cover
Contact Name
Meti Fatimah
Contact Email
metifatimah@dosen.iimsurakarta.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jurnal@iimsurakarta.ac.id
Editorial Address
YAYASAN PERGURUAN TINGGI ISLAM SURAKARTA INSTITUT ISLAM MAMBA’UL ‘ULUM SURAKARTA Unit Pelaksana Teknis Jurnal Jl. Sadewa No. 14 Serengan, Surakarta 57155
Location
Kota surakarta,
Jawa tengah
INDONESIA
Mamba'ul 'Ulum
ISSN : 18581013     EISSN : 28075862     DOI : 10.54090
Jurnal ini menerima naskah artikel ilmiah dari para ahli dan peminat di bidang pendidikan, hukum Islam, dakwah, pemikiran Islam, maupun sosial keagamaan.
Articles 119 Documents
MENAFSIRKAN AL-QUR'AN (Mengkaji Metode, Bentuk, dan Kaidah-Kaidah dalam Penafsiran Al-Qur'an) M Mibtadin
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 2 Oktober 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (271.073 KB) | DOI: 10.54090/mu.21

Abstract

Al-Qur’an sebagai kitab suci umat Islam merupakan sumber hukum dan petunjuk serta menjelaskan segala sesuatunya secara komprehensif dan metode praktis bagi kehidupan. Oleh karena itu perlu adanya ilmu perlu adanya ilmu tafsir dengan maksud agar menuntut para mufasir dalam proses penafsiran al-Quran sehingga tidak keluar dari apa yang dimaksudkan oleh al-Qur’an sendiri. Selain itu mufasir mengerti kaidah-kaidah yang harus dipakai dalam penafsiran, serta dituntut menguasai/memahami jati diri al-Qur’an baik itu bentuk penafsiran (tafsir bi al- ma’tsur, tafsir bi al-ra’yi, dan tafsir isyari), metode (ijmali, muqarin, maudhu’i, tahlili), corak dan juga kepribadian yang luhur, baik dan bertanggungjawab. Selain itu tafsir dan ta’wil yang ada sejak zaman Rasulullah saw seiring dengan kemajuan zaman bermunculan metode pendekatan baru dalam memahami al- Qur’an seperti: hermeneutik dan pendekatan kajian analisis bahasa (linguistik), yaitu semiotik.
DAKWAH DALAM KONTEKS PENDIDIKAN Mukhlis Fathurrohman
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 2 Oktober 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (260.101 KB) | DOI: 10.54090/mu.22

Abstract

Di masa modern sekarang, banyak berdiri sekolah-sekolah, bahkan tumbuh subur berbagai kampus-kampus baru di daerah. Sekarang sekolah ke-Islaman sudah menjadi trend, banyak orang tua berlomba-lomba memasukan anaknya ke sekolah ke-Islaman. Minimnya pengetahuan agama dimasa sekarang, menjadikan generasi muda kurang terkendali. Kegiatan yang dilakukan banyak yang kurang bermanfaat. Beberapa remaja lebih memilih nongkrong di kafe daripada menghadiri masjid. Bahkan bermain game online lebih menyenangkan dibandingkan membaca Al-Quran. Melalui pendidikan disekolah maupun pendidikan non formal, tiap orang bisa berdakwah sesuai dengan apa yang dipahami. Dimulai dari keluarga, kerabat, tetangga, komunitas sampai di lingkup yang lebih luas. Mengingatkan dan menyampaikan ilmu yang dimiliki adalah sebuah keharusan.Mengingatkan akan menjaga kelangsungan umat Islam sendiri untuk menghadapi modernisasi. Tidak hanyut dengan berbagai kemajuan yang terjadi. Sedangkan ilmu yang disampaikan akan membuat terus berkembang, menjadi beberapa cabang ilmu dan tentu untuk manfaat yang lebih besar. Dakwah dan pendidikan yang diberikan berdasar kepada orisinilitas dan kekinian. Orisinilitas berpegang terhadap nilai-nilai Islam dan berdasarkan penemuanpenemuan terbaru dimasa sekarang. Penyesuaian dengan kondisi sekarang sangat penting guna menghadapi segala permasalahan yang nyata.
PERAN PENGHULU DALAM PELAYANAN PERNIKAHAN POLIGAMI BAGI WARGA NEGARA ASING (Analisis Terhadap Sinkronisasi Peraturan Tentang Izin Poligami) Zainal Abidin
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 2 Oktober 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (210.901 KB) | DOI: 10.54090/mu.23

Abstract

Poligami adalah perkawinan seorang suami dengan lebih dari seorang istri dalam waktu yang bersamaa. Lawan poligami adalah monogami. Dalam perspektif hokum Islam, poligami di batasi sampai maksimal empat orang istri. Poligami sudah berjalan seiring perjalanan sejarah umat manusia, sehingga poligami bukanlah suatu trend baru yag muncul tiba-tiba saja. Dalam peraturan perundang-undangan tentang perkawinan di Indonesia menjamin seseorang yang akan melaksanakan poligami dengan syarat terpenuhi dan tidak dalam larangan agamanya. Permasalahan poligami muncul ketika peraturan Menteri agama no, 19 tahun 2018 tentang pencatatan perkawinan dalam pasal 24 dan 25 mengatur tentang izin poligami bagi warga negara asing di pengadilan agama. Metode yang digunakan dalam penelitian makalah ini adalah metode peneltian hukum normatif yang bertujuan untuk menganalisis dan mencari solusi terhadap sinkronisasi vertikal antara peraturan perundang-undangan dengan tingkatan yang berbeda yang mengatur masalah yang sama, yaitu tentang izin poligami bagi Warga Negara Asing, sudah serasi apakah ada konflik dengan peraturan perundang-undangan yang lebih tinggi.
MULTIMEDIA BERBASIS KOMPUTER DALAM PROSES PEMBELAJARAN S Sukari
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 2 Oktober 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (162.445 KB) | DOI: 10.54090/mu.24

Abstract

Pendidikan adalah suatu bidang yang bersifat dinamis. Dari masa ke masa, pendidikan melalui perubahan yang bersesuaian dengan kemajuan pemikiran, kehendak dan teknologi manusia. Perubahan yang dirasakan sekarang bukan saja berlaku dalam kepengurusan sekolah, malah kandungan kurikulum serta kaidah pengajaran turut mengalami perubahan mengikuti masa. Sehingga dengan zaman informasi memaksa kita mengubah cara hidup dan cara kita bekerja.Lebih awal kita menyesuaikan diri, lebih cepat kita mempelajari ilmu baru ini, maka akan lebih baik dimasa depan. Justeru itu, aspek teknologi perlu diintegrasikan ke dalam kurikulum sekolah sebagai satu daya usaha ke arah memupuk minat sikap positif terhadap perkembangan teknologi( penggunaan komputer, internet dan sebagainya). Penggunaan pelbagai jenis media elektronik juga memberi peluang kepada setiap murid untuk menguasai ilmu pengetahuan dengan cara yang lebih menarik dan berkesan yang bertujuan untuk mengembangkan potensi individu secara menyeluruh. Beberapa bentuk pemanfaatan multimedia berbasis komputer yang dapat digunakan dalam proses pembelajaran meliputi: 1) Multimedia Presentasi;2) Program multimedia Interaktif;3) Sarana Simulasi;4) Video Pembelajaran;5) Internet dalam pembelajaran.
QIYAS SEBAGAI SUMBER HUKUM ISLAM Edy Muslimin
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 2 Oktober 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (294.862 KB) | DOI: 10.54090/mu.25

Abstract

Islam di tengah-tengah kemajuan segala bidang sebagai hasil dari cipta, rasa serta karya dari manusia sekarang ini di tuntut akan eksistensinya di dalam memenuhi perkembangan pengetahuan dan teknologi. Sejarah perkembangan hukum Islam telah mengajarkan kepada kita bahwa transformasi nilai sosial, kultural, ekonomi dan bahkan politik ikut mempengaruhi terjadinya perubahan hukum Islam. Hukum Islam bukanlah unifikasi yang baku yang sudah tidak bisa di interpretasikan, melainkan sebagai kekuatan normatif yang selalu menjadikan, menempatkan, memperlakukan atau mempertimbangkan kepentingan masyarakat sebagai substansi dari posisi fleksibilitasnya (flexible-position), selama tidak berorientasi mengorbankan keluhuran hukum Islam. Oleh karena itu interpretasi terhadap perkembangan iptek serta problema umat dalam realitas sosial kemasyarakatan dalam perspektif hukum islam merupakan keperluan yang tidak dapat ditawar-tawar lagi.
MANAJEMEN PENGEMBANGAN MUTU LEMBAGA PENDIDIKAN (Studi di Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) Tempel Yogyakarta) Alfian Eko Rochmawan
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 1 April 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (366.307 KB) | DOI: 10.54090/mu.26

Abstract

Islamic Elementary education institutions Negri Tempel is an institution engaged in education on the basis of Islamic education that is inseparable from the competition and competition from other Islamic educational institutions. Tempel State Islamic Elementary School is an institute under the auspices of the Ministry of Religion. The purpose of its establishment is to increase the intelligence, knowledge, personality, character, and skills to live independently and to follow further education, which is expected to be achieved and sustained total liability. This study aims to present how the development of quality management in the State Government Elementary School Tempel covering Planing, Organizing, Actuating, Controlling. Inside analysis by looking kekutan institutions namely the implementation and development of quality educational institutions. The result is that the State Government Elementary School Tempel Yogyakarta has different characteristics with other agencies like Islamic Elementary. The development of quality educational institutions can be reviewed through the theory of planning, organizing, supervision or control. In plain practical management functions have been implemented in the State Islamic Elementary Tempel Yogyakarta and has been implemented effectively. Thus the implementation of the development of quality management education institutions in general have a direct impact on the management of the State Government Elementary School in Yogyakarta Tempel. Cooperation institutions have been embedded in every teachers, employees and students so as to produce graduates who are high achievers, moral qur'ani, confident, healthy and innovative environmentally sound.
IMPLEMENTASI PENDIDIKAN SENI DALAM MEMPERTAHANKAN KARAKTERISTIK BANGSA PADA GENERASI MILENIAL Anik Purwati
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 1 April 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (316.007 KB) | DOI: 10.54090/mu.27

Abstract

Social media is a vehicle that can be used to develop students' digital and modern creativity. The use of social media is certainly in line with the development of each generation with the characteristics of each generation. Millennials are a generation with significant technological change, must be able to face challenges, develop and be able to utilize technology without having to change its characteristics. There are four steps that must be taken to maintain the characteristics of the nation through art education: (1) having knowledge related to the learning climate in the classroom, (2) abilities related to learning management strategies, (3) having abilities related to providing feedback and strengthening, and (4) having abilities related to self-improvement.
PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS INFORMASI TEKNOLOGI (IT) TERHADAP PRESTASI BELAJAR FIQIH SISWA DI MADRASAH IBTIDAIYAH Iffah Mukhlisah
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 1 April 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (590.577 KB) | DOI: 10.54090/mu.28

Abstract

This study is intended to know: (1) the use of information technology (IT) Media (2) Fiqih achievement students. (3)The Interaction of the between learning media and Fiqih achievement. The method was used in this research is experiment method. The objets of this research are 40 students of Madrasah Ibtidaiyah in Sragen district that separated 20 students as experiment group, 20 students as control group. Data collecting method using questionnaire for the use of information technology (IT) media , interview, documentation, observation and tes for Fiqih achievement. Data analysis technique using Liliefors for normalitas test and y=a+bx for linier test. For correlation use product moment with significant 5%.Based the result of research shows that there is an interaction between the effect of information technology (IT) Media and achievement in Fiqih (Fab>Ftable or 0,866>0,444), it can therefor said that hypothesis was accepted.
IMPROVING STUDENTS' VOCABULARY MASTERY BY USING FLASHCARDS Nur Hikmah Laila
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 1 April 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (396.533 KB) | DOI: 10.54090/mu.29

Abstract

Nur Hikmah Laila, penelitian ini ditulis untuk mengungkapkan apakah pengajaran kosakata dengan menggunakan flashcard dapat meningkatkan penguasaan kosakata siswa dan untuk menggambarkan situasi kelas ketika flashcard diimplementasikan di kelas kosakata. Penelitian tindakan kelas ini dilakukan pada siswa kelas tiga sekolah dasar di Ngemplak Boyolali. Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus. Data kualitatif diperoleh dari wawancara, kuesioner, buku harian guru, dan observasi. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa (1) kartu flash dapat meningkatkan penguasaan kosakata siswa dalam semua aspek; mereka adalah (a) makna: siswa dapat memahami dan menghafal makna kata-kata; (B) pengucapan: siswa dapat mengucapkan kata dengan benar; (c) ejaan: siswa dapat menulis kata-kata; (D) penggunaan: siswa dapat menggunakan kata-kata dalam kalimat sederhana. (2) kartu flash dapat meningkatkan situasi kelas dalam belajar bahasa Inggris. Melalui pengajaran bahasa Inggris dengan menggunakan kartu flash, siswa menunjukkan peningkatan motivasi dan minat yang besar. Para siswa menjadi aktif terlibat dalam semua kegiatan kelas. Dari temuan penelitian ini, peneliti menyarankan bahwa guru Bahasa Inggris menerapkan kosakata untuk membantu siswa meningkatkan penguasaan kosakata mereka.
KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN KUALIFIKASI AKADEMIK GURU TERHADAP KINERJA GURU (Studi Kasus di SDIT Ulul Albab Purworejo) Lailla Hidayatul Amin
MAMBA'UL 'ULUM Vol. 15, No. 1 April 2019
Publisher : Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (355.115 KB) | DOI: 10.54090/mu.30

Abstract

This study aims to reveal the influence of teachers' perceptions of school leadership and academic qualifications of teachers on teacher performance SDIT Ulul Albab 1 and 2 Purworejo. The approach used in this study is the quantitative approach. The research sample is determined by the formula nomogram Herry King. A population of 58 people with 95% confidence interval, are used to determine 56 people. Based on the results of the descriptive statistical analysis of the variables of school leadership gained a mean of 3.1379, academic qualifications obtained by mean of 2.4483 and teacher performance obtained by mean of 3.8276. There is a positive and significant impact of school leadership on teacher performance of 5.5%. There are no significant negative influence and academic qualifications of teachers on teacher performance of (-) 2.1%. There is the influence of positive and significant impact of school leadership and teachers' academic qualifications together on teacher performance by 0.4%.

Page 3 of 12 | Total Record : 119