cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. banyumas,
Jawa tengah
INDONESIA
Pro Bisnis
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Economy,
Probisnis adalah jurnal ilmiah terbitan berkala yang memuat artikel bisnis dan manajamen.
Arjuna Subject : -
Articles 220 Documents
PREDIKSI LUAS PANEN DAN PRODUKSI PADI DI KABUPATEN BANYUMAS MENGGUNAKAN METODE ADAPTIVE NEURO-FUZZY INFERENCE SYSTEM (ANFIS) Supriyanto Supriyanto; Sudjono Sudjono; Desty Rakhmawati
Pro Bisnis Vol 5, No 2: Agustus (2012)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (234.601 KB) | DOI: 10.35671/probisnis.v5i2.321

Abstract

Nilai perkiraan produksi padi digunakan untuk mendukung kebijakan pemerintah dalam penanganan isu ketahanan pangan nasional. Selama ini perkiraan produksi padi nasional ditentukan melalui peramalan luas panen dan produktivitas padi yang sering dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS). Tujuan penelitian ini adalah menentukan perkiraan luas panen dan produksi padi di wilayah Banyumas untuk tahun 2011 dan 2012 menggunakan metode Adaptive Neuro Fuzzy Inference System (ANFIS). Data yang digunakan adalah data luas panen dan produksi padi sawah di Kabupaten Banyumas dalam kurun waktu tahun 2001 – 2010. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perkiraan luas panen dan produksi untuk tahun 2011 dan 2012 adalah 263.619 dan 64.799 hektare dan 314.913 dan 326.839 ton. Tingkat akurasi peramalan yang dihasilkan dengan kriteria Mean Absolute Percentage Error (MAPE), sebesar 3,122 %.
ENGLISH FOR COMPUTER SCIENCE : SEBUAH ANALISIS KEBUTUHAN BAHASA INGGRIS PADA MAHASISWA TEKNIK INFORMATIKA Indah Puspitasari
Pro Bisnis Vol 6, No 1: Februari (2013)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (246.997 KB) | DOI: 10.35671/probisnis.v6i1.327

Abstract

This research refers to qualitative, so the results and discussion that discussed in the form of descriptive and interpretative based on relevant theories . This study aimed to describe the problems faced by students in learning English , analyzes the needs of English for Information Technology Student and interpret it in the framework syllabus . There are several steps that the author did . The first step was library study method. It was to collect , observe and analyze relevant theories to make the research instruments (questionnaires). The second step was to share research instruments (questionnaires) distributed to students in Computer Science 2013 STMIK Amikom Purwokerto , University General Soedirman (UNSOED) and the University Muhammadiah Purwokerto (UMP) . The third step was to nalysis results of the questionnaire . The analysis included the analysis of the problems and needs of English at the Computer Science students (English for Computer Science).Keywords : needs analysis , materials development , English for Computer Science
EVALUASI PENERAPAN SISTEM INFORMASI DAN TEKNOLOGI INFORMASI MENGGUNAKAN COBIT FRAMEWORK DI STMIK AMIKOM PURWOKERTO Azhari Shouni Barkah; Melia Dianingrum
Pro Bisnis Vol 8, No 1: Februari (2015)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (522.741 KB) | DOI: 10.35671/probisnis.v8i1.349

Abstract

Implementasi teknologi informasi untuk mendukung STMIK AMIKOM Purwokerto dalam mencapai tujuan sudah erupakan suatu kebutuhan yang sangat penting. Evaluasi terhadap implementasi teknologi informasi dengan menggunakan Model COBIT Framework sangat berguna baik bagi pengguna, pengembang teknologi informasi maupun para pengelola. Evaluasi terhadap proses teknologi informasi perlu dilakukan agar manajemen STMIK AMIKOM Purwokerto dapat melakukan perbaikan-perbaikan. Tujuan penelitian ini adalah sejauh mana STMIK AMIKOM Purwokerto telah menerapkan tata kelola sistem informasi dan teknologi informasi. Tujuan lain dari penelitian ini yaitu bagaimana tingkat kematangan penerapan tata kelola sistem informasi dan teknologi informasi serta rekomendasi yang cocok untuk meningkatkan tata kelola sistem informasi dan teknologi informasi di STMIK AMIKOM Purwokerto. Hasil penelitian ini menunjukkan skor tingkat kematangan penerapan tata kelola SI/TI di STMIK AMIKOM Purwokerto yang dipoleh yaitu 3 dan berada pada level Defined Proccess.
PENGARUH SOFT TQM TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DENGAN HARD TQM SEBAGAI VARIABEL MODERATING (Studi Empiris Pada Perhotelan di Purwokerto) Tri Sekar Priyanti
Pro Bisnis Vol 4, No 1: Februari (2011)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4402.862 KB) | DOI: 10.35671/probisnis.v4i1.305

Abstract

This research is to develop a theoritical model about performance and to doan empirical test to know the influence of soft TeM toward performance with HardTpM as moderating by empiricar test in medium hotit iemice companv inPurwokerto. The research subject is CEo. The research population is I is ielatihotel service companies in Purwokerto. The research simpte is 90 melati hotelservice companies determined by spss for windows with Moderating RegresionAlnlysis. The conclution of the research are: soft TeM ( incrudes"Leaiership,Customer focus, People Management) and Hard fgU ior" a positive influence'inimproving the performance of the comryny so the management if hotel semice needsto cowider policies related.to soft and hard reM. Hird reM-moderate the sofiTQM.on the performance of the company so that the management needs to considerspolicies related to the hard TeM effort that can be -done to support prorintymagement: planning, and information system. The implication of thi resea)ch are:rhis- ltud/ theoritically based and suppotrt the Marcorm Batdrigi moder of the siftand \r! TQM and company. perform:ance. Specifically the reiult of this'researih!?.h"tp to^the hospitality lustytess n always ao qiAity repairs"with. iOM.Limitation of this study include: the number of co*poii", involied in this reseaih isstill considered small. Researchers use only the perception of corporate readers inansw ering t he que st io nair e
PENANGANAN KELUHAN, KELENGKAPAN FASILITAS DAN GOLONGAN LAYANAN PESERTA SEBAGAI FAKTOR PENENTU KEPUASAN PESERTA ASKES SOSIAL PADA PT. ASKES CABANG BANYUMAS DI ASKES CENTER RSU BANYUMAS Herni Utami Rahmawati; Heri Susilo Widodo
Pro Bisnis Vol 4, No 1: Februari (2011)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4982.641 KB) | DOI: 10.35671/probisnis.v4i1.302

Abstract

The research takes the title of ,.The handling of complaint, completeness of facikty, and the service group of heatth insurence .i-f,n^ ai the main factor of thL health insurance social members in pr. aSKES of Banyumas at health"insuranle of laulymas Public Hospital". The goar of this research is for analyzing the impact if handling of complaint, completeness of facility, and tie service gyoup of h"aM insurance members toward the satisfaction of heakh insurance *"ib"ri, ai well as to measure the level of their satisfaction. Related to the problem, this research uses hypotheses. First is the handling of complaint which hai the positive impact toward the health insurance members satisfaction. second is the cimpletenesi to"itiry not the positive impact for health insurance members satisfaction. Third is' the simice group of health insurance members has the positive impact for heahh insurancemembers satisfaction. And the fourth is the level of heatih insurance members whoare ofiicial servant is not more than 83%. As the result of analysis, it can beconc.luded that the handling of complaint has positive and signiJicani impact towardthe health insurance members satisfaction in public hospitil o7 noryui^ becausethe sig value 0.000 < 0.05. The completeness focility has positive impact toward thehealth iwurance members satisfaction with the sig value of 0.000 < 0.05. The servicegroup of healt insurance members has the positive impact toward their satisfactionwith the sig value of 0.038 < 0.05. The level of the health insurence memberssatisfaction who are oficial servant is not more than 83o%. From the conclusion, wecan state that we are able to the increase the health insurance members satisfactionas the corporation's mission, so the corporation should give the best service, that isnever different the handling of complaint as the health insurance service for healthinsurance members according to their group
SISTEM KOMPUTERISASI PSKB (PENJUALAN SPAREPART, SERVIS KENDARAAN BERMOTOR) PADA ANUGRAH MOTOR PURBALINGGA Shadiq Khalidy; Canggih Putra Kharisma
Pro Bisnis Vol 7, No 2: Agustus (2014)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (358.091 KB) | DOI: 10.35671/probisnis.v7i2.341

Abstract

Semakin pesatnya ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini mempunyai pengaruh yang besar terhadap semua aspek kehidupan. Salah satu perkembangan teknologi yang semakin pesat yaitu teknologi komputer. Pada masa sekarang komputer sudah masuk dalam kehidupan sehari-hari pada setiap masyarakat, peran dan fungsinya yang begitu banyak membuat keberadaan komputer sangatlah dibutuhkan di perbagai tempat baik dirumah, perusahaan besar maupun perusahaan kecil. Sistem pengolahan data yang cepat dan akurat merupakan salah satu ciri kehandalan perusahaan yang memakai sistem komputer tentunya.Pada penelitian ini penulis memilih bengkel Anugrah Motor sebagai objek penelitian, dikarenakan Bengkel Anugrah Motor merupakan suatu jenis usaha yang masih berkembang dimana dalam pengolahan data servis maupun transaksi penjualan sparepart kendaraan bermotor masih menggunakan cara manual, yaitu dengan nota pembelian untuk konsumen yang ditulis menggunakan tangan. Metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu menggunakan Metode Waterfall. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat sistem aplikasi pengolahan data untuk servis dan transaksi penjualan sparepart kendaraan bermotor berbasis komputer pada Bengkel Anugrah Motor di Purbalingga. Desain sistem yang dibuat menggunakan Microsoft Visual Studio 2008. Sistem ini dibuat untuk sarana mempercepat jalannya transaksi dan backup data pada Bengkel Anugrah Motor.Kata Kunci : Sistem Komputerisasi Penjualan, Waterfall
PENGARUH LABA DAN ARUS KAS TERHADAP KEMAMPUAN MEMPREDIKSI ARUS KAS MASA DEPAN (Studi Pada Perusahaan yang Masuk dalam LQ 45 di Bursa Efek Indonesia) Kusumawardana Kusumawardana
Pro Bisnis Vol 6, No 2: Agustus (2013)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (159.078 KB) | DOI: 10.35671/probisnis.v6i2.332

Abstract

Penelitian ini bertujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan laba, arus kas dari aktivitas operasi, arus kas investasi dan arus kas dari aktivitas pendanaan dalam memprediksi arus kas masa depan. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Kesimpulannya adalah : 1. Laba tidak memiliki kemampuan memprediksi arus kas masa depan. 2. Arus kas dari aktivitas operasi tidak memiliki kemampuan memprediksi arus kas masa depan. 3. Arus kas dari aktivitas investasi memiliki kemampuan memprediksi arus kas masa depan. 4. Arus kas dari aktivitas pendanaan memiliki kemampuan memprediksi arus kas masa depan. Kata Kunci : Prediksi arus kas masa depan
MEMPERKUAT REPUTASI PERUSAHAAN MELALUI IMPLEMENTASI CSR Zul Irmaini
Pro Bisnis Vol 4, No 2: Agustus (2011)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (200.098 KB) | DOI: 10.35671/probisnis.v4i2.312

Abstract

Tanggung jawab sosial perusahaan atau Corporate Social Responsibility/CSRmerupakan tanggung jawab moral perusahaan terhadap masyarakat dimana perusahaan tersebut menjalankan kegiatannya,baik masyarakat dalam arti sempit (lingkungan disekitar perusahaan) atau masyarakat luas.Tanggung jawab sosial perusahaan merupakan bagian penting dari strategi bisnis yang berkaitan dengan keberlangsungan usaha dalam jangka panjang dan kini menjadi isu sentral yang semakin marak diterapkan oleh perusahaan.Implementasi CSR mempunyai dampak positif yaitu memperkuat reputasi perusaahaan,melalui terbentuknyakepercayaan,kredibilitas,responsibility,akuntabilitas dan kemampuan perusahaan dalam mengelola resiko.Perusahaan yang mempunyai reputasi yang kuat akan dapat memuaskan pelanggan,dapat menarik pelanggan baru,mencapai brand positioning yang handal,dapat menciptakan proses bisnis yang inovatif,mendapat jaminan legal dari pemerintah,serta pemberitaan media yang positif.
PRILAKU ORGANISASI: SUATU TINJAUAN PERSPEKTIF SEJARAH Pipin Sri Sudewi
Pro Bisnis Vol 4, No 2: Agustus (2011)
Publisher : Universitas Amikom Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (369.508 KB) | DOI: 10.35671/probisnis.v4i2.309

Abstract

Perilaku Organisasi merupakan studi tentang organisasi yang mempelajari sifat-sifat organisasi, termasuk bagaimana organisasi dibentuk, bagaimana organisasi tumbuh dan , berkembang. Cabang ilmu ini mencakup banyak bidang diantaranya meliputi bidang-bidang seperti ekonomi, sosiologi, ilmu politik, antropologi dan psikologi. Perkembangan ilmu Perilaku Organisasi layak dipelajari supaya dapat diketahui bagaimana ilmu tersebut bermula dan berkembang serta teori-teori yang lahir dari pemikiran ilmuwan tentang organisasi. Perilaku organisasi mengenal banyak tokoh, antara lain Max Weber, Henry Fayol, McClelland, Stephen P Robbin, dsb.Kata Kunci: Perilaku Organisasi, Organisasi, Tokoh Organisasi
SISTEM INFORMASI PENJUALAN TOKO ANEKA SABLON Amrullah, Imron Rosyadi
Pro Bisnis Vol 7, No 2: Agustus (2014)
Publisher : STMIK Amiko Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (23.626 KB)

Abstract

Toko Aneka Sablon merupakan salah satu usaha yang berkembang dalam bidang penjualan. Namun Toko Aneka Sablon masih menggunakan cara dengan didokumentasikan menggunakan kertas nota dan program aplikasi Ms. Exel dalam melakukan pencatatan data transaksi penjualan. Tujuan penelitian ini adalah merancang dan membangun sistem informasi penjualan Toko Aneka Sablon yang dapat membantu dalam proses penjualannya. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan studi kepustakaan. Sedangkan metode pengembangan sistem yang digunakan adalah SDLC (System Development Live Cycle) Model Waterfall. Hasil dari penelitian ini berupa aplikasi Sistem Informasi Penjualan Toko Aneka Sablon.

Page 6 of 22 | Total Record : 220