cover
Contact Name
Amiruddin
Contact Email
annasyr@iaialaziziyah.ac.id
Phone
+6285270075934
Journal Mail Official
annasyr@iaialaziziyah.ac.id
Editorial Address
https://ejournal.iaialaziziyah.ac.id/index.php/jian/about/editorialTeam
Location
Kab. bireuen,
Aceh
INDONESIA
Jurnal An-Nasyr: Jurnal Dakwah Dalam Mata Tinta
ISSN : 23550147     EISSN : 28076893     DOI : -
Jurnal An-Nasyr: Jurnal Dakwah Dalam Mata Tinta yang merupakan jurnal nasional berpenyunting ahli yang terbit dua kali dalam setahun. Jurnal ini telah diterbitkan berbentuk cetak (2355-0147 dengan Nomor SK: 0005.026/Jl.3.2/SK.ISSN/2014.01 Tanggal Januari 2014) dan Versi online (2807-6893)diterbitkan pada tahun 2021 mulai Vol. 8 No. 1 2021. Jurnal ini diterbitkan oleh Fakultas Dakwah dan Komunikasi Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga Bireuen Aceh. Pernyataan ini menegaskan etika penulisan dan publikasi bagi penulis, penyunting pelaksana, penyunting ahli, dan penerbit, serta seluruh pihak yang terlibat dalam penerbitan Jurnal ini. Fokus penerbitan jurnal ini pada bidang Dakwah, Komunikasi, Komunikasi Politik Islam dan Sosial Kemasyarakatan. Lihat Focus and Scope
Articles 85 Documents
Strategi Komunikasi Politik Ideal bagi Calon Walikota Dalam Pilkada Aceh 2024 Abda, Yusfriadi; Zulfikar
An-Nasyr Vol 11 No 2 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i2.900

Abstract

Effective political communication strategies play a vital role in the success of political contests, particularly in regions with strong cultural and religious characteristics such as Aceh. The 2024 Aceh Regional Election serves as a crucial opportunity for mayoral candidates to formulate communication approaches that align with local aspirations. This study aims to develop an ideal political communication strategy that resonates with Aceh's local values, encompassing traditions, religiosity, and societal dynamics. This research employs a qualitative approach with a case study method. Data were collected through in-depth interviews, direct observations, and related document analysis. Thematic analysis was conducted to identify key patterns in the application of political communication strategies in Aceh. The findings reveal that an ideal political communication strategy for mayoral candidates must integrate local values, such as the use of inclusive language, incorporation of religious values into campaigns, and dialogical approaches to actively involve the community. A combination of traditional methods, such as communal discussions, with modern technology like social media, also serves as a key element to reach diverse voter segments. This study offers practical and theoretical contributions by providing a culturally sensitive guide for designing relevant and effective political communication strategies.
Komunikasi Publik sebagai Alat pembantu Penguatan Penegakan Hukum Lingkungan di Aceh Munawir, Munawir
An-Nasyr Vol 11 No 1 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i1.905

Abstract

Latar belakang penelitian ini berfokus pada pentingnya komunikasi publik dalam mendukung penegakan hukum lingkungan di Aceh. Meskipun sudah ada berbagai kebijakan terkait, penerapan komunikasi publik yang efektif dalam meningkatkan kesadaran hukum lingkungan di masyarakat Aceh masih menghadapi berbagai tantangan, seperti keterbatasan pemahaman masyarakat dan kolaborasi antar pemangku kepentingan yang kurang maksimal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi bagaimana komunikasi publik dapat memperkuat penegakan hukum lingkungan di Aceh, serta mengidentifikasi kendala yang ada dalam penerapannya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi literatur yang menganalisis penelitian terdahulu dan kebijakan yang ada. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi publik yang berbasis kearifan lokal lebih efektif dalam mencapai masyarakat, tetapi masih terdapat kekurangan dalam implementasinya di lapangan. Selain itu, kurangnya koordinasi antara pemerintah, lembaga masyarakat, dan media lokal menjadi hambatan utama dalam memperkuat penegakan hukum lingkungan. Penelitian ini menyarankan pentingnya pendekatan komunikasi yang terintegrasi dan berkelanjutan serta pemanfaatan media sosial secara lebih maksimal untuk meningkatkan kesadaran masyarakat. Kontribusi penelitian ini terletak pada rekomendasi untuk merancang strategi komunikasi yang lebih kontekstual dan efektif di Aceh.
Periklanan Politik Identitas : (Studi Pada Iklan Azan Ganjar Pranowo)
An-Nasyr Vol 11 No 1 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i1.906

Abstract

Religious political communication must be conducted tactfully and responsibly. Politicians and religious leaders should seek to promote religious tolerance, harmony and diversity, while avoiding tension-fueled rhetoric. Political identity is a belief, value and attitude that gives a person a view of politics. Political advertising is an attempt to promote a particular candidate or political party. The research method used qualitatively with semiotic analysis, the media text analysis model used in this study is the Charles Sanders Peirce model. The purpose of the researcher to examine the identity politics advertisement of the ad show featuring Ganjar is to examine the food and purpose and identify whether the political identity in the call to prayer is present. The results of the research obtained the pros and cons of the azan ad shown on one of the private TVs that became a video talent are one of the presidential candidates in the 2024 election, namely Ganjar Pranowo. The result of the analysis of the controversy that occurred was that it was one of the groups of identity politics and some others argued that the question was a religious tolerance.
Strategi Komunikasi Pendamping PKH dalam Menyampaikan Modul Perlindungan Anak untuk Mencegah Penelantaran dan Eksploitasi Anak Bagi KPM PKH Kecamatan Nisam Amiruddin, Teungku
An-Nasyr Vol 11 No 1 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i1.907

Abstract

This study aims to explore the communication strategies employed by PKH facilitators in delivering the Child Protection Module, specifically in Session 12, focusing on the prevention of child neglect and exploitation in Nisam District, North Aceh Regency. The research is motivated by the critical role of PKH facilitators in educating Beneficiary Families (KPM) to raise awareness and understanding of child protection. The study applied a qualitative approach with a case study method. Data were collected through observations, in-depth interviews, and thematic analysis of the communication patterns used by PKH facilitators. The findings reveal that communication strategies based on participation, empathy, and contextual adaptation significantly enhance KPM’s understanding of child protection issues. Facilitators utilized visual media such as posters and illustrative storytelling while adopting simplified language relevant to the audience's daily life. Challenges like low literacy levels and limited time were effectively addressed through inclusive and dialogical approaches. The primary conclusion is that effective communication strategies focus not only on message content but also on delivery methods that reach the audience personally and contextually. This research contributes significantly to the development of social education programs by emphasizing the importance of adaptive and participatory communication approaches to create sustainable social impacts.
Otomasi Proses Produksi Pers sebagai Upaya Mempercepat Penyebaran Informasi Berkualitas pada Masyarakat Modern Zulfikar, Zulfikar; Abda, Yusfriadi
An-Nasyr Vol 11 No 1 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i1.916

Abstract

Latar belakang kajian ini berfokus pada pentingnya otomasi dalam proses produksi pers untuk mempercepat penyebaran informasi berkualitas kepada masyarakat modern. Di era digital yang berkembang pesat, media massa dihadapkan pada tantangan untuk mengelola volume informasi yang besar dan menyebarkan berita dengan cepat dan akurat. Oleh karena itu, kajian ini bertujuan untuk mengkaji penerapan otomasi dalam industri pers dan dampaknya terhadap efisiensi produksi serta kualitas informasi. Metode yang digunakan dalam kajian ini adalah studi kepustakaan, dengan menganalisis berbagai literatur terkait otomasi dalam industri media dan proses produksi pers. Hasil kajian menunjukkan bahwa otomasi dapat meningkatkan efisiensi waktu, mengurangi kesalahan dalam produksi berita, serta mempercepat distribusi informasi yang lebih relevan kepada audiens. Selain itu, penerapan teknologi ini memberikan media massa keunggulan kompetitif dalam menghadapi persaingan yang semakin ketat di pasar informasi. Kontribusi dari kajian ini adalah memberikan pemahaman yang lebih mendalam tentang bagaimana otomasi dapat menjadi solusi strategis untuk mempercepat proses produksi berita, serta membantu media untuk tetap relevan dan kompetitif di tengah perubahan teknologi dan kebutuhan masyarakat.
Hambatan Dan Kegagalan Komunikasi Keluarga Antara Orang Tua dan Anak (Komunikasi Efektif dalam Perspektif Islam dan Psikologi) Alamsyah, Muhibuddin
An-Nasyr Vol 11 No 2 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i2.920

Abstract

This study aims to uncover the barriers and failures in family communication between parents and children. This research employs a qualitative method with a descriptive approach. Data collection techniques used in this study include interviews through questionnaires, observation, and documentation. The findings show that the communication process between parents and children is crucial in helping children understand themselves, their feelings, thoughts, opinions, and desires. Through effective communication, children can more easily identify their emotions accurately, which in turn helps them recognize similar feelings in others. Over time, the more practiced a child becomes in recognizing emotions, the greater their confidence and sense of control over their own feelings, as it becomes easier to manage something they already understand. The study emphasizes that effective communication is expected to prevent disharmony or communication disruptions in the relationships between parents, children, and other family members. Adolescents, in particular, still require significant attention from their parents; however, they also tend to dislike excessive parental involvement in their personal affairs. One key to successful interpersonal communication between parents and adolescents is the empathy demonstrated by parents.
Peran Jurnalistik Islam dalam Menyampaikan Pesan Perdamaian (Studi pada Media Online Islam di Indonesia): (Studi pada Media Online Islam di Indonesia) Mustafa; Kahinah, Dwi Iin; Masseni; Rezeki, Syailendra Reza Irwansyah; Purnamayanti, Irma
An-Nasyr Vol 11 No 2 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i2.932

Abstract

Islamic online media in Indonesia plays a vital role in promoting messages of peace within a diverse society. This study aims to explore the journalistic strategies employed by Islamic online media to foster peace. Using a literature review approach, the study conducts an in-depth analysis of relevant content from Islamic online media. The findings reveal that Islamic online media adopt inclusive approaches, constructive diction, and multimedia formats such as videos, infographics, and podcasts to amplify the reach of peace messages. Additionally, these media outlets facilitate public dialogue through online discussion forums, which help mitigate opinion polarization. This research contributes to the academic literature by offering new insights into the role of Islamic media as peace agents and their relevance in Indonesia's digital society.
Penyuluh Agama Islam Sebagai Penggerak Pendidikan Keagamaan Dan Penguatan Karakter Untuk Meningkatkan Kesadaran Spiritual Masyarakat Ali, Marzuki
An-Nasyr Vol 11 No 2 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i2.948

Abstract

Penyuluh agama Islam memiliki peran strategis dalam pengembangan pendidikan keagamaan dan penguatan karakter masyarakat. Keberadaannya tidak hanya sebatas mengajarkan ajaran agama, tetapi juga sebagai agen perubahan sosial yang dapat meningkatkan kesadaran spiritual masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran penyuluh agama Islam dalam meningkatkan kesadaran spiritual melalui pendidikan keagamaan dan penguatan karakter masyarakat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kajian pustaka (library research) yang mengumpulkan data dan informasi dari berbagai literatur relevan mengenai peran penyuluh agama dan dampaknya terhadap masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyuluh agama Islam berperan penting dalam membentuk karakter masyarakat melalui pendekatan berbasis agama yang interaktif dan partisipatif. Pendidikan karakter yang dilakukan oleh penyuluh agama efektif dalam memperkuat nilai-nilai moral dan spiritual masyarakat. Penelitian ini berkontribusi dalam memperjelas peran strategis penyuluh agama sebagai penggerak perubahan sosial dan spiritual masyarakat.
Peran kelembutan dalam berbicara untuk meningkatkan kualitas komunikasi
An-Nasyr Vol 11 No 2 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i2.952

Abstract

  Kelembutan dalam berbicara merupakan salah satu aspek penting dalam komunikasi yang efektif, terutama dalam konteks komunikasi interpersonal. Banyak penelitian menunjukkan bahwa kelembutan dalam berkomunikasi dapat memengaruhi kualitas hubungan antar individu dan menciptakan lingkungan yang lebih kondusif untuk penerimaan pesan. Artikel ini bertujuan untuk mengkaji peran kelembutan dalam berbicara dan dampaknya terhadap kualitas komunikasi. Metode yang digunakan dalam kajian ini adalah studi literatur terhadap berbagai sumber ilmiah yang membahas tentang teknik komunikasi, empati, serta peran kelembutan dalam hubungan interpersonal. Hasil kajian menunjukkan bahwa kelembutan dalam berbicara dapat meningkatkan pemahaman, memperkuat hubungan emosional, dan mengurangi potensi konflik. Kesimpulannya, kelembutan merupakan komponen yang signifikan untuk meningkatkan efektivitas dan kualitas komunikasi.
Integrasi Komunikasi Dan Pendidikan Islam Dalam Pembentukan Etika Sosial Mahasantri Ma'had Aly Mudi Mesjid Raya Samalanga
An-Nasyr Vol 11 No 2 (2024): An-Nasyr
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam (IAI) Al-Aziziyah Samalanga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54621/jn.v11i2.953

Abstract

Penelitian ini mengeksplorasi integrasi komunikasi dan pendidikan Islam dalam membentuk etika sosial mahasantri di Ma'had Aly MUDI Mesjid Raya Samalanga. Komunikasi berperan penting dalam menyampaikan nilai-nilai Islam, sementara pendidikan membangun karakter. Penelitian kualitatif ini menggunakan wawancara, observasi, dan telaah dokumen untuk menganalisis hubungan antara komunikasi dan pendidikan dalam pembentukan etika sosial mahasantri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi efektif antara muhadlir dan mahasantri, didukung oleh kurikulum berbasis fiqh nazhair dan metode ilhaq wa takhrij, berdampak signifikan pada pengembangan etika mereka. Artikel ini memberikan kontribusi teoretis dan praktis untuk mengintegrasikan pendidikan Islam dan strategi komunikasi.