cover
Contact Name
AMALIA RAHMAH
Contact Email
ghidzamediajournal@gmail.com
Phone
+6282336431771
Journal Mail Official
ghidzamediajournal@gmail.com
Editorial Address
Jl. Proklamasi No 54 Gresik, 611111 Fakultas Kesehatan
Location
Kab. gresik,
Jawa timur
INDONESIA
GHIDZA MEDIA JURNAL
ISSN : 27158934     EISSN : 27165108     DOI : 10.30587/ghidzamediajurnal.v3i1
Core Subject : Health, Science,
Ghidza Media Journal adalah jurnal ilmiah yang memfasilitasi publikasi dari disiplin ilmu gizi. Ghidza Media Journal diterbitkan oleh Program Studi Gizi, Fakultas Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Gresik. Artikel-artikel yang dipublikasikan di Ghidza Media Journal meliputi hasil-hasil penelitian ilmiah di bidang gizi klinik dan dietetik, gizi masyarakat, gizi olahraga, gizi institusi, dan ilmu pangan terkait gizi. Artikel yang dimuat di Ghidza Media Journal adalah artikel yang telah melalui proses penelaahan oleh Mitra Bestari. Keputusan diterima atau tidaknya suatu artikel di jurnal ini menjadi hak dari Dewan Penyunting berdasarkan rekomendasi dari Mitra Bestari.
Articles 84 Documents
HUBUNGAN POLA MAKAN DAN STATUS GIZI TERHADAP KADAR HEMOGLOBIN MAHASISWI FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK. Yasirotul Hikmah; Dwi Novri Supriatiningrum; Amalia Rahma
Ghidza Media Jurnal Vol 4 No 2 (2023): GHIDZA
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v4i2.4629

Abstract

Indonesia has health problems that still often occur, especially in women of childbearing age, namely a lack of red blood cells or can be called anemia caused by nutrient intake. The problem of anemia, especially in women of childbearing age, has a bad impact on the sufferer and the generation to be born. This study aims to determine the relationship between diet and nutritional status to hemoglobin levels in college of the Faculty of Health, University of Muhammadiyah Gresik. The type of research is obvarsional analytics with a cross sectional approach. A total of 85 samples were taken using purposive sampling techniques. Data analysis using the spearman rank test, dietary data collection was carried out day food konsumtionbsurvey with repeated 24-h-recall and food freques method. the data of nutritional status was determined by measurment of body mass index, hemoglobin levels were obtained by hemoglobin examination using digital easy touch. The results of the spearman rank correlation test on the dietary intake variable showed a p-value result of <0.05 which means that there was a relationship of diet to hemoglobin levels, and in the nutritional status variable, it shows a p-value result of >0.05 which means that there is no relationship of nutritional status to hemoglobin levels. There is a relationship between diet and hemoglobin levels, contrasts with food intake, the correlation of nutritional status and hb level showed not significant (p-value >0,05). there is no relationship between nutritional status and hemoglobin levels in students of the Faculty of Health, University of Muhammadiyah Gresik.
HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN PRAKTIK PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI DI KELURAHAN KROMAN KECAMATAN GRESIK Alfiyatus Salimah; Devi Lailatul Fitriah; Leliyana Candra Putri; Rizky Yon Exvivonda Vionella Saputri; Rosydah Nuraini; Desty Muzarofatus Sholikhah
Ghidza Media Jurnal Vol 4 No 2 (2023): GHIDZA
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v4i2.5578

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa banyak ibu dengan pengetahuan yang cukup dengan praktik dalam pemberian ASI eksklusif kepada bayinya. Penelitian ini berjenis penelitian kuantitatif yang dilakukan pada tanggal 12 Oktober sampai 20 Oktober 2021. Subjek dalam penelitian ini digunakan sebanyak 19 responden yang mengutamakan ibu menyusui yang memiliki bayi usia 0-12 bulan dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara mendalam dengan menggunakan instrumen kuisoner yang berisikan daftar pertanyaan. Hasil yang didapatkan dalam kegiatan ini adalah program gizi yang dilakukan pada ibu bayi dan balita menujukkan adanya peningkatan pengetahuan dan ibu lebih memahami bagaiman manajemen praktik pemberian ASI perah. Namun, hasil yang ditunjukkan tidak signifikan karena keterbatasan ibu dalam mengikuti kegiatan ini perlu dilakukan pendampingan secara khusus.
FORMULASI TEPUNG JAGUNG, TEPUNG KULIT ARI KEDELAI DAN DAUN KELOR TERHADAP SIFAT KIMIA PADA BISKUIT SEBAGAI ALTERNATIF PENCEGAHAN DIABETES MELITUS nur qomaria; Desty Muzarofatus Sholikhah; Sutrisno Adi Prayitno
Ghidza Media Jurnal Vol 4 No 2 (2023): GHIDZA
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v4i2.4690

Abstract

Corn flour, soybean husk flour and moringa leaves are sources of food that have high protein and fiber content. The purpose of this study was to analyze the effect of biscuits with formulations of corn flour, soybean husk flour and Moringa leaves on macronutrient levels, crude fiber and water content. The research method was an experimental design with a completely randomized design (CRD) consisting of a control formula (F0) and 3 treatment formulas (F1, F2, F3). Laboratory tests were analyzed using the ANOVA (Analysis of Variance) test and the BNT follow-up test (Least Significant Difference). The test results of chemical properties of macronutrients, fiber and water content showed significant differences in sig values. 0.00. The macronutrient levels of F0, F1, F2, and F3 are 4.275 grams of protein; 5.4 grams; 6.54 grams; 9.105 grams, carbohydrates 12,372 grams; 13,017 grams ; 14,463 grams; 16,281 grams, fat 3,399 grams; 4.146 grams; 4.983 grams, ; 7.293 grams, fiber 1.026 grams; 1,869 grams; 2,412 grams; 3.708 grams, water content 1.755 grams; 1,998 grams; 3.06 grams; 4.212 grams. The conclusion of this study is that there is an effect of the formulation of corn flour, soybean husk flour and Moringa leaves on the chemical properties (protein, fat, carbohydrates, crude fiber and water content) in biscuit products.
EDUKASI DAN PENDAMPINGAN GIZI PADA IBU ANAK BADUTA DAN BALITA GIZI KURANG DI KELURAHAN SUKODONO KECAMATAN GRESIK Nur Habibatus Sholihah; Nur Qomaria; Rahma Fidania Dwik Nuraini; Yasirotul Hikmah; Desty Muzarofatus Sholikhah
Ghidza Media Jurnal Vol 4 No 2 (2023): GHIDZA
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v4i2.4055

Abstract

Indonesia is a country with various nutritional problems and requires serious handling. This nutritional problem will certainly affect human resources (HR). Problems that are quite high in under-fives and toddlers are short (stunting) and thin (wasting) (Bappenas RI, 2013). This activity aims to improve and increase the knowledge of mothers of children aged under two and under five as well as to achieve and improve normal nutritional status in the working area of ​​the Fisherman's Health Center, precisely in Sukodono Village, Gresik District, Gresik Regency. Data collection was carried out in Sukodono Village, Gresik District, Gresik Regency, it was found that 2 respondents were undernourished which was a recommendation from nutritionists at the Fisherman and Cadre Health Center in Sukodono Village. The result of this activity is that there is an increase in the level of knowledge before and after counseling. This is due to the provision of information and education to respondents so that their knowledge increases from those who do not understand to become more aware and from those who do not know to know. In addition, there was an increase in respondents' understanding regarding the intake consumed must be nutritionally balanced and there was a change in the respondent's intake from before counseling to after counseling. And there was an increase in BB and TB of under-fives and toddlers before and after being given education. Keywords: under-five mothers, under-five mothers, malnutrition
HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN KEMAMPUAN PENGISIAN KMS OLEH KADER POSYANDU DENGAN KETEPATAN MENENTUKAN STATUS GIZI BALITA DI DESA SINGOSARI Dewi Khumairok; Eka Srirahayu Ariestiningsih; Dwi Faqihatus Syarifah Has
Ghidza Media Jurnal Vol 5 No 1 (2023): Jurnal Ghidza Media
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v5i1.6615

Abstract

Menurut hasil Survey Status Gizi Indonesia (SSGI) tahun 2021, prevalensi balita wasted (gizi buruk dan gizi kurang) adalah 7,1%, dan masih belum memenuhi target nasional dalam angka penurunan stunting. Tujuan dari riset ini yakni guna mengetahui hubungan pengetahuan dan kemampuan pengisian KMS oleh kader posyandu dengan ketepatan menentukan status gizi balita. Metode riset ini memakai jenis penelitian dengan metode survei analitik. Populasi sebanyak 60 kader posyandu. Analisis data memakai uji chi- square. Hasil riset dengan nilai p = 0,000<0,05. Kesimpulan riset ini yakni terdapat hubungan antara pengetahuan serta kemampuan pengisian KMS dengan ketepatan menentukan status gizi balita oleh kader posyandu. Kata Kunci : Pengetahuan, Kemampuan Pengisian, KMS, dan Kader
HUBUNGAN FAKTOR SOSIAL EKONOMI DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA REMAJA PUTRI DI SMA MUHAMMADIYAH 10 GKB GRESIK Dyah Faridatun Nafi'ah Hasan; Amalia Rahma; Eka Srirahayu Ariestiningsih
Ghidza Media Jurnal Vol 5 No 1 (2023): Jurnal Ghidza Media
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v5i1.6212

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan tingkat sosial ekonomi dengan kejadian anemia pada remaja putri di SMA Muhammadiyah 10 GKB. Metode penelitian ini menggunakan jenis penelitian analitik kuantitatif dengan desain studi cross sectional. Populasi dari penelitian ini berjumlah 224 orang. subjek menggunakan teknik purposive sampling berjumlah 86 orang. Variabel Independen yang diteliti adalah tingkat pendidikan, pekerjaan, pendapatan, pengeluaran, dan pemenuhan kebutuhan orang tua. Sedangkan Variabel dependen yang diteliti adalah kejadian anemia. Pengambilan data menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan uji korelasi Spearman’s Rho. Hasil penelitian terdapat hubungan antara ketahanan pangan (p=0,042). Tidak terdapat hubungan antara pendidikan ayah (p=0,785), pendidikan ibu (p=0,872), pekerjaan ayah (p=0,599), pekerjaan ibu (p=0,421), pendapatan rumah tangga (p=0,412) dengan kejadian anemia pada remaja di SMA Muhammadiyah 10 GKB Gresik. Diharapkan pihak sekolah dapat memberikan edukasi tentang anemia, asupan gizi, dan ketahanan pangan pada remaja dan keluarga. Kata Kunci: Anemia, Asupan Energi, Remaja, Sosial Ekonomi Keluarga
PENGARUH PEMBERIAN MEDIA TAR (TENTANG ANEMIA REMAJA)TERHADAP PERUBAHAN PENGETAHUAN DAN SIKAP TERKAIT ANEMIA SERTA KONSUMSI TABLET BESI PADA REMAJA PUTRI Rani Lutfiani; Harna Harna; Vitria Melani; Nadiyah Nadiyah; Erry Yudha Mulyani
Ghidza Media Jurnal Vol 5 No 1 (2023): Jurnal Ghidza Media
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v5i1.6579

Abstract

Masa remaja adalah masa pertumbuhan dan perkembangan, baik secara mental, fisik dan aktivitas sehingga, kebutuhan makanan yang memiliki kandungan zat-zatgizi menjadi cukup besar. Amemia zat besi pada anak remaja putri memiliki dampak yaitu mengurangi produktivitas kerja serta mengurangi kemampuan akademis di sekolah, anemia dapat dicegah dengan mengkonsumsi tablet tambah darah (Fe).Mengetahui pengaruh pemberian media TAR (Tentang Anemia Remaja) terhadap perubahan pengetahuan terkait anemia dan niat untuk konsumsi table Fe pada remaja putri. Penelitian ini merupakan penelitian Pre-experimental dengan menggunakan metode One- Grup-Pretest-Posttes Design, pengambilan data secara primer dengan jumlahsampel 68 responden. Uji normalitas menggunakan skewness dan Kolmogorov, analisis data mempergunakan uji Wilcoxon. Hasil penelitian memperlihatkan adanya pengaruh pengetahuan remaja tentang konsumsi tablet Fe sebelum dan sesudah pemberian media TAR (p value = 0,000) dan adanya pengaruh sikap remaja tentang konsumsi tablet Fe sebelum dan sesudah pemberianmedia TAR (p value = 0,003). Terdapat pengaruh penggunaan media TAR terhadap perubahan sikap dan pengetahuan terkait anemia serta konsumsi tablet besi pada remaja putri. Kata Kunci: Media TAR 1; Anemia remaja putri 2; Pengetahuan gizi 3; Sikap gizi 4.
HUBUNGAN POLA MAKAN DAN GASTROESOPHAGEAL REFLUX DISEASE TERHADAP STATUS GIZI MAHASISWA TINGKAT II FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK Arna Fuadillah; Desty Muzarofatus Sholikhah; Dwi Novri Supriatiningrum
Ghidza Media Jurnal Vol 5 No 1 (2023): Jurnal Ghidza Media
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v5i1.6173

Abstract

Perubahan gaya hidup dapat mempengaruhi baik atau buruknya pola makan, yang berdampak pada kejadian GERD dan status gizi. Tujuan penelitian ini adalah menganalisa hubungan pola makan dan GERD dengan status gizi mahasiswa. Jenis penelitian menggunakan observasional analitik dengan 96 responden dengan menggunakan teknik proportionate random sampling. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan pola makan, terkait jumlah intake (energi = 0,030; protein = 0,000; lemak = 0,000) dan keteraturan makan (0,000) dengan GERD. Serta ada hubungan jumlah intake (energi = 0,009; protein = 0,000; lemak = 0,000) dan keteraturan makan (0,000) dengan status gizi. Tetapi, tidak ada hubungan intake karbohidrat dengan GERD (0,513) dan status gizi (0,162). Selain itu, ada hubungan GERD dengan status gizi dengan nilai signifikan 0,000. Dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara intake jumlah intake, kecuali karbohidrat dengan GERD dan status gizi, serta terdapat hubungan antara GERD dengan status gizi.
HUBUNGAN ASUPAN ZINK, TEMBAGA, DAN VITAMIN B6 DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA SISWI DI SMA MUHAMMADIYAH 10 GKB Arini Mafaza; Amalia Rahma; Dwi Novri Supriatiningrum
Ghidza Media Jurnal Vol 5 No 1 (2023): Jurnal Ghidza Media
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v5i1.6583

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan antara asupan zink, tembaga, dan vitamin B₆ dengan kejadian anemia pada remaja putri di SMA Muhammadiyah 10 GKB Gresik. Anemia lebih beresiko terjadi pada remaja putri yang disebabkan karena kekurangan zat gizi yang berperan dalam pembentukan hemoglobin. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan observasional analitik. Data diperoleh melalui pengisian kuesioner food recards, kuesioner FFQ, dan pemeriksaan kadar hb. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat hubungan antara asupan zink, dan vitamin B₆ dengan kadar hemoglobin, sedangkan tidak terdapat hubungan antara tembaga dan kadar hemoglobin.
HUBUNGAN KEBIASAAN KONSUMSI JAJANAN DENGAN STATUS GIZI ANAK SEKOLAH DASAR MUHAMMADIYAH SE-KECAMATAN GRESIK Alfin Khoiriyah; Desty Muzarofatus Solikhah; Dwi Novri Supriatiningrum
Ghidza Media Jurnal Vol 5 No 1 (2023): Jurnal Ghidza Media
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30587/ghidzamediajurnal.v5i1.6192

Abstract

Prevalensi obesitas saat ini terbukti meningkat sangat tajam di seluruh dunia. Faktor utama penyebab obesitas yakni kebiasaan hidup sehari-hari, seperti kebiasaan konsumsi jajanan. Tujuan penelitian ini adalah menganalisa hubungan kebiasaan konsumsi jajanan dengan status gizi anak sekolah dasar. Jenis penelitian menggunakan observasional analitik dengan jumlah 113 siswa SD Muhammadiyah se-Kecamatan Gresik sebagai responden yang ditentukan menggunakan teknik cluster random sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner food recall 2x24 jam dan pengukuran antropometri. Analisis data menggunakan uji korelasi kendall’s tau-b. Hasil menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara asupan energi (signifikan = 0,000), asupan protein (signifikan = 0,000), asupan lemak (signifikan = 0,000), dan asupan karbohidrat (signifikan = 0,000) dengan dengan status gizi anak Sekolah Dasar Muhammadiyah se-Kecamatan Gresik. Dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara asupan energi dan zat gizi makro dengan status gizi. Sebaiknya responden dapat lebih memperhatikan jenis dan jumlah jajanan yang baik sesuai dengan kebutuhan gizi setiap hari.