JIEM : Journal of Islamic Education and Management
JIEM : Journal of Islamic Education and Management adalah Jurnal Ilmiah yang diterbitkan oleh Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk. Jurnal ini memuat tulisan para dosen dan praktisi pendidikan yang memuat tema Pendidikan dan Manajemen berbasis Islam yang bersumber dari penelitian literer maupun lapangan. JIEM: Journal of Islamic Education and Management telah mendapatkan SK ISSN Cetak dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia nomor : 0005.2723343X/JI.3.1/SK.ISSN/2020.08, tertanggal 04 Agustus 2020 dengan nomor ISSN (cetak) 2723-343X dan SK ISSN online dengan nomor SK : 0005.27456552/JI.3.1/SK.ISSN/2020.09, tertanggal 28 September 2020 dengan nomor ISSN (online) 2745-6552 .
Articles
25 Documents
STRATEGI PEMASARAN JASA PENDIDIKAN PADA PONDOK PESANTREN
Mohamad Mustafid Hamdi
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 2 No 1 (2021): Agustus 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (1644.964 KB)
Marketing is one of the main activities that need to be done by the company, be it a company of goods or services in an effort to maintain the survival of its business. Marketing comes from the basic word market, the term market is composed of all potential customers who have certain needs or wants and are willing and able to participate in the exchange to meet those needs or wants. The size of the market depends on the number of people who have needs, have resources that others are interested in, and are willing to offer those resources to be exchanged in order to meet their needs. Pondok Pesantren in its journey until now, as a social foundation, pesantren has organized formal education in the form of both public schools and religious schools. In addition, pesantren also organizes non-formal education in the form of madrasah diniyah which teaches the fields of religious science only. Pesantren has also developed its function as a foundation of social solidarity by accommodating children from all walks of life and providing equal services to them, regardless of their socioeconomic level.
TANGGUNGJAWAB KELUARGA, PEMERINTAH DAN MASYARAKAT ATAS PENDIDIKAN
Asichul In'am
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 2 No 1 (2021): Agustus 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (911.712 KB)
The family is the first and foremost institution in the development of the individual. The formation of a child's personality starts from the family environment. One of the responsibilities of parents to children in the family is to educate their children. In essence, the obligation to educate the parents is not only because educating children is part of fulfilling psychic needs as well as members of society. The government is responsible for the development of education in Indonesia as stipulated by the Law on Teachers and Lecturers. The government also requires 9 years of study or reasonable with habituation from the School Operational Assistance Fund (DANA BOS). In the context of education, society is a group of many people with a variety of qualities ranging from the uneducated to the highly educated. Good relations with society are necessary because no one lives without the help of society
URGENSI PENJAMINAN MUTU LEMBAGA PENDIDIKAN
Moch. Yaziidul Khoiiri
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 2 No 1 (2021): Agustus 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (993.976 KB)
Quality assurance is the process of establishing and meeting quality management standards consistently and sustainably, so that stakeholders get satisfaction. Quality management in education has a very important role to realize quality education and can be in line with international schools. The external quality assurance system aims to ensure the internal quality assurance system and the quality improvement process in the education unit can run well. While its function is to monitor, facilitate, evaluate the fulfillment of national standards in education units, evaluate and develop standards, and establish accreditation of educational units. The form or cycle of external quality assurance can be divided into three groups according to the focus of the task and its authority, namely: the facilitation cycle of quality improvement, the cycle of developing quality standards of primary and secondary education, the Accreditation Cycle of Education Units
URGENSI PEMELIHARAAN DAN PERAWATAN SARANA DAN PRASARANA PENDIDIKAN PERSPEKTIF ISLAM
Siti Istiqlaliyah
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 2 No 1 (2021): Agustus 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Maintenance and maintenance of educational facilities and infrastructure is an activity to carry out the management and arrangement of facilities and infrastructure so that it is always in good condition and ready for use in achieving educational goals. Maintenance and maintenance of facilities and infrastructure has been regulated in QS. Al-Maidah verse 32 indirectly provides the understanding that if the education wants to progress, be clever in maintaining and maintaining goods or facilities and infrastructure remain durable, and that can save costs. Maintenance and maintenance of educational facilities and infrastructure, especially those that require special care, are needed by people who have expertise in the field of care. In this maintenance and care, it is also necessary to have an attitude of mutuality even though the facilities and infrastructure are facilities in general, but we must use them like our own.
Sejarah Penilaian Hasil Belajar;
Raikhan Raikhan
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 1 No 1 (2020): Agustus 2020
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (948.567 KB)
This paper tries to describe the problems of assessment of learning outcomes; Among the complicated problems in education are outlining the paradigm of assessment, assessment still considered a social formality of the relationship between teachers and institutions,as manager that assessment formative is only for the sake of accountability, so that the assessment process does not meet the assessment standards. Curriculum changes are also not widely understood by the community as educational dynamics, but more as mere political projects, even changes in terms in evaluation are still not understood as paradigm shifts, but are understood only to make a difference. This paper uses an explanatory descriptive approach, this paper belongs to the type of library research. Library research is research conducted by collecting data, information, and various other data contained in the literature related to the science of evaluation and its history. From this research, it shows that globally there are seven periods and this is the same as what happened in Indonesia which experienced seven changes in assessment policies and many changes were also influenced by changes in the assessment paradigm, until in the end it can be concluded that the Assessment as Learning paradigm is a paradigm that is in accordance with the concept of muhasabah in Islam.
SEJARAH DAN PARADIGMA KEBIJAKAN KURIKULUM PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA
Ahmad Saifudin
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 2 No 2 (2022): Februari 2022
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Kurikulum adalah unsur yang sangat penting pada setiap model dan bentuk pendidikan. Kurikulum secara formal sudah diterapkan di sekolah sejak zaman Belanda. Artinya pada saat itu kurikulum juga sudah ada. Pelaksanaan pendidikan pada zaman Belanda punya ciri khas kurikulum tersendiri yang tentu diwarnai dengan misi penjajahan pemerintah Belanda. Demikian juga halnya pada zaman Jepang. Maka bisa disimpulkan bahwa tujuan pendidikan pada zaman tersebut ialah untuk menciptakan sumber daya manusia yang dapat membantu misi penjajahan di Indonesia. Pemerintah Belanda misalnya memanfaatkan penduduk pribumi untuk mengumpulkan dan mengeruk kekayaan alam sebanyak mungkin, sedangkan pemerintah Jepang bertujuan untuk membantu mereka memenuhi misinya dalam peperangan di Asia Timur Raya. Pendidikan di Indonesia terus berkembang setelah Indonesia memproklamasikan kemerdekaannya, dalam hal ini termasuk perhatian dalam hal kurikulum. Sehubungan dengan hal ini, kurikulum di Indonesia dibagi menjadi dua periode: periode sebelum kemerdekaan dan periode setelah kemerdekaan. Secara kronologis sejak tahun 1945, keberadaan kurikulum telah mengalami banyak perubahan yaitu dimulai pada tahun 1947, 1952, 1964, 1968, 1975, 1984, 1994, 2004, 2006 dan 2013. Keberadaan Pendidikan Islam tetap menjadi bagian penting dari sistem pendidikan nasional yang ada di Indonesia. Pendidikan Islam pada zaman ini dituntut mampu meningkatkan pemahaman siswa atau anak didik dalam ilmu agama sekaligus mengamalkan ajaran Islam
STRATEGI PENINGKATAN CITRA SEKOLAH MELALUI OPTIMALISASI PERAN HUMAS DI SMPN 2 NGETOS NGANJUK
Toha Ma'sum;
Niken Ristianah
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 2 No 2 (2022): Februari 2022
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Hubungan sekolah dengan masyarakat sangatlah penting dalam pelaksanaan program pendidikan, karena jika masyarakat dapat menjalankan perannya dengan baik terhadap sekolah maka akan timbul dukungan dan keikutsertaan masyarakat terhadap berjalannya sebuah lembaga pendidikan. Hal ini akan sangat membantu kelancaran sekolah dalam menjalankan tugasnya untuk menciptakan generasi masyarakat yang terdidik dan berguna bagi Nusa dan Bangsa. Hubungan masyarakat pada dasarnya bertujuan menciptakan dan mengembangkan persepsi citra positif sekolah di masyarakat. Pentingnya pendidikan menjadikan kerjasama sekolah dengan masyarakat sebagai kebutuhan dasar. Kerjasama tersebut dimaksudkan demi kelancaran pendidikan di sekolah pada umumnya dan untuk meningkatkan prestasi belajar siswa pada khususnya. Public relations atau humas sangat diperlukan baik pada tingkat pemerintahan maupun lembaga pendidikan. Public relations diharapkan mampu bekerja sama dengan masyarakat dalam berbagai aktivitas bisa sama-sama memberikan informasi dengan tujuan bersama. Untuk mewujudkan sekolah yang berprestasi perlu program-program strategis yang harus dikembangkan oleh sekolah dalam membangun citra positif sehingga ada percepatan peningkatan kualitas sekolah. Aspek-aspek yang harus di perhatikan oleh sekolah untuk mengantarkan sekolah yang memiliki citra positif di antaranya sekolah harus mempunyai visi dan misi yang jelas, memiliki SDM kepala sekolah dan guru yang mumpuni, manajemen yang profesional inovasi kurikulum, dan keterlibatan orang tua atau masyarakat
PENGELOLAAN PROGRAM QUR’ANI DALAM MEMBENTUK KARAKTER RELIGIUS PESERTA DIDIK MA AL-HIDAYAH TERMAS BARON NGANJUK
Abdul Kholiq;
Moch. Yaziidul Khoiiri
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 2 No 2 (2022): Februari 2022
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Penelitian ini muncul berdasarkan penilaian bahwasanya karakter religius peserta didik kian hari kian menurun, Sehingga perlu langkah-langkah strategis yang tepat guna meningkatkan tingkat karakter peserta didik di sebuah lembaga pendidikan, salah satu strategi yang dapat diambil adalah program qur’ani yang dijalankan.Agar program tersebut dapat berjalan efektif dan efisien, maka perlu adanya pengelolaan yang baik pula terhadap program yang hendak dijalankan.Melalui serangkaian program yang dijalankan, diharapkan mampu mendongkrak karakter peserta didik di MA Al-Hidayah Termas Baron Nganjuk menjadi pribadi yang religius.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan Kualitatif dan bersifat deskriptif. Adapun hasil dari penelitian ini adalah Penerapan pengelolaan program qur’ani telah menerapkan fungsi-fungsi manajemen, Karakter siswa religius di MA Al-Hidayah belum berjalan secara menyeluruh kendati sudah ada berbagai kegiatan yang dapat membangun dan membentuk karakter siswa religius. Pengelolaan program qur’ani telah mampu membentuk karakter religius siswa seperti karakter disiplin, bertanggungjawab, berjiwa sosial dan fastabiqulkhairat
IMPLEMENTASI FUNGSI MANAJEMEN DALAM PENINGKATAN KUALITAS PENDIDIKAN NON AKADEMIK
M. Munir;
Mohamad Mustafid Hamdi
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 2 No 2 (2022): Februari 2022
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Untuk terwujudnya peran pendidikan tersebut, telah ditempuh berbagai upaya oleh pemerintah. Upaya-upaya tersebut hampir mencakup seluruh komponen pendidikan seperti pengadaan buku-buku pelajaran, peningkatan kualitas guru, proses pembelajaran, pembaharuan kurikulum, serta pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler. Kegiatan ekstrakurikuler merupakan kegiatan yang dilaksanakan di luar jam pelajaran. Kegiatan ekstrakurikuler dilakukan untuk membantu pengembangan minat dan bakat peserta didik dan pemantapan pengembangan kepribadian siswa yang cenderung berkembang untuk memilih jalan tertentu. Kegiatan ini dapat dijadikan sebagai wadah bagi siswa yang memiliki minat dan bakat untuk mengikuti kegiatan tersebut. Manajemen kegiatan ekstrakurikuler dalam pembinaan prestasi non akademik siswaharus menerapkan fungsi dari manajemen, yaitu Perencanaan kegiatan ekstrakurikuler sudah dilaksanakan sesuai dengan target dan sasaran. Pengorganisasian kegiatan ekstrakurikuler sudah di atur dengan baik. Setiap jenis kegiatan ekstrakurikuler dibina oleh pembina yang sesuai dengan bidangnya dan dibantu oleh dua guru pendamping. Pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler dipegang oleh waka kesiswaan dibantu oleh pembina dan guru pendamping kegiatan ekstrakurikuler di bawah pengawasan kepala sekolah.
KEPEMIMPINAN TRANSFORMATIF KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN
Lumanul Hakim
JIEM: Journal of Islamic Education and Manajemen Vol 2 No 2 (2022): Februari 2022
Publisher : Asosiasi Dosen Tarbiyah STAI Darussalam Nganjuk
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Kepala sekolah dan guru diharapkan mampu meningkatkan kemampuannya, dalam meningkatkan kinerjanya sesuai dengan bidangnya masing-masing. Usaha meningkatkan mutu tersebut melalui konsep manajemen mutu. Dengan demikian kepala sekolah dan guru mampu meningkatkan kemampuaannya secara maksimal dalam pengelolaan layanan pembelajaran yang meningkatkan mutu pendidikan. Dengan Strategi transformatif seorang kepala sekolah, dapat meningkatkan mutu pendidikan, meskipun pasti ada kendala yang menghalangi berjalannya program sekolah. Upaya yang dapat dilakukan kepala sekolah antara lain adalah membentuk struktur kepengurusan dalam pelaksanaan program, kepemimpinan kepala sekolah yang luwes, tegas, dan bijaksana dan menjadi panutan serta dapat mendorong, memotivasi dan mempengaruhi semua anggota dalam mengembangkan dan mengatasi masalah-masalah dari program sekolah hingga mencapai tujuan bersama dan dapat dipercaya oleh masyarakat