cover
Contact Name
Elfrianto
Contact Email
elfrianto@umsu.ac.id
Phone
+6281265748641
Journal Mail Official
editorjrip@gmail.com
Editorial Address
JL. Durung No. 85, Sidorejo Hilir, Kec. Medan Tembung Kota Medan – Sumatera Utara – Kodepos 20222
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
JUrnal Riset Ilmu Pendidikan
ISSN : -     EISSN : 2808750X     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan adalah jurnal yang diterbitkan oleh Lembaga Riset Mutiara Akbar, Medan, Indonesia merupakan jurnal akses terbuka yang dapat digunakan sebagai media interaksi bagi seluruh cendikiawan di berbagai bidang pendidikan dan penelitian. Pokok bahasannya meliputi studi tekstual dan kerja lapangan dengan berbagai perspektif tentang pendidikan dan penelitian serta berbagai perspektif dalam kepentingan pendidikan. Jurnal ini bekerja untuk Cendekiawan, peneliti, dosen, serta profesor dari berbagai institusi dan afiliasi di Indonesia.
Articles 220 Documents
Model Bimbingan Kelompok Dalam Teknik Layanan Diskusi Untuk Meningkatkan Percaya Diri Peserta Didik Di Kelas XI.IIS 3 SMA Negeri 2 Sipora Utara Kabupaten Kepulauan Mentawai Margareta, Margareta
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 1 No. 1 (2021): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (672.614 KB) | DOI: 10.56495/jrip.v1i1.57

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih rendahnya rasa percaya diri peserta didik kleas XI SMA Negeri 2 Sipora Kabupaten kepulauan Mentawai. Tujuan dalam penelitian ini adalah, 1) mendeskripsikan profil percaya diri peserta didik siswa kelas XI SMA Negeri 2 Sipora Kabupaten Kepulauan Mentawai 2) mendeskripsikan Model Bimbingan Kelompok dalam teknik Diskusi dalam teknik oleh guru BK untuk meningkatkan percaya peserta didik kelas XI SMA Negeri 2 Sipora Kabupaten kepulauan Mentawai 3) Model rancangan bimbingan kelompok dalam membantu meningkatkan percaya diri peserta didik berbasis diskusi. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode mixed method. Sampel yang dipilih dengan Propertional random sampling, yaitu sebanyak30 orang. Data penelitian ini diperoleh melalui angket dan diolah menggunakan teknik persentase, serta wawancara dengan informan yaitu guru BK di SMA Negeri 2 Sipora Kabupaten Kepulauan Mentawai.Teknik analisis data yang digunakanyaitu menggunakan rumus persentase dan mendeskripsikan hasil wawancara yang dilakukan dengan informan kunci. Dari hasil penelitian menunjukan bahwa: Profil percaya diri peserta didik kelas XI SMA Negeri 2 Sipora Kabupaten kepulauan Mentawai dilihat dari tiap sub indikator yaitu indikator percaya diri dalam tingkah laku tergolong dalam kriteria cukup Baik dengan persentase 83,33%. Indikator Percaya Diri yang Berkenaan Dengan Emosi tergolong kedalam kriteria cukup Baik 76,67%. Maka secara keseluruhan profilpercaya diri peserta didik kelas XI SMA Negeri 2 Sipora Kabupaten kepulauan Mentawai tergolong kedalam kriteriaCukup Baik dengan persentase 93,33%. Model bimbingan kelompok dalam teknik diskusi oleh guru BK untuk meningkatkan percaya diri peserta didik yaitu. peneliti memberikan kesimpulan dan penguatan kepada siswa. Hasil penelitian ini direkomendasikan kepada Guru bimbingan dan konseling/konselor untuk dapat mengetahui meningkatkan percaya diri peserta didik.
Persepsi Peserta Didik Tentang Kompetensi Pedagogik Guru BK di Kelas XII SMA Negeri 4 Kota Solok Kurnia Wulandari, Annisa
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 1 No. 1 (2021): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (706.273 KB) | DOI: 10.56495/jrip.v1i1.58

Abstract

Penelitian ini bertujuan: 1) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi memahami peserta didik. 2) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi merancang pelayanan. 3) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi melaksnakan layanan. 4) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi merancang dan melaksanakan evaluasi layanan. 5) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi mengaktualisasi potensi peserta didik.Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian adalah 229 peserta didik yang dipilih dengan teknik propotional random sampling dengan 146 partisipan. Instrumen yang digunakan yaitu angket. Data dianalisismenggunakan rumus persentase.Berdasarkan hasil penelitian tentang persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK di kelas XII SMA Negeri 4 Kota Solok dappat disimpulkan sebagai berikut: 1) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi memahami peserta didik berada pada kategori cukup baik. 2) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi merancang pelayanan berada pada kategori cukup baik. 3) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi melaksnakan layanan berada pada kategori cukup baik. 4) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi merancang dan melaksanakan evaluasi layanan berada pada kategori cukup baik. 5) Persepsi peserta didik tentang kompetensi pedagogik guru BK ditinjau dari sisi mengaktualisasi potensi peserta didik berada pada kategori cukup baik.Hasil penelitian ini merekomendasikan agar guru BK meningkatkan kemampuan pedagogik sehingga terlaksananya layanan bimbingan dan konseling yang sesuai dengan Standar Operasional Prosedur.
Pengembangan Bahan Ajar Berbasis E-Modul Interaktif Menggunakan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Materi Integral SMA Kelas XII Salfia, Elwi
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 1 No. 1 (2021): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (521.494 KB) | DOI: 10.56495/jrip.v1i1.62

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar matematika berbasis E-modul interaktif pada materi integral di SMA kelas XII serta mengetahui kelayakan bahan ajar E-modul interaktif sebagai sumber belajar yang dikembangkan di tinjau dari aspek materi, tampilan, dan pengoperasian berdasarkan penilaian para ahli. Sampel dalam penelitian ini ialah siswa kelas XII SMA Swasta Harapan Mekar yang berjumlah 10 orang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian dan pengembangan ( Research and Development). Model pengembangan pada Penelitian ini menggunakan metode pengembangan perangkat pembelajaran model 4D. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu Studi Pendauuan dan Validasi Ahli. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis data kuantitatif dan kuaitatif. Hasil penelitian berupa bahan ajar berbasis e-modul interaktif pada materi integral yang layak digunakan. Kelayakan yang diperoleh dari validasi ahli materi dan ahli media adalah kategori layak digunakan dengan persentase penilaian materi 86,45% dan penilaian media 90,7% dengan kriteria baik sekali. Respon siswa terhadap bahan ajar yang diperoleh melalui uji coba kelompok kecil juga sangat baik dengan persentase 85,7%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa bahan ajar berbasis e-modul interaktif pada materi integral SMA Kelas XII layak digunakan sebagai bahan ajar.
Pengaruh Komunikasi Verbal Orang Tua Terhadap Perkembangan Bahasa Anak di TK Terang Bersinar Kecamatan Siberut Utara Kabupaten Kepulauan Mentawai Susilia, Nella
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 1 No. 1 (2021): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (688.015 KB) | DOI: 10.56495/jrip.v1i1.66

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya orang tua menggunakan kosa kata yang sulit dipahami anak, adanya orang tua yang menggunakan intonasi tinggi kepada anak. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: 1) Komunikasi verbal orang tuadi TK Terang Bersinar Kecamatan Siberut Utara Kabupaten Kepulauan Mentawai. 2) Perkembangan bahasa anak di TK Terang Bersinar Kecamatan Siberut Utara Kabupaten Kepulauan Mentawai. 3) Pengaruh komunikasi verbal orang tua terhadap perkembangan bahasa anak di TK Terang Bersinar Kecamatan Siberut Utara Kabupaten Kepulauan Mentawai. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif analisis regresi linear sederhana. Populasi penelitian ini adalah seluruh peserta didik berjumlah 39 orang. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan total sampling yaitu sebanyak 39 orang. Data penelitian diperoleh melalui angket dan diolah menggunakan teknik persentase dan regresi linear sederhana. Hasil penelitian ini tentang pengaruh komunikasi verbal orang tua terhadap perkembangan bahasa anak di TK Terang Bersinar Kecamatan Siberut Utara Kabupaten Kepulauan Mentawaidilihat dari : 1) Komunikasi verbal orangtua di TK Terang Bersinar Kecamatan Siberut Utara Kabupaten Kepulauan Mentawai berada pada kategori kurang baik. 2) Perkembangan bahasa anak di TK Terang Bersinar Kecamatan Siberut Utara Kabupaten Kepulauan Mentawai berada pada kategori kurang baik. 3) Adanya pengaruh yang signifikan antara komunikasi verbal orang tua dengan perkembangan bahasa anak di TK Terang Bersinar Kecamatan Siberut Utara Kabupaten Kepulauan Mentawai. Penelitian ini direkomendasikan kepada orang tua untuk dapat lebih memperhatikan lagi perkembangan bahasa anak dan memberikan perhatian serta komunikasi verbal kepada anak, agar komunikasi verbal ini dapat menjadi sumber kekuatan bagi anak untuk perkembangan bahasa yang dimiliki oleh anak.
Model Bimbingan Orang Tua Dalam Menanamkan Nilai Keberagamaan Pada Anak di Dusun Sawahan Desa Saureinu Kecamatan Sipora Selatan Kabupaten Kepulauan Mentawai One, Legia
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 1 No. 1 (2021): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (292.4 KB) | DOI: 10.56495/jrip.v1i1.71

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya orang tua yang mengalami masalah dalam  menanamkan nilai keberagamaan pada anak di Dusun Sawahan Desa Saureinu Kecamatan Sipora Selatan Kabupaten Kepulauan Mentawai.Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan : 1) Profil penanaman nilai keberagamaan, 2) Model bimbingan dalam penanaman nilai keberagamaan. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian adalah 30 orang  tua (Ayah dan Ibu)  sebagai sampelnya seluruh populasi dengan menggunakan teknik total sampling. Instrumen yang digunakan yaitu angket. Sedangkan untuk analisis data menggunakan skor interval. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa : 1) Profil penanaman nilai keberagamaan berada pada kategori cukup baik yaitu 70%, 2) Model bimbingan berada pada kategori cukup baik yaitu 53,33%. Berdasarkan hasil penelitian direkomendasikan agar orang tua meningkatkan pengetahuan dan menyadari apa yang menjadi tanggung jawab dalam menumbuhkembangkan nilai-nilai keberagamaan pada anak.
Pengaruh Interaksi Sosial Teman Sebaya Terhadap Tingkah Laku Salah Suai Peserta Didik di Kelas XI IPS SMAN 2 Tebo Afifah, Afifah
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 2 No. 1 (2022): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (334.096 KB) | DOI: 10.56495/jrip.v2i1.89

Abstract

The purpose of this study is to know the students' learning difficulties by grade VI students. The research approach used is qualitative approach. The subject of this research is the students of grade VI State Elementary School 14 Ulakan Tapakis. Key informant in this research is class VI teacher, while the next informant is grade VI student which is taken based on the suggestion of key informant. Data collection techniques used interviews, and documentation, while to test the validity of data used triangulation technique. Based on the result of the research are students' learning difficulties are caused by internal and external factors. The interent factor is a factor from the students themselves; they are cognitive, effective, psychotic. and external factors, namely those that arise from outside the learner's self, such as the family environment, village/community environment. The efforts that can be use by teachers in overcoming the learning difficulties of class VI students at SDN 14 Ulakan Tapakis are given tasks or instructions in detail, teach the main idea of the lesson, provide physical contact/reword..
Penerapan Kombinasi Teori Belajar Pavlov dengan Teori Belajar Kognitif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika pada Siswa SMA Negeri 1 Indra Makmur Setiawan, Heri
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 2 No. 1 (2022): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (449.63 KB) | DOI: 10.56495/jrip.v2i1.92

Abstract

The purpose of this research is to find out whether by applying the combination of Pavlov's x-learning theory with cognitive learning theory can improve students' mathematics learning outcomes on the subject of a two-variable linear inequality system discussion at SMA Negeri 1 Indra Makmu and to find out how active students are in the learning process. The population of this research is all class X Science1. Student improvement data obtained in the field is written in tabular form. The table shows a very good increase in learning outcomes, so it can be concluded that by using the application of a combination of Pavlovh's theory of learning with cognitive learning on the subject of a two-variable linear inequality system, there is an increase in learning outcomes in class X Science 1 at SMA Negeri 1 Indra Makmur
Perbedaan Kemampuan Komunikasi Matematis Sisswa Yang Belajar Menggunakan Model Pembelajaran Tipe Student Team Machievment Division Dan Tipe Numbered Head Together Di SMA PAB Helvetia dwi andhika riandi; Zainal Azis
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 2 No. 1 (2022): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (378.621 KB)

Abstract

This review aims to confirm that the numerical operational ability of students who study with the number head together type of learning model is superior to students who study with the group learning achievement division type of learning model in class X SMA PAB Helvetia. The population in this exploration is all class X IPA consisting of X IPA-1 as exploration class I who know how to use the number head together learning model and class X IPA-2 as the second trial class who are accustomed to using the student type learning model. team achievement division. The tools as pre-test and post-test are in the form of essays and are already valid by the mathematics teacher. PAB 6 Helvetia High School and 2 lecturers in the mathematics education department of FKIP UMSU.  The normal value of the pretest class I trial was 42.90123457 and the normal value of the pretest. from the class II trial is 41.35802469 from the results of the investigation of pretest information which is usually scattered and homogeneous. Normal value. Final test. The trial class I was 87.030703704 and the posttest normal value for the exploration class II was 78.08641975. From the examination consequences, posttest information is usually adjusted and homogeneous. After showing speculation in the pretest, tcount (0.38861038) was obtained depending on the measures – tctable (- 2.21) < tmcount (0.38861038) < total (2.21). Furthermore, H0 is recognized so that there is no difference between the class trial and the class II trial. Speculation testing is directed at the posttest, obtained t count (2.2714553065) based on the standard t count (2.2714553065) < t table (2.21). So H0 is rejected and Ha is recognized so that it tends to reason that the numerical relational abilities of students who study with the number heado together learning model are superior to students who study with the student group achievement sharing learning model
Pengaruh Kedisiplinan Dan Kemandirian Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XI Akuntansi Di SMK Harapan Mekar 2 Medan Tahun Ajaran 2021/2022 Nurlaili, Siti; Novianti Sitompul, Dian
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 2 No. 1 (2022): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (432.082 KB) | DOI: 10.56495/jrip.v2i1.103

Abstract

This study aims to determine the effect of discipline and independent learning on the learning outcomes of students in class XI Accounting at SMK Harapan Mekar 2 Medan. The sample population in this study were students of class XI Accounting, amounting to 37 people, while the data collection technique used a questionnaire (questionnaire). Data analysis techniques collect prerequisite tests (normality test, linearity test and multiple linear regression analysis) and hypothesis testing (partial test (t-test), simultaneous test (F-test), and coefficient of determination).  Based on the results of data analysis using the SPSS 16.0 program, the research hypothesis using multiple linear regression testing was Y= 7,365 + 0,082 X1 + 0,472 X2. This means that if the constant value is 7.365, which means that if the variables X1 and X2 are equal to zero, then Y is 7.365. X1 regression coefficient value of 0.082 indicates if X1 has increased by 100% it will increase learning outcomes by 8.2%. X2 regression coefficient value of 0.472 indicates if X2 has increased by 100% it will increase learning outcomes by 47.2%. The results of the hypothesis test using the t-test of learning discipline obtained the value of tcount > t table, which is 2.141 > 2.026 with a probability of Sig 0.040 < 0.05. The results of the hypothesis test of the t-test of learning independence obtained that the value of tcount > ttable was 5.569 > 2.026 with a probability of Sig 0.000 <0.05. The results of the simultaneous test (F test) obtained a significant value of 0.000 <0.05. If we compare the value of Fcount with Ftable, the result is 23,310 > 3,250. The results of the coefficient of determination (R2) have an Rsquare value of 0.578 or equal to 57.8%, meaning that learning discipline and learning independence are able to explain the learning outcomes of Class XI Accounting Students at SMK Harapan Mekar 2 Medan amounting to 57.8% and the remaining 42, 2% is explained by other independent variables that are not included in this research model. This means that there is an influence between learning discipline and learning independence on the learning outcomes of students at SMK Harapan Mekar 2 Medan T.P 2021/2022.
Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Materi Bentuk Aljabar Berbasis Literasi Dalam Pembelajaran Daring Terhadap Kemandirian Belajar Siswa Syahfitri Pratiwi, Dhyta
Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Vol. 2 No. 1 (2022): Jurnal Riset Ilmu Pendidikan
Publisher : Lembaga Riset Mutiara Akbar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (311.47 KB) | DOI: 10.56495/jrip.v2i1.113

Abstract

In research on the development of literacy-based student worksheets, it aims to find out/see the quality/quality of student worksheets as teaching materials/learning media. The type of research used is the ADDIE development model, namely analysis, design, development, implementation and evaluation. However, this research is limited to the third stage, namely the development stage. This research activity was conducted at MTs Al-Azhar Bulu Cina school. The research instrument used was a validity questionnaire, the practical sheet of the subject teacher's response questionnaire that was given aimed at seeing the results of the developed student worksheets and the questionnaire used to see student responses aimed at seeing student responses to the developed teaching materials. The results of data analysis in product development are 3, namely: The results of the validation of the literacy-based LKPD were assessed by two mathematicians who produced a total score of 163 with a very valid category in product development, The results of the assessment sheet conducted by the teacher obtained a total score of 39 with a very category Practically, the results of the assessment of student responses with the number of participants as many as 25 people to the literacy-based LKPD developed obtained a percentage of 80% with a strong category. Student worksheets/teaching materials designed/developed using this research obtained good quality products and for learning media/teaching materials in schools

Page 1 of 22 | Total Record : 220