cover
Contact Name
Yusuf Murtadlo Hidayat, M.Stat
Contact Email
jbme@upi.edu
Phone
+628154688444
Journal Mail Official
jbme@upi.edu
Editorial Address
Kantor Program Studi Pendidikan Bisnis Gedung Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia Jl. Dr. Setiabudhi No 229 Bandung 40154
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Journal of Business Management Education (JBME)
ISSN : 27153045     EISSN : 27153037     DOI : 10.17509/jbme
Core Subject : Economy, Education,
Journal of Business Management Education (JBME) with the registered number e-issn 2715-3037 and p-issn 2715-3045 is an online journal of undergraduate student in Pendidikan Bisnis, Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pendidikan Indonesia. Publishing every three times a year in May, September and December. Journal of Business Management Education contains scientific papers and or part of the thesis of undergraduate students. The primary editorial objective of the Journal of Business Management Education (JBME) is to provide a forum for the dissemination of theory and research in all areas of education, business, management, and entrepreneurship which would be of interest to academics and practitioners. The Scope of our journal includes marketing management, human resources management, financial management, operational management, strategic management, entrepreneurship.
Articles 285 Documents
PENGARUH KINERJA PEOPLE DAN PHYSICAL EVIDENCE TERHADAP KEPUTUSAN MENGINAP (Survei Terhadap Tamu Hotel Kampung Sumber Alam Garut) Erisha, Mia; Razati, Girang
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 2 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (559.506 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v1i2.5878

Abstract

Salah satu hotel yang ikut berperan dalam industri perhotelan di Kabupaten Garut adalah Hotel Kampung Sumber Alam. Hal tersebut membuat Hotel Kampung Sumber Alam Garut menciptakan strategi untuk meningkatkan keputusan menginap melalui kinerja people dan physical evidence yang dapat memberikan kesan dan pengalaman tersendiri bagi para tamunya.Penelitian ini bertujuan untuk 1) memperoleh temuan mengenai kinerja people pada Hotel Kampung Sumber Alam Garut, 2) memperoleh temuan mengenai physical evidence pada Hotel Kampung Sumber Alam Garut,3) memperoleh temuan keputusan menginap di Hotel Kampung Sumber Alam Garut, 4) memperoleh temuan mengenai seberapa besar pengaruh kinerja people dan physical evidence terhadap keputusan menginap tamu Hotel Kampung Sumber Alam Garut baik secara simultan maupun parsial. Objek penelitian ini adalah tamu Hotel Kampung Sumber Alam Garut. Variabel eksogen dalam penelitian ini adalah kinerja people dan physical evidence dan variabel endogen yaitu keputusan menginap dengan jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif, verifikatif, dan metode yang digunakan adalah explanatory survey dengan teknik simple random sampling dengan jumlah sampel 100 responden. Teknik analisa data yang digunakan adalah path analysis dengan alat bantu software komputer SPSS 21.0 for windows. Hasil yang diperoleh dalam penelitian menyatakan bahwa kinerja people dan physical evidence berpengaruh terhadap keputusan menginap sebesar empat puluh sembilan persen. Dari hasil penelitian terhadap pengujian hipotesis dapat diketahui bahwa kinerja people dan physical evidence memiliki pengaruh yang positif terhadap keputusan menginap. Kata kunci: people, physical evidence, keputusan menginapSalah satu hotel yang ikut berperan dalam industri perhotelan di Kabupaten Garut adalah Hotel Kampung Sumber Alam. Hal tersebut membuat Hotel Kampung Sumber Alam Garut menciptakan strategi untuk meningkatkan keputusan menginap melalui kinerja people dan physical evidence yang dapat memberikan kesan dan pengalaman tersendiri bagi para tamunya.Penelitian ini bertujuan untuk 1) memperoleh temuan mengenai kinerja people pada Hotel Kampung Sumber Alam Garut, 2) memperoleh temuan mengenai physical evidence pada Hotel Kampung Sumber Alam Garut,3) memperoleh temuan keputusan menginap di Hotel Kampung Sumber Alam Garut, 4) memperoleh temuan mengenai seberapa besar pengaruh kinerja people dan physical evidence terhadap keputusan menginap tamu Hotel Kampung Sumber Alam Garut baik secara simultan maupun parsial. Objek penelitian ini adalah tamu Hotel Kampung Sumber Alam Garut. Variabel eksogen dalam penelitian ini adalah kinerja people dan physical evidence dan variabel endogen yaitu keputusan menginap dengan jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif, verifikatif, dan metode yang digunakan adalah explanatory survey dengan teknik simple random sampling dengan jumlah sampel 100 responden. Teknik analisa data yang digunakan adalah path analysis dengan alat bantu software komputer SPSS 21.0 for windows. Hasil yang diperoleh dalam penelitian menyatakan bahwa kinerja people dan physical evidence berpengaruh terhadap keputusan menginap sebesar empat puluh sembilan persen. Dari hasil penelitian terhadap pengujian hipotesis dapat diketahui bahwa kinerja people dan physical evidence memiliki pengaruh yang positif terhadap keputusan menginap. Kata kunci: people, physical evidence, keputusan menginap
PENGARUH KUALITAS INFORMASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SECARA ONLINE YANG DIMEDIASI OLEH KEPERCAYAAN KONSUMEN (Survei pada Pengguna E-commerce di Indonesia) Ferdiansyah, Gerry; Rahayu, Agus
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 2, No 2 (2017)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (385.409 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v2i2.5975

Abstract

Tujuan - Seberapa besar pengaruh kualitas informasi terhadap keputusan pembelian online, pengaruh kualitas informasi terhadap kepercayaan konsumen dan kepercayaan konsumen terhadap keputusan pembelian secara online.Desain/Metodologi/Pendekatan - Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif, verifikatif, dengan jumlah sampel sebanyak 153 pengguna. Teknik analisa data yang digunakan adalah analisis jalur.Temuan - Dari penelitian terhadap pengujian hipotesis dapat diketahui bahwa kualitas informasi terhadap keputusan pembelian memiliki pengaruh positif dengan kategori sangat rendah, kualitas informasi terhadap kepercayaan konsumen memiliki pengaruh positif dengan kategori besar, kepercayaan konsumen terhadap keputusan pembelian secara online memiliki pengaruh positif dengan kategori sedang.Orisinalitas – Perbedaan ditemukan dalam periode penelitian, teknik analisis, alat ukur dan hasil penelitian. Penulis juga menambahkan teori dari jurnal asing dan buku asing Kata kunci: kualitas informasi, kepercayaan konsumen, keputusan pembelian secara onlineTipe artikel: penelitian
GAMBARAN DISIPLIN DAN PRESTASI KERJA TERHADAP PROMOSI JABATAN KARYAWAN HRD PT. TELKOM INDONESIA BANDUNG Pranamulya, Yoga; Mulyadi, Hari; Purnama, Ridwan
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 3, No 2 (2018)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (296.12 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v3i2.14214

Abstract

 Purpose - The purpose of this study is to know the description of discipline, job performance and promotion positions.Design/methodology/approachh - The design of this study was cross sectional. This research uses descriptive approach with explanatory survey method. An employee analysis unit of 96 respondents. A questionnaire was used as a research instrument to collect data from respondents. The analysis technique used is descriptive technique by using frequency distribution.Findings - Based on the results of the research using descriptive analysis, the results showed that the work discipline is in the category quite appropriate with the score of 75.4%, job performance in high category with score 76.9% and job promotion in the high category with score 77.9%.Originality/value - This research provides a fundamental understanding for issues of work discipline, job performance and promotion. The difference of this research with the previous research is the object of research that is studied in service sector, theory and reference used are the latest theories. 
GAMBARAN SUPERVISI, IKLIM KERJA SERTA KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. TRIBUANA REKAYASA BANDUNG Robissalami, Devi; Sumiyati, Sumiyati; Tarmedi, Eded
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 3, No 1 (2018)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (233.677 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v3i1.14256

Abstract

Purpose - The purpose of this study is to determine the effect of supervision and working climate on employee job satisfactionDesign / methodology / approach - This research was conducted in less than 1 year period, the research design is cross-sectional design. The method used is exolanatory survey, and population 67 employees. The analysis technique used is descriptive, the questionnaire is used as a research instrument to collect data from respondents.Findings - based on the results of the study using multiple linear regression analysis, the result that there is a positive influence of supervision and work climate on employee job satisfaction.Originality / value - this study provides a basis for find out the impact of supervision and working climate on employee job satisfaction. The difference of this study with previous research is on the objects, variables, theories and the references.
Peran kepemimpinan transformasional dalam meningkatkan employee engagement dan dampaknya pada kinerja pegawai Afiani, Riska; Surachim, Ahim; Masharyono, Masharyono
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 4, No 1 (2019)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (443.199 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v4i1.15880

Abstract

The objectives of this research are to determine whether how much influence transformational leadership has on employee engagement and its implications for the performance of employees of public sector organizations. The design of this study was a cross-sectional method and used descriptive and verification type research methods. Data for this study were collected using a saturated sample with a total sample of 40 people. Analysis of this research data using simple linear regression with SPSS 24.0 for Windows computer software program (Statistical Product for Service Solution). The results of this study indicate that transformational leadership in public sector organizations is quite effective, employee engagement is in the high category and employee performance is in the high category. The current study found that the impact of effective transformational leadership can increase employee engagement and vice versa, if transformational leadership is not effective then employee engagement will not increase. This also happens to employee performance, if employee engagement is low it will result in low employee performance and conversely if employee engagement is high then the performance of employees will also increase.
PERANAN DISIPLIN KERJA DAN KESELAMATAN & KESEHATAN KERJA (K3) DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN Faishal, Muhammad; Nuryanti, B Lena; Masharyono, Masharyono
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 4, No 3 (2019)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (224.28 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v4i3.20328

Abstract

The crisis of employee performance is a critical problem faced by management in the company. Employee performance problems are still widely faced by companies in various sectors in many countries, both engaged in the public and private sectors, in health institutions, education, banking, state-owned companies, to small companies. The low intensity and inaccessibility of work targets due to the low quality of the performance of human resources. Performance is a real behavior that is shown by every employee must be in accordance with his role in the company, that the impact of low employee performance is the quality and quantity of work produced is less satisfactory and the creativity of employees is low. This happened at PT XYZ company where the level of employee performance decreases every year. Surely this is far from the expectations of companies that ask their employees to have good performance. This study discusses research on work discipline and occupational safety health (k3) on employee performance This research uses quantitative methods involving 45 respondents using saturated samples with data collection techniques using questionnaires. The data analysis technique used is descriptive analysis. The results of this study indicate that the picture of work discipline in the high category, the picture of occupational safety and health (k3) in the category is quite high and the description of employee performance in the high category.
PENGARUH KINERJA BRAND EQUITY DAN TRUST TERHADAP CUSTOMER LOYALTY (Survei kepada Pelanggan Alat Berat Excavator merek Kobelco di Kota Bandung ) Muttaqien, Hilmi; Hurriyati, Ratih
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (510.048 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2273

Abstract

Persaingan yang kompetitif di industri alat berat yang ditandai dengan turunnya loyalitas pelanggan. Loyalitas pelanggan menjadi suatu hal yang tidak bisa diabaikan begitu saja dalam sebuah perusahaan. Solusi utama yang harus dilakukan perusahaan adalah dengan meningkatkan loyalitas pelanggan dan mempertahankan hidup perusahaannya dengan cara berbagai strategi salah satunya brand equity dan trust. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tingkat brand equity pada pengguna alat berat excavator merek Kobelco di Kota Bandung, mengetahui gambaran tingkat trust pada pengguna alat berat excavator merek Kobelco di Kota Bandung, mengetahui gambaran tingkat customer loyalty pada pengguna alat berat excavator merek Kobelco di Kota Bandung, dan memperoleh temuan besarnya pengaruh brand equity dan trust  terhadap tingkat customer loyalty pada pengguna alat berat excavator merek Kobelco di Kota Bandung. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif verifikatif, dan metode yang digunakan adalah explanatorysurvey dengan teknik uji populasi dengan jumlah populasi sebanyak 35 perusahaan pengguna alat berat sebagai responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah Partial Least Square dengan alat bantu software komputer SmartPLS 3.0. Berdasarkan hasil penelitian secara keseluruhan nilai perhitungan yang diperoleh melalui Partial Least Square lebih besar dibandingkan dengan yang terdapat pada tabel. Artinya secara keseluruhan terdapat pengaruh yang signifikan dari brand equity dan trust  terhadap  customer loyalty. Dalam upaya meningkatkan loyalitas pelanggan, pihak perusahaan harus senantiasa meningkatkan kepercayaan pelanggan terhadap perusahaan. Brand equity dan trustsebagai variabel yang berpengaruh dominan harus tetap dapat dikendalikan secara langsung oleh perusahaan.
PENGARUH FAKTOR INDIVIDU DAN SOSIAL TERHADAP (Survei pada Pengguna Aplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung) KEPUTUSAN MENGGUNAKAN Aprilia, Lidya; Wibowo, Lili Adi
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 1 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (841.086 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v1i1.2289

Abstract

Komunikasi merupakan dasar kebutuhan manusia, Hal tersebut yang membuat luasnya pangsapasar di berbagai kawasan termasuk di Kota Bandung. Perusahaan Aplikasi Blackberry Messanger,WhatsApp, Line, KakaoTalk, dan WeChat memiliki berbagai tawaran produk berupa fitur yangattractive. Perusahaan yang cerdas adalah perusahaan yang mampu melihat tahapan keputusanmenggunakan penggunanya. Dengan memahami tahapan tersebut, agar dapat bersaing denganunggul perusahaan dituntut untuk menciptakan produk yang sesuai dengan keinginan dankebutuhan penggunanya. Salah satu cara yang dapat dilakukan adalah mengetahui perilakupengguna dengan dasar faktor individu dan sosial.Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui gambaran faktor individu pada pengguna AplikasiMobile Messaging di Kota Bandung, (2) mengetahui gambaran faktor sosial pada penggunaAplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung (3) mengetahui gambaran tingkat keputusanmenggunakan pada pengguna Aplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung, (4) mengetahuitemuan mengenai seberapa besar pengaruh faktor individu dan sosial terhadap keputusanmenggunakan pada Aplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung. Objek/unit analisis dalampenelitian ini adalah pengguna Aplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung. Variabel eksogen(X1) dalam penelitian ini adalah faktor individu dan (X2) adalah faktor sosial, serta variabelendogen (Y) pada penelitian ini adalah keputusan menggunakan. Jenis penelitian yang digunakanadalah deskriptif, verifikatif, dan metode yang digunakan adalah explanatory survey dengan tekniksimple random sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 400 pengguna. Teknik analisa data yangdigunakan adalah Structural Equation Model dengan alat bantu software komputer SPSS 21.0 danAMOS 22.0. Hasil yang diperoleh dalam penelitian menyatakan bahwa faktor individuberpengaruh langsung terhadap keputusan menggunakan Aplikasi Mobile Messaging di KotaBandung dengan nilai sebesar 0.625 atau 62.5%. Dari penelitian terhadap pengujian hipotesis dapatdiketahui bahwa faktor individu memiliki pengaruh yang positif terhadap keputusan menggunakanpada pengguna. Selain itu pengaruh antara faktor sosial dengan keputusan menggunakan yaitudengan pengaruh hubungan langsung sebesar 0.306 atau 30.6%. Dari penelitian terhadap pengujianhipotesis dapat diketahui bahwa faktor sosial memiliki pengaruh yang positif terhadap keputusanmenggunakan pada pengguna.Berdasarkan hasil penelitian yang memberikan nilai kontribusipaling besar dalam pengaruhnya kepada keputusan menggunakan pada dimensi faktor individuadalah belief and attitudes dan personality, sedangkan pada faktor sosial yaitu references groups.Penulis merekomendasikan agar perusahaan lebih memahami faktor individu serta faktor sosialsebagai salah satu dasar untuk membuat produk dan meningkatkan keputusan menggunakanAplikasi Mobile Messaging di Kota Bandung.
DAMPAK TINGKAT PROFITABILITAS DAN NILAI PASAR PADA PERGERAKAN HARGA SAHAM PT. PRASIDHA ANEKA NIAGA TBK Kussuma, Praja; Surachim, Ahim; Tanuatmodjo, Heraeni
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 1, No 2 (2016)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (530.349 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v1i2.5970

Abstract

Tujuan- Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai tingkat profitabilitas, nilai pasar, dan harga saham pada PT. Prasidha Aneka Niaga Tbk Periode 2005-2014. Selain itu, penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran keterkaitan profitabilitas terhadap harga saham dan keterkaitan nilai pasar terhadap harga saham pada PT. Prasidha Aneka Niaga Tbk Periode 2005-2014.Desain/metodologi/pendekatan- Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan verifikatif dengan desgin penelitian time series design. Analisis statistik yang digunakan adalah regresi linear berganda.Temuan- Berdasarkan hasil temuan, dapat dibuktikan bahwa model regresi dapat digunakan untuk melihat pengaruh profitabilitas dan nilai pasar terhadap harga saham dengan uji F. Sedangkan dengan Uji t dapat diketahui bahwa profitabilitas berpengaruh secara positif terhadap harga saham sedangkan nilai pasar tidak memiliki perngaruh terhadap harga saham.Orisinalitas/nilai- Penelitian ini dapat memberikan pemahaman dalam menganalisis kinerja keuangan pada perusahaan khususnya dalam menganalisis kemampuan perusahaan dalam menghasilkan keuntungan, seberapa baik nilai perusahaan di mata investor, dan seberapa baik perusahaan dalam meningkatkan harga sahamnya.Kata Kunci Profitabilitas, Return On Equity, Nilai Pasar, Earning Per Share, Harga Saham
PERSEPSI MEREK MEWAH UNTUK MEMBANGUN MINAT BELI Nugraha, Rifki Candra; Hurriyati, Ratih; Utama, Dian Herdiana
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 3, No 1 (2018)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (222.312 KB) | DOI: 10.17509/jbme.v3i1.14175

Abstract

Purpose - This study was conducted to know the effect of luxury brand perception on purchase intention.The design / methodology / approach - this study was conducted over a period of less than one year, the research design used was cross sectional method. This research uses descriptive and verifikatif approach with explanatory survey method. A total of 370 respondents as a sample using simple random sampling. Questionnaire research is used as a research instrument to collect data from respondents and data analysis techniques used are simple linear regression.Findings - the perception of luxury brands have a significant effect on purchase intention.Originality - differences are found in independent variables, research objects and methods, population and sample studies, research periods, measuring instruments and research results, as well as sources of foreign theories and journals and foreign books.

Page 3 of 29 | Total Record : 285