cover
Contact Name
Wara Dyah Pita Renga
Contact Email
wdpitar@mail.unnes.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
wdpitar@mail.unnes.ac.id
Editorial Address
Sekaran Gunungpati, Semarang, Central Java
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Rekayasa: Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran
ISSN : 02165631     EISSN : 25276964     DOI : https://doi.org/10.15294/rekayasa
Core Subject : Engineering,
REKAYASA journal publishes exciting articles from all fields of research and Engineering Science. The journals primary focus is on research practice and engineering processes utilizing biomass or factory waste. The engineering journal is an open-access peer-reviewed journal that publishes articles from all areas of Engineering and Science research.
Articles 319 Documents
LILIN AROMA TERAPI DARI EKSTRAK TUMBUHTUMBUHAN DI SEKITAR LABORATORIUM BIOLOGI Tirtasari, Ni Luh; Aji, Halim Sukma
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 16, No 1 (2018): Juli 2018
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v16i1.15080

Abstract

Halaman Laboratorium biologi terdapat bermacam-macam tumbuhan sebagai pendukung bahan :juga terdapat tanaman obat yang selama ini belum termanfaatkan secara maksimal Pengabdian ini melibatkan mahasiswa semester 2 jurusan biologi yang mendapatkan mata kuliah biokimia dengan perwakilan masing-masing rombel. Harapan dari adanya pengabdian masyarakat ini selain memaksimalkan penggunaan tumbuh-tumbuhan tersebut juga membantu mahasiswa untuk mengetahui cara ekstrasi dari tumbuhan tersebut dan kemudian mengaplikasikannya dengan membuat lilin aroma terapi. Karena selama ini masih banyak mahasiswa yang tidak paham cara mengekstrasi tumbuhan secara sederhana
PENERAPAN IPTEK PADA USAHA KUE KERING DESA BUGO KABUPATEN JEPARA Saptariana, Saptariana; Agustina, Titin; S., Hanna Lestari
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 13, No 1 (2015): Juli 2015
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v13i1.5597

Abstract

Partners IbM devotion is home industry pastries “Sri Jaya” and “Flavor of Love” which produces pastries, pia and bread. The problems that arise are: (1) aspects of production where tool to smooth the stuffing in the form of green beans kumbu using a mortar pestle. In addition to cooking kumbu, the tool used is steamed and pan large, (2) the quality aspects of pastries and pia generated needs to be improved to expand marketing, (3) aspects hiegene and sanitation, (4) aspects of business management and marketing. Pursuant to the problems faced by partner activities of science and technology for society (IbM) above, then the solutions offered are: (1) Applied two units grinder to smooth kumbu green beans, (2) be applicable two units of pressure cooker to cook green beans in order to quickly padded, (3) Produced recipe pastries and pia with good quality that can be accepted by consumers at large, (4) Given the results of organoleptic test: in terms of taste, color, aroma and texture as well as known results of testing consumer preferences, (5) Resulting design and the packaging quality pastries and pia more interesting, (6) Given the nutritional content such as: carbohydrates, fat, protein, moisture and ash content, (7) business management (accounting and administration) recorded a complete and tidy, (8) Marketing using brochures and online, (9) Advantage partner increases, (10) Resulting scientific articles in national journals.
Pemanfaatan Perangkat Lunak Open Source untuk Menunjang Kegiatan Akademik di SMA Negeri 12 Semarang Akhlis, Isa
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 11, No 2 (2013): Desember 2013
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v11i2.10318

Abstract

Penggunaan perangkat lunak bajakan masih dianggap biasa di kalangan masyarakat. Penggunaan perangkat lunak bajakan bisa dikurangi dengan jalan berpindah ke penggunaan perangkat lunak Open Source. Penggunaan Open Source juga bermanfaat sebagai pendorong perbaikan karakter masyarakat secara luas. Karakter yang terkait erat dan hal ini adalah sifat jujur dan menghargai nilai-nilai yang berkembang di masyarakat. Perangkat lunak open source belum banyak digunakan di SMA Negeri 12 Semarang. Keberadaan laboratorium komputer di sekolah tersebut memungkinkan untuk memperkenalkan Open Source Sofware bagi guru dan staf administrasi. Kegiatan pengabdian dilakukan dengan mengadakan sosialisasi perangkat lunak Open Source di SMA N 12 Semarang. Tahap selanjutnya adalah melakukan instalasi, mengadakan pelatihan dan praktik. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini telah berhasil melakukan sosialisasi perangkat lunak open source di SMA N 12 Semarang. Para peserta juga telah berhasil menggunakan peangkat luak tersebut.
POS KELUARGA SIAGA UNTUK RISK MAPPING DAN MICRO COUNSELING KEHAMILAN RISIKO TINGGI DI DAERAH PEDESAAN KABUPATEN KENDAL Azinar, Muhammad; Wahyuningsih, Anik Setyo
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 16, No 2 (2018): Desember 2018
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v16i2.17559

Abstract

Target penurunan angka kematian ibu (AKI) menjadi 102/100.000 kelahiran hidup belum tercapai belum tercapai sampai berakhirnya MDGs tahun 2015. Dalam dua tahun terakhir, kasus kematian ibu di kabupaten Kendal meningkat. Pada tahun 2015 terjadi 23 kasus, naik dari tahun sebelumnya yaitu 19 kasus. Wilayah Singorojo merupakan wilayah yang belum bisa menekan kasus kematian ibu secara signifikan. Dua tahun terakhir terjadi 2 kasus kematian ibu. Penyebab utamanya adalah perdarahan, hipertensi dan anemia. Faktor yang memperberat terjadinya kematian ibu. Kondisi geografis, sosiokultural, letak serta wilayah yang masih pedesaan dan jauh dari pusat layanan kesehatan rujukan turut berpengaruh terhadap kejadian kematian ibu. Pemetaan awal oleh Tim Pengabdi diketahui bahwa faktor risiko gangguan kehamilan dan komplikasi persalinan banyak terjadi di desa Singorojo kecamatan Singorojo kabupaten Kendal. Deteksi dini terhadap faktor risiko gangguan kehamilan menjadi informasi yang wajib diketahui oleh setiap ibu hamil dan masyarakat sejak sedini mungkin untuk menurunkan jumlah kasus kematian ibu khususnya di wilayah pedesaan.Pemerintah telah melakukan upaya menurunkan kematian ibu melalui peran Bidan Desa. Namun, keterbatasan jumlah Bidan dan cakupan wilayah yang cukup luas menjadi kendala dalam memberikan informasi secara komprehensif kepada ibu hamil. Pos Keluarga Siaga menjadi alternatif solusi permasalahan tersebut. Melalui peningkatan peran serta masyarakat khususnya Kader Posyandu, Pos Keluarga Siaga ini dapat menjadi wadah edukasi, pemetaan kehamilan berisiko (risk mapping) sekaligus menjadi media untuk melakukan konseling (micro counseling) terhadap ibu hamil berisiko. Melalui kegiatan Pos Keluarga Siaga di wilayah pedesaan ini, Kader telah mampu melakukan kegiatan pemetaan kehamilan berisiko, terampil menggunakan instrumen surveilans factor risiko kehamilan, serta memahami seluruh isian yang ada dalam instrumen tersebut. Kader juga telah mampu melakukan interpretasi hasil pemetaan menurut skor risiko kehamilan. Berdasarkan hasil pemetaan yang dilakukan oleh Kader di masing-masing wilayah di desa Singorojo, diketahui hasil bahwa dari 69 ibu hamil yang telah diidentifikasi melalui kegiatan surveilans kehamilan berisiko diketahui 31,88% (22 orang) di antaranya masuk dalam kategori kehamilan risiko tinggi (KRT), dan terdapat 6 ibu hamil (8,69%) dalam kategori risiko sangat tinggi.
PENGOLAHAN SAMPAH ORGANIK MENGGUNAKAN REAKTOR BIOGAS DI KABUPATEN KENDAL Sunyoto, Sunyoto; Saputro, Danang Dwi; Suwahyo, Suwahyo
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 14, No 1 (2016): Juli 2016
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v14i1.7721

Abstract

Salah satu jenis energi alternatif dan terbarukan, yang sedang digalakkan saat ini adalah penggunaan biogas. Energi biogas merupakan energi yang dihasilkan dari pemanfaatan limbah/kotoran organik.Tujuan kegiatan ini adalah untuk membuat reaktor biogas dan memberikan pelatihan kepada khalayak sasaran tentang bagaimana memanfaatkan biogas sebagai bahan bakar alternatif bagi warga. Sebagai khalayak sasaran masyarakat Desa Jambearum, Kecamatan Patebon, Kabupaten Kendal. Tim pelaksana kegiatan dipilih dari dosen dengan bidang keahlian yang sesuai dan dibantu teknisi dan mahasiswa. Metode pelaksanaaan program menggunakan metode ceramah dan diskusi untuk materi teori, dan praktik langsung untuk materi praktik. Kegiatan pengabdian ini dapat disimpulkan sebagai berikut: 1) Telah dihasilkan satu unit reaktor biogas serta dilakukan pelatihan kepada khalayak sasaran tentang bagaimana cara membuat reaktor biogas, 2) Telah dilakukan pelatihan bagaimana cara mengoperasikan reaktor biogas serta memanfaatkan gas yang dihasilkan untuk bahan bakar, 3) Telah dilakukan pelatihan kepada khalayak sasaran tentang bagaimana memanfaatkan limbah biogas untuk diolah menjadi pupuk kompos, 4) Masyarakat menyambut baik kegiatan ini dan mengharapkan adanya tindak lanjut kegiatan.
IMPLEMENTASI APLIKASI WEBSITE E-COMMERCE SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PROMOSI PEMASARAN USAHA KECIL DAN MENENGAH Muttaqin, Rodhotul
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 15, No 2 (2017): Desember 2017
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v15i2.12591

Abstract

Small Business is defined as an economic activity carried out by an individual or a household or an agency aiming to produce goods or services for commercial commission and has a sales turnover of 1 (one) billion rupiah or less. While Medium Business is defined as eco- nomic  activity  conducted  by  individual  or  household  as  well  as  an  agency  aims  to  produce goods or services for commercial commodity and have sales turnover more than 1 (one) billion. One  of  the  SMEs  that  developed  in  Dukuh  Delik  Wringin  Jajar  Village  Mranggen  Dis- trict Demak District is the business of making furniture from aluminum material. This busi- ness has been going on for almost 8 years and able to absorb 5 to 10 workers in the surround- ing  environment.  Fluctuations  in  the  amount  of  labor  depend  heavily  on  orders  demanded by  customers.  Products  produced  by  SMEs  include:  Doors,  Frames,  Window  Leaves,  Kitch- en  Set,  Kitchen  Cabinets,  Storefronts,  Corner  Display  Cabinets,  Rolling  Door  and  others. The   purpose   of   community   service   is   to   help   the   SME   businessman   making   furniture from  aluminum  material  in  Dukuh  Delik  Wringin  Jajar  Village  Mr.anggen  District  De- mak District, especially in the field of marketing. The type of marketing chosen by the dev- otees  team  is  by  creating  an  online  store  based  on  Opensource  CMS  that  is  Prestashop. The outcome of this program is expected the SMEs business of making furniture from aluminum material has the ability in marketing their products through online store application system that has been made. In addition is expected also with the training and assistance provided by these business actors are able to manage online stores independently. So that will affect the amount of production and orders that will be able to improve the living standards of business actors
GREEN CHEMISTRY DALAM DESAIN PEMBELAJARAN PROJECT-BASED LEARNING BERBASIS KARAKTER DI MADRASAH ALIYAH SE-KABUPATEN DEMAK Saptorini, Saptorini; Widodo, A.T.; Susatyo, E.B.
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 12, No 1 (2014): Juli 2014
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v12i1.5588

Abstract

Difficulties experienced by chemistry teachers in Islamic Senior High Schools due to limited laboratory facilities and learning supports encourage the implementation of this activity. A character-based PBL-Green Chemistry learning model is expected to increase students’ creativity and characteristics. The method used in this activity was seminar and workshop, followed by participant feedback. Participants were then divided into groups to develop a PBL-green chemistry lesson plan together with the project products in accordance with the selected topic. These were given feedback and assessment from the team. Opinions and responses of participants to the enforceability of this activity has been done by distributing questionnaires filled out by the participants. This activity was able to increase the ability of 66.7% of chemistry teachers in Demak designing a character-based PBL-green chemistry learning design in chemistry topics at good category. This activity was able to grow the participants’ commitment to continue to create and innovate for the national education in Indonesia. However, the seriousness of teachers in trying to be creative with the project products still needs to be improved.
MINIMALISASI PENCEMARAN UDARA MELALUI PENYETELAN PERANGKAT PEMBAKARAN MOTOR SESUAI DENGAN BAKU MUTU EMISI Sudarman, Sudarman; Saputra, Danang Dwi; Karnowo, Karnowo; Febrian, Febrian
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 16, No 2 (2018): Desember 2018
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v16i2.17507

Abstract

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini bertujuan memberikan pelatihan tentang mendeteksi dan menyetel perangkat pembakaran kendaraan bermotor agar emisi yang dikeluarkan sesuai dengan baku mutu emisi. Kegiatan ini dilakukan di kampus UNNES dengan khalayak sasaran pemuda yang berdomisili di sekitar kampus. Berdasarkan hasil kegiatan ini terjadi peningkatan pengetahuan dan keterampilan mendeteksi dan menyetel perangkat pembakaran kendaraan bermotor agar emisi yang dikeluarkan sesuai dengan baku mutu emisi.
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENERAPAN MESIN PERONTOK PADI (POWER THRESHER) BAGI PETANI DI DESA KENTENG, KECAMATAN BANDUNGAN Suharmanto, Agus; Suwahyo, Suwahyo; Sunyoto, Sunyoto
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 14, No 2 (2016): Desember 2016
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v14i2.8962

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk mendesain, membuat, melatih cara mengoperasikan, merawat dan memperbaiki kerusakan mesin perontok padi (power thresher), yang akan diterapkan pada para petani di Desa Kenteng, Kecamatan Bandungan. Khalayak sasaran yang akan dilibatkan dalam kegiatan ini adalah petani padi di Desa Kenteng, Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang. Jumlah petani aktif sekitar 15 orang. Sebagai tim pelaksana adalah dosen jurusan Teknik Mesin dengan bidang keahlian yang sesuai kebutuhan dan dibantu teknisi. Dalam pelaksanaan kegiatan menggunakan metode utama praktik langsung di lapangan. Berdasarkan kegiatan yang telah dilakukan, dapat diambil disimpulkan bahwa tim pelaksanana telah berhasil membuat satu unit mesin perontok padi (power thresher) yang dibutuhkan para petani di Desa Kenteng, Kecamatan Bandungan. Dalam kegiatan ini juga telah dilakukan pelatihan tentang cara mengoperasikan mesin, merawat dan memperbaiki kerusakan ringan mesin perontok padi.
KELOMPOK USAHA OLAHAN TEPUNG JAGUNG DI KABUPATEN BLORA PROVINSI JAWA TENGAH Arief, Ulfah Mediaty; Setyaningsih, Dyah Nurani
Rekayasa : Jurnal Penerapan Teknologi dan Pembelajaran Vol 15, No 1 (2017): Juli 2017
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/rekayasa.v15i1.12578

Abstract

The agricultural production in Desa Sambong Ledok District of Blora besides rice are also in the form of corn. The world of industry (SMEs) in the village Ledok Sambong Dis- trict of Blora using corn as an ingredient processed into corn flour. Drying corn flour pro- cessed from corn starch by relying on sunlight. By the time the rain drying process encountered resistance  so  that  the  production  decline.  Science  and  technology  program  for  the  Commu- nity (IbM) providing solutions to design and make a dryer for processed corn into cornmeal on SMEs Egg Roll Corn “Patra Sutra” brand and SMEs Corn Crackers “Maju Sejahtera” brand at Desa Sambong Ledok District of Blora. Drying tool is made with a capacity of 20-30 kg of maize  flour can  dry  within  a  day,  this  drying  appliance  can  use  electricity  or  gas  source. The results obtained in this IbM activity is the production can run smoothly and increase product quality corn flour are homogeneous, hyegienic and durable, as well as the drying process which is more efficient

Page 9 of 32 | Total Record : 319