administrasi Pendidikan, Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33394/vis.v12i2.12114

Abstract

Abstract: The purpose of this study is to determine the improvement of children's physical motor development through sekatak playing activities at PAUD Pelita Hati Pematang Riding. This research is Classroom Action Research (CAR) with the procedures used in the form of cycles. The subjects of this study were children in group B at PAUD Pelita Hati Pematang Riding, totaling 20 children. The research was conducted in two cycles of two meetings. Data analysis was carried out in qualitative and quantitative descriptions with the emphasis used to determine the improvement of the process expressed in a predicate, while quantitative analysis was used to determine the improvement of results using percentages. The results of improving physical motor development in children by sekatak playing activities at PAUD Pelita Hati in cycle 1 of meeting I with a percentage of 51.18%, in cycle I meeting to II with a percentage of 67.07%, then in cycle II meeting I with a percentage of 68.72% and cycle II in meeting II with a percentage of 93.49%. The conclusion of the study that sekatak playing activities can improve physical motor development in children at PAUD Pelita Hati Pematang Riding, as evidenced in cycle II of meeting II there is an increasing with the results of the achievement percentage is 93.49% with very good developing criteria.Key Words: Physical Motor Development, Sekatak PlayingAbstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan perkembangan fisik motorik anak melalui kegiatan bermain sekatak di PAUD Pelita Hati Pematang Riding.Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) atau disebut juga Classroom action research dengan prosedur yang digunakan berbentuk siklus. Subjek penelitian ini adalah anak kelompok B di PAUD Pelita Hati Pematang Riding yang berjumlah 20 orang anak. Penelitian dilaksanakan dua siklus dua pertemuan. Analisis data dilakukan secara deskripsi kualitatif dan kuantitaif dengan penekananya digunakan untuk menentukan peningkatan proses yang dinyatakan dalam sebuah predikat, sedangkan analisis kuantitatif dugunakan untuk menentukan peningkatan hasil dengan menggunakan presentase. Hasil peningkatan perkembangan fisik motorik pada anak dengan bermain sekatak di PAUD Pelita Hati pada siklus I pertemuan ke I dengan presentase 51,18%, di siklus ke I pertemuan ke II  dengan presentase 67,07%, siklus ke II pertemuan ke I dengan presentase 68,72% dan siklus II pertemuan ke II dengan presentase 93,49%. Kesimpulan penelitian bahwa kegiatan bermain sekatak dapat meningkatkan perkembangan fisik motorik pada anak di PAUD Pelita Hati Pematang Riding, terbukti pada siklus II pertemuan Ke II terjadi peningkatan dengan hasil presentase pencapaian sebesar 93,49% dengan kriteria berkembang sangat baik (BSB).Kata Kunci: Perkembangan Fisik Motorik, Bermain Sekatak
Analisis Kinerja Guru Terhadap Prestasi Belajar Siswa Safitri, Mirawati; Iqbal, Muhammad; Hariawan, Rudi
Jurnal Visionary : Penelitian dan Pengembangan dibidang Administrasi Pendidikan Vol 12, No 2 (2024): Oktober
Publisher : Prodi Administrasi Pendidikan, Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33394/vis.v12i2.12392

Abstract

Abstract: This study aims to analyze the influence of teacher performance on student learning achievement. The type of research is quantitative with teacher performance as the independent variable (x), and student learning achievement as the dependent variable (y). This study uses a sample of 100 students from a population of 426 using proportional random sampling. Data collection techniques use questionnaires and documentation methods as supporting methods. Data analysis methods use descriptive statistical analysis and simple linear regression analysis. Based on the results of descriptive analysis, teacher performance with a good category is 45% of teachers, 53% of teachers with a sufficient category, and only 2% with a less category. While for student learning achievement with a category of minimum completion criteria value (KKM-75) in mathematics subjects, there are 82% of students, and around 18% of students with a category of not yet complete. Based on the results of the t-test which showed a significant value of 0.006 < 0.05 with a coefficient of determination R2 = 0.075, which means it can be concluded that there is a significant influence of teacher performance on student learning achievement in Senior High School 1 Sakra Timur Academic Year 2023/2024. In other words, it can be described that the better the performance of a teacher during the learning process can have a positive effect on improving student learning achievement.Key Words: Teacher Performance, Learning AchievementAbstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kinerja guru terhadap prestasi belajar siswa. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan kinerja guru sebagai variabel bebas (x) dan prestasi belajar siswa sebagai variabel terikat (y). Penelitian ini menggunakan penelitian sampel sebanyak 100 siswa dari 426 populasi dengan menggunakan teknik proportional random sampling. Teknik pengumpulan data primer menggunakan metode angket dan dokumentasi sebagai pendukung. Metode analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif, dan analisis regresi linier sederhana. Berdasarkan hasil analisis deskriptif bahwa kinerja guru dengan kategori baik yang berjumlah 45% guru, 53% guru dengan kategori cukup, dan hanya 2% katergori kurang. Sedangkan untuk prestasi belajar siswa dengan kategori nilai kriteria ketuntasan minimal (KKM-75 pada mata pelajaran matematika sebanyak 82% siswa, dan sekitar 18% siswa dengan kategori tidak tuntas. Berdasarkan hasil uji-t yang menunjukan nilai signifikan sebesar 0.006 < 0.05 dengan nilai koefisien determinasi R2 = 0.075 yang berarti dapat disimpulkan bahwa terdapat terdapat pengaruh positif yang signifikan kinerja guru terhadap prestasi belajar siswa di SMAN 1 Sakra Timur Tahun Pelajaran 2023/2024. Dengan kata lain dapat dideskripsikan bahwa semakin baik kinerja seorang guru selama proses pembelajaran dapat berpengaruh positif terhadap peningkatan prestasi belajar siswa.Kata Kunci: Kinerja Guru, Prestasi Belajar
Pelaksanaan Layanan Administrasi Kesiswaan di MAN 2 Palembang Setyaningsih, Kris; Sari, Haflah Repi Ulpa; Ibrahim, Ibrahim
Jurnal Visionary : Penelitian dan Pengembangan dibidang Administrasi Pendidikan Vol 12, No 2 (2024): Oktober
Publisher : Prodi Administrasi Pendidikan, Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33394/vis.v12i2.11023

Abstract

This research is titled "Implementation of Student Administrative Services at MAN 2 Palembang." The aim of this study is to analyze how the implementation of student administrative services is carried out at MAN 2 Palembang. This research is a field study, employing a qualitative descriptive approach. Data collection techniques include observation, interviews, and documentation. Data analysis techniques consist of data reduction, data presentation, data verification, and drawing conclusions. The validity of the research data is ensured through source triangulation and technique triangulation. The results of the study indicate that the implementation of student administrative services at MAN 2 Palembang is well underway. The research findings demonstrate that student administrative services at MAN 2 Palembang are effectively executed, encompassing aspects such as effective guidance in the admission of new students, student discipline regulation, guidance and counseling documentation, as well as student learning progress recording. Effective guidance assists students in understanding the process of new student admission clearly, ensuring their comprehension without difficulty, setting clear objectives, and planning strategies to achieve them. Student discipline regulations ensure discipline and responsibility among students, while guidance and counseling documentation provide appropriate guidance and support. Recording student learning progress serves to provide a comprehensive overview of student development and aid them in their educational journey at MAN 2 Palembang.

Page 2 of 2 | Total Record : 16