cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Published by Universitas Udayana
ISSN : 16932951     EISSN : 25032372     DOI : -
Core Subject : Engineering,
Majalah Ilmiah Teknik Elektro diterbitkan dua kali dalam satu tahun oleh Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Udayana. Jurnal ini membahas tentang karya ilmiah berupa hasil penelitian dalam bidang elektro, meliputi sistem tenaga, telekomunikasi, informatika, dan elektronika. Penulis diharapkan untuk menyertakan karya ilmiah yang orisinil sesuai dengan lingkup bahasan jurnal ini termasuk semua aspek teori dan praktek yang digunakan.
Arjuna Subject : -
Articles 611 Documents
Pengenalan Dan Klasifikasi Citra Tekstil Tradisional Berbasis Web Menggunakan Deteksi Tepi Canny, Local Color Histogram Dan Co-Occurrence Matrix I Putu Gd Sukenada Andisana; Made Sudarma; I Made Oka Widyantara
Jurnal Teknologi Elektro Vol 17 No 3 (2018): (September - Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1149.427 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2018.v17i03.P15

Abstract

the use of traditional Indonesian textile motifs is influenced by elements of nature, environment and culture that develop in the community. Materials, motifs and techniques for making traditional textiles are different from one region to another. The use of information technology in preservation and providing knowledge to the public can made in the form of software that can match the pattern of images or photos while performing traditional textile classifications. The input in this study is an image of a patterned texture. The software through the pattern recognition process will perform calculations and produce values ??that can be matched in the sample database that has previously been processed. The method used is the color feature extraction with the Local Color Histogram method, texture feature extraction with the Co-occurrence matrix method, and the extraction of shape features with the Canny Edge Detection method. Each feature extraction will produce a vector. The data used consisted of 10 textile groups namely endek bali, songket bali, tenun dayak, tenun ikat, sasirangan, kain besurek, ulos, sutera bugis, kain gringsing. Classification method by using K-Nearest Neighborhood (K-NN). The results of this study are the highest accuracy values ??for extraction of texture features and the lowest accuracy values ??for the combination of extraction of shape and color features.
STUDI KEANDALAN PENYULANG 20 kV DI GARDU INDUK PADANG SAMBIAN MENGGUNAKAN METODE SIMULASI MONTE CARLO IBG Manuaba; I Wayan Sukerayasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 3 No 2 (2004): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (75.649 KB)

Abstract

Meningkatnya kebutuhan akan tenaga listrik, menuntut suatu sistem tenaga listrik yang mempunyai keandalan dalam penyediaan dan penyaluran dayanya. Untuk mengetahui keandalan dalam penyaluran tenaga listrik, perlu diperhitungkan indeks keandalannya.Untuk mendapatkan indeks keandalan pada penyulang-penyulang pada GI. Padang Sambian digunakan metode Simulasi Monte Carlo (SMC). Metode ini adalah suatu prosedur simulasi untuk memperoleh indeks keandalan dengan memakai bilangan acak. SMC disimulasikan melalui program yang dibangun dalam BahasaPemrograman Matlab v6.1.Hasil simulasi menghasilkan indeks jangka waktu kegagalan (r) yang nilainya hampir sama yaitu 3,0 jam/kegagalan sedangkan indeks frekwensi kegagalan (λ) dan indeks ketidaktersediaan (U) nilainya bertambah besar apabila saluran bertambah panjang. Besarnya indeks sistem SAIFI = 1.88975, SAIDI = 5.702071, CAIDI = 3.01736, ASAI = 0.99935 dan ASUI = 0,00065. Histogram indeks keandalan menunjukkan bahwa indeks berbeda setiap tahun.
Analisis Unjuk Kerja Pembangkit Listrik Tenaga Surya (Plts) Satu MWP Terinterkoneksi Jaringan di Kayubihi, Bangli I K Agus Setiawan; I N Satya Kumara; I Wayan Sukerayasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 13 No 1 (2014): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (894.907 KB)

Abstract

Pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) 1 MWp terinterkoneksi jaringan di Kayubihi, Bangli atau disebut PLTS Kayubihi, merupakan hal baru dalam penerapan pemanfaatan energi surya fotovoltaik berskala besar di Indonesia. Keberadaan PLTS Kayubihi  menjadi perhatian untuk dianalisis lebih lanjut, agar potensi produksi energi listrik spesifik/final yield (YF), dan unjuk kerja/rasio performa (PR) dari PLTS diketahui terhadap lokasi pemasangan. Hal ini selanjutnya menjadi acuan dalam identifikasi dan analisis permasalahan operasi PLTS, guna pengembangan dan pengetahuan pengelolaan PLTS. Nilai optimum YF dan PR PLTS Kayubihi diperoleh dengan simulasi menggunakan software PVSyst, yang berdasarkan lokasi dan konfigurasi sistem terpasang, tanpa memperhatikan faktor shading sesuai lokasi PLTS. Selanjutnya hasil simulasi dibandingkan terhadap hasil produksi real energi listrik PLTS Kayubihi. Potensi optimum energi listrik per tahun yang dihasilkan PLTS Kayubihi dari hasil simulasi adalah 1656 MWh, dengan PR 83,6 %. Berdasarkan waktu operasi dari 15 Februari s.d. 30 September 2013 produksi real energi listrik PLTS Kayubihi adalah 729,08 MWh, selisih 32,3% dari simulasi PVSyst sebesar 1076,94 MWh. Shading dan gangguan yang ada menurunkan produksi energi dan unjuk kerja spesifik PLTS Kayubihi yaitu YF 3,20 jam/hari, dengan faktor kapasitas (CF) 13,34 % terhadap simulasi, yaitu YF 4,68 jam/hari dan CF 19,53%.
ANALISIS SISTEM PENGAMAN ARUS LEBIH PADA PENYULANG ABANG DENGAN BEROPERASINYA PLTS PADA SALURAN DISTRIBUSI TEGANGAN LISTRIK 20 KV DI KARANGASEM Made Benny Nurcahyadi; I Wayan Rinas; A.A.Gede Maharta Pemayun
Jurnal Teknologi Elektro Vol 16 No 1 (2017): (January - April) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (477.612 KB) | DOI: 10.24843/MITE.1601.09

Abstract

Penyulang Abang merupakan salah satu penyulang di pulau Bali yang sumber energi listriknya berasal dari Gardu Induk Amlapura. Penyambungan unit pembangkit listrik yang baru ke jaringan distribusi dapat meningkatkan arus hubung singkat apabila terjadi gangguan pada saluran. Simulasi gangguan hubung singkat pada program ETAP dilakukan dengan dua simulasi yaitu simulasi gangguan hubung singkat tanpa beroperasinya PLTS dan setelah beroperasinya PLTS. Hasil analisis gangguan hubung singkat tanpa beroperasinya - PLTS didapat arus hubung singkat terbesar pada titik 1 yaitu bus B217 sebesar 1026 A, sedangkan akibat beroperasinya PLTS arus gangguan hubung singkatnya menjadi 1224 A. Tanpa beroperasinya PLTS arus hubung singkat terkecil pada titik 5 yaitu pada bus B366 sebesar 792 A sedangkan akibat beroperasinya PLTS arus gangguan hubung singkatnya menjadi 882 A. Peningkatan arus hubung singkat mengakibatkan perubahan waktu kerja dari rele di lima titik gangguan sebesar 0,123 - 0,131 detik dengan kondisi tanpa PLTS, sedangkan dengan beroperasinya PLTS perubahan waktu kerja rele yaitu0,117 – 0,127 detik.
Analisis Pemanfaatan Internet di Pusat Pemerintahan Kabupaten Badung I Made Rai Suarimbawa; Linawati Linawati; Nyoman Putra Sastra
Jurnal Teknologi Elektro Vol 17 No 2 (2018): (May - Agustus) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (950.423 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2018.v17i02.P04

Abstract

Abstract— Dishubkominfo as ICT implementing agency, currently serves internet connection of all SKPD in Badung Regency Government Center with bandwidth capacity of 200 Mbps and complaints about the stability and speed of internet access is still a lot going on, both from the internal use of SKPD or external from the community. This problem needs to be addressed by analyzing the characteristics of internet utilization traffic and user behavior in each SKPD so that bandwidth management policy will be right on target. This study aims to monitor and model characters from users using NetFlow and NFDUMP. Based on the study results at Badung District Government Center, it was observed that TCP protocol has the highest level of network usage, followed by UDP protocol, and several other protocols. In terms of traffic sources, it is known that social media is the most frequently accessed site by the user. The results of this study can be used as a consideration in increasing the network bandwidth capacity and policies implemented in the Government Center of Badung Regency associated with internet access.
QoS INVESTIGATION ON MOODLE’S VIDEO CONFERENCE LINAWATI LINAWATI
Jurnal Teknologi Elektro Vol 10 No 1 (2011): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (365.438 KB)

Abstract

Learning Management System (LMS) supports e-learning as a distant learning. Moodle is one of open source LMS applications that allow embedding multimedia into learning activity in a course, such as video conference session. The paper investigates quality of service (QoS) of video conference session embedded in Moodle, i.e. end-to-end delay, jitter, throughput, packet loss and PSNR. Three scenarios were implemented in the experiment. The scenarios were applied on both wire and wireless transmission, and p2p and p2m connections. The investigation results show that the QoS of video conference session meets the standards issued by ITU-T G.1010 and G.114, for minimum bandwidth of 128 kbps. Thus the application of video conferencing that is integrated in Moodle can run well with minimum bandwidth of 128 Kbps. 
PENENTUAN WILAYAH WAJAH MANUSIA PADA CITRA BERWARNA BERDASARKAN WARNA KULIT DENGAN METODE TEMPLATE MATCHING Achmad Hidayatno; R. Rizal Isnanto; Dhody Kurniawan
Jurnal Teknologi Elektro Vol 5 No 2 (2006): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (204.868 KB)

Abstract

Penentuan wilayah wajah dalam citra digital telah mengalami perkembangan yang sangat berarti dalam dekadeterakhir ini, dengan penerapannya pada berbagai bidang, misalnya dalam hal penyidikan, dan sampai dengan sekarang ini terus dilakukan penelitian ilmiah atas penentuan wilayah wajah ini. Meskipun penentuan wilayah wajah sangat mudah dikenali dengan penglihatan manusia, tetapi automatisasi pengolahan pada komputer memerlukanberbagai macam teknik pengolahan citra.Informasi warna kulit dan metode template matching digunakan dalam penelitian ini. Metode ini terdiri atas dua langkah pengolahan citra. Pertama, memisahkan wilayah kulit dengan wilayah bukan kulit. Kedua,menempatkan wajah model tampak depan di dalam wilayah kulit. Dalam langkah pertama, citra berwarna diubah menjadi citra kemungkinan kulit (citra aras keabuan). Citra ini mempunyai nilai keabuan yang menunjukkan suatu piksel mempunyai kemungkinan merupakan wilayah kulit. Kemudian citra kemungkinan kulit diambangkan dengan pengambangan adaptif. Citra terambang ini merupakan citra biner, yang terdiri atas wilayah kulit dan wilayah bukan kulit. Selanjutnya dengan menggunakan metode template matching, ditentukan wilayah kulit tersegmentasi tersebut merupakan wilayah wajah atau bukan. Penelitian dilakukan dengan program bantu MATLAB 6.5.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan informasi warna kulit dan metode template matching,dapat mendeteksi wajah manusia dalam citra berwarna. Tingkat pengenalan wilayah wajah dengan tingkatkeberhasilan 100% adalah sebesar 75%.
VISUALISASI KECEPATAN KENDARAAN MENGGUNAKAN INSTANT MESSAGING BERBASIS ANDROID Komang Rio Adi Prasetya; Widyadi Setiawan; IA Komang Diafari Djuni
Jurnal Teknologi Elektro Vol 15 No 2 (2016): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1322.181 KB)

Abstract

emakin banyaknya perangkat mobile berbasis android atau lebih sering disebut android smartphone saat ini memanfaatkan fitur GPS yang terdapat pada perangkat android smartphone. Visualisasi kecepatan kendaraan merupakan aplikasi yang dibangun untuk dijalankan pada platform android versi 5.0.1 (lollipop) atau versi diatasnyayang menggunaka fitur GPS. Pembuatan aplikasi ini didukung perangkat lunak Eclipse IDE untuk pemograman Java dan Android SDK. Cara kerja aplikasi ini didukung dengan adanya online server yang bertindak sebagai tempat untuk menerima dan mengirimkan hasil kecepatan yang akan ditampilkan pada peta google client. Hasil yang dibuktikan dengan adanya pengukuran hasil kecepatan dari user yang akan tampil pada peta google client adalah sama. Dengan format nama lokasi, hasil kecepatan, tanggal, dan waktu.
RANCANG BANGUN PEMODELAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKRO HIDRO (PLTMH) MENGGUNAKAN KINCIR OVERSHOT WHEEL I Wayan Budiarsana Saputra; Antonius Ibi Weking; Lie Jasa
Jurnal Teknologi Elektro Vol 16 No 2 (2017): (May - Agustus) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (370.21 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2017.v16i02p09

Abstract

Ketergantungan pembangkit listrik terhadap sumber energi seperti minyak solar, gas alam dan batubara yang hampir mencapai 75%, mendorong dikembangkannya energi terbarukan sebagai upaya untuk memenuhi pasokan listrik. Pada penelitian ini telah dirancang pemodelan PLTMH menggunakan kincir overshot wheel dengan bentuk sudu setengah lingkaran, diameter kincir 50cm, dan 16 jumlah sudu. Pada pemodelan ini debit air 0,1 lt/s dan head 0,6 meter. Pengukuran yang dilakukan berdasarkan posisi jatuhnya air terhadap kincir, dari posisi sudut nozzle 00, 50, 100, 150, 200, 250, 300, 350 dan 400.
Penerapan Metode Clustering Text Mining Untuk Pengelompokan Berita Pada Unstructured Textual Data Nyoman Gede Yudiarta; Made Sudarma; Wayan Gede Ariastina
Jurnal Teknologi Elektro Vol 17 No 3 (2018): (September - Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (871.356 KB) | DOI: 10.24843/MITE.2018.v17i03.P06

Abstract

Good governance was a government whose programs were known and beneficial to the people. In Bali Provincial Government which has duty in disseminating information is Bureau of Public Relations Regional Secretariat Bali through media owned. Because at the time of news input to the media in this case Public Relations Bureau website was not included causing the emergence of problems in the form of difficulty knowing the news, which news that goes into certain categories. Clustering was a method to solve the problem. One of the algorithms used in the Clustering method is the K-Means algorithm. This study focused on designing to classify news data into a category using K-Means. To process the documents obtained to make it easier in the process of clustering, was done by preprocess documents first. Document preparation consists of case folding, tokenization, filtering and stemming. Tf-Idf was done to pass the weighting of the terms obtained on the preprocessed documents. From the results of experiments conducted using different amounts of data that are 50, 100, 200, 300, 400, and 500 data obtained results that the K-Means algorithm applied to cluster news, able to work and provide a satisfactory accuracy, Precision average of 73.11% while Recall of 69.65% and Purity of 0.80 for all test data. When viewed the comparison of each test data, the test on 50 data has the highest average precision and recall rate of 76.92% for its precision and for its recall of 79.58% while for Purity its highest value is on testing 300 data that is equal to 0.83.

Filter by Year

2001 2024


Filter By Issues
All Issue Vol 23 No 1 (2024): (Januari - Juni ) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 22 No 2 (2023): (Juli - Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 22 No 1 (2023): (Januari - Juni) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 21 No 2 (2022): (Juli - Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 21 No 1 (2022): (Januari - Juni) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 20 No 2 (2021): (Juli-Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 20 No 1 (2021): (Januari - Juni ) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 19 No 2 (2020): (Juli - Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 19 No 1 (2020): (Januari - Juni ) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 18 No 3 (2019): (September - Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 18 No 2 (2019): (Mei-Agustus) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 18 No 1 (2019): (Januari - April) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 17 No 3 (2018): (September - Desember) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 17 No 2 (2018): (May - Agustus) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 17 No 1 (2018): (Januari - April) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 16 No 3 (2017): (September - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 16 No 2 (2017): (May - Agustus) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 16 No 1 (2017): (January - April) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 15 No 2 (2016): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 15 No 1 (2016): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 14 No 2 (2015): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 14 No 1 (2015): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 13 No 2 (2014): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 13 No 1 (2014): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 12 No 2 (2013): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 12 No 1 (2013): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 11 No 2 (2012): (July - Decenber) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 11 No 1 (2012): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 10 No 2 (2011): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 10 No 1 (2011): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 9, No 2 (2010): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 9, No 1 (2010): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 8 No 2 (2009): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 8 No 1 (2009): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 7 No 2 (2008): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 7 No 1 (2008): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 6 No 2 (2007): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 6 No 1 (2007): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 5 No 2 (2006): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 5 No 1 (2006): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 4 No 2 (2005): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 4 No 1 (2005): (January - June) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 3 No 2 (2004): (July - December) Majalah Ilmiah Teknologi Elektro Vol 1 No 1 (2001): Library More Issue